- Gelaran SEA Games 2021-2022 Esports akan segera di mulai pada tanggal 13 Mei 2022.
- Pihak penyelenggara telah menyiapkan berbagai macam kebutuhan para atlet.
- Salah satu yang telah dipersiapkan dengan baik adalah device yang akan digunakan saat pertandingan.
SKOR.id - Gelaran SEA Games 2021-2022 Esports akan segera di mulai pada tanggal 13 Mei 2022.
Pihak penyelenggara telah menyiapkan berbagai macam kebutuhan para atlet.
Salah satu yang telah dipersiapkan dengan baik adalah device yang akan digunakan saat pertandingan.
Berikut adalah device yang akan digunakan para atlet saat bertanding di SEA Games cabang olahraga PUBG Mobile:
- Smartphones: iPhone 12 (6.1 inch, tidak menggunakan casing)
- Headsets
- 4G Sim card
- Power + Kabel type C
- Tissue
- Meja dan kursi
Selain itu para atlet juga diperbolehkan untuk menyiapkan barang-barang pribadi yang mungkin akan dibutuhkan.
Dua item ini bisa disiapkan para atlet untuk menghadapi pertandingan, seperti:
- In-ear Headphones, Jack 3.5mm (tidak menggunakan bluetooth)
- Hub lightning 3.5mm
Beberpa item lainnya yang bisa dibawa oleh para atlet adalah penghangat tangan dan mini fan.
Babak kualifikasi cabang olahraga PUBG Mobile akan di mulai pada tanggal 18 Mei 2022.
Berita PUBG Mobile lainnya:
Persyaratan, Cara Daftar dan Jadwal Lengkap Turnamen PUBG Mobile Valkyrie Battleground Season 1
PUBG Mobile Hadirkan Turnamen Khusus Ladies Berhadiah Ratusan Juta Rupiah