Road to Istanbul: Manchester City vs Borussia Dortmund

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Manchester City akan menghadapi Borussia Dortmund dalam laga pertama perempat final Liga Champions, malam ini atau Rabu (7/4/2021) dini hari WIB.
  • The Citizens memiliki rapor yang mengesankan sepanjang fase grup hingga 16 besar lalu.
  • Manchester City atau Dortmund akan bertemu pemenang duel Bayern Munchen vs Paris-Saint Germain.

SKOR.id - Manchester City contoh kontestan perempat final yang memiliki rapor nyaris sempurna pada Liga Champions 2020-2021 ini.

Mereka berhasil melangkah hingga sejauh ini dengan rapor produktivitas gol mengagumkan. Pasukan Josep Guardiola mencetak 17 gol dan kemasukan hanya satu biji gol.

Satu-satunya gol kemasukan tersebut terjadi pada pertandingan pertama saat menang 3-1 atas FC Porto.

Setelah itu, The Citizens tidak pernah lagi kemasukan dalam tujuh laga berikutnya di ajang ini. Mereka selalu meraih clean sheet.

Termasuk dalam dua laga 16 besar saat menyingkirkan Borussia Monchengladbach. Dengan statistik tersebut, mereka berada dalam posisi diunggulkan tentunya.

Dari aspek produktivitas pula, 17 gol Manchester City di ajang Liga Champions 2020-2021 sejauh ini justru dari 9 pemain yang berbeda dengan satu gol bunuh diri lawan.

Kesembilan pemain tersebut adalah Ferran Torres yang "hanya" mencetak empat gol sekaligus menempatkannya sebagai pencetak gol terbanyak The Citizens di ajang Liga Champions ini.

Di daftar kedua adalah Ilkay Gundogan dengan tiga gol. Lalu Gabriel Jesus dan Sergio Aguero masing-masing 2 gol.

Sedangkang satu gol tersebar dari Raheem Sterling, Phil Foden, Kevin De Bruyne, Bernardo Silva, dan Joao Cancelo.

Ya, dengan "Team work" inilah yang menjadi modal mereka untuk berjuang menuju Istanbul. Dimulai dengan menghadapi Borussia Dortmund, malam ini atau Rabu (7/4/2021) dini hari WIB.

Apa yang berbeda dari kedua tim ini? Dalam aspek gol, bukan lagi sebuah kejutan bahwa mereka berorientasi kepada sosok pemain muda yang masa kini begitu fenomenal dalam gol: Erling Haaland.

Bintang asal Norwegia ini total telah mencetak 10 gol di Liga Champions sejauh ini.

Jadi, dapat dibayangkan bahwa laga nanti akan menjadi tantangan yang berat bagi pelatih Borussia Dortmund, Edin Terzic.

Mampukah dia membuat Erling Haaland mendapatkan sodoran bola karena pemain ini tentu akan menjadi target barisan pertahanan The Citizens.

Dari aspek head to head, kedua tim dua kali pertemu yaitu dalam fase grup. Tepatnya pada 2012-2013. Ketika itu, Dortmund menang sekali dan satu laga lainnya berakhir imbang.

Dari duel ini yang cukup menarik tentu head to head Josep Guardiola menghadapi Borussia Dortmund.

Total ada 11 laga dengan 10 di antaranya berhasil dia menangkan, 1 laga berakhir imbang, dan 4 laga kalah.

Semifinal: Bayern Munchen atau Paris-Saint Germain

Jika memang Josep Guardiola berhasil menang dan lolos ke semifinal, dia akan menghadapi dua lawan yang sama-sama sangat berat: pemenang laga Bayern Munchen vs Paris-Saint Germain.

Menghadapi Bayern Munchen tentu akan memberikan aspek reuni karena Pep pernah menangani klub raksasa Jerman tersebut.

Namun, Bayern Munchen yang di bawah asuhan Hansi Flick merupakan juara bertahan.

Dalam ajang Liga Champions, Manchester City enam kali menghadapi Bayern Munchen dengan hasil tiga kali menang dan tiga kali kalah dan semuanya di fase grup.

Sedangkan head to head lawan Paris-Saint Germain, Manchester City dua kali menghadapi klub asal Paris, Prancis tersebut dan itu terjadi di fase perempat final 2015-2016. Ketika itu, Citu sekali menang dan sekali imbang.

Sebaliknya, jika Borussia Dortmund yang akan lolos, berarti pula bisa terjadi laga semifinal Der Klasiker antara Dortmund dan Bayern Munchen.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Liga Champions Lainnya:

Zinedine Zidane Berharap Eden Hazard Bisa Tampil saat Real Madrid Jumpa Liverpool

Jelang Lawan Dortmund, Gelandang Manchester City Abaikan Erling Haaland

RELATED STORIES

Link Live Streaming Liga Champions: Manchester City vs Borussia Dortmund

Link Live Streaming Liga Champions: Manchester City vs Borussia Dortmund

Berikut ini link live streaming Manchester City vs Borussia Dortmund di Liga Champions tersedia di akhir artikel ini.

Hasil Manchester City vs Borussia Dortmund: Gol Telat Pastikan Kemenangan The Citizens

Hasil Manchester City vs Borussia Dortmund: Gol Telat Pastikan Kemenangan The Citizens

Berikut ini hasil pertandingan Manchester City vs Borussia Dortmund pada leg pertama perempat final LIga Champions.

Pep Guardiola Targetkan Kemenangan di Leg Kedua Lawan Dortmund

Pep Guardiola Targetkan Kemenangan di Leg Kedua Lawan Dortmund

Manchester City datang ke Borussia Dortmund pekan depan dengan keunggulan 2-1.

Pilar Borussia Dortmund Frustrasi Gol ke Gawang Man Citty Tidak Disahkan

Jude Bellingham kecewa golnya tidak disahkan wasit.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi UEFA Conference League 2025-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Hasil UEFA Conference League: Chelsea Bantai Noah, 6 Tim Masih Sempurna

Chelsea meraih hasil gemilang ketika tampil menghadapi Noah di ajang UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 08 Nov, 00:19

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Load More Articles