Nuralim Berkisah 14 Tahun Miliki Nomor 19 di Timnas Indonesia

Furqon Al Fauzi

Editor:

  • Nuralim membela timnas selama 14 tahun sejak junior.
  • Debut Nuralim di timnas Indonesia terjadi pada 1992 di ajang Pra Piala Asia.
  • Selama 14 tahun di timnas Nuralim identik dengan nomor punggung 19.

SKOR.id - Di level klub maupun tim nasional, nama Nuralim sangat harum. Eks pemain yang biasa disapa Jabrik itu salah satu bek tengah hebat yang pernah dimiliki Indonesia.

Namanya kian melambung saat memperkuat Persija Jakarta pada periode 1996-2000. Di level timnas, Nuralim juga sudah menjadi langganan sejak usia muda.

Berawal dari Piala Suratin, potensi Nuralim tercium tim pelatih timnas Indonesia pada 1989 kala itu.

Nuralim kemudian lolos seleksi dari ratusan pemain muda untuk memperkuat timnas U-19 meski usianya saat itu masih 17 tahun.

"Waktu itu kalau tidak salah untuk Piala Coca Cola tingkat ASEAN. Indonesia ketemu Thailand dan Malaysia. Itulah awal karier saya di timnas mulai dari junior," katanya. 

Berita Sepak Bola Nasional Lainnya: Modifikasi Mobil Jadi Camper Van, Rudy Eka Priyambada Siap Traveling Keliling Indonesia

Sejak saat itu karier Nuralim terus melesat. Dua tahun berselang, tepatnya saat timnas Indonesia mempersiapkan tim untuk SEA Games 1991, ia dipanggil untuk ikut seleksi.

Namun lantaran saingannya adalah para pemain senior berpengalaman, Nuralim tidak terpilih.

Baru pada 1992, Nuralim berkesempatan debut di timnas senior. Di Pra-Piala Asia itu ia satu tim dengan sejumlah pemain top seperti Fakhri Husaini dan Robby Darwis.

"Pada debut melawan Malaysia, saya main sebagai pengganti. Sekelas Widodo juga masih cadangan saat itu kalah sama Peri Sandria," ujar Nuralim mengenang.

Sejak saat itu nama Nuralim konsisten masuk tim nasional Indonesia. Ia bahkan menjadi satu satunya pemain Merah Putih yang turun di empat Piala Tiger beruntun (1996-2002).

Total, 14 tahun Nuralim berseragam timnas Indonesia. Ia menyebut usia yang masih relatif muda saat masuk timnas senior menjadi salah satu alasannya.

"Alhamdulillah dari 1989 sampai 2003 akhir bisa memperkuat timnas dan bisa menjaga konsistensi permainan dengan baik," kata Nuralim.

Berita Timnas Indonesia: PSSI Ungkap Alasan Keterlambatan Gaji Pelatih Timnas Indonesia

Selama itu pula, Nuralim tak pernah mengganti nomor punggung. Sepanjang karier profesionalnya, Nuralim selalu mengenakan nomor 19 baik di klub maupun timnas.

Tidak ada filosofi khusus terkait pemilihan nomor itu. Menurutnya hanya panggilan hati dan merasa nomor 19 diyakininya membawa kesuksesan dan benar adanya.

Selain itu, salah satu alasan tak pernah ganti nomor lantaran ia ingin dikenang bahwa nomor punggung 19 identik dengan Nuralim.

Seperti halnya Herry Kiswanto dengan nomor 15-nya, Aji Santoso nomor 3, dan Bambang Pamungkas yang selalu memakai nomor punggung 20.

"Awalnya di tim PON Jabar saya sudah kenakan nomor 19. Enggak ada alasan khusus tiba tiba aja pilih nomor itu, merasa cocok saja," katanya.

"Nah, alhamdulillahnya pakai nomor 19 itu bikin nyaman saat bermain. Di timnas 14 tahun nomor punggung 19 punya Nuralim," ia menambahkan diiringi senyumnya.

Kini, meskipun sudah mengantongi lisensi kepelatihan B AFC, Nuralim mengaku belum mendapat panggilan hati untuk melanjutkan karier sebagai pelatih.

Saat ini Nuralim, 46 tahun, ingin bergerak di akar rumput saja sebagai Direktur Teknik SSB Stoni di Bekasi.

"Saya masih fokus saja bekerja di Dinas Perizinan Pemkot Bekasi. Hati saya belum tergerak buat fokus jadi pelatih. Cuma saya fokus di pembinaan usia muda," ujarnya.

 

RELATED STORIES

Mayoritas Klub Liga 1 Ingin PT LIB  Segera Menggelar RUPS Luar Biasa

Mayoritas Klub Liga 1 Ingin PT LIB Segera Menggelar RUPS Luar Biasa

Klub Liga 1 yang juga sebagai pemegang saham sepakat meminta PT LIB untuk segera menggelar RUPS Luar Biasa.

Pelatih yang Dipecat Gara-gara Timnas Indonesia, Dibebani Target Tinggi di Vietnam

Pelatih yang Dipecat Gara-gara Timnas Indonesia, Dibebani Target Tinggi di Vietnam

Jauh sebelum melatih di Vietnam, pelatih asal Prancis ini pernah dipecat gara-gara timnas Indonesia.

Memori SEA Games 1991: Jalan Timnas Indonesia Meraih Emas Penuh Ketegangan

Memori SEA Games 1991: Jalan Timnas Indonesia Meraih Emas Penuh Ketegangan

Timnas Indonesia kala itu dilatih Anatoly Polosin dan berjuang sangat keras untuk meraih emas SEA Games 1991.

Cerita Ekskapten Persija Nuralim, Tolak Kashima Antlers karena Takut Jadi Pengangguran

Cerita Ekskapten Persija Nuralim, Tolak Kashima Antlers karena Takut Jadi Pengangguran

Nuralim menolak Kashima Antlers karena takut menjadi pengangguran

Persija Juara Liga Indonesia 2001 karena Kalah dari PSIS Semarang, Ini Pengakuan Nuralim

Nuralim mengungkapkan salah satu kunci keberhasilan Persija juara di musim 2001 adalah kekalahan dari PSIS Semarang di semifinal Liga Indonesia 1999.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Inggris  2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Liga Inggris: Manchester City Amankan 3 Poin, Brentford Tekuk Brighton

Hasil pertandingan pekan ke-33 Liga Inggris 2024-2025 yang digelar Sabtu (19/4/2025) malam WIB.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 16:13

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 19 Apr, 16:10

Sepak bola wanita Indonesia. (Dede Mauladi/Skor.id)

National

Hasil Dua Tim Jebolan Milklife Soccer Challenge di Singapura

HydroPlus Strikers (U-14) memastikan diri melaju ke semifinal sementara MilkLife Shakers (U-12) akan melakoni perempat final.

Gangga Basudewa | 19 Apr, 16:08

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Bola Internasional

Laga Manchester United vs ASEAN All-Stars Ingin Beri Kenangan Manis untuk Fans

Skuad asuhan Ruben Amorim dijadwalkan akan menghadapi Tim ASEAN All-Stars di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Rabu (28/5/2025).

Gangga Basudewa | 19 Apr, 15:09

Hasil pertandingan Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Hasil Liga 1 2024-2025: Persija Akhirnya Menang, Persis Curi 3 Poin di Kandang Barito Putera

Persija Jakarta menang tipis 1-0 di kandang Persik Kediri dalam laga pekan ke-29 Liga 1 2024-2025, Sabtu (19/4/2025) malam.

Teguh Kurniawan | 19 Apr, 14:39

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 19 Apr, 13:29

Link Live Streaming pertandingan Liga Inggris. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Fulham vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Fulham vs Chelsea di pekan ke-33 Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 12:49

Persita Tangerang vs Arema FC dalam lanjutan pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 20 April 2025. (Taufani Rahmanda/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persita vs Arema FC di Liga 1 2024-2025

Jelang duel pekan ke-29, Minggu (20/4/2025) sore, Persita Tangerang dan Madura United sama punya modal bagus.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 10:46

Megawati Hangestri resmi gabung PBV Petrokimia Gresik.

Other Sports

Soal Debut Megawati Hangestri, Ini Kata Pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia

Pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Jeff Jiang Jie, mengungkap kapan waktu realistis bagi Megawati Hangestri untuk debut.

Teguh Kurniawan | 19 Apr, 10:44

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Tim Manchester United Musim Ini Tetap Jadi yang Terburuk dalam Sejarah Mereka di Liga Inggris

Tim Manchester United musim ini akan menjadi yang terburuk dalam sejarah mereka di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 10:20

Load More Articles