Starter Pemain Asing Liga Indonesia yang Pernah Mencicipi Liga Champions Eropa

Adif Setiyoko

Editor:

  • Ada sejumlah nama pemain asing dengan predikat mentereng yang pernah mampir di kompetisi Liga Indonesia.
  • Nama-nama pemain asing ini juga pernah merasakan atmosfer ajang Liga Champions saat berkarier di Benua Biru.
  • Berikut Skor.id menyajikan 11 pemain asing Liga Indonesia yang pernah mencicipi atmosfer Liga Champions Eropa.

SKOR.id – Beberapa nama pemain asing silih berganti di kompetisi sepak bola nasional. Klub-klub Tanah Air kepincut untuk mendatangkan mereka.

Dari sejumlah nama-nama yang pernah mampir di Indonesia, beberapa di antaranya juga pernah berkarier di Eropa.

Saat merumput di Benua Biru itulah, mereka turut merasakan atmosfer kompetisi Liga Champions bersama klubnya.

Berikut Skor.id menyajikan daftar 11 pemain asing Liga Indonesia yang sebelumnya pernah mencicipi atmosfer Liga Champions Eropa.

Kiper

Di sektor penjaga gawang, nama yang paling layak muncul ialah Deniss Romanovs. Kiper berpaspor Latvia ini pernah mencicipi atmosfer Liga Champions sebelum melanjutkan kariernya di Indonesia.

Selama bermain di Indonesia, setidaknya ada sejumlah klub yang pernah menggunakan jasanya, seperti Arema Indonesia, Pro Duta FC, dan Pelita Bandung Raya.

Bersama klub yang disebutkan terakhir, mantan kiper timnas Latvia itu sukses melaju hingga semifinal Liga Indonesia 2014.

Pada kompetisi yang sama, ia bahkan mendapatkan penghargaan individu sebagai penjaga gawang terbaik.

Bek

Salah satu nama mentereng yang saat ini tengah berkarier di kompetisi sepak bola nasional ialah bek asing Persija Jakarta, Marco Motta.

Pemain asal Italia ini tercatat pernah memperkuat sejumlah klub raksasa Eropa sebelum bergabung ke Persija.

Setidaknya, pemain 34 tahun itu pernah memperkuat klub besar Italia seperti Roma dan Juventus.

Selain itu, ada nama Didier Zokora, pemain asing asal Pantai Gading yang pernah mencicipi atmosfer Liga Champions Eropa.

Pemain asal Pantai Gading ini pernah memperkuat klub-klub seperti Tottenham Hotspur, Sevilla, dan Saint-Etienne.

Sementara ketika merumput di Indonesia, ia pernah membela Semen Padang FC, tepatnya pada musim 2017.

Selanjutnya, ada pula nama Mohamed Sissoko. Ia merupakan pemain berkebangsaan Prancis yang pernah berkarier di Indonesia.

Bisa dibilang, ia pernah malang melintang bersama sejumlah raksasa Eropa. Sebab, ia pernah berseragam Valencia, Liverpool, Juventus, Paris Saint-Germain, Fiorentina, dan Levante.

Adapun satu-satunya klub yang pernah diperkuat mantan pemain timnas Mali itu ialah Mitra Kukar. Saat itu statusnya sebagai marquee player Liga 1 2017.

Bek kanan asal Prancis, Julien Alex Thomas Faubert, atau yang akrab dengan nama Julien Faubert, juga menjadi salah satu pemain yang layak masuk daftar ini.

Selama merumput di Eropa, ia pernah bermain untuk West Ham United dan Real Madrid (status pinjaman).

Pada tahun 2018, Borneo FC mendatangkannya untuk berkompetisi di Liga 1 2018. Sayangnya ia tak lama bermain di Indonesia dan memutuskan pindah bersama klub baru.

Tengah

Di sektor gelandang, ada nama Natsja Ceh, mantan pemain timnas Slovenia. Salah satu kiprah mentereng sang pemain di Liga Champions terjadi pada tahun 2002.

Saat itu, dia berhasil mencetak gol penyama kedudukan pada laga leg kedua Brugge melawan Shaktar Donetsk.

Dengan gol itu, Brugge akhirnya menang adu penalti dan akhirnya lolos ke putaran final Liga Champions.

Sementara itu, satu-satunya klub Indonesia yang pernah menggunakan jasa pemain yang kini berusia 43 tahun itu ialah PSMS Medan, tepatnya pada 2012-2013.

Lalu, pemain lain di sektor lini tengah ialah Michael Essien. Gelandang kelahiran Ghana 38 tahun ini sudah kenyang dengan asam garam kompetisi Eropa.

Setidaknya, klub-klub besar yang pernah diperkuat Essien ialah Lyon, Chelsea, Real Madrid, Milan, dan Panathinaikos.

Adapun satu-satunya klub yang pernah menggunakan jasa mantan pemain timnas Ghana itu ialah Persib Bandung.

Saat itu, Essien didatangkan untuk mengisi slot marquee player Persib di kompetisi Liga 1 2017.

Selain itu, gelandang asing yang pernah merasakan atmosfer kompetisi Liga Indonesia ialah Erick Djemba-Djemba.

Mantan pemain timnas Kamerun itu juga pernah memperkuat raksasa Inggris, Manchester United.

Setidaknya, Djemba-Djemba pernah bermain untuk Persebaya Surabaya pada musim 2015.

Sayang sekali, ia datang ketika kompetisi saat itu, QNB League 2015, dihentikan karena imbas pembekuan PSSI oleh FIFA.

Nama terakhir di posisi gelandang adalah Paulo Sergio. Pemain yang angkat kaki dari Bali United tahun lalu itu pernah tampil di Kualifikasi Liga Champions bersama klub asal Siprus, AEL Limassol, pada 2012.

Depan

Mantan pemain timnas Nigeria, Peter Odemwingie, juga menjadi salah satu nama pemain mentereng yang pernah berkarier di Indonesia.

Penyerang yang pernah merumput bersama Lokomotiv Moscow, West Bromwich Albion, Stoke City, dan Cardiff City, itu pernah membantu Madura United di ajang Liga 1 2017.

Sama seperti sejumlah nama yang disebut sebelumnya, pemain yang kini berusia 39 tahun itu berstatus sebagai marquee player di Liga 1 2017.

Pemain di posisi depan lain yang juga sempat merumput di Indonesia ialah Carlton Cole, mantan striker timnas Inggris.

Pemain yang pernah bermain di West Ham United, Aston Villa, dan Charlton Athletic, ini juga pernah merumput bersama Persib Bandung.

Sayangnya, pemain yang didatangkan dengan status marquee player ini tak bertahan lama karena didepak manajemen akibat penampilan yang kurang memuaskan.

Starter pemain asing Liga Indonesia yang pernah merumput di Liga Champions Eropa:

(4-4-2): Denis Romanovs (g); Marco Motta, Didier Zokora, Momo Sisoko, Julien Faubert; Natsja Ceh, Michael Essien, Eric Djemba-Djemba, Paulo Sergio; Peter Odemwingie, Carlton Cole.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor Indonesia (@skorindonesia)

Berita Liga Indonesia Lainnya:

5 Penjaga Gawang Penting Persipura di Liga Indonesia

Best XI Pemain Korea Selatan di Liga Indonesia: 3 Nama Merasakan Juara

7 Pemain Asli Singapura di Liga Indonesia dan Galatama

RELATED STORIES

3 Persaingan di F1 yang Lebih Dramatis dari Lewis Hamilton vs Max Verstappen

3 Persaingan di F1 yang Lebih Dramatis dari Lewis Hamilton vs Max Verstappen

Seri pertama Formula 1 (F1) 2021 di GP Bahrain, menampilkan persaingan sengit antara Lewis Hamilton dan Max Verstappen.

5 Pemain Asing Liga Indonesia yang Pernah Bela 3 Semifinalis Liga Champions 2020-2021

Liga Champions 2020-2021 sudah menjelang akhir kompetisi dan dari tiga semifinalisnya, mereka pernah diperkuat pemain asing di Liga Indonesia.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

PMNC Summer 2025. (PUBG Mobile)

Esports

Hal yang Perlu Diketahui dari PMNC ID Summer 2025

PMNC ID Summer 2025 menyisakan dua babak terakhir: Survival Zone dan Conqueror Zone.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 06:00

FFWS SEA Spring 2025. (Garena)

Esports

FFWS SEA Spring 2025 Siap Bergulir, Tim Indonesia Siap Berikan yang Terbaik

FFWS SEA Spring 2025 akan mulai berlangsung pada 25 April hingga 14 Juni mendatang.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 05:05

Salah satu Alumni Liga TopSkor, Beckham Putra yang ikut bersama skuad timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023. (Zulhar Kurniawan/Skor.id)

National

Ortuseight Luncurkan Outsole Anyar, Perdana Dipakai untuk Bintang Timnas Indonesia dan Malaysia

Ortuseight memperkenalkan katalog Summer 2025 di Tangerang, Rabu (23/4/2025), di antaranya edisi khusus untuk para pemain Timnas Indonesia dan Malaysia.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 04:59

Liga Inggris  2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Top Skor Sepanjang Masa 51 Klub yang Pernah Tampil di Premier League

Daftar top skor sepanjang masa 51 klub yang pernah atau masih bermain di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 03:38

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 02:38

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 24 Apr, 02:38

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:38

Ilustrasi olahraga pacuan kuda (Dede Mauladi/Skor.id).

Other Sports

Investasi Rp100 Miliar Lebih, Kompleks Pacuan Kuda Kelas Dunia Siap Digarap Sarga Land

Perjanjian Kerja sama Pemanfaatan, Pembangunan, dan Pengelolaan Fasilitas Olahraga Berkuda Pacu di JIEPP, Jakarta, telah dilakukan Rabu (23/4/2025).

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:37

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 01:17

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 24 Apr, 01:11

Load More Articles