11 Pemain yang Pernah Bermain untuk Chelsea dan Arsenal

Gregorius Devanda

Editor:

  • Berikut ini 11 pemain yang pernah bermain untuk Chelsea dan Arsenal.
  • Chelsea akan berhadapan dengan Arsenal dalam lanjutan Liga Inggris.
  • Laga Chelsea vs Arsenal dikenal dengan derbi London.

SKOR.id - Berikut ini merupakan 11 pemain yang pernah bermain untuk Chelsea dan Arsenal.

Chelsea akan bertemu Arsenal dalam lanjutan Liga Inggris 2021-2022, Kamis (21/4/2022) dini hari WIB.

Rivalitas kedua tim tersebut cukup sengit hingga kerap disebut dengan derbi London.

Kerap kali keduanya sering memanas karena isu transfer yang saling berpindah tim asal London tersebut.

Berikut 11 pemain yang pernah bermain untuk Chelsea dan Arsenal:

1. Emmanuel Petit

Emmanuel Petit cukup bersinar saat bermain bersama Arsenal era Arsene Wenger. Ia membantu The Gunners meraih juara Liga Inggris 1997-1998.

Petit kemudian berpindah ke Barcelona pada tahun 2000. Tetapi masa tinggal pemain Prancis tersebut hanya satu musim karena masalah cedera.

Petit memilih bergabung Chelsea satu musim berikutnya. Lagi-lagi masalah cedera kembali menghalangi Petit dan ia memutuskan pensiun pada tahun 2004.

2. Nicolas Anelka

Pertama kali tiba di London, Nicolas Anelka bergabung ke Arsenal. Pada musim pertamanya, Anelka membantu Arsenal mencetak sembilan gol untuk persaingan gelar Liga Inggris 1997-1998.

Musim berikutnya, penyerang Prancis tersebut sukses menorehkan 19 gol. Anelka menjadi salah satu pemain muda yang menarik perhatian pada saat itu.

Real Madrid kemudian mendatangkan Anelka pada tahun 1999. Tetapi kepindahannya tidak mampu memenuhi harapan dan bertahan selama satu musim.

Setelah beberapa kali berpindah klub, Anelka tiba di Stamford Bridge pada tahun 2008. Anelka mencetak 59 gol dan meraih gelar Liga Inggris (1) dan Piala FA (2).

3. Ashley Cole

Ashley Cole menimbulkan kontroversial dalam kepindahannya di dua tim London tersebut.

Mantan bek kiri Inggris tersebut mengawali karier profesionalnya bersama Arsenal pada tahun 1999. Ia sempat dipinjamkan ke Crystal Palace sebelum gabung Chelsea pada tahun 2006.

Cole pada saat itu ditawarai perpanjangan kontrak oleh Arsenal. Tetapi ia merasa terhina karena gaji 55 ribu pounds per pekan.

Dirinya justru mendapat tawaran kontrak dari tim rival dan sepakat gabung Chelsea.

Cole berhasil meraih gelar Liga Inggris dan Liga Champions di Chelsea tetapi ia tidak pernah memiliki hubungan yang baik dengan Arsenal.

4. William Gallas

Di saat Cole pergi ke Chelsea, William Gallas justru memilih menuju ke Arsenal. Gallas telah lima tahun berada di Chelsea sebelum beralih ke rival se-kota pada tahun 2006.

Ada pula kabar bahwa Gallas bakal mencetak gol bunuh diri jika ia tidak dipindahkan ke Arsenal.

Gallas lagi-lagi membuat transfer kontroversial dengan bergabung tim London lainnya, Tottenham Hotspur, sebelum mengakhiri kariernya di Liga Inggris pada tahun 2013.

5. Cesc Fabregas

Gelandang Spanyol, Cesc Fabregas, memulai karier profesionalnya bersama Arsenal pada tahun 2004. Selama tujuh tahun, Fabregas memainkan 304 pertandingan dengan mencetak 57 gol dan 96 pertandingan.

Ia kemudian pindah ke Barcelona pada tahun 2011 dan bermain di tim masa kecilnya tersebut selama tiga tahun.

Pada tahun 2014, pemain 34 tahun tersebut bergabung dengan Chelsea dengan mengoleksi 22 gol dan 57 assist dari 198 laga.

6. Lassana Diarra

Lassana Diarra sebenarnya tidak memberikan dampak yang cukup besar bagi Chelsea dan Arsenal.

Diarra hanya bermain 13 kali bersama Chelsea sebelum pindah ke Arsenal pada tahun 2007. Bersama The Gunners, pemain Prancis tersebut hanya bermain tujuh kali di Liga Inggris.

Sosok Diarra justru lebih dikenal saat bermain bersama Real Madrid pada periode 2009 hingga 2012.

7. Yossi Benayoun

Yossi Benayoun menyelesaikan transfer peminjaman dari Chelsea ke Arsenal. Transfer peminjaman ini jarang terjadi antar kedua tim asal London tersebut.

Benayoun bergabung Arsenal dengan status pinjaman selama satu musim. Ia bermain 25 kali dengan mencetak enam gol dan tiga assist sebelum kembali ke Chelsea pada tahun 2012.

8. Petr Cech

Legenda Chelsea, Petr Cech, bermain untuk The Blues pada tahun 2004 hingga tahun 2015. Kiper Ceko tersebut menghasilkan gelar Liga Inggris (4), Liga Champions (1), Piala FA (4), Piala Liga Inggris (3), Liga Europa (1), serta Community Shield (4).

Cech kemudian bermain untuk The Gunners selama empat tahun dan memutuskan pensiun di sana pada tahun 2019.

Cech saat ini kembali ke Chelsea sebagai penasehat klub.

9. David Luiz

David Luiz bergabung Chelsea dengan dua periode berbeda. Pertama, ia datang pada tahun 2011.

Bek Brasil tersebut kemudian berpindah ke Paris Saint-Germain (PSG) pada tahun 2014.

Dua tahun berselang Luiz kembali ke Chelsea dan menhabiskan waktunya selama tiga musim.

Luiz telah memainkan 248 pertandingan dan juga berhasil mencetak 18 gol dan 12 assist selama dua periode berbeda di Chelsea.

Setelah itu, ia kemudian berpindah ke Arsenal pada 2019 dan musim ini bermain untuk Flamengo.

10. Olivier Giroud

Olivier Giroud pertama kali tiba di Inggris bermain bersama Arsenal pada tahun 2012. Ia menghabiskan waktu selama tahun bersama The Gunners dengan meraih gelar Piala FA (3) dan Community Shield (3).

Setelah itu, penyerang Prancis tersebut bergabung Chelsea. Ia bermain 119 kali dengan mencetak 39 gol dan 14 assist.

Musim panas lalu, Giroud memutuskan untuk bergabung dengan AC Milan.

11. Willian

Willian mencapai puncak kariernya saat bersama Chelsea pada tahun 2013 hingga 2020. Winger 33 tahun tersebut berhasil mencetak 63 gol dan 62 assist dalam periode tersebut.

Selanjutnya, Willian gabung Arsenal selama satu musim. Pada musim panas lalu, ia berpindah ke Corinthians.

Berita Liga Inggris lainnya:

Liverpool vs Manchester United: Permainan Setan Merah Disebut Bukan Cerminan Tim Papan Atas

Legenda Inggris Klaim Mohamed Salah Bukan Pemain Asal Afrika Terbaik di Liga Inggris

Source: Planet Football

RELATED STORIES

Dianggap Merendahkan Manchester United, Mohamed Salah Beri Klarifikasi

Dianggap Merendahkan Manchester United, Mohamed Salah Beri Klarifikasi

Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, memberikan klarifikasi setelah dianggap merendahkan para pemain Manchester United.

Pelatih Man City Pep Guardiola Ungkap Kondisi Terkini Ruben Dias

Pelatih Man City Pep Guardiola Ungkap Kondisi Terkini Ruben Dias

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengatakan Ruben Dias siap untuk kembali beraksi.

Chelsea vs Arsenal: Detik-detik Gol Fenomenal Eddie Nketiah yang Bikin Antonio Rudiger Tepuk Jidat

Chelsea vs Arsenal: Detik-detik Gol Fenomenal Eddie Nketiah yang Bikin Antonio Rudiger Tepuk Jidat

Arsenal berhasil menaklukkan Chelsea dengan skor 4-2 pada pertandingan lanjutan Liga Inggris.

Duo Youngster Arsenal Samai Rekor Cristiano Ronaldo dan Wayne Rooney

Duo Youngster Arsenal Samai Rekor Cristiano Ronaldo dan Wayne Rooney

Saka (usia 20), dan Smith Rowe (21), masing-masing mencetak sepuluh gol di Liga Inggris musim ini.

Lewis Hamilton dan Serena Williams Jadi Investor Konsorsium Calon Pemilik Baru Chelsea

Lewis Hamilton dan Serena Williams Jadi Investor Konsorsium Calon Pemilik Baru Chelsea

Lewis Hamilton dan Serena Williams masuk dalam daftar investor konsorsium yang dikepalai Martin Broughton untuk mengambil alih Chelsea.

Prediksi Chelsea vs West Ham United: The Blues Dihantui Rapor Buruk Laga Kandang

Chelsea menelan tiga kekalahan dari lima pertandingan kandang terakhir.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pelatih Timnas futsal putri Indonesia, Luis Estrela didampingi asistennya, Citra Adisti. (Foto: FFI/Grafis: Hendy Andika/Skor.id)

Futsal

Gagal ke Semifinal, Pelatih Timnas Futsal Putri Indonesia Sebut Timnya Kehilangan Momentum

Pelatih Timnas Futsal Putri Indonesia, Luis Estrela, tetap mengapresiasi para pemainnya meski kalah dari Cina.

Rais Adnan | 14 May, 04:07

Share akun game online. (Istimewa)

Esports

Game Corner: Risiko Berbagi Akun Game Online

Hanya 5 persen pemain yang menganggap akun game mereka memerlukan perlindungan kata sandi yang kuat.

Gangga Basudewa | 14 May, 03:33

elkan baggott - blackpool

National

Pelatih Blackpool Prediksi Masa Depan Elkan Baggott yang Dikabarkan Kembali Dipanggil Timnas Indonesia

Elkan Baggott dikabarkan kembali dipanggil Timnas Indonesia dan saat ini sudah berada di Bali.

Rais Adnan | 14 May, 02:13

emil audero - timnas indonesia

National

Emil Audero Gagal Clean Sheet, Palermo Imbang di Kandang

Emil Audero gagal membawa timnya menang saat menjamu Carrarese pada laga terakhir regular season, Rabu (14/5/2025) dini hari WIB.

Rais Adnan | 14 May, 00:40

Skuad AC Milan. (Yusuf/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming AC Milan vs Bologna di Coppa Italia 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming AC Milan vs Bologna di final Coppa Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 14 May, 00:22

Ilustrasi Fashion. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Culture

Rayakan Gaya Hidup Aktif dengan Kenyamanan Sport Utility Wear pada Festival Olahraga

Festival olahraga bertajuk Uniqlo Fitfest 2025 sukses digelar di Plaza Barat, Gelora Bung Karno, Jakarta, 10-11 Mei 2025.

Taufani Rahmanda | 13 May, 16:55

Timnas Indonesia

Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Perpanjang Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Jadi Kapten untuk Klub

Terdapat 13 pemain Timnas Indonesia yang menjadi kapten di klub musim ini, delapan di antaranya klub luar negeri.

Taufani Rahmanda | 13 May, 16:07

Xabi Alonso dengan tiga trofi yang diraihnya pada 2024 ini: Piala Super Jerman (kiri), Liga Jerman, dan Piala Jerman. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Xabi Alonso Siapkan 3 Staf ke Real Madrid, Ada Mantan Pelatih Tim B Barcelona

Xabi Alonso menyiapkan 3 staf ke Real Madrid, dua di antaranya pernah menjadi bagian tim muda Barcelona.

Pradipta Indra Kumara | 13 May, 15:37

Piala Asia Futsal Wanita 2025 di Cina atau AFC Women's Futsal Asian Cup China 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Futsal

Piala Asia Futsal Wanita 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Piala Asia Futsal Wanita 2025 terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 13 May, 14:44

Juara Liga 4 2024-2025 regional Bengkulu, Tri Brata Rafflesia FC. (Yudhy Kurniawan/Skor.id)

National

Tri Brata Rafflesia FC Jadi Tim Liga 4 2024-2025 Pertama yang Promosi ke Liga Nusantara

Kesuksesan tim asal Bengkulu itu berdasarkan hasil babak 16 besar putaran nasional Liga 4 2024-2025, Selasa (13/5/2025).

Taufani Rahmanda | 13 May, 13:21

Load More Articles