Starting XI Pemain Kidal vs Pemain Kaki Kanan

Dewi

Editor:

  • Sejumlah pesepak bola memiliki keunggulan di salah satu kakinya, seperti Lionel Messi, yang terkenal sebagai pemain kidal. 
  • Namun, banyak pula aktor lapangan hijau yang aktif menggunakan kedua kaki atau dikenal dengan sebutan ambipedal. 
  • Skor.id merangkum starting XI pemain berkaki kidal versus pemain ambipedal. 

SKOR.id - Penyerang Barcelona, Lionel Messi, terkenal sebagai pemain yang lebih sering menggunakan kaki kiri atau kidal dalam menunjukkan aksinya di lapangan.

Sebenarnya, Messi bukan satu-satunya pemain kidal. Di dunia sepak bola, pemain seperti Angel Di Maria dan Arjen Robben juga dikenal sangat bergantung pada kaki kirinya.

Layaknya La Pulga, dua pilar ini pun meraih sederet trofi bergengsi di berbagai liga berbeda, termasuk Liga Champions.

Di sisi lain, ada juga pemain yang jago menggunakan kedua kakinya, atau disebut ambipedal, seperti Santi Cazorla, Toni Kroos, Neymar dan terkini ada bintang muda Mason Greenwood, yang tengah menjadi harapan baru loyalis Manchester United.

Melihat keberagaman pemain Eropa, Skor.id menyusun starting XI yang berisi pemain kidal melawan tim yang dihuni pemain ambipedal. 

Pemain Kidal

Penjaga gawang: Ederson

Kiper Manchester City, Ederson Moraes, beberapa kali menjadi headline menyusul blunder yang dilakukan di lapangan. Namun, ia tetap diklaim sebagai salah satu kiper terbaik dunia.

Klaim tersebut tidak berlebihan, melihat kontribusinya di Man City. Ia mengandalkan kaki kirinya untuk memulai sebuah serangan balik berbuah umpan-umpan matang ke lini depan the Citizens.

Bek: Andy Robertson, Aymeric Laporte, Giorgio Chiellini, Marcelo

Untuk posisi pemain belakang, memang cukup langka menemukan pemain kidal. Namun, di antara bek kidal nama Aymeric Laporte layak diperhitungkan.

Laporte bakal menjadi tandem Giorgio Chiellini di jantung pertahanan. Bek Juventus ini termasuk salah satu yang terbaik di posisinya dalam sedekade terakhir. Chiellini juga solid dalam bola-bola atas dan tak pernah ragu melakukan tekel.

Andy Robertson milik Liverpool menjelma sebagai salah satu bek kiri terbaik di Eropa, dan layak mendapat satu tempat dalam line-up pemain kidal kali ini.

Satu tempat tersisa menjadi milik Marcelo. Ia menjadi bagian kunci Real Madrid, yang memenangi empat titel Liga Champions dalam sapuluh tahun terakhir.

Gelandang: David Silva, David Alaba, Bernardo Silva

Meski lebih sering dimainkan di bek kiri atau tengah beberapa musim terakhir, David Alaba merupakan andalan di sektor lini tengah di awal kariernya. Pemain asal Austria ini juga beberapa kali diturunkan sebagai gelandang untuk timnas.

Dua pemain yang akan menjadi rekan Alaba di sektor gelandang adalah duo Manchester City, David Silva dan Bernardo Silva. Pemain asal Spanyol dan Portugal ini dapat menjadi motor serangan tim dan secara elegan mengacaukan pertahanan lawan.

Penyerang: Antoine Griezmann, Mohamed Salah, Lionel Messi

Mohamed Salah menjadi salah satu penyerang paling berbahaya di dunia sejak hijrah ke Liverpool. Kecepatan, kontrol bola dan ketenangan di depan gawang membantu Salah tak kesulitan menaklukkan kiper lawan.

Bicara soal kontrol bola dan ketenangan, bintang Barcelona, Lionel Messi, layak menjadi nomor satu. Pemain asal Argentina ini bakal dimanjakan aksi-aksi Bernardo dan Marcelo dari sektor kanan.

Sementara itu, rekan setim Messi di Barcelona, Antoine Griezmann, melengkapi susunan line-up pemain berkaki kidal.

Peraih Piala Dunia 2018 ini memang mengalami kesulitan di musim 2019-2020, namun dalam kondiri terbaiknya, Griezmann adalah pemain spesial.

Line-up pemain kidal (4-3-3): Ederson; Marcelo, Chiellini, Laporte, Robertson; Bernardo, Alaba, Silva; Messi, Salah, Griezmann.

Pemain Kaki Kanan

Penjaga gawang: Alisson Becker

Tak ada keraguan untuk menempatkan Alisson Becker di posisi kiper. Pemain asal Brasil ini memiliki andil besar membantu Liverpool juara Liga Inggris perdana dalam 30 tahun.

Gawang Alisson cuma kebobolan 16 gol dan ia mencatat 15 clean sheet dari 25 penampilan di Liga Inggris.

Bek: Dani Carvajal, Sergio Ramos, Virgil van Dijk, Trent Alexander-Arnold

Sejak melakoni debut, Trent Alexander-Arnold bertransformasi menjadi salah satu anggota penting di skuad Jurgen Klopp. Pemain Inggris ini memecah berbagai rekor dan diklaim sebagai salah satu bek kanan terbaik abad 21.

Dani Carvajal termasuk di antara bek sayap paling berpengalaman di Eropa. Pemain asal Spanyol ini berkontribusi besar menyabet empat gelar Liga Champions bersama Real Madrid.

Di sektor bek tengah ada Virgil van Dijk, bek jangkung yang menjadi jantung pertahanan Liverpool. Ia nyaris menjadi bek pertama sejak Fabio Cannavaro yang memenangkan Ballon d'Or 2019 sebelum akhirnya finis di belakang Messi.

Van Dijk akan ditemani pemain senior, Sergio Ramos. Bek sekaligus kapten Real Madrid ini dikenal gigih dalam menjaga pertahanan, ditambah ia juga termasuk pemain belakang tersubur, dengan sepuluh golnya di Liga Spanyol musim ini.

Gelandang: Paul Pogba, Casemiro, Kevin De Bruyne

Casemiro menjadi andalan Zinedine Zidane di lini tengah, di mana dirinya mengemas empat gol dan satu assist dari 32 kali diturunkan di Liga Spanyol

Di tim ini, ia akan men-cover dua gelandang kreatif, Kevin De Bruyne dan Paul Pogba. Pemain asal Belgia De Bruyne mendapat puja-puji berkat performa impresifnya musim ini, meski Man City gagal mempertahankan gelar Liga Inggris.

Sementara itu, Pogba, kembali dipercaya mengisi line-up Ole Gunnar Solskjaer sejak liga dilanjutkan bulan lalu, dan mengemas dua assist serta satu gol dalam prosesnya. Kombinasi dua pemain berbasis Manchester ini tampaknya akan sulit dihadapi lawan mana pun.

Penyerang: Cristiano Ronaldo, Robert Lewandowski, Neymar

Cristiano Ronaldo merupakan pencetak gol tertinggi di dunia yang hingga sekarang masih aktif di lapangan hijau. Deretan gelar mayor di berbagai liga sudah pernah dirasakan, dan tak menunjukkan tanda-tanda penurunan meski usianya memasuki pertengahan 30-an.

Robert Lewandowski diprediksi bakal menjadi penantang Ronaldo dalan perebutan Ballon s'Or tahun ini andai ia membawa Bayern Munchen juara Liga Champions. Penyerang Polandia itu mengepak 50 gol di semua kompetisi musim ini.

Satu tempat tersisa menjadi milik mega bintang Paris Saint-Germain, Neymar. Ia sebenarnya termasuk pemain ambipedal, atau bisa menggunakan kaki dan kirinya. Namun, ia lebih suka memakai kaki kanan saat melesakkan penalti atau tendangan bebas.

Line-up Pemain Kaki Kanan (4-1-2-3): Alisson; Trent, Van Dijk, Ramos, Carvajal; Casemiro; De Bruyne, Pogba; Neymar, Lewandowski, Ronaldo.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 Berita Lainnya:

Sulit Membayangkan Barcelona Tanpa Lionel Messi

6 Bulan di Manchester United, Bruno Fernandes Samai Catatan Cristiano Ronaldo

Source: TransfermarktSportskeeda

RELATED STORIES

Robert Rene Alberts Berharap Skuad Persib Mulai Berlatih pada Pekan Ketiga Juli

Robert Rene Alberts Berharap Skuad Persib Mulai Berlatih pada Pekan Ketiga Juli

Manajemen Persib akan melakukan pertemuan kembali dengan pemain dan ofisial tim, Senin (13/7/2020).

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Rapor pemain Indonesia yang berkiprah di luar negeri, lebih tepatnya di kompetisi negara Asia. (Hendy AS/Skor.id)

National

Rapor Pemain Indonesia di Asia: Jordi Amat Absen, Brisbane Roar Kalah Tanpa Rafael Struick

Jordi Amat tidak masuk DSP ketika Johor Darul Takzim pesta gol ke gawang Kuala Lumpur City.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 10:08

Cover Evan Soumilena.

Futsal

Cetak Tiga Gol di Pekan Pertama, Evan Soumilena Ogah Jemawa

Evan Soumilena ikut berperan penting saat Fafage Banua meraih dua kemenangan pada pekan pertama Pro Futsal League 2024-2025.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 10:04

persija vs pss

Liga 1

Parade Foto: Hat-trick Gustavo Almeida Bawa Persija Taklukkan PSS Sleman di JIS

Deretan momen dalam kemenangan Persija Jakarta atas PSS Sleman di pekan ke-16 Liga 1 2024-2025, Sabtu (21/12/2024).

Teguh Kurniawan | 23 Dec, 09:50

Petinju Tyson Fury

Other Sports

Petinju Tyson Fury Isyaratkan Pensiun Usai Takluk dari Oleksandr Usyk

Setelah dua kali kalah dari Oleksandr Usyk, satu-satunya pertarungan yang tersisa untuk Tyson Fury adalah melawan Anthony Joshua.

I Gede Ardy Estrada | 23 Dec, 08:38

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 08:30

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Dec, 08:09

pemain indonesia di eropa

National

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Jay Idzes dan Thom Haye Tuai Kemenangan Penting

Berikut rapor para pemain Indonesia yang berkiprah di Eropa pada pekan lalu.

Rais Adnan | 23 Dec, 08:00

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 07:37

Turnamen Basket 1x1 Putri

Basketball

Indonesia Masuk Top 5 Negara yang Gemar Olahraga Basket

Berdasarkan data FIBA, Indonesia ada di peringkat keempat sebagai negara yang warganya hobi bermain bola basket.

I Gede Ardy Estrada | 23 Dec, 05:47

Sepak bola wanita Indonesia. (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Semarang Tutup Rangkaian Kompetisi Sepak Bola Wanita Usia Dini dari Milklife di Tahun Ini

Milklife Soccer Challange menyasar delapan kota yakni Kudus, Surabaya, Jakarta Tangerang, Bandung, Solo, Yogyakarta dan Semarang.

Gangga Basudewa | 22 Dec, 20:58

Load More Articles