Prediksi AS Roma vs Juventus: La Vecchia Signora Jaga Peluang ke Empat Besar

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Juventus akan tandang menghadapi AS Roma dalam lanjutan Liga Italia, Senin (10/1/2022) dini hari WIB.
  • Juventus akan mencoba kembali ke trek kemenangan setelah di laga terakhir imbang lawan Napoli.
  • AS Roma tampil di laga ini juga membawa misi yang sama setelah tidak pernah menang dalam dua laga terakhir Liga Italia musim ini.

SKOR.id - Juventus akan tandang ke Stadion Olimpico menghadapi AS Roma dalam lanjutan Liga Italia 2021-2022 pekan ke-21, Senin (10/1/2022) dini hari WIB.

La Vecchia Signora akan tampil di laga ini dengan membawa rapor positif setelah tidak terkalahkan dalam enam laga terakhir Liga Italia dengan empat di antaranya menang.

Hasil imbang 1-1 lawan Napoli dalam laga terakhir yaitu pada 6 Januari 2022 lalu membuat pasukan Massimiliano Allegri masih tertahan di luar empat besar klasemen sementara.

Juventus di peringkat keempat dengan mengoleksi 35 poin dari 20 pertandingan yang telah mereka mainkan.

Jumlah tersebut membuat Juventus tertinggal 11 poin dari Inter Milan yang kini memimpin klasemen sementara.

Dengan situasi itu pula, peluang Juventus untuk kembali meraih Sudetto sangat sulit. Kini, target mereka adalah kembali ke empat besar.

"Kami harus terus berkembang, membangun tim ini dan kemudian bertarung lagi untuk meraih scudetto," kata Massimiliano Allegri, kepada Tuttosports, jelang lawan Roma.

Juventus hanya selisih tiga poin dari Atalanta yang kini ada di posisi terakhir zona Liga Champions (peringkat keempat).

Namun, Atalanta baru memainkan 19 pertandingan dalam situasi persaingan tersebut.

Karena itu, lawan AS Roma menjadi laga yang dapat dimanfaatkan Juventus untuk menjaga peluang mereka ke empat besar.

AS Roma di sisi lain juga menjadi pesaing untuk Giorgio Chiellini dan kawan-kawan. I Gallorossi ada di posisi ketujuh dengan hanya tertinggal tiga poin dari Juventus.

Dengan demikian, jika Juventus mengalami kekalahan di laga ini, posisi mereka akan direbut pasukan Jose Mourinho.

Laga ini akan menyulitkan bagi Juventus karena AS Roma dalam posisi berupaya untuk kembali ke trek kemenangan.

Dalam dua laga terakhir, AS Roma tidak pernah menang. Mereka imbang lawan Sampdoria dan kalah dari AC Milan.

Lawan Juventus, AS Roma terancam mengalami tiga laga beruntun tanpa kemenangan untuk kali pertama di bawah asuhan Jose Mourinho.

Kali terakhir ini terjadi, dialami I Gallorossi di bawah asuhan Paulo Fonseca pada Mei 2021 lalu.

Dari aspek rekor pertemuan, Juventus memiliki hasil yang lebih baik. La Vecchia Signora tidak terkalahkan dalam tujuh pertandingan terakhir Liga Italia lawan AS Roma.

Dari tujuh laga tersebut, Juventus meraih lima kemenangan dan dua kali imbang. Dari rapor antara kedua pelatih, Massimiliano Allegri memiliki catatan positif lawan Jose Mourinho.

Dari lima duel lawan tim asuhan Jose Mourinho, Massimiliano Allegri tidak terkalahkan dalam tiga laga dengan dua di antaranya menang dan sekali imbang.

Massimiliano Allegri akan kembali mengandalkan Federico Chiesa yang di laga terakhir mencetak gol ke gawang Napoli.

Sedangkan bagi Paulo Dybala, laga ini peluang untuk memperbaiki rapornya lawan I Giallorossi.

Dalam enam laga terakhir lawan Roma, Paulo Dybala belum mampu mencetak gol ke gawang klub berlambang serigala ini.

Sedangkan untuk penyerang Roma, Tammy Abraham, ini peluang baginya mencatatkan rapor mencetak dua gol dalam dua laga beruntun, tantangan yang belum pernah terjadi sejak dia main di Liga Italia.

Kondisi Terkini Kedua Tim

AS Roma: AS Roma telah mendapatkan Maitland-Niles dalam bursa transfer Januari 2022 ini. Ada kemungkinan pemain ini diturunkan saat lawan Juventus.

Pelatih Jose Mourinho tidak dapat menurunkan bek Gianluca Manciini karena sanksi kartu merah. begitupun dengan Rick Karsdorp.

Leonardo Spinnazola juga masih absen karena belum sembuh dari cedera.

Juventus: Bek dan kapten Juventus, Giorgio Chellini sudah pulih dari Covid-19 dan dibawa untuk pertandingan di Olimpico.

Massimiliano Allegri belum dapat menurunkan Leonardo Bonucci dan Aaron Ramsey karena beljum pulih dari cedera. Kedua pemain ini sudah absen sejak lawan Napoli.

Ini menjadi laga penting bagi Alvaro Morata. Situasinya saat ini masih dalam spekulasi transfer terkait ketertarikan Barcelona.

Massimiliano Allegri tidak dapat mendampingi timnya karena sanksi dari liga setelah komentarnya kepada wasit saat lawan Napoli dinilai keras. Asistennya, Landucci akan berada di pinggir lapangan.

Rekor Pertemuan

17/10/2021 Liga Italia Juventus 1-0 AS Roma
06/02/2021 Liga italia Juventus 2-0 AS Roma
27/09/2020 Liga Italia AS Roma 2-2 Juventus
01/08/2020 Liga Italia Juventus 1-3 AS Roma
22/01/2020 Piala Italia Juventus 3-1 AS Roma

Perkiraan Susunan Pemain

AS Roma (3-5-2): Rui Patricio; Ibanez, Chris Smalling, Marash Kumbulla; Bryan Reynolds, Lorenzo Pellegrini, Bryan Cristante, Jordan Veretout, Matias Vina; Nicolo Zaniolo, Tammy Abraham
Pelatih: Jose Mourinho

Juventus (4-3-3): Wojciech Szczesny; Juan Cuadrado, Matthijs de Ligt, Daniele Rugani, De Sciglio; Winston McKennie, Manuel Locatelli, Adrien Rabiot; Paulo Dybala, Alvaro Morata, Federico Chiesa
Pelatih: Massimiliano Allegri

Prediksi Skor.id:

AS Roma 1-2 Juventus

Ikuti juga kuis prediksi di app Skor.id dengan mengeklik link ini! Kumpulkan poinnya dan menangkan berbagai hadiah menariknya! 

Berita Liga Italia lainnya:

Kiper Belia yang Pulang Naik Trem Ternyata Anak Mantan Bek AC Milan Era Paolo Maldini

Inter Milan Hadapi Lazio Tanpa Hakan Calhanoglu

10 Pembelian Gratis Inter Milan dengan Nilai Pasar Tertinggi

Source: Tuttosport

RELATED STORIES

 Gandengan Romantis Dulu dengan Pacar, Pembalap Mercedes Ini Baru Dampingi Lewis Hamilton

Gandengan Romantis Dulu dengan Pacar, Pembalap Mercedes Ini Baru Dampingi Lewis Hamilton

George Russell dan pacarnya Carmen Montero Mundt bersantai di St Barts saat ia bersiap untuk bermitra dengan Lewis Hamilton

Link Live Streaming AS Roma vs Juventus di Liga Italia

Link Live Streaming AS Roma vs Juventus di Liga Italia

Berikut ini link live streaming AS Roma vs Juventus, laga yang akan digelar pada Senin (10/1/2022) pukul 00.30 WIB.

Federico Chiesa Angkat Bicara Usai Dinyatakan Cedera Lutut

Federico Chiesa Angkat Bicara Usai Dinyatakan Cedera Lutut

Federico Chiesa berterima kasih kepada semua pihak atas pesan dukungan dan memastikan dia akan segera kembali ke lapangan.

Lama Absen, Leonardo Spinazzola Mendekati Comeback

Lama Absen, Leonardo Spinazzola Mendekati Comeback

Pekan ini akan menjadi kunci bagi Leonardo Spinazzola karena ia akan memasuki tahap menentukan pemulihannya.

Alasan Mengapa Jose Mourinho Melarang Publik Saksikan Sesi Latihan AS Roma

AS Roma sedang bersiap untuk melakoni pertandingan melawan Cagliari (16/1/2022). Surat kabar Corriere dello Sport menjelaskan mengapa tidak ada yang diizinkan untuk menonton sesi latihan Jose Mourinho di Trigoria.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga Arsenal vs Bayern Munchen di Liga Champions. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

World

6 Fakta Menarik Arsenal vs Bayern Munchen, Mimpi Buruk The Gunners

Fakta pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen di Liga Champions, The Gunners dihantui mimpi buruk.

Pradipta Indra Kumara | 26 Nov, 02:25

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VALORANT Game Changers Championship 2025: Jadwal dan Hasil

Berikut ini adalah jadwal dan hasil lengkap turnamen esports VALORANT Game Changers Championship 2025.

Thoriq Az Zuhri | 26 Nov, 02:05

Cover bulu tangkis. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Badminton

Update Terkini Wakil Indonesia di Syed Modi International 2025

Turnamen bulu tangkis Syed Modi International 2025 sedang dihelat, berikut ini adalah update wakil Indonesia di ajang ini.

Thoriq Az Zuhri | 26 Nov, 02:04

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2025: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2025 alias PUBG Mobile Global Championship dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 26 Nov, 02:01

Bek sekaligus kapten Persija Jakarta, Rizky Ridho, dalam laga melawan Persebaya Surabaya pada Liga 1 2024-2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, 12 April 2025. (Yogie Gandanaya/Skor.id)

National

Rizky Ridho Tak Menyangka Golnya Viral hingga Berpeluang Raih Puskas Award

Rizky Ridho tak menyangka golnya viral, dan kini berpeluang meraih Puskas Award.

Pradipta Indra Kumara | 26 Nov, 01:04

Penyerang Timnas Indonesia, Ole Romeny, dengan seragam klub asal Inggris Oxford United. (Foto: Instagram Ole Romeny/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Ole Romeny Tak Dimainkan, Oxford United Ditahan Imbang Tim Zona Degradasi

Ole Romeny hanya duduk di bangku cadangan Oxford United, saat ditahan imbang Norwich City.

Pradipta Indra Kumara | 25 Nov, 23:50

Kompetisi Liga Champions 2025-2026. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

World

Barcelona Tak Berdaya di Tangan Chelsea, Manchester City Takluk di Etihad

Barcelona tumbang di tangan Chelsea, Manchester City kalah dari Bayer Leverkusen di Liga Champions.

Pradipta Indra Kumara | 25 Nov, 23:02

Momen bersejarah pemain La Masia, ketika Barcelona kembali ke Camp Nou. (Foto: La Liga/Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

La Liga

Catatan Bersejarah Pemain La Masia ketika Barcelona Pulang ke Camp Nou

Barcelona dan catatan sejarah La Masia saat pulang ke Camp Nou, ketika hadapi Athletic Bilbao di La Liga 2025-2026.

Pradipta Indra Kumara | 25 Nov, 22:35

IBL dan Perbasi melakukan kunjungan ke kantor BNN di Jakarta, Selasa (25/11/2025). (Foto: Dok. IBL/Grafis: Skor.id)

Basketball

Jalin Kerja Sama dengan BNN, IBL Tegaskan Komitmen Liga yang Bersih dan Sehat

IBL bersama Perbasi melakukan kunjungan resmi ke kantor BNN di Jakarta, Selasa (25/11/2025).

Rais Adnan | 25 Nov, 15:48

MyRepublic meluncurkan paket spesial untuk Gamer dan Kreator Digital. (MyRepublic)

Esports

Rocket Week 2025 Sukses Digelar Manjakan Kreator Digital dan Gamers

Salah satu yang hadir di Rocket Week 2025 adalah peluncuran MyGamer dari MyRepublic.

Gangga Basudewa | 25 Nov, 13:17

Load More Articles