Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger Jadi Pelatih Pertama Masuk Premier League Hall of Fame

Dewi

Editor: Pradipta Indra Kumara

Pelatih legendaris Manchester United, Sir Alex Ferguson, menerima penghargaan Hall of Fame Premier League (Hendy AS/Skor.id)
Pelatih legendaris Manchester United, Sir Alex Ferguson, menerima penghargaan Hall of Fame Premier League (Hendy AS/Skor.id)

SKOR.id - Mantan pelatih Manchester United, Sir Alex Ferguson, dan eks bos Asenal, Arsene Wenger, menjadi pelatih pertama yang masuk dalam Premier League Hall of Fame.

Ferguson, 81 tahun, merupakan pelatih paling sukses sepanjang sejarah Liga Inggris. Dia menyabet 13 gelar liga selama dua dekade lebih menukangi the Red Devils, yang ditinggalkan pada pengujung musim 2012-2013 lalu.

Ferguson, yang mengarsiteki Manchester United dari 1986 sampai 2013, memenangi tiga gelar liga secara beruntun di dua kesempatan berbeda.

Sementara itu, pria berkebangsaan Prancis, Wenger, mempersembahkan tiga gelar selama 22 tahun bertugas di Arsenal. Wenger juga memimpin the Gunners menyabet gelar liga bersejarah tanpa kekalahan di musim 2003-2004, yang lebih dikenal dengan sebutan Invincible.

Hall of Fame sendiri pertama kali dirilis pada 2021 dengan David Beckham, Dennis Begkamp, Eric Cantono, Thierry Henry, Roy Keane, Frank Lampard, Steven Gerrard, dan Alan Shearer terpilih sebagai pemain yang dilantik,

Tahun lalu giliran Sergio Aguero, Didier Drogba, Vincent Kompany, Wayne Rooney, Peter Schmeichel, Paul Scholes, Patrick Vieira, dan Ian Wright masuk dalam Premier League Hall of Fame.

“Sebuah kehormatan Anda menerima pengakuan seperti ini,” kata Ferguson. “Namun, ini bukan hanya tentang saya sebagai manusia," ujarnya.

“Ini tentang pekerjaan di Manchester United dan ikatan yang kami miliki selama bertahun-tahun, jadi saya juga bangga untuk klub, staf, dan para pemain," ungkapnya.

“Pekerjaan saya adalah membuat para penggemar senang pulang ke rumah. Sejarah United dan ekspektasi saya adalah hal-hal yang mendorong saya," ujarnya menambahkan.

Pelatih legendaris Arsenal, Arsene Wenger, menerima penghargaan Hall of Fame Premier League (Hendy AS/Skor.id)

Arsene Wenger, 73 tahun, datang sebagai salah satu pelatih asing pertama di Liga Inggris pada 1996 dan memenangi gelar liga di musim penuh pertamanya di Arsenal.

“Saya ingin dikenal sebagai seseorang yang dicintai Arsenal, yang menghormati nilai-nilai klub dan meninggalkannya dalam posisi di mana ini bisa tumbuh dan menjadi lebih besar,” kata Wenger.

“Membaginya dengan Sir Alex Ferguson adalah kehormatan besar bagi saya. Ini seperti dua petinju, Anda bertarung seperti orang gola dan menempuh jarak bersama.

“Pada akhirnya, Anda memiliki respek dan ini akan menjadi kesempatan besar untuk bertemu dengannya, berbagi sebotol wine dan mengenang pertarungan kami dulu,” Arsene Wenger menyudahi.

Sementara itu, Premier League juga mengumumkan 15 legenda yang bisa dipilih untuk masuk klub Hall of Fame. Mereka adalah Tony Adams, Sol Campbell, Michael Carrick, Petr Cech, Andrew Cole, Ashley Cole, Jermain Defoe, Les Ferdinand, Rio Ferdinand, Robbie Fowler, Gary Neville, Michael Owen, John Terry, Yaya Toure, dan Nemanja Vidic.

Fans Liga Inggris dapat memilih tiga dari 16 pemain legenda tersebut untuk masuk dalam Premier League Hall of Fame. Pemungutan siara dibuka sampai 10 April pukul 6 sore waktu setempat, dan tiga pemain yang terpilih bakal diumumkan pada 3 Mei mendatang.

Source: BBC

RELATED STORIES

Jelang Manchester City vs Liverpool, Kondisi Erling Haaland Belum Membaik

Jelang Manchester City vs Liverpool, Kondisi Erling Haaland Belum Membaik

Manchester City harus menghadapi kabar kurang baik jelang menghadapi Liverpool di Liga Inggris, Erling Haaland belum pulih dari cedera yang dialaminya.

FIFA Beri Sanksi Berat Fabio Paratici, Tottenham Hotspur dalam Posisi Sulit

FIFA Beri Sanksi Berat Fabio Paratici, Tottenham Hotspur dalam Posisi Sulit

Tottenham Hotspur kini dalam posisi sulit menyusul hukuman berat yang diberikan FIFA terhadap CEO mereka, Fabio Paratici.

Banyolan Pep Guardiola Usai Erling Haaland Cetak 8 Gol dalam Tempo 4 Hari

Erling Haaland membukukan hattrick saat Manchester City menghancurkan Burnley di PIala FA, selang 4 hari setelah membukukan 5 gol di Liga Champions.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Klasemen Medali ASEAN Para Games 2023

Other Sports

Update Klasemen Perolehan Medali ASEAN Para Games 2023 di Kamboja

Klasemen perolehan medali ASEAN Para Games 2023 dalam artikel ini bakal terus diperbarui secara berkala.

I Gede Ardy Estrada | 04 Jun, 16:35

Liga TopSkor

Hasil Liga TopSkor U-18: Diklat ISA Kejar Poin PSF Academy di Puncak Klasemen

Diklat ISA berhasil mengejar poin PSF Academy sebagai pemuncak klasemen sementara Liga TopSkor U-18 2023.

Nizar Galang | 04 Jun, 16:29

Sevilla tampil sebagai juara Liga Europa 2022-2023 setelah mengalahkan AS Roma lewat adu penalti. (Hendy AS/Skor.id)

World

VIDEO: Kiper Sevilla Sudah Yakin Menang saat Adu Penalti Lawan AS Roma

Berikut ini video wawancara kiper Sevilla, Yassine Bounou (Bono) soal adu penalti di laga final Liga Europa melawan AS Roma.

Pradipta Indra Kumara | 04 Jun, 16:17

asnawi mangkualam.jpg

National

Asnawi Mangkualam Main Penuh, Jeonnam Dragons Amankan Tiga Poin

Asnawi Mangkualam kembali ke skuad inti Jeonnam Dragons saat mengalahkan Gimcheon Sangmu FC dalam lanjutan K League 2, Minggu (4/6/2023).

Teguh Kurniawan | 04 Jun, 15:42

Cover music - Megan Thee Stallion dan Romelu Lukaku - M. Yusuf Skor.id.jpg

Music

Romelu Lukaku dan Megan Thee Stallion Tampak Makin Dekat

Striker Inter Milan itu terlihat bersama rapper asal Houston tersebut pada pernikahan Lautaro Martinez.

Tri Cahyo Nugroho | 04 Jun, 15:14

Cover music - Eric Cantona mau tur konser kali pertamax - Hendy AS Skor.id.jpg

Music

Legenda Man United Eric Cantona Bakal Gelar Tur Musik

Rencananya, tur bertajuk Cantona Sings Eric On Stage itu akan dimulai pada bulan Oktober.

Tri Cahyo Nugroho | 04 Jun, 14:53

Pembalap Maserati MSG Racing Formula E, Edoardo Mortara. (Hendy AS/Skor.id)

Other Sports

Kondisi Trek Bikin Edoardo Mortara Kesulitan di Jakarta E-Prix I

Pembalap Maserati MSG Racing, Edoardo Mortara, mengungkapkan betapa berat mengemudi di Jakarta International E-Prix Circuit.

Xaveria Yunita | 04 Jun, 14:51

Alvaro Bautista, pembalap Ducati dalam World Superbike. (Dede Mauladi/Skor.id)

Other Sports

Hasil Race 2 WSBK Emilia-Romagna 2023: Alvaro Bautista Hat-trick Lagi

Pembalap Ducati Alvaro Bautista meraih hasil sempurna dalam WSBK Emilia-Romagna 2023 di Sirkuit Misano.

I Gede Ardy Estrada | 04 Jun, 14:32

Ilustrasi Tenis

Tennis

MedcoEnergi M25K Seri IV: Petenis Taiwan Jason Jung Juara Tunggal Putra di Jakarta

Jason Jung meraih gelar BNI-MedcoEnergi ITF M25K Seri IV setelah mengalahkan petenis Ceko Dominik Palan dalam laga final.

Nizar Galang | 04 Jun, 14:04

Syahrian Abimanyu - Persija - Skor.id

Liga 1

Rapor Syahrian Abimanyu di Liga 1 2022-2023: Makin Vital di Lini Tengah Persija

Memasuki musim keduanya bersama Persija Jakarta, peran Syahrian Abimanyu makin penting bagi pelatih Thomas Doll.

Teguh Kurniawan | 04 Jun, 13:44

Load More Articles