Atletico Madrid Terancam Digerogoti Klub Liga Inggris

Dini Wulandari

Editor:

  • Saul Niguez, Thomas Partey, dan Thomas Lemar terus dipepet klub-klub Liga Inggris.
  • Jan Oblak pun masih dikaitkan dengan Chelsea yang masih mencari pengganti Kepa Arrizabalaga.
  • Atletico diprediksi akan mengalami masalah keuangan jika tidak tampil di Liga Champions musim depan.

SKOR.id - Atletico Madrid harus meningkatkan kewaspadaan dalam menjaga para pemainnya dari buruan klub-klub Eropa, dengan ancaman terbesar datang dari Liga Inggris.

Sejumlah klub dari Negara Ratu Elizabeth II itu terus mengintai penggawa Atletico Madrid, seperti Saul Niguez, Thomas Partey, Thomas Lemar, dan banyak lagi.

Atletico sebenarnya cukup percaya diri bisa mengamankan asetnya tapi Manchester United, Manchester City, atau Arsenal yang sepertinya siap membayar mahal untuk mendapatkan pemain buruannya.

Contohnya saja Man United yang hingga saat ini tak bisa melepaskan pandangannya dari Saul. Gelandang serbabisa Spanyol ini punya klausul pelepasan sebesar 150 juta euro (sekitar Rp2,5) dengan kontrak hingga 2026.

Harga itu jelas terlalu tinggi bagi Man United. Mereka berharap bisa mendapatkan Saul di kisaran 80 juta euro. Namun angka itu bisa kembali turun jika melihat situasi sekarang ini.

Baca Berita Atletico Lain: Goda Saul Niguez, Manchester United Siap Naikkan Gaji Rp1,6 Miliar

Atletico diprediksi akan mengalami masalah keuangan lantaran jatah main di Liga Champions terancam hilang.

Itu setelah FA Spanyol berencana menetapkan enam tim teratas sebagai wakil di kompetisi Eropa 2020-2021 andai musim ini tidak dilanjutkan akibat wabah virus corona.

Sementara Atletico hanya berada di posisi keenam, alias di luar zona Liga Champions. Situasi ini bisa membuat Los Rojiblancos kehilangan sebagian besar pemasukan dan memaksa mereka melepas pemain-pemain bintangnya.

MU kabarnya bersedia membeli Saul dengan harga 75 juta euro atau setengah dari harga klausul pelepasannya.

Mereka telah memplot pemain 25 tahun ini sebagai pengganti Paul Pogba yang kemungkinan meninggalkan Old Trafford.

Saul merupakan pemain kunci dalam permainan tim asuhan Diego Simeone. Dia tampil dalam 37 dari 38 pertandingan resmi Atletico musim ini. Hanya sekali gelandang internasional Spanyol ini absen itu pun karena akumulasi kartu kuning.

Baca Berita Atletico Lain: Demi Thomas Partey, Arsenal Siap Lepas Alexandre Lacazette ke Atletico Madrid

Thomas Partey juga salah satu pemain yang menarik banyak perhatian di Inggris. Gelandang bertahan asal Ghana ini telah memperlihatkan evolusi luar biasa dalam penampilannya.

Sama seperti Saul, keberadaan Thomas sangat krusial di lini tengah Atletico. Kontraknya di Wanda Metropolitano masih tiga tahun lagi dan sedang bernegosiasi untuk menambah masa kerja dan juga nilai klausul yang saat ini hanya 50 juta euro.

Harga tersebut jelas sangat terjangkau bagi klub-klub kaya di Inggris. Itu mengapa mereka intens mendekati perwakilan Thomas, yang musim ini sudah bermain 35 kali. Man City dan Arsenal dikabarkan paling getol memburu pemain berusia 26 tahun itu.

Penggawa lain yang masuk radar klub Liga Primer adalah Thomas Lemar. Berbeda dengan dua rekan yang disebutkan di atas, winger Prancis ini bukan elemen penting di tim Simeone.

Lemar merupakan salah satu pembelian gagal Atletico. Didatangkan dari AS Monaco dengan biaya 70 juta euro, pemain Prancis ini justru melempem di La Liga. Di musim pertamanya, Lemar hanya menyumbang tiga gol dan nihil gol di 2019-2020.

Baca Berita Atletico Lain: Jan Oblak Kalahkan Thibaut Courtois, David de Gea Tak Dianggap

Saking yakinnya Atletico akan potensi pemain 26 tahun ini, mereka memagari Lemar dengan klausul sebesar 190 juta euro! Namun akibat gagal unjuk gigi di Atletico, nilai pasar Lemar  merosot hingga 24 juta euro.

Kendati begitu, Man United dan Arsenal sepertinya masih percaya dengan kemampuan Lemar yang saat memperkuat Monaco mampu membukukan 22 gol dan 33 assist. 

Dua klub tersebut siap memanfaatkan kondisi Lemar di Atletico dengan menggodanya bermain di Liga Inggris.

Jan Oblak pun sempat dikabarkan didekati Chelsea yang hingga saat ini masih berburu pengganti Kepa Arrizabalaga.

Namun, status kiper asal Slovenia ini tidak tersentuh. Atletico akan menolak segala macam pendekatan untuk penjaga gawang nomor satunya tersebut.

Oblak punya kontrak hingga 2023 dan Atletico berniat memperbaruinya. Nilai klausul pelepas sang pemain 27 tahun itu juga cukup tinggi yakni 120 juta euro.

Oblak pun kini merupakan salah satu kapten Los Rojiblancos dan mendapat gaji paling tinggi di Atletico.

 

Source: ASFootball Espana

RELATED STORIES

Hanya 3 Tim Liga Inggris Diprediksi Bisa Belanja di Bursa Transfer

Hanya 3 Tim Liga Inggris Diprediksi Bisa Belanja di Bursa Transfer

Menurut eks-Direktur Olahraga Liverpool, Damien Comolli hanya tiga klub Liga Inggris yang mampu beraksi di bursa transfer mendatang.

Mantan Penyerang Italia Sebut Gareth Southgate Banyak Omong Tanpa Fakta

Mantan Penyerang Italia Sebut Gareth Southgate Banyak Omong Tanpa Fakta

Mantan penyerang Italia, Massimo Maccarone, menyesali keputusannya percaya pada bujukan pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate.

9 Tim yang Pernah Meraih 90 Poin atau Lebih di Liga Inggris

9 Tim yang Pernah Meraih 90 Poin atau Lebih di Liga Inggris

Gelar Liga Inggris Arsenal pada 2004 bukan satu-satunya yang fenomenal dalam perebutan titel di tanah Inggris.

Barcelona Mundur, Jalan Duo Klub Manchester Menuju Saul Niguez Kian Mulus

Barcelona Mundur, Jalan Duo Klub Manchester Menuju Saul Niguez Kian Mulus

Man United dan Man City optimistis bisa mendatangkan gelandang Atletico Madrid, Saul Niguez, setelah Barca memutuskan mundur dari persaingan.

Diburu 5 Klub Eropa, Atletico Madrid Bakal Perpanjang Kontrak Rodrigo Riquelme

Diburu 5 Klub Eropa, Atletico Madrid Bakal Perpanjang Kontrak Rodrigo Riquelme

Atletico Madrid enggan melepas talenta mudanya, Rodrigo Riquelme, dan berencana untuk memberi tawaran kontrak baru.

Diego Simeone Genap 50 Tahun. Selamat Ulang Tahun El Cholo!

Diego Simeone Genap 50 Tahun. Selamat Ulang Tahun El Cholo!

Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone merayakan ulang tahunnya yang ke-50 pada Selasa (28/04/2020).

Masih Berminat, Atletico Madrid Tawarkan Gaji 6 Juta Euro untuk Cavani

Atletico Madrid nampaknya masih berminat untuk mendatangkan penyerang Paris Saint-Germain, Edinson Cavani

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 24 Apr, 18:07

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 24 Apr, 17:35

al ghazali balap

Other Sports

Diperkuat Drifter Senior, Tim Balap Milik Al Ghazali Punya Ambisi Besar

Al Ghazali, bersama tim miliknya, Seven Speed Motorsport, akan kembali meramaikan kancah balap sepanjang 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 16:48

Kompetisi sepak bola kasta keempat di Indonesia, Liga 4. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Update Daftar Tim yang Lolos Babak 32 Besar Putaran Nasional Liga 4 2024-2025

Daftar tim akan diperbaharui seiring berjalannya babak 64 besar putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 16:10

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Jadwal Pekan Kelima MPL ID Season 15, Dilema Anavel

Pekan kelima MPL ID Season 15 akan berlangsung 25 hingga 27 April 2025.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 15:28

piala sudirman 2025 - indonesia

Badminton

Berangkat ke Cina, Tim Indonesia Ingin Segera Matangkan Persiapan Piala Sudirman 2025

Tim bulu tangkis Indonesia sudah terbang menuju Xiamen, Cina, Kamis (24/4/2025), untuk bertarung di Piala Sudirman 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 15:20

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 15:06

Futsal Nation Cup, titel untuk Piala Futsal Indonesia atau turnamen pendamping kompetisi utama. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Rekap Hasil Futsal Nation Cup 2025: Cosmo JNE Menang Penalti, Black Steel Kalah Telak

Tiga pertandingan perempat final pada Kamis (24/4/2025); Unggul FC vs Cosmo JNE, BTS vs Sadakata, Black Steel vs Pangsuma FC.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 14:34

Roster Bigetron Esports berambut merah di pekan keempat MPL ID Season 15. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Esports

Alasan di Balik Rambut Merah Skuad Bigetron Esports

Bigetron Esports kompak mengecat rambut mereka di pekan keempat MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 14:16

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 24 Apr, 14:02

Load More Articles