Profil Tim Grup E Piala Dunia 2022: Kosta Rika

Igor Hakim

Editor:

  • Berikut ini profil Timnas Kosta Rika, kontestan Piala Dunia 2022.
  • Kosta Rika tergabung di Grup E bersama Spanyol, Jerman, dan Jepang.
  • Kosta Rika pernah jadi tim kejutan pada Piala Dunia 2014.

SKOR.id - Berikut ini profil Timnas Kosta Rika, kontestan Piala Dunia 2022.

Kosta Rika menempati Grup E pada turnamen Piala Dunia di Qatar mendatang bersama Spanyol, Jerman, dan Jepang.

Jika melihat komposisi grup tersebut, rasanya sulit bagi Kosta Rika untuk melaju ke babak knockout.

Namun begitu, tidak ada yang mustahil dalam sepak bola. Pada 2014 silam mereka tergabung di grup yang lebih sulit dari ini.

Mereka kala itu berada segrup dengan Italia, Inggris, dan Uruguay. Dan secara mengejutkan mereka lololos ke 16 besar bersama Uruguay, memaksa Gli Azzurri dan The Three Lions angkat koper lebih awal.

Pada 2014, Kosta Rika bahkan melenggang ke babak perempat final setelah mengalahkan Yunani melalui adu penalti (5-3) di fase 16 besar.

Sepanjang sejarah, Kosta Rika telah lolos ke Piala Dunia sebanyak enam kali, yaitu pada tahun 1990, 2002, 2006, 2014, 2018 dan 2022. 

2014 menjadi prestasi terbaik mereka di turnamen akbar dunia ini.

Perjalanan ke Piala Dunia 2022

Kosta Rika lolos ke Piala Dunia 2022 melalui kualifikasi zona CONCACAF. Mereka harus bersaing bersama Kanada, Meksiko, Amerika Serikat (AS), Panama, Jamaika, El Salvador, dan Honduras.

Mereka lolos setelah meneyelesaikan kualifikasi di posisi empat. Selama kualifikasi, Kosta Rika mencatatakan tujuh kemenangan, empat imbang, tiga kekalahan dan mengoleksi 25 poin.

Raihan poin tersebut sama dengan yang dimiliki oleh AS. Hanya saja AS lebih unggul berkat jumlah 21 gol, sedangkan Kosta Rika 21.

Musim panas tahun lalu Kosta Rika juga berpartispasi di CONCACAF Gold Cup. Langkah Keylor Navas dan kawan-kawan terhenti di fase perempat final setelah kalah 0-2 dari Kanada.

Padahal di fase grup mereka mencatatkan tiga kemenangan dari tiga laga melawan Guadeloupe (3-1), Suriname (2-1), dan Jamaika (1-0).

Pelatih: Luis Fernando Suarez

Luis Fernando Suarez adalah pelatih Kosta Rika saat ini. Ia berasal dari Kolombia dan merupakan mantan pemain yang berposisi sebagai bek.

Suarez telah melatih enam negara Amerika Latin. Sebelum Kosta Rika, ia pernah menangani: Kolombia, Ekuador, Peru, Honduras, dan Meksiko.

Juru taktik berusia 62 tahun tersebut baru ditunjuk sebagai pelatih Kosta Rika pada 1 Juni tahun lalu, menggantikan Ronald Gonzalez Brenes.

Selama dilatih Suarez, Kosta Rika mencatatkan 12 kemenangan, empat imbang, dan lima kekalahan. Peresentase kemenangan Kosta Rika mencapau 57,14 persen selama dialtih olehnya.

Pemain Bintang: Bryan Ruiz

Bryan Ruiz adalah pemain berpenganlaman sekaligus kapten Tim Nasional Kosta Rika saat ini. Usianya sudah 36 tahun dan ia pernah bermain di sejumlah klub-klub Eropa.

Ruiz pernah membela KAS Gent (2006-2009), Twente (2009-2011), Fulham (2011-2015), PSV Eindhoven (2014), dan Sporting CP (2015-2020).

Ruiz pernah membawa Twente menjuarai Liga Belanda pada 2009-2010 di bawah asuhan pelatih asal Inggris, Steve McClarren.

Kemudian bersama Sporting, Ruiz juga membawa klub tersebut menjuarai Taca de Liga (Piala Liga Portugal) pada 2017-2018.

Gelandang serang yang kini bermain di Alajuelense tersebut pertama kali mencatatkan debutnya bersama Timnas Kosta Rika pada 19 Juni 2005 di laga persahabatan melawan China.

Kala itu Ruiz bermain selama 90 menit penuh dan Kosta Rika mengakhiri pertandingan dengan skor 2-2.

Jika ditotal, Ruiz telah mencatatkan 143 caps di semua kompetisi bersama Kosta Rika serta mengoleksi 29 gol dan 23 assist dari total 10.640 menit bermain.

Prestasi di Piala Dunia: Tidak Ada

Kosta Rika meraih hasil terbaiknya di Piala Dunia dengan lolos ke babak perempat final pada 2014. Itu menjadi pencapaian tertinggi yang pernah mereka raih di turnamen ini.

Daftar Skuad*

KOSTA RIKA

Kiper
Keylor Navas (Paris Saint-Germain)
Esteban Alvarado (Herediano)
Patrick Sequeira (Lugo)

Belakang
Juan Pablo Vargas (Millonarios)
Keysher Fuller (Herediano)
Oscar Duarte (Al-Wehda)
Bryan Oviedo (Real Salt Lake)
Carlos Martínez (San Carlos)
Francisco Calvo (Konyaspor)
Kendall Waston (Saprissa)
Rónald Matarrita (FC Cincinnati)

Tengah
Daniel Chacon (Colorado Rapids)
Celso Borges (Alajuelense)
Jewison Bennette (Sunderland)
Bryan Ruiz (Alajuelense)
Gerson Torres (Herediano)
Youstin Salas (Saprissa)
Yeltsin Tejeda (Herediano)
Brandon Aguilera (Nottingham Forest)
Roan Wilson (Municipal Grecia)
Douglas Lopez (Herediano)
Anthony Hernandez (Puntarenas)
Álvaro Zamora (Saprissa)

Depan
Anthony Contreras (Herediano)
Johan Venegas (Alajuelense)
Joel Campbell (Leon)

Baca Juga Berita Sepak Bola Dunia Lainnya:

Profil Tim Grup E Piala Dunia 2022: Spanyol

Profil Tim Grup D Piala Dunia 2022: Prancis

 

Source: Berbagai Sumber

RELATED STORIES

Profil Tim Grup E Piala Dunia 2022: Jepang

Profil Tim Grup E Piala Dunia 2022: Jepang

Berikut ini adalah profil timnas Jepang yang menjadi salah satu kontestan Piala Dunia 2022.

Profil Tim Grup F Piala Dunia: Kanada

Profil Tim Grup F Piala Dunia: Kanada

Ini akan menjadi penampilan perdana Kanada di Piala Dunia setelah 36 tahun, dan kedua sepanjang sejarah.

Piala Dunia 2022: Spanyol vs Kosta Rika, Gavi Pencetak Gol Termuda di Piala Dunia setelah Pele

Gavi menjadi pencetak gol termuda di Piala Dunia usai membantu Spanyol menekuk Kosta Rika, Rabu (23/11/2022) malam WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Operator kompetisi sepak bola di Indonesia, PT Liga Indonesia Baru (LIB), meluncurkan aplikasi Sobat Liga, 28 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

LIB Luncurkan Aplikasi Sobat Liga, Penuhi Kebutuhan Suporter Termasuk untuk Bertandang

Aplikasi Sobat Liga diakui menjadi upaya PT LIB agar suporter bisa kembali menyaksikan langsung laga tandang tim kesayangannya.

Taufani Rahmanda | 28 Apr, 11:50

FFWS SEA Spring 2025. (Garena)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: RRQ Tutup Pekan Pertama di Lima Besar

RRQ Kazu menjadi satu-satunya tim Indonesia yang berada di posisi lima besar dengan perolehan 174 poin.

Gangga Basudewa | 28 Apr, 10:42

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 28 Apr, 10:32

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 28 Apr, 09:51

Peresmian RRQ Arena

Esports

RRQ Arena Pertama Kini Hadir di Manado

Langkah ini adalah salah satu bentuk konkret dari visi besar RRQ untuk memberikan tidak hanya pengalaman esports di kota-kota di luar Jakarta

Gangga Basudewa | 28 Apr, 09:38

Penyerang Persib Bandung, Ciro Alves. (Dede Mauladi/Skor.id)

Liga 1

Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera, Dua Penyerang Persib Pulih

Pelatih Persib, Bojan Hodak, mengungkapkan kondisi terkini para pemainnya usai laga melawan PSS.

Rais Adnan | 28 Apr, 09:13

Cover LTS Semarang.

Liga TopSkor

CSA Tampil sebagai Juara Liga TopSkor U-14 Semarang

CSA Semarang pastikan gelar juara di pekan ke-10 setelah mengalahkan SKS di Liga TopSkor U-14 Semarang.

Nizar Galang | 28 Apr, 08:05

Pemain Persib Bandung, Febri Hariyadi. (Foto: Instagram @febrihariyadi13/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Pelatih Persib Janjikan Menit Bermain Lebih Lama untuk Febri Hariyadi

Febri Hariyadi akhirnya kembali dimainkan setelah pulih dari cedera ACL saat melawan PSS, Sabtu (26/4/2025).

Rais Adnan | 28 Apr, 07:17

MPL Indonesia. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

5 Catatan Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, sudah merampungkan pekan 5 Musim Reguler, berikut ini beberapa catatannya.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 01:43

Liga Inggris. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Inggris

Apa Saja yang Didapatkan oleh Sang Juara Liga Inggris?

Usai berhasil jadi juara Liga Inggris musim ini, apa saja hal-hal yang didapatkan oleh Liverpool? Berikut ini daftarnya!

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 23:18

Load More Articles