Amorim vs Rashford dan 7 Kisah Pelatih vs Pemain di Liga Inggris

Thoriq Az Zuhri

Editor: Thoriq Az Zuhri

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim, (Jovi Arnanda/Skor.id).
Pelatih Manchester United, Ruben Amorim. (Grafis: Jovi Arnanda/Skor.id)

SKOR.id - Perseteruan Ruben Amorim vs Marcus Rashford bukan pertikaian pelatih lawan pemainnya sendiri pertama di Liga Inggris. Mari mengupasnya lewat artikel Skor Special berikut ini.

(Skor Special adalah artikel yang akan memberikan perspektif berbeda setelah membacanya dan artikel ini bisa ditemukan dengan mencari #Skor Special atau masuk ke navigasi Skor Special pada homepage Skor.id.).

Di depan mata publik sepak bola, Ruben Amorim tak malu-malu mengkritisi pemainnya sendiri, Marcus Rashford.

Puncaknya, Amorim mengatakan bahwa ia lebih memilih pelatih kiper Manchester United berusia 63 tahun, Jorge Vital, untuk berada di bangku cadangan daripada memberikannya untuk Rashford.

"Alasannya selalu sama, saat latihan. Jika keadaan tak berubah, saya tak akan mengubahnya. Ini situasi yang sama untuk semua pemain, jika Anda memberikan usaha maksimal dan hal-hal yang benar maka kami bisa memakai semua pemain," ujar Amorim.

"Anda bisa melihat kami kekurangan pemain dengan kecepatan di bangku cadangan, tetapi saya lebih memilih menaruh Jorge Vital di sana daripada pemain yang tak memberikan usaha maksimal setiap hari di latihan."

Kabarnya, Rashford tak memiliki masalah pribadi dengan Amorim, tetapi sang pelatih tetap pada pendiriannya jika menurutnya Rashford tak maksimal saat latihan setiap hari.

Bahkan kini, pemain 27 tahun tersebut dihubung-hubungkan dengan kepindahan ke klub lain sebelum bursa transfer ditutup.

Kisah pelatih lawan pemainnya sendiri di ranah publik bukan kali pertama terjadi di Liga Inggris. Berikut ini beberapa di antaranya:

Harry Redknapp vs Darren Bent

Usai Darrent Bent menyia-nyiakan kesempatan emas di menit-menit akhir dan Tottenham Hotspur imbang 1-1 lawan Portsmouth, Redknapp membandingkannya dengan istrinya sendiri.

"Anda tak akan mendapatkan kesempatan lebih baik untuk memenangi laga daripada pekuang itu. Istri saya bahkan bisa mencetak gol dari situasi tersebut," ujar Redknapp.

Bent saat itu tetap jadi andalan Redknapp dan mengakhiri musim dengan 17 gol sebelum dilego ke Sunderland di akhir musim.

Redknapp masih bertahan tiga setengah tahun di Spurs, termasuk membawa mereka mencapai perempat final Liga Champions pada 2011.

Jose Mourinho vs Luke Shaw

Jose Mourinho sempat mempertanyakan komitmen dan kebugaran Luke Shaw saat melatih Manchester United.

"Dia ada di depan saya dan saya harus membuat semua keputusan untuknya, Dia harus mengubah otak sepak bolanya," ujar Mourinho saat itu.

"Kami membutuhkan kemampuan fisik dan tekniknya yang luar biasa, tetapi dia tak bisa bermain dengan otak saya. Dia harus berkembang, usia 21 tahun sudah cukup tua untuk lebih mengerti. Dia punya masa depan di sini tetapi Man United tak bisa menunggu."

Komentar ini dilontarkan Mourinho saat Luke Shaw terpaksa masuk sepabagi pengganti lawan Everton apda April 2017 usai Ashley Young mengalami cedera.

Mourinho dipecat United pada Desember 2018 usai hasil buruk, sedangkan Shaw masih di Setan Merah meski kerap dibekap cedera.

Jose Mourinho vs Tanguy Ndombele

Mourinho juga sempat mengkritik pemainnya saat melatih Tottenham Hotspur, Tanguy Ndombele jadi targetnya kini.

USai Ndombele ditarik keluar saat jeda babak lawan Burnley, Maret 2020, Mourinho mengatakan mereka bermain tanpa gelandang sepanjang babak pertama.

"Babak pertama kami tak bermain dengan gelandang. Ndombele punya waktu yang cukup untuk bermain di level ini," ujar Mourinho.

"Saya tahu bermain di Premier League sulit, beberapa pemain butuh waktu lama untuk adaptasi, tetapi pemain dengan potensi sepertinya harus memberi lebih kepada kami."

Mourinho lalu dipecat Spurs pada April 2021, sedangkan Ndombele sempat jadi andalan sebelum terus dipinjamkan selama tiga musim dan dilepas secara gratis pada musim panas 2024 lalu.

Pep Guardiola vs Kalvin Phillips

Pep Guardiola sempat mengkritisi Kalvin Phillips yang dianggapnya terlalu gemuk usai Piala Dunia 2022.

Kalvin Phillips lalu mengakui komentar ini membuatnya kehilangan kepercayaan diri.

Guardiola lalu meminta maaf, meski kemudian sang pemain tak pernah jadi andalan Man City.

Ia hanya tampil 27 laga usai komentar ini sebelum dipinjamkan ke West Ham United dan kini dipinjamkan ke Ipswich Town.

Erik ten Hag vs Jadon Sancho

Erik ten Hag sempat tak membawa Jadon Sancho untuk laga lawan Arsenal pada 2023.

Alasannya, Ten Hag merasa bahwa Sancho tak berada di level yang dibutuhkan saat latihan yang membuat sang pemain pantas untuk dimainkan.

Sancho tak tinggal diam. Ia mengatakan bahwa dirinya hanya jadi kambing hitam atas performa buruk Man United saat itu.

Sancho lalu dipaksa untuk tak berlatih bersama tim utama sebelum dipinjamkan kembali ke klub lamanya, Borussia Dortmund.

Keduanya sempat berbaikan sebelum Sancho bergabung dengan Chelsea musim panas 2024. Erik ten Hag dipecat Man United pada Oktober lalu.

Ange Postecoglou vs Timo Werner

Ange Postecoglou mengatakan bahwa performa Timo Werner sangat buruk saat diganti pada jeda babak lawan Rangers di Liag Europa Desember lalu.

"Kami membutuhkan semua pemain termasuk dirinya untuk memberi kontribusi, karena kami tak punya kedalaman skuad untuk meninggalkan pemain jika mereka bermain buruk," ujar Postecoglou.

"Saya mengharapkan sebuah level permainan dari para pemain senior, dan malam ini mereka tak bisa menampilkannya."

Sejak saat itu, Werner hanya dua kali jadi starter dan lima kali jadi pemain pengganti.

Sedangkan Postecoglou kini sedang berada di ujung tanduk usai performa buruk Tottenham Hotspur dalam beberapa laga terakhir.

Source: BBC

RELATED STORIES

Tim Premier League dengan Pergantian Pemain Paling Manjur

Tim Premier League dengan Pergantian Pemain Paling Manjur

Berbicara soal pergantian pemain yang berdampak besar, siapa tim Premier League dengan pergantian pemain paling efektif?

Omar Marmoush, Giggs, dan Kutukan Striker Frankfurt

Omar Marmoush, Giggs, dan Kutukan Striker Frankfurt

Banyak cerita yang menaungi Omar Marmoush, mulai dari Ryan Giggs hingga kutukan para mantan striker Frankfurt.

Alex Pastoor dan Formasi 3 Bek untuk Timnas Indonesia

Timnas Indonesia bisa saja tetap bermain dengan tiga bek di era pelatih Patrick Kluivert dan Alex Pastoor sebagai asistennya.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Timnas U-23 Indonesia. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Timnas U-23 Indonesia Mulai Persiapan SEA Games 2025, Empat Pemain Abroad Absen

Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri, mengaku fleksibel dengan para pemain yang berkarier di luar negeri.

Taufani Rahmanda | 03 Oct, 11:11

Gelandang Barcelona, Gavi. (Yusuf/Skor.id).

La Liga

Sederet Pemain Barcelona dengan Perubahan Nilai Pasar Terbesar

Daftar pemain Barcelona yang mengalami perubahan nilai pasar terbesar, termasuk Gavi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Oct, 10:17

cover reza arya pratama.jpg

Timnas Indonesia

Timnas Indonesia Panggil Kiper PSM Makassar

Pemanggilan Reza diumumkan oleh PSM Makassar melalui akun media sosial, Instagramnya pada Jumat (3/10/2025).

Gangga Basudewa | 03 Oct, 09:42

Bracket Playoff IKL Fall 2025. (Honor of Kings)

Esports

Detail Playoff IKL Fall 2025

Playoff IKL Fall 2025 akan berlangsung di Lippo Mall Puri, Jakarta Barat.

Gangga Basudewa | 03 Oct, 08:09

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Menanti Duel Jungler yang Tertukar di Laga EVOS vs RRQ

Derbi Klasik antara EVOS vs RRQ Hoshi akan kembali tersaji di week 7 MPL ID Season 16, Sabtu (4/10/2025).

Gangga Basudewa | 03 Oct, 06:59

PBESI (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

PB ESI Beri Apresiasi untuk Timnas Esports Indonesia, Vivian dkk Paling Tajir

Apresiasi ini diberikan kepada para atlet yang telah berjasa mengibarkan Merah Putih di sejumlah ajang internasional.

Gangga Basudewa | 03 Oct, 04:58

Persita Tangerang vs Semen Padang di Super League 2025-2026. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persita Tangerang vs Semen Padang di Super League 2025-2026

Laga Persita vs Semen Padang akan digelar di Stadion Indomilk Arena, Sabtu (4/10/2025) malam WIB.

Rais Adnan | 03 Oct, 04:24

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Oct, 04:20

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Oct, 04:08

Turnamen golf, Jakarta International Championship atau JAKIC 2025, digelar di Damai Indah Golf PIK Course, Jakarta, pada 2-5 Oktober 2025. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Other Sports

JAKIC 2025 Mulai Bergulir, Putaran Pertama Didominasi Pegolf Thailand

Pegolf asal Thailand, Suteepat Prateeptienchai, mendominasi putaran pertama Jakarta International Championship (JAKIC) 2025.

Taufani Rahmanda | 03 Oct, 04:06

Load More Articles