Pascacetak Dua Gol, Penyerang Timnas Malaysia U-19 Ingin Debut di Liga Belgia

Adif Setiyoko

Editor:

  • Pemain muda asal Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin, tengah membidik satu tempat di skuad utama KV Kortrijk.
  • Luqman Hakim Shamsudin ingin mencicipi kasta tertinggi Liga Belgia saat KV Kortrijk melawan Mouscron-Peruwelz.
  • Sebelumnya, Luqman Hakim Shamsudin sempat menyumbang satu gol dan membawa KV Kortrijk memenangi uji coba.

SKOR.id - Selepas menjaringkan gol perdana untuk tim Belgia, KV Kortrijk, semangat pemain muda asal Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin, makin berapi-api.

Sebelumnya, Luqman Hakim sukses mencetak gol perdananya ketika KV Kortrijk menghadapi BX Brussel dalam laga persahabatan atau uji coba.

Gol pemain berusia 18 tahun itu sekaligus membawa timnya menang dengan skor tipis 2-1 atas BX Brussel, yakni pada Sabtu (5/9/2020).

Jauh sebelum itu, ia juga telah melesakkan satu gol ketika bermain untuk KV Kortrijk U-21. Sayangnya, ketika itu KV Kortrijk U-21 tumbang dari KRC Gent dengan skor 1-4.

Meski sudah bisa mencetak gol di Belgia, tetapi Luqman tak ingin lama-lama dibuai kegembiraan semu. Ya, semu karena cuma gol laga uji coba.

Ada satu pesan yang dititipkan kedua orang tuanya, yakni tetap rendah hati dan tak boleh cepat puas diri selama merantau di Eropa.

"Alhamdulillah saya bisa mencetak gol, tetapi saya tidak bolah cepat berpuas diri," kata Luqman, dikutip dari Berita Harian, Rabu (9/9/2020).

"Sebab, ibu dan ayah berpesan agar saya harus tetap rendah hati. Pesan ini selalu saya ingat," pemain timnas Malayasia U-19 ini menambahkan.

Terlepas dari itu, ini jadi awal positif bagi Lukqman. Satu gol uji coba itu jadi modal Luqman merebut kepercayaan pelatih KV Kortrijk, Yves Vanderheghe.

Sebab, KV Kortrijk akan menghadapi lanjutan kompetisi Jupiler League musim 2020-2021 melawan Mouscron-Peruwelz pada Senin (14/9/2020).

Namun demikian, Luqman menyadari sepenuhnya bahwa ia masih harus bekerja keras untuk mendapat kepercayaan dari tim pelatih.

"Saya merasa beruntung karena memiliki rekan-rekan di tim yang berkualitas bagus," kata pemain yang sempat membela Selangor II tersebut.

"Fokus saya saat ini adalah merebut tempat di tim utama. Misi saya adalah bisa bermain pada pertandingan yang akan datang," ia menambahkan.

Nama Luqman mulai dikenal publik sepak bola Asia saat jadi top scor Piala Asia U-16 2018, meski saat itu Malaysia U-16 tak lolos babak grup.

Luqman juga sempat membawa timnas Malaysia U-19 menjadi runner-up Piala AFF U-18 2019 di Vietnam. Dia mencetak empat gol dari lima laga ajang tersebut.

Kini, Luqman diproyeksikan masuk dalam skuad timnas Malaysia U-19 untuk Piala Asia U-19 2020 di Uzbekistan pada Oktober tahun ini.

Baca Berita Luqman Hakim Shamsudin Lainnya:

Luqman Hakim Shamsudin, Wonderkid asal Malaysia Langsung Cetak Gol Debut di Belgia

Luqman Hakim Shamsudin, Wonderkid asal Malaysia Resmi Diperkenalkan Klub Belgia

Source: Berita Harian

RELATED STORIES

BREAKING NEWS:  AFC Resmi Tunda Piala Asia U-16 dan Piala Asia U-19 2020

BREAKING NEWS: AFC Resmi Tunda Piala Asia U-16 dan Piala Asia U-19 2020

Piala Asia U-19 dan Piala Asia U-19 yang akan diikuti timnas usia muda Indonesia pada akhir tahun ini resmi ditunda.

Hasil Timnas Indonesia U-19 Vs Arab Saudi U-19:  Braif Fatari Jadi Pahlawan, Laga Imbang

Hasil Timnas Indonesia U-19 Vs Arab Saudi U-19: Braif Fatari Jadi Pahlawan, Laga Imbang

Timnas U-19 Indonesia bermain imbang dengan Arab Saudi U-19 dan Braif Fatari jadi pahlawan.

Eks-Penyerang Persija Jadi Pembuka Puasa Kemenangan Pahang FA di Malaysia

Eks-Penyerang Persija Jadi Pembuka Puasa Kemenangan Pahang FA di Malaysia

Ivan Carlos, eks-pemain asing Persija, jadi pahlawan Pahang FA pada laga terbaru Liga Super Malaysia 2020.

Keinginan Penyerang Timnas U-19  Malaysia Lakoni Debut di Liga Belgia Gagal Terwujud

Keinginan Penyerang Timnas U-19 Malaysia Lakoni Debut di Liga Belgia Gagal Terwujud

Hasrat Luqman Hakim Shamsudin untuk catatkan debut di Liga Belgia harus tertunda. Namanya tak tercantum dalam daftar pemain KV Kortrijk yang berlaga melawan Mouscron Perwuelz pada Senin (14/9/2020).

Peter de Roo Putuskan Pergi, Sosok Penting asal Belanda di Sepak Bola Malaysia

Peter de Roo Putuskan Pergi, Sosok Penting asal Belanda di Sepak Bola Malaysia

Peter de Roo adalah Direktur Teknik Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) asal Belanda yang bekerja sejak 2017.

Debut di Portugal, Penyerang Timnas Malaysia Langsung Gigit Jari

Debut di Portugal, Penyerang Timnas Malaysia Langsung Gigit Jari

Safawi Rasid, penyerang timnas Malaysia langsung merasakan atmosfer main pada kompetisi di Portugal.

Wonderkid Malaysia Berpeluang Debut di Liga Belgia, Lawan Tim Asuhan Vincent Kompany

Penyerang timnas U-19 Malaysia berpotensi tampil saat timnya menghadapi skuad asuhan Vincent Kompany di Liga Belgia.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Load More Articles