Profil 4 Pemain Asing PSIS Semarang untuk Liga 1 2021-2022

Adif Setiyoko

Editor:

  • PSIS Semarang sempat kehilangan satu pemain asing di tengah ketidakpastian Liga 1 2021-2022.
  • Namun setelah Liga 1 2021-2022 bakal digulirkan mulai 20 Agustus tahun ini, komposisi pemain asing PSIS Semarang kembali komplet.
  • Berikut Skor.id menyajikan profil singkat empat pemain asing PSIS Semarang untuk Liga 1 2021-2022.

SKOR.id – PSIS Semarang tak butuh waktu yang lama untuk melengkapi komposisi pemain asingnya menuju start Liga 1 2021-2022.

Sebelumnya, tim beralias Mahesa Jenar ini sempat kehilangan gelandang asal Brasil, Flavio Beck Junior.

Kerja sama antara kedua belah pihak tak berlanjut karena negosiasi kontrak baru yang berakhir buntu.

Hi Skorer, jangan lupa untuk segera download app Skor.id biar enggak ketinggalan update dan bisa meraih banyak hadiah menarik.

Akhirnya, gelandang berusia 34 tahun itu resmi angkat kaki dari PSIS Semarang pada Kamis (22/7/2021). Kepergiannya meninggalkan satu lubang di sektor lini tengah.

Gerak cepat yang dilakukan PSIS untuk mencari sosok pengganti Flavio Beck akhirnya membuahkan hasil.

Mereka sukses mengamankan tanda tangan pemain asing yang sebelumnya memperkuat Persela Lamongan, Brian Ferreira.

Pemain berusia 27 ini pun juga telah diperkenalkan secara resmi oleh manajemen PSIS pada Sabtu (7/8/2021).

Dengan datangnya Brian, komposisi pemain asing PSIS Semarang kembali komplet karena kuotanya kini sudah dipenuhi, yakni tiga pemain non-Asia dan satu pemain Asia.

Berikut Skor.id menyajikan profil singkat empat pemain asing PSIS Semarang untuk menghadapi kompetisi Liga 1 2021-2022:

1. Wallace Costa

Pada Liga 1 2021-2022, sektor pertahanan PSIS Semarang bakal dikawal ketat oleh bek asal Brasil, Wallace Costa Alves.

Bek yang memiliki postur 1,86 meter ini sangat efektif untuk menghalau pergerakan penyerang lawan.

Sejak bergabung dengan PSIS Semarang pada 2019, Wallace Costa sudah mengukuhkan diri sebagai pemain penting di sektor pertahanan.

Setidaknya, tak kurang dari 65 pertandingan yang sukses dia catatkan bersama tim asal Jawa Tengah tersebut.

Pemain kelahiran Rio de Jeaneiro ini memang tak hanya hadir menjadi sosok yang penting di sektor pertahanan. Sebab, ia juga terbilang produktif untuk ukuran pemain bertahan.

Setidaknya, selama dua musim bermain bersama PSIS Semarang, mantan pemain Persela Lamongan ini sudah menyumbangkan tujuh gol.

Kini, catatan golnya itu masih bisa terus bertambah karena dia bakal membantu pelatih Dragan Djukanovic menghadapi Liga 1 2021-2022.

2. Bruno Silva

Penyerang asing asal Brasil ini sebetulnya sudah menjadi andalan PSIS Semarang sejak Liga 1 musim 2018.

Pada musim pertamanya, Bruno sukses mencatatkan 31 penampilan bersama PSIS Semarang.

Tak kurang dari 16 gol dan 12 assist yang disumbangkan pemain berkepala botak ini selama satu musim tersebut.

Meski sempat hengkang pada awal 2019 untuk berkompetisi di Liga Arab Saudi bersama Al Ain, ternyata hatinya masih bertaut dengan PSIS.

Ia kembali memperkuat Mahesa Jenar pada paruh kedua Liga 1 2019. Selama paruh musim, pemain 31 tahun ini mencatatkan empat gol dan empat assist.

Di Liga 1 2020, sebetulnya Bruno tampil trengginas pada awal musim. Dari tiga laga awal, ia sukses mencetak dua gol.

Sayangnya, saat itu kompetisi harus terhenti karena pandemi Covid-19 merebak di Indonesia.

Kini, meski loyalitasnya sempat diragukan, Bruno menjawabnya dengan menjadi bagian dari skuad asuhan Dragan Djukanovic untuk mengarungi Liga 1 2021-2022.

3. Jonathan Cantillana

Pada awal musim ini, pemain asing kedua yang diumumkan secara resmi oleh PSIS Semarang ialah Jonathan Cantillana.

Gelandang kelahiran Cile berdarah Palestina itu bakal dikontrak untuk mengisi lini tengah PSIS Semarang di Liga 1 2021-2022.

Kehadiran pemain kelahiran 26 Mei 1992 itu memiliki arti yang cukup penting bagi lini tengah PSIS Semarang

Kemampuan yang dimiliki pesepak bola berpaspor Palestina ini disebut mampu memperkokoh sektor tengah skuad asuhan Dragan Djukanovic

4. Brian Ferreira

Brian Ferreira menjadi pemain asing terbaru yang direkrut oleh PSIS Semarang jelang bergulirnya Liga 1 2021-2022.

Pemain kelahiran Argentina ini direkrut tim Mahesa Jenar setelah sebelumnya sempat kehilangan Flavio Beck Junior.

Brian mengawali kariernya di kompetisi sepak bola Indonesia saat bergabung ke PS Sleman pada awal musim Liga 1 2019.

Ketika itu, pemain yang juga memiliki paspor Irak ini menjadi salah satu andalan pelatih Seto Nurdiyantoro di PS Sleman.

Sebagai tim promosi, PSS sukses tampil mengesankan. Brian menjadi sosok penting di balik hal itu.

Selama semusim memperkuat tim Elang Jawa, Brian sukses membukukan sembilan gol dan lima assist sepanjang musim.

Kini, mantan pemain timnas U-17 Argentina itu diharapkan mampu memperkuat sektor lini tengah tim asuhan Dragan Djukanovic.

Follow dan subscribe akun media sosial Skor.id di InstagramFacebookTwitterYouTubeLinkedInTikTok, dan Helo.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita PSIS Lainnya:

PSIS Semarang Resmi Datangkan Gelandang asal Papua Jelang Liga 1 2021-2022

Setuju Liga 1 2021-2022 Digelar Agustus, PSIS Berharap Tak Lagi Kena Prank

Pemain Asing yang Belum Terpakai di Persela Resmi Gabung PSIS untuk Liga 1 2021-2022

RELATED STORIES

PSIS Semarang Disebut Punya Pemain Sangat Bagus, Begini Target Brian Ferreira

PSIS Semarang Disebut Punya Pemain Sangat Bagus, Begini Target Brian Ferreira

Brian Ferreira mengungkapkan targetnya bersama tim anyarnya, PSIS Semarang.

Kompetisi Tak Kunjung Bergulir, Dragan Djukanovic Pilih Berpisah dengan PSIS Semarang

Kompetisi Tak Kunjung Bergulir, Dragan Djukanovic Pilih Berpisah dengan PSIS Semarang

Kompetisi tak kunjung bergulir membuat Dragan Djukanovic memiih mundur dari PSIS Semarang.

Tinggalkan PSIS, Dragan Djukanovic Berlabuh ke Klub Kasta Kedua Liga Yunani

Tinggalkan PSIS, Dragan Djukanovic Berlabuh ke Klub Kasta Kedua Liga Yunani

Dragan Djukanovic akan melanjutkan karier kepelatihannya dengan menangani tim kasta kedua Liga Yunani, AE Karaiskakis.

PSIS Menang Uji Coba, Bruno Silva Puji Kualitas Rumput Stadion Jatidiri

PSIS Menang Uji Coba, Bruno Silva Puji Kualitas Rumput Stadion Jatidiri

Striker asing PSIS Semarang, Bruno Silva akhirnya dapat merasakan kualitas rumput Stadion Jatidiri yang baru selesai direnovasi.

Start Liga 1 2021-2022 Tujuh Hari Lagi, 4 Klub Baru Kontrak 2 Pemain Asing

Liga 1 2021-2022 start per 27 Agustus tahun ini sesuai rencana PSSI dan PT LIB, tetapi tak semua klub sudah punya empat pemain asing

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Big Match akhir pekan ini, ada Man City vs Tottenham Hotspur, AC Milan vs Juventus, hingga Napoli vs AS Roma. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Big Match Akhir Pekan Ini, Man City vs Tottenham Hotspur hingga AC Milan vs Juventus

Akhir pekan ini akan terjasi beberapa big match dan laga menarik dari Liga Inggris, Liga Italia, dan La Liga (Liga Spanyol).

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 02:14

Laga AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025

Prediksi dan link live streaming AC Milan vs Juventus pada laga ke-13 Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 01:00

Laga Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 00:05

Pertandingan Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 22 Nov, 23:14

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:50

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:49

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Load More Articles