Prediksi Atletico Madrid vs Athletic Bilbao: Dalam Ancaman Badai Filomena

Dini Wulandari

Editor:

  • Pertandingan pekan ke-18 Liga Spanyol antara Atletico Madrid vs Athletic Bilbao terancam batal.
  • Badai Filomena yang sedang melanda Spanyol diprediksi bisa membuat laga yang dihelat di Stadion Wanda Metropolitano tertunda.
  • Di luar itu, Atletico menegaskan siap tampil dalam upayanya bangkit setelah tersingkir dari ajang Copa del Rey. 

SKOR.id - Duel antara Atletico Madrid vs Athletic Bilbao yang digelar Sabtu (9/1/2021) terancam ditunda karena badai Filomena yang sedaang melanda ibu kota Spanyol.

Hari ini atau Sabtu pagi waktu setempat, suhu di kota Madrid dikabarkan mencapai minus 35,5 yang merupakan terendah dalam beberapa dekade terakhir.

Hujan salju terus turun mengguyur kota-kota di Spanyol, termasuk Madrid. Atletico bahkan terpaksa menghentikan latihan di luar ruangan sejak Jumat.

"Kemarin, kami bisa berlatih di cuaca dingin dan bersalju, tapi kami bisa mempersiapkan pertandingan," kata Simeone, Jumat (8/1).

“Hari ini kami tidak bisa, dan kami sedang mencari alternatif agar kami bisa bermain dalam kondisi terbaik.”

Sementara, Athletic Bilbao juga terdampak badai ini. Pesawat yang mengangkut Los Leones tidak bisa mendarat di Bandara Barajas dan akhirnya pulang kembali ke Bilbao.

Mereka dijadwalkan akan terbang kembali ke ibu kota pada Satu pagi ini.

Di luar itu, Atletico membutuhkan upaya dari para bintangnya untuk bangkit setelah tersingkir dari ajang Copa del Rey tengah pekan lalu di Cornella.

Los Rojiblancos dipermalukan tim Segunda B tersebut dengan skor 0-1, tapi Simeone mengaku siap bertanggung jawab atas kegagalan tersebut dan siap dipecat.

“Saya selalu mengatakan bahwa mereka (para pemimpin klub) bisa mendepak saya kapan saja," kata Simeone.

“Saya sangat senang di Atletico, kami bersaing dengan sangat baik. Kami datang dari tahun transisi ke tahun di mana tim jauh lebih kuat, konsisten, dan seimbang di liga."

Kekuatan Simeone dan skuaatnya akan kembalil diuji Bilbao yang dipandu pelatih barunya, Marcelino.

Mantan bos Sevilla, Villarreal, dan Valencia itu mengawali kepemimpinannya di Bilbao dengan kekalahan 2-3 dari Barcelona, Rabu lalu.

Kendati begitu, Bilbao terlihat bermain lebih baik selama 20 menit pertama sebelum kehebatan Lionel Messi dan Pedri menghentikan mereka.

Saat ini, Bilbao menempati posisi kesembilan setelah hanya meraih empat poin dari empat laga terakhirnya.

Sementara Atletico mantap berada di puncak klasemen setelah mengumpulkan 38 poin dari 15 laga, unggul 2 poin dari Real Madrid yang telah bermain 17 kali.

“Pertandingan yang sulit akan datang melawan lawan dengan pelatih baru, yang memiliki ide-ide yang jelas,” kata Simeone menanggapi kehadiran Marcelino di Bilbao.

“Di semua tim yang dia latih, dia telah menghasilkan strategi bermain yang hebat, punya karakter. Athletic memiliki pemain penting, kami melihatnya melawan Barca, di mana mereka memainkan permainan yang sangat bagus," Simeone menambahkan.

Jika dimainkan, Sabtu nanti akan menjadi pertemuan ke 167 antara Atletico dan klub yang lahir pada pada tahun 1903 itu. 

Sementara itu, Simeone menyatakan Joao Felix dan Jose Gimenez fit untuk beraksi setelah cedera pergelangan kaki membuat mereka tersingkir lebih awal dari kekalahan di Cornella.

Luis Suarez juga diharapkan bisa meneruskan performa gemilangnya. Striker gaek Uruguay itu kini mengumpulkan sembilan gol dan bersaing di klasemen El Pichichi bersama Messi, Iago Aspas, dan Gerard Moreno.

El Pistolero - julukan Suarez- bahkan mengemas empat gol dari empat pertandingan terakhir di La Liga. Melawan Bilbao, Suarez telah tujuh kali merobek gawang klub asal Basque Country tersebut.

Atletico yang perkasa di Wanda Metropolitano (belum terkalahkan di La Liga dan baru kebobolan 2 gol) sangat diunggulkan meraup poin maksimal atas Bilbao di laga pekan ke-18.

Perkiraan Susunan Pemain:

Atletico Madrid (3-5-2): Jan Oblak; Stefan Savic, Felipe Luis, Mario Hermoso; Sime Vrsaljko, Marcos Llorente, Koke, Thomas Lemar, Yannick Carrasco; Joaquin Correa, Luis Suarez
Pelatih: Diego Simeone

Athletic Bilbao (4-4-2): Unai Simon; Ander Capa, Unai Nunez, Inigo Martinez, Yuri Berchiche; Oscar de Marcos, Unai Vencedor, Mikel Vesga, Iker Muniain; Raul Garcia, Inaki Williams
Pelatih: Marcelino

Prediksi Skor.id:

Atletico Madrid 60-40 Athletic Bilbao

SKORstats

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia

Berita Prediksi Lainnya: 

Prediksi AC Milan vs Torino: I Rossoneri Diganggu Badai Cedera

Prediksi Granada vs Barcelona: Kenangan Pahit El Barca di Stadion Carmenes

 

RELATED STORIES

Link Live Streaming Atletico Madrid vs Athletic Bilbao di Liga Spanyol

Link Live Streaming Atletico Madrid vs Athletic Bilbao di Liga Spanyol

Pertandingan antara Atletico Madrid vs Athletic Bilbao bisa disaksikan melalui link live streaming di BeinSport.

Prediksi Osasuna vs Real Madrid: Los Merengues Dibayangi Sejumlah Isu

Meski membawa sejumlah persoalan, Real Madrid diyakini dapat meraih tiga poin saat tandang lawan Osasuna.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Rapor pemain Indonesia yang berkiprah di luar negeri, lebih tepatnya di kompetisi negara Asia. (Hendy AS/Skor.id)

National

Rapor Pemain Indonesia di Asia: Jordi Amat Absen, Brisbane Roar Kalah Tanpa Rafael Struick

Jordi Amat tidak masuk DSP ketika Johor Darul Takzim pesta gol ke gawang Kuala Lumpur City.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 10:08

Cover Evan Soumilena.

Futsal

Cetak Tiga Gol di Pekan Pertama, Evan Soumilena Ogah Jemawa

Evan Soumilena ikut berperan penting saat Fafage Banua meraih dua kemenangan pada pekan pertama Pro Futsal League 2024-2025.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 10:04

persija vs pss

Liga 1

Parade Foto: Hat-trick Gustavo Almeida Bawa Persija Taklukkan PSS Sleman di JIS

Deretan momen dalam kemenangan Persija Jakarta atas PSS Sleman di pekan ke-16 Liga 1 2024-2025, Sabtu (21/12/2024).

Teguh Kurniawan | 23 Dec, 09:50

Petinju Tyson Fury

Other Sports

Petinju Tyson Fury Isyaratkan Pensiun Usai Takluk dari Oleksandr Usyk

Setelah dua kali kalah dari Oleksandr Usyk, satu-satunya pertarungan yang tersisa untuk Tyson Fury adalah melawan Anthony Joshua.

I Gede Ardy Estrada | 23 Dec, 08:38

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 08:30

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Dec, 08:09

pemain indonesia di eropa

National

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Jay Idzes dan Thom Haye Tuai Kemenangan Penting

Berikut rapor para pemain Indonesia yang berkiprah di Eropa pada pekan lalu.

Rais Adnan | 23 Dec, 08:00

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 07:37

Sepak bola wanita Indonesia. (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Semarang Tutup Rangkaian Kompetisi Sepak Bola Wanita Usia Dini dari Milklife di Tahun Ini

Milklife Soccer Challange menyasar delapan kota yakni Kudus, Surabaya, Jakarta Tangerang, Bandung, Solo, Yogyakarta dan Semarang.

Gangga Basudewa | 22 Dec, 20:58

Luis Diaz merayakan gol yang diciptakannya bersama rekan setimnya yang memberikan assist, Trent Alexander-Arnold. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Tottenham Hotspur vs Liverpool: Hujan Gol, The Reds Menang 6-3

Liverpool menang 6-3 atas tuan rumah Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 18:31

Load More Articles