5 Laga Tak Terlupakan Inter Milan vs AC Milan

Thoriq Az Zuhri

Editor:

  • Derby della Madonnina alias Derbi Kota Milan mempertemukan Inter Milan dengan AC Milan.
  • Kedua klub sekota dan sekandang itu sudah bertarung sejak tahun 1909.
  • Inter dan AC Milan sama-sama memiliki kesuksesan di atas lapangan.

SKOR.id - Derby della Madonnina antara AC Milan dan Inter Milan adalah salah satu laga derbi paling dikenal di seluruh dunia.

Di atas katedral Kota Milan, ada sebuah patung Bunda Maria. Orang Italia biasa menyebutnya sebagai Madonnina yang berarti Madona kecil, sebuah representasi dari Bunda Maria.

Ini adalah asal-usul sebutan Derby della Madonnina untuk laga Derbi Kota Milan antara Inter Milan melawan AC Milan, sebuah laga sarat gengsi antara saudara sekota.

Awalnya, laga ini sebagai simbol pertarungan kaum burjois di Inter dan kaum pekerja yang mendukung AC Milan. Hal yang kemudian berlanjut soal pertarungan pandangan politik.

Kini, hal tersebut sudah seperti melebur dan pertarungan gengsi lebih mengarah ke prestasi di lapangan.

Berita AC Milan Lainnya: 5 Posisi di Skuad AC Milan yang Wajib Dibenahi di Bursa Transfer

Tak hanya satu kota, kedua tim juga berbagi kandang yang sama: Stadion Guiseppe Meazza, atau juga dikenal dengan sebutan San Siro.

Nerazzurri dan Rossoneri sudah bertemu 225 kali pada ajang resmi sepanjang sejarah. Hasilnya, Inter menang 82 kali, AC Milan menang 76 kali, dengan 67 laga sisanya berakhir imbang.

Soal prestadi juga kedua tim bersaing ketat dengan sama-sama mengoleksi 30 trofi besar di kancah domestik.

Keduanya sama-sama punya 18 gelar Liga Italia, AC Milan punya tambahan 5 Coppa Italia dan 7 Supercoppa, sedangkan Inter menang 7 Coppa dan 5 Suppercoppa. AC Milan unggul soal koleksi Liga Champion dengan tujuh kali, sedangkan Inter hanya tiga kali.

Dengan persaingan yang begitu keras, ketat, dan luar biasa panjang, banyak laga-laga dari Derby della Madonnina yang patut dikenang.

Berikut ini adalah lima laga tidak terlupakan antara Inter Milan dan AC Milan:

1. AC Milan 2-1 Inter Milan, 28 Oktober 1984

Awal tahun 1980-an, AC Milan dua kali terjerembab ke divisi dua. Pertama karena skandal pengaturan skor, promosi ke Serie A, lalu langsung degradasi kembali.

AC Milan kemudian kembali ke kasta teratas untuk musim 1984-1985 dengan harapan bisa bertahan di kasta teratas.

Sebelum laga derbi ke-106 ini, AC Milan tak menang lawan Inter dalam enam tahun terakhir.

Laga tak berjalan mulus untuk Milan dengan Inter unggul lebih dulu lewat sundulan terbang Alessandro Altobelli. Agostino Di Bartolomei berhasil menyamakan kedudukan untuk Rossoneri memanfaatkan umpan Ray Wilkins.

Kemenangan AC Milan hadir saat laga berjalan satu jam. Berawal dari umpan Franco Baresi, Pietro Paolo Virdis mampu membuat pemain asal Inggris Mark Hateley mencetak gol kemenangan dengan sundulan.

Pada Januari 2016, fan AC Milan membuat banner yang didedikasikan untuk Mark Hateley yang menandai kemenangan bersejarah ini.

2. Inter Milan 0-6 AC Milan, 11 Mei 2001

Musim tersebut kedua tim sedang tak begitu cemerlang dengan punya koleksi poin sama di papan tengah Serie A.

Akan tetapi, yang terjadi di lapangan justru kemenangan terbesar dalam sejarah Derby della Madonnina, AC Milan jadi pemenangnya.

Dua gol Gianni Comandini membuat AC Milan unggul pada babak pertama sebelum Federico Giunti mencetak gol ketiga. Dwigol Andriy Shevchenko serta gol Serginho menggenapi kemenangan Rossoneri.

Ini mungkin jadi satu-satunya hal baik dari AC Milan musim itu yang finis di pos keenam Liga Italia. Inter berada satu tingkat di atas rival sekotanya tersebut.

3. Inter Milan 0-3 AC Milan, 12 April 2005

Salah satu foto paling terkenal dalam sepak bola berasal dari laga ini. Marco Materazzi bersama Rui Costa bersama melihat cerawat yang dilemparkan fan ke lapangan.

Laga ini adalah leg kedua babak perempat final Liga Champions, AC Milan menang 2-0 pada leg pertama.

Pada leg kedua di kandang Inter Milan, Shevchenko mencetak gol dan membuat AC Milan unggul 3-0 secara agregat. Keadaan mulai berubah saat gol Esteban Cambiasso pada babak kedua dianulir oleh wasit.

Fan Inter mulai melempar cerawat ke lapangan, salah satunya mengenai pundak kiper AC Milan, Dida. Wasit kemudian menyudahi laga.

AC Milan dihadiahi kemenangan 3-0, atau menang 5-0 secara agregat gol. Rossoneri kemudian terus melangkah sampai final sebelum dikalahkan Liverpool di Istanbul.

4. Inter Milan 3-2 AC Milan, 11 Desember 2005

Ini adalah laga Derby della Madonnina pertama sejak insiden cerawat di Liga Champions, dengan ketegangan melanda sebelum laga bergulir.

Inter ingin pembuktian diri setelah gagal menang dalam 10 pertemuan terakhir sebelum laga ini.

Adriano membuka skor untuk Inter sebelum dibalas oleh Shevchenko pada babak pertama, keduanya dari titik penalti.

Pada babak kedua, tendangan bebas Adriano masih bisa diselamatkan Dida, tetapi Obafemi Martins berhasil menceploskan bola rebound. Jaap Stam menyamakan skor memanfaatkan umpan tendangan bebas Andrea Pirlo.

Pada menit ke-93, Inter berhasil mencetak gol kemenangan lewat sundulan Adriano.

5. AC Milan 0-4 Inter Milan, 29 Agustus 2009

Inter Milan masih jadi satu-satunya tim Italia yang mampu menang treble winners: Serie A, Liga Champions, dan Coppa Italia.

Bersama Jose Mourinho, Inter melakukan hal tersebut pada musim 2009-2010, diawali dengan kemenangan besar atas rival sekota.

Pada pekan kedua, Inter berhasil menang 4-0. Wesley Sneijder menjalani debut setelah direkrut hanya sehari sebelum laga.

Thiago Motta mencetak gol perdana, sebelum penalti Diego Milito membuat Inter unggul 2-0. Setelah Gennaro Gattuso dapat kartu merah, Maicon membuat skor jadi 3-0 sebelum jeda babak.

Gol Dejan Stankovic saat laga berjalan satu jam melengkapi kemenangan Inter saat itu. Sebuah awal yang indah untuk musim terbaik Inter sepanjang sejarah mereka.

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor Indonesia (@skorindonesia) on

 

RELATED STORIES

Pelatih AC Milan Samakan Zlatan Ibrahimovic dengan Roger Federer

Pelatih AC Milan Samakan Zlatan Ibrahimovic dengan Roger Federer

Stefano Pioli menyebut penyerang AC Milan, Zlatan Ibrahimovic, punya karakter mirip dengan legenda tenis, Roger Federer.

5 Laga Tak Terlupakan Barcelona vs Real Madrid: Rivalitas Tiada Akhir Dua Klub Terhebat di Spanyol

5 Laga Tak Terlupakan Barcelona vs Real Madrid: Rivalitas Tiada Akhir Dua Klub Terhebat di Spanyol

Dengan rata-rata pemirsa lebih dari 500 juta orang, El Clasico menjadi laga domestik paling banyak ditonton di penjuru dunia.

Wonderkid : Alessandro Bastoni, Pemetik Tomat yang Bersinar di Inter Milan

Wonderkid : Alessandro Bastoni, Pemetik Tomat yang Bersinar di Inter Milan

Bek muda Inter Milan, Alessandro Bastoni, digadang-gadang jadi pilar fundamental tim masa depan Antonio Conte.

Sebastian Giovinco Berpeluang Memperkuat Inter Milan

Sebastian Giovinco Berpeluang Memperkuat Inter Milan

Eks penyerang Juventus, Sebastian Giovinco dikabarkan ingin kembali ke Liga Italia.

Ionut Radu Siap Jadi Pelapis Samir Handanovic

Ionut Radu Siap Jadi Pelapis Samir Handanovic

Kiper Ionut Radu punya kontrak dengan Inter Milan sampai 2024. Ia berharap dipulangkan ke I Nerazzurri seusai membela Parma.

5 Pertandingan Tak Terlupakan Chelsea vs Liverpool

5 Pertandingan Tak Terlupakan Chelsea vs Liverpool

Rivalitas Liverpool dan Chelsea adalah contoh dari rivalitas sepak bola yang baru muncul pada masa modern.

Luciano Spalletti Akui Harmonisasi Inter Milan Terganggu oleh Mauro Icardi

Luciano Spalletti Akui Harmonisasi Inter Milan Terganggu oleh Mauro Icardi

Pelatih Luciano Spalletti mengenang pengalamannya di Inter Milan. Ia kesulitan memimpin ruang ganti yang terpecah.

Inter Tetapkan Harga Matias Vecino

Inter Tetapkan Harga Matias Vecino

Inter Milan mematok harga untuk gelandang Matias Vecino, yakni 30 juta euro (sekitar Rp483 miliar).

DIsebut Bisa Bersaing untuk Scudetto, Ini 5 Kunci Kebangkitan Inter

DIsebut Bisa Bersaing untuk Scudetto, Ini 5 Kunci Kebangkitan Inter

Inter Milan memiliki lima kunci untuk bangkit dan berjuang merebut gelar juara Liga Italia di sisa musim ini.

Inter Milan vs AC Milan: Adu Tajam Romelu Lukaku vs Zlatan Ibrahimovic

Inter Milan vs AC Milan: Adu Tajam Romelu Lukaku vs Zlatan Ibrahimovic

Inter Milan akan kedatangan tamu dari rival abadinya di Liga Italia, AC Milan di Stadion Giuseppe Meazza, Sabtu (17/10/2020).

Inter Milan Kalah di Derby, Antonio Conte Sebut AC Milan Sedikit Beruntung

Inter Milan Kalah di Derby, Antonio Conte Sebut AC Milan Sedikit Beruntung

Pelatih Inter Milan, Antonio Conte, sebut AC Milan menang beruntung saat berhadapan dengan tim asuhannya.

Legenda Inter Milan Yakin Timnya Menang saat hadapi AC Milan di Derby Della Madonnina

Legenda Inter Milan Yakin Timnya Menang saat hadapi AC Milan di Derby Della Madonnina

Mantan pemain Inter Milan, Andreas Brehme, prediksikan timnya bakal unggul saat menghadapi AC Milan di Liga Italia.

Tumbangkan AC Milan, Lautaro Martinez Puas Inter Milan di Puncak Klasemen

Tumbangkan AC Milan, Lautaro Martinez Puas Inter Milan di Puncak Klasemen

Penyerang Inter Milan, Lautaro Martinez, senang bisa mengantarkan timnya di puncak klasemen Liga Italia usai kalahkan AC Milan.

AC Milan Kalah di Derbi Milan, Stefano Pioli Minta Maaf

AC Milan Kalah di Derbi Milan, Stefano Pioli Minta Maaf

Pelatih AC Milan, Stefano Pioli, meminta maaf atas kekalahan timnya dari Inter Milan di derbi Milan.

5 Gol Beruntun Romelu Lukaku di Derby Della Madonnina

Skor.id merangkum gol Romelu Lukaku di lima laga beruntun di Derby della Madonnina.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Load More Articles