Blackpink Tampil Dua Hari Beruntun di SUGBK, Simak Cara Mereka Jaga Kebugaran

Kunta Bayu Waskita

Editor: Kunta Bayu Waskita

Blackpink, girl band Korea Selatan yang tampil di SUGBK. (Dede Mauladi/Skor.id)
Blackpink, girl band Korea Selatan yang tampil di SUGBK. (Dede Mauladi/Skor.id)
  • Jennie dan Rose menyukai Pilates sementara Lisa dan Jisoo mengatakan latihan dance K-Pop dengan intensitas lama sudah cukup.
  • Jisoo mengatakan empat anggota Blackpink berbagi hanya satu porsi ayam goreng Korea di antara mereka.
  • Lisa tidak suka berdiet dan menghilangkan kalori, tapi minum jus detoks setiap hari bersama Jennie.

SKOR.id – Grup girls band Blackpink sukses menghibur Blinks dan K-Pop Lovers Tanah Air di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu (11/3/2023) dan Minggu (12/3/2023). 

Jisoo, Jennie, Rose, dan Lisa tampil begitu energik dan memukau ribuan penonton yang memadati SUGBK selama dua hari berturut-turut.

Tentu bukan hal mudah bagi artis mana pun untuk tampil dua hari dengan gerakan menari dan menyanyi selama berjam-jam. Ditambah lagi dengan jadwal tur mereka yang padat.

Dan memang, kekuatan stamina keempat wanita cantik ini tentunya tidak muncul begitu saja. Melainkan melalui berbagai program workout dan diet yang dijalani bertahun-tahun.

Grup K-Pop idol ini memang harus selalu tetap bugar agar penampilan mereka terlihat bagus untuk acara televisi dan panggung mereka.

Untuk itu, simak rahasia personel Blackpink menjaga kebugaran, yang bisa Anda jadikan inspirasi agar tetap bugar dan selalu tampil menarik.

Dari rencana diet yang lebih sehat hingga kecintaan mereka pada Pilates, inilah cara Jennie, Jisoo, Rose, dan Lisa menjaga kebugaran, dikutip dari South China Morning Post.

Jennie: tidak untuk garam dan ya untuk Pilates 

Pasti semua orang ingin tahu rahasia Jennie menjaga bodinya yang langsing dan bugar. Ia pernah membagikan tipsnya dalam wawancara dengan majalah Cosmopolitan Korea pada 2018 lalu. 

Jennie saat itu menekankan, jika Anda menemukan rutinitas hidup yang cocok, itu akan menempatkan Anda pada jalur yang lebih bahagia dalam jangka panjang.

Jennie mulai berlatih yoga dan Pilates tiga tahun lalu, ia mengatakan dirinya biasanya bosan hanya melakukan satu jenis latihan. 

Sepertinya Jennie sangat menyukai senam Pilates, karena ia telah memosting banyak foto pose kegiatan Pilates-nya yang mengesankan dalam akun Instagram-nya. 

Pada Januari 2020, Jennie kembali update status di media sosial pribadinya, dan mengatakan ia akan berolahraga tiap hari, bahkan saat liburan Tahun Baru Imlek.

Bagaimana cara dietnya? Tepat sebelum acara, Jennie memilih mengonsumsi makanan hambar tanpa garam, seperti bubur, agar tidak kembung.

Menu sehatnya termasuk salad alpukat yang disandingkan dengan minum jus detoks tiap hari.

Rose: makanan berkualitas, olahraga berkualitas

Rose terkenal sebagai pencinta kuliner, tetapi tampaknya ia tetap menjaga pola makan, termasuk berolahraga juga. 

Pada episode ke-12 acara Blackpink House, Rose berbagi bagian dari rutinitasnya dengan mengikuti sesi Pilates. 

Episode itu cocok dengan wawancaranya, juga di majalah Cosmopolitan Korea, di mana ia berkata akan mencoba melakukan senam Pilates tiap dua hari.

Itu mungkin merupakan resep rahasianya untuk mempertahankan pinggangnya yang berukuran 60 cm (24 inci), yang ia ungkap dalam acara King of Mask Singer pada 2017.

Lisa: tak perlu diet, buang kalori dengan menari

Saat jadi panel juri acara Youth With You, Lisa ditanya soal cara ia mempertahankan bentuk tubuhnya yang ramping, dan ia terus terang menjawab, “Saya tidak suka diet.” 

Wanita asal Thailand ini mengatakan, jadwal latihan tarinya yang padat secara alami membuatnya berolahraga untuk mendapatkan bodi yang kencang.

Dalam acara itu, Lisa juga menjelaskan bahwa, sebagai trainee, ia berlatih sekitar 12 hingga 15 jam per hari.

“Umumnya kami memiliki kelas dari jam 12 siang sampai tengah malam. Saya biasanya terus berlatih sampai jam 3 atau 4 pagi. Mungkin sulit, tapi itu sepadan,” kata Lisa.

Mengingat gerakan tariannya yang kuat, tidak sulit untuk melihat bagaimana koreografinya benar-benar membakar kalori. 

Dalam wawancara dengan Cosmopolitan Korea, Lisa mengatakan ia merindukan latihan dengan anggota lain, meski ia minum jus detoks tiap hari bersama Jennie.

Jisoo: Makan porsi kecil dan latihan menari sudah cukup

Dalam acara radio SBS Power FM Choi Hwa-jung's Power Time pada 2017, Jisoo mengatakan para member Blackpink selalu berbagi makanan dan mengonsumsinya dalam porsi kecil. 

Jisoo mengungkapkan mereka suka makan, tapi tidak bisa makan banyak dan biasanya berbagi satu porsi ayam goreng Korea di antara mereka berempat.

Dalam episode Knowing Bros, Jisoo mengatakan dia makan ramen sebelum pemotretan agar pipinya sedikit montok. 

Dia menambahkan, ini adalah sesuatu yang tidak akan pernah dilakukan anggota lain, tapi Jisoo melakukannya karena menginginkan pipi tembam yang imut seperti mereka. 

Untuk olahraga, seperti Lisa, Jisoo mengatakan ia latihan menari bersama Blackpink untuk menjaga kebugaran tubuhnya.

Jisoo juga tidak pernah berpikir untuk menambah porsi latihan menarinya.

Source: South China Morning Post

RELATED STORIES

Melihat Keseruan Lisa Blackpink Bermain Animal Crossing: New Horizons

Melihat Keseruan Lisa Blackpink Bermain Animal Crossing: New Horizons

Game Animal Crossing ini menceritakan karakter di game ini yang diminta mengembangkan pulau yang ditempatinya.

Ketika Jennie Blackpink Kenakan Lambang Napoli di Lengan

Ketika Jennie Blackpink Kenakan Lambang Napoli di Lengan

Warganet dihebohkan dengan kemunculan salah satu personel Blackpink, Jennie, yang mengenakan busana berlambang Napoli di lengan kirinya.

Jennie BLACKPINK Tandai Comeback Pakai Jersey Manchester United di Klip Pink Venom

Jennie BLACKPINK Tandai Comeback Pakai Jersey Manchester United di Klip Pink Venom

Tanda pagar #JerseyMU mendadak jadi trending topic di Twitter gara-gara klip BLACKPINK.

Konser Blackpink Pakai Sejumlah Venue Olahraga Ikonik, dari SUGBK sampai Markas Chicago Bulls

Konser Blackpink Pakai Sejumlah Venue Olahraga Ikonik, dari SUGBK sampai Markas Chicago Bulls

Blackpink bakal menyambangi 31 venue di berbagai belahan dunia dalam rangkaian konser Born Pink World Tour.

Konser Blackpink di SUGBK Timbulkan Polemik seperti One Direction 8 Tahun Lalu

Polemik yang mengiringi konser Blackpink di SUGBK kali ini seolah mengulang peristiwa delapan tahun lalu saat One Direction datang ke Indonesia

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Persija Jakarta. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Hari Spesial Hansamu Yama, Comeback bersama Persija Usai Absen Sembilan Bulan

Bek Persija, Hansamu Yama merasa terharu bisa kembali merumput bersama timnya setelah absen selama sembilan bulan akibat cedera.

Nizar Galang | 22 Dec, 10:58

Persija Jakarta

Liga 1

Pengaruh Besar The Jakmania untuk Kemenangan Persija atas PSS

Persija Jakarta mampu meraih poin penuh atas PSS Sleman pada lanjutan pekan ke-16 Liga 1 2024-2025.

Nizar Galang | 22 Dec, 10:53

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena. (Foto: Firas Naufal/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Liga 1

Carlos Pena Soroti Kegagalan Timnas Indonesia di ASEAN Championship 2024

Pelatih Persija, Carlos Pena, ikut bersimpati dengan kegagalan Timnas Indonesia di ASEAN Championship 2024.

Nizar Galang | 22 Dec, 10:48

Christian Adinata, pebulu tangkis Indonesia

Badminton

Christian Adinata Dapat Tawaran Latihan Bareng Viktor Axelsen di Padepokan Dubai

Tunggal putra Indonesia Christian Adinata mengungkapkan kekecewaannya setelah terdegradasi dari Pelatnas PBSI.

I Gede Ardy Estrada | 22 Dec, 10:45

mazola junior - pss sleman

Liga 1

Pelatih PSS Sleman Ungkap Timnya Keracunan Makanan sebelum Lawan Persija

Mazola Junior mengungkapkan ada masalah di luar lapangan yang dihadapi timnya sebelum bertanding melawan Persija.

Nizar Galang | 22 Dec, 10:41

Laga Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025 yang digelar pada Minggu (22/12/2024) pukul 23.30 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 10:38

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Hasil Liga 1 2024-2025: Malut United Tumbangkan PSIS, PSM Bungkam Barito Putera

Berikut hasil dua pertandingan Liga 1 2024-2025 yang digelar pada Minggu (22/12/2024) petang WIB.

Rais Adnan | 22 Dec, 10:37

PSBS Biak. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Liga 1

PSBS Biak Gunakan Stadion Papua Bangkit pada Putaran Kedua Liga 1 2024-2025

Stadion Papua Bangkit akan digunakan sebagai venue kandang PSBS untuk pertama kali saat menjamu Persib.

Rais Adnan | 22 Dec, 10:16

Laga Manchester United vs Bournemouth di Liga Inggris 2024-2025 akan digelar pada Minggu (22/12/2024) pukul 21.00 WIB. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Man United vs Bournemouth di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Manchester United vs Bournemouth di Liga Inggris 2024-2025 akan digelar pada Minggu (22/12/2024) pukul 21.00 WIB,.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 09:50

Barang-barang di atas sangat cocok menjadi kado untuk para ibu penyuka kegiatan olahraga. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

All Culture

Hari Ibu: Kado Berharga untuk Ibu Penyuka Olahraga

Di Hari Ibu kali ini, Skor.id coba merekomendasikan lima kado untuk para ibu penggemar olahraga.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Dec, 09:45

Load More Articles