5 Cara Mudah Menaikkan Level Battle Pass Dota 2

Nezatullah Wachid Dewantara

Editor:

  • Battle pass Dota 2 menjadi primadona tersendiri gim besutan Valve saat ini.
  • Pemain bisa mendapatkan berbagai macam kosmetik untuk mempercantik tampilan para heronya di dalam gim pada setiap level battle pass.
  • Skor.id merangkum beberapa cara mudah untuk menaikkan level battle pass Dota 2.

SKOR.id - Seperti kebanyakan gim lain, Dota 2 juga punya level battle pass yang perlu dinaikkan secara bertahap. Untuk melakukannya ada cara mudah.

Battle pass The International 10 Dota 2 saat ini menjadi fitur yang paling diminati para pemainnya.

Bagaimana tidak, battle pass TI 10 tersebut menawarkan berbagai hadiah yang merupakan item kosmetik.

Semua item bisa digunakan untuk mempercantik tampilan hero dan medan pertempuran Dota 2.

Para pemain bisa mendapatkan item tersebut ketika melewati level tertentu.

Namun untuk bisa menaikkan level, para pemain mesti menjalani quest atau membeli level.

Menyelesaikan quest tidak semudah dibayangkan karena peluang bertemu dengan orang-orang acak (random) menyulitkan untuk diselesaikan.

Skor.id pun merangkum beberapa cara yang relatif mudah untuk menaikkan level battle pass TI 10 Dota 2. Berikut beberapa caranya.

1. Bermainlah dengan teman-teman terpercaya

Dota 2 adalah gim yang penuh dengan peluang, bahkan sejak pemain menekan tombol menerima pertempuran di lobi untuk pertama kali.

Keadaan yang membuat pemain harus bertempur dengan orang tak dikenal membuat peluang menaikkan level battle pass dapat terancam.

Maklum, jika teman seperjuangan tersebut bisa bermain dengan baik tentunya quest untuk menaikkan level battle pass dapat terselesaikan dengan mudah.

Namun terkadang rekan seperjuangan tersebut bermain kurang baik atau bahkan berkhianat dengan melakukan berbagai macam hal untuk merugikan tim.

Oleh sebab itu, bermainlah minimal dengan dua sampai empat orang teman untuk memperbesar peluang menaikkan battle pass.

Para pemain kemudian dapat mengaktifkan fitur battle gauntlet yang bisa mendatangkan hingga 1500 battle pass poin.

2. Gunakan fitur wager

Dalam battle pass Dota 2 terdapat fitur wager yang memungkinkan para pemain untuk mempertaruhkan koin. Taruhan koin itu dapat berubah menjadi battle pass poin ketika memenangi permainan.

Para pemain yang memiliki battle pass akan mendapatkan sekitar 1500 koin untuk dipertaruhkan setiap minggu.

Pemain dapat mempertaruhkan koin mulai dari 50,100, hingga 250 koin setiap pertandingan.

Jumlah battle pass poin yang didapatkan nantinya sama dengan jumlah wager yang dipertaruhkan.

Namun perlu diingat bahwa koin wager akan hangus apabila pemain kalah dalam sebuah pertandingan.

3. Gunakan fitur token bonus

Fitur bonus dapat melipat gandakan pendapatan battle poin pemain ketika memenangi wager dari sebuah pertandingan.

Caranya cukup mudah, pemain tinggal memasang wager lalu memilih token bonus.

Ada tiga pilihan token bonus tergantung level battle pass pemain yakni, 100 persen, 200 persen, dan 300 persen.

Contohnya, pemain dengan memenangi wager 250 dan memasang token bonus 100 persen sehingga akan mendapatkan sekitar 500 battle poin. Begitu pun seterusnya.

Namun token bonus memiliki batasan untuk dipergunakan dan tak bisa bertambah lagi kecuali melewati beberapa level yang cukup tinggi.

4. Maksimalkan mini gim Aghanim's Labyrinth

Salah satu fitur terbaru yang ada dalam Dota 2 adalah Aghanim's Labyrinth.

Fitur ini adalah sebuah mini gim yang menantang para pemain untuk mengalahkan berbagai level.

Akhir dari tantangan tersebut adalah para pemain harus mengalahkan sang Aghanim untuk naik ke level mini gim selanjutnya.

Bagi para pemain, battle paas mini gim tersebut sangatlah membantu karena mereka bisa mendapatkan battle pass poin dari mini gim tersebut.

Para pemain bisa mendapatkannya melalui drop yang dijatuhkan oleh para monster di setiap level tantangan.

Namun Aghanim's Labyrinth membatasi para pemain untuk mendapatkan 4000 battle pass poin tiap minggunya.

5. Maksimalkan Guild

Fitur guild ini sangat membantu para pemain karena dapat melakukan berbagai macam kontrak untuk mendapatkan battle pass poin setiap hari.

Terdapat tiga tingkat kesulitan kontrak guild yang bisa diambil para pemain yakni, bintang 1,2, dan 3.

Bintang 1 merupakan kontrak paling mudah, namun juga dengan "bayaran" paling rendah karena hanya mendapatkan 100 battle pass poin apabila berhasil diselesaikan.

Sementara itu kontrak bintang 2 akan memberikan pemain 150 battle pass poin dan bintang 3 200 poin.

Namun lagi-lagi Valve membatasi kontrak guild yang bisa diambil tiap pemain dan tergantung pada level guild.

Pemain dapat mengambil tiga kontrak sekaligus apabila guild telah mencapai level 10.

Sebenarnya masih banyak cara mendapatkan battle pass poin TI 10. Antara lain mendapatkan tip dari pemain atau menyelesaikan bounty ketika mengalahkan lawan.

Namun, lima cara di atas kami nilai bisa menjadi sumber paling besar pendapatan battle pass poin bagi para pemain Dota 2.

Ikuti juga Instagram, Facebook, YouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Dota 2 Lainnya:

Geek Fam Juarai ONE Esports Dota 2 SEA League

Dota 2 Luncurkan Update Gameplay 7.27c

RELATED STORIES

Lee ''Forev'' Sang-don Hengkang dari Tim Dota 2 T1

Lee ''Forev'' Sang-don Hengkang dari Tim Dota 2 T1

Tim Dota 2 profesional, T1, resmi berpisah dengan Lee "Forev" Sang-don.

Tim Dota 2 Virtus Pro Rekrut Pelatih Baru

Tim Dota 2 Virtus Pro Rekrut Pelatih Baru

Virtus Pro akan dilatih oleh pemain Dota 2 veteran, Ivan "Artstyle" Antonov.

Dota 2 Luncurkan Kloter Kedua The International 10 Collector's Cache

Dota 2 resmi meluncurkan set skin hero terbaru dalam The International 10 Collector's Cache II.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Logo PBSI

Badminton

Ada Amunisi Baru Ganda Putra Pelatnas PBSI

PBSI mengumumkan Adrian Pratama resmi dipasangkan dengan Verrell Yustin Mulia.

Gangga Basudewa | 31 Oct, 08:15

PLN Electric Run 2025 menjadi wujud nyata komitmen PLN dalam mewujudkan Net Zero Emission 2060

Other Sports

7.500 Pelari di PLN Electric Run 2025, Dukung Energi Bersih untuk Masa Depan

PLN Electric Run 2025 ini menghadirkan 7.500 peserta dari berbagai kalangan untuk bersama berlari membawa semangat energi pembaharuan.

Arista Budiyono | 31 Oct, 07:28

Phil Foden (Man City), Vinicius Junior (Real Madrid), dan Gavi (Barcelona). (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

World

7 Pemain dengan Penurunan Nilai Pasar Terbanyak, Phil Foden Paling Teratas

Daftar 7 pemain dengan penurunan nilai pasar terbanyak, Phil Foden Teratas.

Pradipta Indra Kumara | 31 Oct, 07:24

Indonesian Basketball League. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Basketball

IBL Raih Youtube Most Viewed Sports Channel Awards 2025

Liga basket tertinggi Tanah Air ini berhasil meraih Youtube Awards 2025 dalam kategori “Most Watched Sports Content”

Gangga Basudewa | 31 Oct, 07:13

Persipura - Skor.id

Liga 2

Komdis PSSI Denda Persipura Rp100 Juta, Gara-gara Tamu VIP

Komdis PSSI juga memberikan sanksi kepada para pemain yang bertindak kasar di pertandingan Championship 2025-2026.

Rais Adnan | 31 Oct, 03:53

Klub Liga Inggris, Manchester United. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester United di Liga Inggris 2025-2026

Prediksi dan link live streaming Nottingham Forest vs Manchester United di pekan ke-10 Liga Inggris 2025-2026.

Pradipta Indra Kumara | 31 Oct, 02:00

Klub Liga Inggris, Arsenal. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Burnley vs Arsenal di Liga Inggris 2025-2026

Prediksi pertandingan dan link live streaming Burnley vs Arsenal di Liga Inggris 2025-2026.

Pradipta Indra Kumara | 31 Oct, 00:51

Media Cup 2025. (Foto: Dok. Media Cup/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Mandiri Media Cup 2025 Rampung, Skor Indonesia Jadi Runner-up

Skor Indonesia menyudahi partisipasinya di Media Cup 2025 dengan menjadi runner-up pada Kamis (30/10/2025) malam.

Taufani Rahmanda | 31 Oct, 00:34

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 30 Oct, 23:56

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 30 Oct, 23:55

Load More Articles