5 Tim Liga 1 yang ''Bedol Desa'' di Bursa Transfer Terbaru

Hanputro Widyono

Editor:

  • Setidaknya ada lima tim kontestan Liga 1 musim depan yang berpisah dengan belasan pemainnya di musim lalu.
  • Dari puluhan pemain yang meninggalkan lima tim Liga 1 di daftar ini, 13 di antaranya merupakan pemain asing.
  • Masing-masing tim Liga 1 di daftar ini memiliki kasus tersendiri, ada yang sengaja melepas, ada yang hengkang karena diburu tim lain.

SKOR.id - Bursa Transfer Liga 1 terbaru berlangsung menarik. Banyak tim yang melakukan perubahan besar untuk mengarungi kompetisi musim depan.

Perubahan berarti dua hal yang saling berhubungan, yakni tim-tim tersebut merekrut banyak pemain baru, sekaligus melepas banyak pemain lama.

Sebelum mengumumkan rekrutan barunya, klub lebih dulu merasakan para pemainnya "bedol desa" atau ramai-ramai angkat kaki (hengkang ataupun dilepas).

Hingga tulisan ini dibuat, setidaknya ada lima tim Liga 1 yang banyak ditinggal pemain lama.

Yakni Rans Cilegon FC, Persebaya Surabaya, Madura United, Persikabo 1973, dan Persik Kediri.

Masing-masing dari mereka ditinggalkan hingga belasan pemain yang sebelumnya memperkuat tim di musim lalu.

1. Rans Cilegon FC

Tim milik selebritas Raffi Ahmad tak menunda-nunda untuk mengumumkan pemain-pemain yang tak masuk dalam rencana untuk Liga 1 musim depan.

Rans Cilegon FC langsung mengumumkan melepas 18 pemain pada Kamis (18/4/2022). Daftar tersebut belum termasuk Hamka Hamzah yang sudah pamit lebih dulu.

Tiga nama dari 18 pemain yang dilepas Rans Cilegon FC merupakan pemain pinjaman yakni Kurniawan Kartika Ajie (dari Arema FC), Ilhamsyah dan Rival Lastori (Borneo FC).

Sementara pemain lainnya adalah Agung Pribadi, Hendra Wijaya, Chandra Waskito, Sandy Firmansyah, Rizki Hidayat, Yoga Tri Septyan, Tegar Infantrie, dan Muharrir.

Kemudian ada Asri Akbar, Muhammad Rizal Eka Putra, Muzakir, Sirvi Arvani, Sansan Fauzi Husaeni, Makarius Suruan, dan Andre Batistuta.

2. Persebaya Surabaya

Hingga 17 April 2022, sudah ada 14 pemain yang meninggalkan Persebaya, yang banyak mengejutkan para pencinta sepak bola nasional.

Persebaya yang tampil impresif di Liga 1 2021-2022 seakan tak perlu melakukan perubahan besar terhadap skuadnya yang banyak diisi pemain berusia muda.

Namun, penampilan apik para pemain tim berjuluk Bajul Ijo di musim lalu justru membuka minat tim-tim lain untuk mendapatkan tenaganya.

Empat pemain asing Persebaya di musim lalu dipastikan hengkang semua yakni Taisei Marukawa, Bruno Moreira, Arsenio Valpoort, dan Alie Sesay.

Selain itu ada pula pilar-pilar penting seperti Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto, Reva Adi Utama, Ady Setyawan, hingga Samsul Arif yang juga tak bertahan.

Adapun lima pemain lainnya yang meninggalkan Bajul Ijo adalah Frank Sokoy, Hambali Tholib, Mokhamad Syaifuddin, Johan Yoga, dan David Ariyanto.

3. Madura United

Tim Madura United sudah melepas 13 pemainnya di bursa transfer kali ini, termasuk tiga pemain asing, Hong Jung-nam, Renan Silva, dan Jaime Xavier.

Manajemen dan pelatih Madura United tampaknya tidak terlalu puas dengan komposisi penjaga gawang di tim berjuluk Laskar Sape Kerrap tersebut.

Selain Hong Jung-nam, Madura United juga melepas tiga kiper lainnya seperti Muhammad Ridho, M Ridwan, dan Rizki Husni.

Selain nama-nama tersebut, tujuh pemain yang tak masuk dalam rencana Madura United di Liga 1 musim depan ialah Andik Rendika Rama, Asep Berlian, Greg Nwokolo, David Laly, Fandry Imbiri, Silvio Escobar, dan Fadilla Akbar.

4. Persikabo 1973

Perubahan besar juga terjadi di tim Persikabo. Hingga saat ini, manajemen klub telah mengumumkan melepas 12 pemainnya.

Tiga di antaranya merupakan pemain asing yang menjadi tulang punggung di Liga 1 2021-2022 yaitu Aleksandar Rakic, Ciro Alves, dan Venyamin Shumeyko.

Selain itu ada pula pemain-pemain berlabel timnas Indonesia seperti Firza Andika, Hanis Sagara, dan Andre Oktaviansyah, yang keluar dari tim berjuluk Laskar Padjajaran.

Sementara itu pemain-pemain yang pergi lainnya yaitu Birrul Walidain, Guntur Triaji, Aliviba Koto, Hendra Bayauw, Doni Adriansyah, dan Ramadhan Sananta.

5. Persik Kediri

Di bursa transfer Liga 1 terbaru, Persik Kediri melepas tiga pemain asing, termasuk mesin golnya di musim lalu, Youssef Ezzejjari.

Selain itu, tim beralias Macan Putih ini juga sudah melepas delapan pemain lokal. Adapun telah 11 pemain keluar, yang terbagi dalam beberapa kloter.

Pertama adalah trio pemain asing Dionatan Machado, Youssef Ezzejjari, dan Marwin Angeles.

Lalu, Persik memutuskan tak memberi kontrak baru kepada dua kiper, Akmal dan Fajar Setya Jaya, serta bek Aldo Claudio.

Setelah itu pada 6 April 2022, melepas bek asli Papua, Andri Ibo, serta ada Eka Sama Adi Prasetya yang ikut dilepas.

Lalu pada Jumat (8/4/2022), Persik mengumumkan melepas Ahmad Agung, kiper senior Dian Agus Prasetyo, dan Ibrahim Sanjaya.

Baca Juga Berita Liga 1 Lainnya:

Bursa Transfer Liga 1: Pamit, Ichsan Kurniawan Hanya Setengah Musim di Persija

Bursa Transfer Liga 1: Persib Resmi Gaet Eks Persipura untuk Gantikan Ardi Idrus

Update Bursa Transfer Liga 1 2022-2023 Lengkap

Source: Skor.id

RELATED STORIES

Bursa Transfer Liga 1: Dirumorkan ke Persib, Osvaldo Haay Resmi Bertahan di Persija

Bursa Transfer Liga 1: Dirumorkan ke Persib, Osvaldo Haay Resmi Bertahan di Persija

Osvaldo Haay resmi bertahan di Persija Jakarta setelah ramai dirumorkan menyebrang ke Persib Bandung.

Bursa Transfer Liga 1: Mantan Kiper Persija dan Persib Jadi Rekrutan Pertama Borneo FC

Bursa Transfer Liga 1: Mantan Kiper Persija dan Persib Jadi Rekrutan Pertama Borneo FC

Borneo FC perkenalkan rekrutan pertama mereka untuk Liga 1 musim depan.

Madura United Tak Ingin Buru-buru Umumkan Pemain Anyar

Madura United melakukan perombakan besar untuk Liga 1 musim depan.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Inter Milan vs Napoli di Liga Italia 2024-2025. (Yusuf/Skor.id).

Liga Italia

Menilik Ketatnya Persaingan Liga Italia, Siapa Juara?

Siapa yang akan jadi juara Liga Italia musim ini? Hingga pekan ke-34, persaingan di Serie A sangatlah ketat.

Thoriq Az Zuhri | 29 Apr, 02:43

Liga TopSkor Banjarnegara.

Liga TopSkor

Liga TopSkor Banjarnegara Selesai Gelar Empat Kompetisi Kelompok Umur

SSB Galaxy Slarang dari Cilacap keluar sebagai juara Liga TopSkor U-12 Banjarnegara 2025.

Sumargo Pangestu | 29 Apr, 02:38

Marc Klok. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

National

Marc Talks Kembali Hadir, Kenali Sosok di Balik Layar Podcast Marc Klok

Satus Pro Sport Indonesia berkolaborasi dengan Indosat Ooredoo Hutchinson dalam menyuguhkan pengalaman baru kepada audiens “Marc Talks”.

Sumargo Pangestu | 29 Apr, 02:26

Mantan petarung UFC Khabib Nurmagomedov

Other Sports

Gelar Kejuaraan Dunia Yunior, Persambi Ingin Boyong Khabib Nurmagomedov

Indonesia akan menjadi tuan rumah Kejuaraan Dunia Sambo Usia Muda dan Junior 2025

Gangga Basudewa | 29 Apr, 02:25

Bintang Liverpool, Mohamed Salah. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Menanti Mohamed Salah Pecahkan Rekor Kontribusi Gol Premier League

Rekor kontribusi gol sepanjang sejarah Premier League sepertinya akan dipecahkan oleh Mohamed Salah musim ini.

Thoriq Az Zuhri | 29 Apr, 02:22

Liga Champions 2024/2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Leg 1 Semifinal Liga Champions 2024-2025: Duel 4 Negara

Duel wakil empat negara akan tersaji di leg pertama babak semifinal Liga Champions 2024-2025, berikut ini jadwalnya!

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 23:24

Arsenal kembali ke semifinal Liga Champions setelah 16 tahun. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs PSG di Liga Champions 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Arsenal vs PSG di babak semifinal Liga Champions.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 23:00

Liga Champions 2024-2025. (Yusuf/Skor.id).

World

Liga Champions 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Champions 2024-2025 dimulai dengan Fase Liga, berikut jadwal, hasil, dan klasemen yang akan diupdate seiring bergulirnya kompetisi ini.

Irfan Sudrajat | 28 Apr, 22:42

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 28 Apr, 22:39

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 22:36

Load More Articles