5 Tim Unggulan Piala Afrika 2023, Ada Mesir dan Senegal

Pradipta Indra Kumara

Editor: Pradipta Indra Kumara

Piala Afrika bergulir untuk ke-34 kalinya pada Januari 2024 ini di Pantai Gading. (Hendy Andika/Skor.id).
Piala Afrika 2023 kini telah memasuki semifinal, empat tim akan bertarung memperebutkan tiket final. (Hendy Andika/Skor.id).

SKOR.id - Gelaran Piala Afrika 2023 segera dimulai pada Minggu 14 Januari (WIB) hingga 12 Februari 2024, dan diikuti 24 negara termasuk beberapa unggulan seperti Mesir hingga Senegal.

Ajang Piala Afrika 2023 sebenarnya tak kalah menarik dari turnamen antarnegara seperti Euro (Piala Eropa), sebab banyak pemain hebat yang berasal dari berbagai negara di Benua Hitam.

Negara-negara yang tampil di Piala Afrika 2023 memiliki pemain andalan masing-masing, seperti Mesir yang memiliki Mohamed Salah, hingga Senegal dengan Sadio Mane-nya.

Tanpa mengecilkan kemampuan negara lain, beberapa peserta dikategorikan sebagai tim unggulan, termasuk Senegal yang menjadi jaura di edisi 2021, serta Mesir yang menjadi runner-up di edisi tersebut.

Dilansir dari ESPN, berikut ini 5 negara unggulan di ajang Piala Afrika 2023.

5. Mesir

Mesir gagal lolos pada Piala Afrika 2012, 2013, dan 2015 setelah menjadi juara tiga kali beruntun pada edisi 2006, 2008, dan 2010.

Selain kegagalan pada 2019 di negara mereka, Mesir menjadi runner up pada edisi 2017 dan 2021, dan pada Piala Afrika 2023 kekuatan mereka masih layak diperhitungkan.

Mohamed Salah masih akan menjadi andalan Mesir di turnamen ini, sebab ia masih dalam puncak performanya saat membela raksasa Inggris, Liverpool.

Mesir juga bisa mengandalkan Mostafa Mohamed hingga Omar Marmoush, jika Mohamed Salah berhasil dimatikan pergerakannya oleh lawan.

4. Pantai Gading

Pantai Gading menjadi tuan rumah Piala Afrika 2023, dengan dilema antara berkah atau kutukan, sebab terakhir kali tim penyelenggara menjadi juara adalah pada 2006 lalu yaitu Mesir.

Namun, dukungan suporter pada setiap pertandingan mereka di Piala Afrika 2023, bisa jadi menjadi faktor penting performa Pantai Gading di turnamen ini.

Tantangan besar akan dihadapi Sebastien Haller dalam mengawal lini depan, tercatat ia tak mencetak gol dalam 13 pertandingan klub, apalagi setelah Wilfried Zaha tak dimasukkan ke dalam skuad Pantai Gading.

Para pemain seperti Nicolas Pepe, Jean Seri, Max Gradel, Willy Boly, hingga Serge Aurier telah melewati masa puncaknya, ini bagaikan kesempatan terakhir mereka untuk menyabet gelar Piala Afrika di hadapan pendukung sendiri, setelah terakhir merengkuh gelar pada 2015 lalu.

Piala Afrika 2023 akan bergulir mulai 13 Januari 2024 sampai dengan 11 Februari 2024 di Pantai Gading. (Hendy Andika/Skor.id).
Piala Afrika 2023 akan bergulir mulai 14 Januari 2024 sampai dengan 12 Februari 2024. (Hendy Andika/Skor.id).

3. Aljazair

Aljazair adalah jawara Piala Afrika 2019, yang kala itu mengalahkan Senegal 1-0 pada laga final lewat gol tunggal Baghdad Bounedjah.

Keberadaan Riyad Mahrez masih akan menjadi inspirasi penting bagi skuad Aljazair dalam menghadapi Piala Afrika 2023.

Pelatih Djamel Belmadi, membawa beberapa pemain muda ke dalam skuad seperti Fares Chaibi (21), Rayan Ait-Nouri (22), Yasser Larouci (23), Mohamed Amoura (23), hingga Mohamed Amine Tougai (23).

Kombinasi para pemain muda dengan pemain senior seperti Riyad Mahrez (32), Baghdad Bounedjah (32), Sofiane Feghouli (34), hingga Islam Slimani (35) layak dinantikan.

2. Senegal

Senegal adalah juara bertahan, dan masih menjadi salah satu tim yang diwaspadai di ajang Piala Afrika 2023.

Sadio Mane masih memiliki peran vital di dalam tubuh skuad Senegal asuhan Aliou Cisse, pengalamannya memiliki nilai penting.

Skuad Senegal saat ini disebut memiliki kesatuan yang baik, semangat luar biasa, dan kekuatan berimbang di lini serang serta bertahan.

Meski begitu kepindahan Sadio Mane, Kalidou Koulibaly, hingga Edouard Mendy menjadi fokus utama karena berkaitan dengan level kompetitif mereka.

1. Maroko

Maroko telah mencatatkan rekor ketika mereka berhasil menembus babak semifinal Piala Dunia 2022 di Qatar.

Pada ajang Piala Afrika 2023, Maroko menjadi salah satu tim unggulan lantaran mereka memiliki federasi sepak bola yang bagus, skuad mumpuni, dan pelatih hebat dalam diri Walid Regragui.

Kini mereka mengincar gelar Piala Afrika pertama sejak terakhir kali memperolehnya pada 1976.

Penampilan Hakim Ziyech dan Sofiane Boufal yang kurang apik di level klub, jelas menjadi perhatian penting jelang turnamen ini.

Source: ESPN

RELATED STORIES

Piala Afrika 2023: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Piala Afrika 2023: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Berikut ini jadwal hasil dan klasemen lengkap Piala Afrika 2023.

5 Fakta Menarik tentang Piala Afrika

Berikut ini lima hal yang menarik dari ajang Piala Afrika, turnamen negara-negara Afrika yang kali ini merupakan Piala Afrika ke-34.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Hasil kompetisi sepak bola kasta kedua di Indonesia atau Championship 2025-2026. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Liga 2

Barito Putera Superior, PSPS Raih Kemenangan Perdana dengan Mengalahkan Sriwijaya FC

Rekap hasil dua pertandingan pembuka pekan kelima Championship 2025-2026 pada Jumat (10/10/2025) sore.

Taufani Rahmanda | 10 Oct, 10:39

Ilustrasi Zlatan Ibrahimovic dan Rafael Leao (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Zlatan Ibrahimovic Yakin AC Milan Raih Scudetto, Sebut Rafael Leao Ajaib

Zlatan Ibrahimovic yakin AC Milan meraih Scudetto musim ini, ia menyebut Rafael Leao pemain ajaib.

Pradipta Indra Kumara | 10 Oct, 10:12

mills

National

Perkuat Pertumbuhan Olahraga Lokal, Mills Resmikan Toko di Pontianak

Semua koleksi terbaru Mills tersedia di gerai Pontianak.

Sumargo Pangestu | 10 Oct, 09:43

Timnas Irak vs Timnas Indonesia atau Irak vs Indonesia dalam putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Arab Saudi pada 12 Oktober 2025. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Timnas Indonesia

Prediksi dan Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia menjalani laga penentunya di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Minggu (12/10/2025) dini hari WIB.

Taufani Rahmanda | 10 Oct, 09:35

Roster RRQ untuk MPL ID Season 16. (RRQ)

Esports

Empat Laga Bakal Tentukan Nasib RRQ Hoshi di MPL ID Season 16

RRQ masih berpeluang lolos ke playoff atau berpeluang untuk pertama kalinya tak lolos playoff.

Gangga Basudewa | 10 Oct, 09:23

Identitas baru dari kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia atau Liga 1 di musim ini, Super League 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Super League 2025-2026: Jadwal, Hasil, Klasemen dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Super League 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi, plus profil tim peserta.

Taufani Rahmanda | 10 Oct, 07:05

Kompetisi sepak bola kasta kedua di Indonesia atau identitas baru dari Liga 2 musim terbaru, Championship 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Championship 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 2 atau Championship 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 10 Oct, 07:05

Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Timnas Indonesia

Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Rais Adnan | 10 Oct, 07:05

Laga Kualilfikasi Piala Dunia 2026. (Yusuf/Skor.id)

World

Daftar Negara yang Sudah Lolos Piala Dunia 2026

Piala Dunia 2026 akan diikuti oleh 48 negara, berikut ini adalah daftar negara yang sudah lolos ke Piala Dunia 2026.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 03:35

Pemain Timnas Prancis, Kylian Mbappe (kiri) dan Mike Maignan. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Prancis vs Azerbaijan di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Prediksi pertandingan dan link live streaming Prancis vs Azerbaijan di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pradipta Indra Kumara | 10 Oct, 03:17

Load More Articles