Ezra Walian Siap Lanjutkan Performa Impresifnya Bersama Persib Bandung di Liga 1 2021

Adif Setiyoko

Editor:

  • Penyerang naturalisasi Persib Bandung, Ezra Walian, sudah tak sabar untuk kembali berlatih bersama timnya.
  • Ezra Walian dan Persib Bandung akan kembali menjalani latihan pada Senin (24/5/2021) setelah mendapat libur selama beberapa pekan.
  • Ezra Walian berharap, performa Persib Bandung pada Piala Menpora 2021 bisa semakin meningkat untuk mengarungi kompetisi musim 2021.

SKOR.id – Penyerang Persib Bandung, Ezra Walian, sangat antusias menyambut bergulirnya musim kompetisi 2021.

Pemain naturalisasi kelahiran Belanda itu berharap tim Pangeran Biru, julukan Persib, bisa mempertahankan performanya pada Piala Menpora 2021.

Sebab, mereka bermain cukup baik dan akhirnya sukses melaju ke partai final. Sayangnya, gelar juara gagal diraih lantaran mereka tumbang dari Persija di partai final.

Pada partai puncak turnamen pramusim itu, Persib dihabisi Persija dengan agregat 1-4 lewat dua pertemuan

Ezra berharap, performanya bersama tim asuhan Robert Rene Alberts bisa semakin meningkat saat mengarungi kompetisi Liga 1 2021.

 

"Ya, saya harus melanjutkan itu, bekerja keras, bermain dengan baik. Sebagai sebuah tim, kami harus bisa bermain dengan lebih baik," kata Ezra.

Sebetulnya, performa Ezra di musim pertamanya bersama Persib cukup baik. Sebab, ia sukses mencatatkan tiga gol di turnamen Piala Menpora 2021.

Penyerang berusia 23 tahun itu pun ingin timnya semakin kompak dan mencatatkan prestasi terbaik di kompetisi.

"Setiap saat dan setiap sesi latihan kami harus selalu menjadi lebih baik. Saya berharap ketika liga dimulai, kami bisa melanjutkan performa ketika kami mengakhiri Piala Menpora 2021," ujarnya.

Saat ini, Ezra sudah tak sabar untuk segera kembali berlatih bersama skuad Maung Bandung pascalibur selama beberapa pekan.

Menurut rencana, sesi latihan perdana Persib bakal digelar pada Senin (24/5/2021). Sebelumnya, para pemain juga telah berkumpul di Kota Kembang sejak Sabtu (22/5/2021).

"Setelah jeda, semua berkumpul kembali dan semuanya senang karena bisa kembali berlatih bersama," ujar Ezra.

"Jadi, diharapkan pada Senin (24/5/2021) nanti semua pemain bisa datang (di sesi latihan perdana," ia melanjutkan.

Pemain binaan Ajax Amsterdam itu juga optimistis bahwa kondisi kebugaran para pemain Persib Bandung tetap terjaga meski libur beberapa pekan.

Sebab, Supardi Nasir dan kawan-kawan telah dibekali program latihan mandiri untuk menjaga kondisi fisiknya selama agenda latihan tim diliburkan.

"Kami terus berlatih setiap hari karena mendapat program dari pelatih. Kami harus tetap berlatih agar kondisi kami tetap bagus," katanya.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita Persib Lainnya:

Robert Rene Alberts Pastikan Persib Batal Lakukan Pemusatan Latihan

Manajemen Persib Beri Pesan Khusus ke Skuad Asuhan Robert Rene Alberts

Persib Bandung Targetkan Gelar Juara Liga 1 2021

RELATED STORIES

Wander Luiz Yakin Persib Bisa Balas Hasil di Piala Menpora Jadi Juara Liga 1

Wander Luiz Yakin Persib Bisa Balas Hasil di Piala Menpora Jadi Juara Liga 1

Pemain asing Persib Bandung, Wander Luiz berbicara tentang potensi timnya menuntaskan taeget menjadi juara Liga 1 2021-2022.

Cedera Ankle Pulih, Penyerang Asing Persib Siap Ikuti Latihan Perdana

Cedera Ankle Pulih, Penyerang Asing Persib Siap Ikuti Latihan Perdana

Cedera pergelangan kaki yang dialami Wander Luiz sudah mulai membaik dan siap mengikuti sesi latihan perdana Persib.

Persib Gelar Latihan Perdana, Begini Evaluasi Robert Rene Alberts

Persib Gelar Latihan Perdana, Begini Evaluasi Robert Rene Alberts

Persib Bandung telah kembali menggelar latihan pada Senin (24/5/2021) di Stadion Gelora Bandung Lautan Api.

Liga 1 Dipastikan PSSI Awal Juli 2021 dan Berpusat di Jawa, Izin Kepolisian Turun Pekan Ini

Liga 1 Dipastikan PSSI Awal Juli 2021 dan Berpusat di Jawa, Izin Kepolisian Turun Pekan Ini

Titik terang pelaksanaan Liga 1 2021-2022 sudah semakin nyata dan izin dari kepolisian dikatakan akan turun pekan ini.

BNPB Dukung Penuh Liga 1 dan Liga 2, Surat Rekomendasi Segera Terbit

BNPB Dukung Penuh Liga 1 dan Liga 2, Surat Rekomendasi Segera Terbit

BNPB juga membuka peluang pertandingan Liga 1 dan Liga 2 bisa dihadiri langsung penonton di stadion.

Liga 1 2021-2022 Digelar dalam 6 Series, Kick-off 10 Juli

Liga 1 2021-2022 Digelar dalam 6 Series, Kick-off 10 Juli

Wakil Ketua Umum PSSI, Iwan Budianto, mengungkapkan rencana Liga 1 2021-2022 akan digelar dalam enam series.

Dukung Timnas Belanda di Euro 2020, Ezra Walian Sebut Tiga Kandidat Juara

Dukung Timnas Belanda di Euro 2020, Ezra Walian Sebut Tiga Kandidat Juara

Dukung timnas Belanda, Ezra Walian menilai ada tiga tim yang lebih layak menjadi juara Piala Eropa 2020 ketimbang tim yang didukungnya.

Resmi, Ezra Walian Dipastikan Bisa Membela Timnas Indonesia di Laga FIFA

Resmi, Ezra Walian Dipastikan Bisa Membela Timnas Indonesia di Laga FIFA

Ezra Walian dipastikan sudah bisa memperkuat timnas Indonesia dalam turnamen resmi yang diselenggarakan AFC, AFF, atau FIFA

Ini Janji Ezra Walian untuk Timnas Indonesia Pascapermohonan PSSI Dikabulkan FIFA

Ezra Walian bahagia luar biasa karena akhirnya mendapat lampu hijau dari FIFA untuk kembali membela timnas Indonesia.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 24 Apr, 18:07

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 24 Apr, 17:35

al ghazali balap

Other Sports

Diperkuat Drifter Senior, Tim Balap Milik Al Ghazali Punya Ambisi Besar

Al Ghazali, bersama tim miliknya, Seven Speed Motorsport, akan kembali meramaikan kancah balap sepanjang 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 16:48

Kompetisi sepak bola kasta keempat di Indonesia, Liga 4. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Update Daftar Tim yang Lolos Babak 32 Besar Putaran Nasional Liga 4 2024-2025

Daftar tim akan diperbaharui seiring berjalannya babak 64 besar putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 16:10

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Jadwal Pekan Kelima MPL ID Season 15, Dilema Anavel

Pekan kelima MPL ID Season 15 akan berlangsung 25 hingga 27 April 2025.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 15:28

piala sudirman 2025 - indonesia

Badminton

Berangkat ke Cina, Tim Indonesia Ingin Segera Matangkan Persiapan Piala Sudirman 2025

Tim bulu tangkis Indonesia sudah terbang menuju Xiamen, Cina, Kamis (24/4/2025), untuk bertarung di Piala Sudirman 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 15:20

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 15:06

Futsal Nation Cup, titel untuk Piala Futsal Indonesia atau turnamen pendamping kompetisi utama. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Rekap Hasil Futsal Nation Cup 2025: Cosmo JNE Menang Penalti, Black Steel Kalah Telak

Tiga pertandingan perempat final pada Kamis (24/4/2025); Unggul FC vs Cosmo JNE, BTS vs Sadakata, Black Steel vs Pangsuma FC.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 14:34

Roster Bigetron Esports berambut merah di pekan keempat MPL ID Season 15. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Esports

Alasan di Balik Rambut Merah Skuad Bigetron Esports

Bigetron Esports kompak mengecat rambut mereka di pekan keempat MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 14:16

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 24 Apr, 14:02

Load More Articles