Prediksi dan Link Live Streaming Man City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Laga Manchester City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025, Minggu (23/2/2025) pukul 23.30 WIB, dapat mempertemukan dua mesin gol yaitu Erling Haaland (kiri) dan Mohamed Salah. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).
Laga Manchester City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025, Minggu (23/2/2025) pukul 23.30 WIB, dapat mempertemukan dua mesin gol yaitu Erling Haaland (kiri) dan Mohamed Salah. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR.id - Prediksi dan link live streaming Manchester City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025, yang akan digelar di Stadion Etihad, kandang Manchester City.

Laga Man City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025 akan digelar pada Minggu (23/2/2025) pukul 23.30 WIB.

Live streaming Man City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025 dapat disaksikan di Vidio.om. Link live streaming Man City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025 ada di akhir tulisan ini.

Manchester City vs Liverpool bertemu di laga pekan ke-25 Liga Inggris 2024-2025. Saat ini, Liverpool memimpin klasemen sementara dengan 61 poin atau unggul 17 poin atas Man City yang di posisi keempat dengan 44 poin.

Meski jarak keduanya sangat jauh, namun pertandingan ini menjadi salah satu laga big match yang dinantikan karena melibatkan dua tim yang semakin membangun rivalitas yang tajam di antara keduanya.

Di sisi lain, laga ini sangat penting bagi kedua tim karena upaya masing-masing dalam menjaga poisisi mereka di klasemen sementara.

Liverpool contohnya yang telah memainkan 26 laga Liga Inggris 2024-2025, hanya berjarak 8 poin dari Arsenal yang ada di peringkat kedua klasemen sementara (53 poin) dan baru memainkan 25 laga.

Sementara itu, Manchester City yang ada di peringkat keempat akan menjadikan laga ini sebagai upaya mereka tetap berada di empat besar.

Apalagi, posisi mereka masih terancam baik oleh Chelsea maupun Bournemouth yang hanya berjarak satu poin (41 poin).

Karena itu, baik Manchester City maupun Liverpool akan mengusung misi harus menang dalam laga ini demi menjaga posisi mereka masing-masing di klasemen.

The Cityzens akan menjamu The Reds dengan membawa hasil bagus di ajang Liga Inggris pekan lalu, menang 4-0 atas Newcastle United.

Kegagalan mereka di Liga Champions setelah disingkirkan Real Madrid, membuat Manchester City kini setidaknya memiliki fokus atau perhatian yang lebih besar di Liga Inggris 2024-2025 ini.

Sementara itu, Liverpool datang ke Stadion Etihad setelah tengah pekan lalu imbang 2-2 lawan Aston Villa.

Penyerang The Reds, Darwin Nunez, mendapatkan peluang emas namun gagal memanfaatkannya dengan baik yang membuat Virgil van Dijk dan kawan-kawan hanya meraih satu poin.

Kini, Liverpool mencoba untuk kembali ke trek kemenangan sedangkan Manchester City akan mencoba untuk memulai tancap gas, melupakan Liga Champions dan fokus untuk meraih posisi terbaik, setidaknya di empat besar.

Dari aspek rivalitas, laga ini memberikan tantangan untuk Liverpool meraih dua kemenangan dalam satu musim (kandang dan tandang) untuk kali terakhir meraihnya pada 2015-2016.

Tepatnya pada 21 November 2015 ketika Liverpool menang 4-1 di Stadion Etihad, laga pertama era pelatih Jurgen Klopp di kandang The Cityzens.

Dengan demikian pula, ini menjadi tantangan bagi Liverpool untuk menang di kandang Manchester City di ajang Liga Inggris, sejak The Cityzens di bawah asuhan Pep Guardiola.

Sejak di bawah asuhan Pep Guardiola, Manchester City memang tidak pernah kalah dari Liverpool dalam laga kandang.

Arne Slot memiliki peluang untuk menjadi pelatih pertama Liverpool yang mampu menang di kandang Manchester City di era pelatih Pep Guardiola.

Pelatih asal Belanda ini, sejau ini memiliki catatan yang terbilang bagus, termasuk di Liga Inggris dan di piala domestik.

Bersama Arne Slot, Liverpool telah memenangkan 23 dari 27 laga. Dari 14 laga pada tahun 2025 ini, Liverpool gagal meraih kemenangan 7 di antaranya (4 imbang dan 3 kalah).

Liverpool akan berharap kembali kepada Mohamed Salah. Gol yang diciptakannya ke gawang Aston Villa, merupakan gol ke-15 yang diciptakannya dalam laga tandang.

Jumlah tersebut merupakan yang terbanyak bagi pemain Liverpool sejak Gordon Hodgson yang mencetak 15 gol dalam laga tandang pada 1930-1931.

Mohamed Salah juga telah mengorehkan 15 assist di Liga Inggris musim ini, jumlah yang menyamai pencapaian mantan bintang Liverpool, Steve McManaman pada 1995-1996.

Erling Haaland vs Mohamed Salah

Laga ini memang mempertemukan dua penyerang paling produktif di Liga Inggris 2024-2025 ini, Erling Haaland dan Mohamed Salah.

Bahkan, bukan tidak mungkin keduanya bisa menjadi penentu akhir dari pertandingan nanti.

Mohamed Salah memimpin daftar pencetak gol terbanyak sementara Liga Inggris 2024-2025 ini dengan 24 gol, sedangkan Erling Haaland di bawahnya dengan 19 gol.

Dalam kariernya, Erling Haaland 8 kali menghadapi Liverpool dengan hanya meraih 1 kemenangan, 2 imbang, dan mengalami 5 kekalahan.

Dari pertemuan itu pula, Erling Haaland mampu mencetak 3 gol ke gawang Liverpool.

Sementara itu, Mohamed Salah 22 kali menghadapi Liverpool meraih 8 kemenangan, 6 imbang, dan mengalami 8 kekalahan.

Mohamed Salah memiliki catatan rapor gol mengesankan lawan Manchester City, total 12 gol.

Faktor inilah yang membuat laga ini juga menarik selain tentunya persaingan kedua tim dalam musim-musim terkini.

Kondisi Terkini Kedua Tim

Manchester City: The Cityzens masih harus melihat lagi kondisi Erling Haaland apakah bisa dimainkan setelah mengalami gangguan pada lututnya yang membuatnya absen lawan Real Madrid.

Rodri dan Manuel Akanji masih cedera dan termasuk pemain yang absen panjang, sedangkan John Stones juga baru mengalami cedera saat lawan Real Madrid.

Liverpool: Pelatih Arne Slot akan melihat kondisi Cody Gakpo yang sudah absen di dua laga terakhir karena cedera ringan.

Conor Bradley kemungkinan akan absen setelah digantikan di laga lawan Aston Villa, sedangkan bek Joe Gomez baru pulih dari operasi cedera hamstring.

Perkiraan Susunan Pemain Manchester City vs Liverpool

Manchester City (4-2-3-1): Ederson; Abdukodir Khusanov, Ruben Dias, Nathan Ake, Josko Gvardiol; Nico Gonzalez, Mateo Kovacic; Bernardo Silva, Phil Foden, Omar Marmoush; Erling Haaland

Pelatih: Pep Guardiola

Liverpool (4-2-3-1): Alisson Becker; Alexander-Arnold, Ibrahima Konate, Virgil van Dijk, Andrew Robertson; Ryan Gravenberch, Alexis Mac Allister; Mohamed Salah, Dominik Szoboszlai, Ruben Diaz; Diogo Jota

Pelatih: Arne Slot

Head to head

193 Laga
52 Manchester City menang
91 Liverpool menang
50 Imbang

Lima Pertemuan Terakhir

01/12/2024 Liverpool 2-0 Manchester City - Liga Inggris
10/03/2024 Liverpool 1-1 Manchester City - Liga Inggris
25/11/2023 Manchester City 1-1 Liverpool - Liga Inggris
01/04/2023 Manchester City 4-1 Liverpool - Liga Inggris
22/12/2022 Manchester City 3-2 Liverpool - Piala Liga Inggris

Prediksi Skor.id:

Manchester City 1-2 Liverpool

Berikut ini link live streaming Manchester City vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025:

Link Live Streaming Man City vs Liverpool

Source: BBC Sport

RELATED STORIES

Jack Grealish Urutan Teratas Daftar Jual Bintang Man City

Jack Grealish Urutan Teratas Daftar Jual Bintang Man City

Pep Guardiola tengah mencari generasi baru di Manchester City dan siap melepas delapan pemain yang menua dengan Jack Grealish di urutan teratas.

Gaji Naik, Erling Haaland Muncul dengan Porsche 911 GT3 Terbaru Seharga Rp4,09 M

Gaji Naik, Erling Haaland Muncul dengan Porsche 911 GT3 Terbaru Seharga Rp4,09 M

Dengan kontrak baru, Erling Haaland menerima tak kurang Rp17,7 miliar per pekan dari Manchester City.

Arne Slot Kritik Sikap Darwin Nunez soal Kegagalan Mencetak Gol Lawan Aston Villa

Arne Slot Kritik Sikap Darwin Nunez soal Kegagalan Mencetak Gol Lawan Aston Villa

Pelatih Liverpool, Arne Slot, menegaskan dirinya tidak menyukai sikap penyerangnya, Darwin Nunez yang gagal mencetak gol di laga lawan Aston Villa.

10 Rekor Gol Mohamed Salah dalam Kemenangan Liverpool atas Bournemouth

10 rekor yang diciptakan Mohamed Salah setelah penyerang Liverpool ini mencetak dua gol lawan Bournemouth, pekan lalu.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Gelandang Timnas Indonesia, Joey Pelupessy, membela klub asal Belgia Lommel SK. (Foto: Instagram Joey Pelupessy/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Lima Pemain Timnas Indonesia Sama Alami Kekalahan di Klub pada Kompetisi Kasta Kedua

Para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di klub luar negeri melanjutkan kiprahnya pada Sabtu (19/4/2025) dini hari WIB.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:58

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:13

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 19 Apr, 04:11

Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi atau AFC U-17 Asian Cup Saudi Arabia 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-17 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-17 2025, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:02

Hansi Flick membawa Barcelona menang 7-1 atas Valencia dengan menurunkan pemain lapis kedua, Senin (27/1/2025) dini hari WIB. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo di Liga Spanyol 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Barcelona vs Celta Vigo dalam laga lanjutan Liga Spanyol.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 23:21

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:59

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

elkan baggott - blackpool

National

Comeback dan Starter, Elkan Baggott Bantu Blackpool Menang Tandang

Hampir sebulan absen, Elkan Baggott kembali dipercaya mengawal lini belakang Blackpool FC, Jumat (18/4/2025).

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 19:21

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 16:22

Load More Articles