Piala Dunia 2022: Lionel Messi Catat Laga Ke-1.000, Patahkan Rekor Gol Diego Maradona

Dewi

Editor:

  • Lionel Messi kembali mengukir prestasi individu usai membantu Argentina mengeliminasi Australia di Piala Dunia 2022. 
  • Dia mencetak gol ke-789 setelah melakoni penampilan yang ke-1.000 bersama klub dan timnas. 
  • Messi dan rekan-rekan akan berhadapan dengan Belanda di babak delapan besar akhir pekan depan.

SKOR.id - Lionel Messi tampil memukau kala Argentina mengalahkan Australia di babak 16 besar Piala Dunia, Minggu (4/12/2022) dini hari WIB.

Sesuai prediksi, Albiceleste berhasil melenggang ke perempat final usai meraih kemenangan 2-1 atas the Socceroos di Stadion Ahmad bin Ali.

Lionel Messi menjadi bintang dalam kemenangan tersebut. Aksi-aksinya menggiring bola kerap merepotkan lini belakang Australia. Tak hanya itu, Messi berhasil mencetak gol pembuka Albiceleste pada menit ke-35.

Setelah tendangan bebas La Pulga diamankan Australia, Argentina kembali menguasai bola dan Nicola Otamendi memberikan umpan untuk kemudian dikonversi dengan sempurna oleh Messi di dalam kotak penalti.

Gol ini terasa spesial bagi Lionel Messi. Pasalnya, pemain 36 tahun melakoni penampilan ke-1.000 dalam kariernya di level klub maupun timnas.

Dari 1.000 penampilan tersebut, Lionel Messi telah mencetak total 789 gol dan 338 assist.

Golnya ke gawang Australia juga sekaligus mengakhiri kutukan Messi di fase gugur Piala Dunia.

Dengan gol itu pula, Lionel Messi kini telah mencetak sembilan gol di Piala Dunia sekaligus mematahkan rekor gol Diego Maradona di ajang ini (8 gol).

Sebelum ini, bintang Paris Saint-Germain tersebut tidak pernah mencatatkan namanya di papan skor untuk Argentina di fase knockout.

Satu gol Argentina lainnya dibukukan oleh pemain muda Manchester City, Julian Alvarez, sebelum Enzo Fernandez mencetak gol bunuh diri.

Argentina akan menghadapi Belanda di perempat final, Sabtu (8/12/2022) dini hari WIB.

Berikut ini fakta menarik lainnya dari laga Argentina vs Australia

  • Lionel Messi kini memiliki statistik yang sama dengan Diego Maradona dalam beberapa kategori menurut Opta yaitu sama-sama menciptakan 67 peluang, sama-sama di angka 48 menciptakan peluang dari permainan terbuka, lalu menyentuh bola di pertahanan lawan juga di angka yang sama: 48.
  • Julian Alvarez pemain keenam yang mencetak gol di dua starter pertamanya di Piala Dunia untuk Argentina, dan pemain pertama yang melakukannya sejak Hernan Crespo pada 2006. 
  • Ini merupakan laga Australia kelima menghadapi tim asal Amerika Selatan dan mereka tidak pernah menang: empat kali kalah dan sekali imbang.

Berita Piala Dunia 2022 Lainnya

Hasil Argentina vs Australia di Piala Dunia 2022: Menang 2-1, Albiceleste Tantang Belanda di Perempat Final

Piala Dunia 2022: Louis van Gaal Bidik Dua Rekor di Perempat Final dengan Timnas Belanda

 

Source: Opta

RELATED STORIES

Piala Dunia 2022: Bek Kawasaki Frontale Siap Main di Posisi Mana Pun

Piala Dunia 2022: Bek Kawasaki Frontale Siap Main di Posisi Mana Pun

Miki Yamane siap memberikan kemampuan terbaik jika pelatih Hajime Moriyasu memainkannya dalam laga 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia, Senin (5/12/2022).

Derek Chisora Dihabisi, Tyson Fury Meraung: Hei, kelinci Usyk Kamu Berikutnya!

Derek Chisora Dihabisi, Tyson Fury Meraung: Hei, kelinci Usyk Kamu Berikutnya!

Tyson Fury hentikan Derek Chisora di ronde kesepuluh. Berikutnya pertarungan unifikasi gelar dunia Oleksandr Usyk yang menggiurkan.

Boyong Anak Nonton Sepakbola, Helen Flanagan dan Scott Sinclair Balikan?

Boyong Anak Nonton Sepakbola, Helen Flanagan dan Scott Sinclair Balikan?

Asmara Helen Flanagan dan Scott Sinclair telah berakhir. Tapi, mereka membuktikan ingin mempertahankan unit keluarga.

Piala Dunia 2022: Head to Head Antarlini Inggris vs Senegal

Piala Dunia 2022: Head to Head Antarlini Inggris vs Senegal

Simak head to head antarlini antara Inggris melawan Senegal pada tahap pertama fase gugur Piala Dunia 2022 di Stadion Al Bayt, Senin (5/12/2022) dini hari WIB.

Kunci Prancis Kejar Rekor Brasil di Piala Dunia: Menjaga Kamp Pemain Bahagia di Qatar

Kunci Prancis Kejar Rekor Brasil di Piala Dunia: Menjaga Kamp Pemain Bahagia di Qatar

Pelatih tim nasional Prancis, Didier Deschamps, memiliki kesimpulan sempurna tentang mengapa sangat penting memiliki skuad yang senang bersama, bekerja keras bersama, dan menghabiskan begitu banyak waktu bersama.

Al Rihla, Sensor Canggih yang Membuat Bola Piala Dunia 2022 Harus Diisi Daya seperti Handphone

Al Rihla, Sensor Canggih yang Membuat Bola Piala Dunia 2022 Harus Diisi Daya seperti Handphone

Bola Piala Dunia Qatar 2022 sangat canggih sehingga perlu diisi dayanya sebelum pertandingan. Bola Adidas memiliki sensor di dalamnya yang memungkinkan pelacakan di lapangan.

Piala Dunia 2022: Cara Berbeda Pembalap F1 dan MotoGP Dukung Timnas Negaranya

Piala Dunia 2022: Cara Berbeda Pembalap F1 dan MotoGP Dukung Timnas Negaranya

Piala Dunia 2022 menjadi daya tarik berbagai lapisan masyarakat, tak terkecuali para pembalap top dari Formula 1 dan MotoGP.

Piala Dunia 2022: Belanda Jumpa Argentina, Frenkie de Jong Tak Tahu Cara Hentikan Lionel Messi

Frenkie de Jong mengaku tidak tahu cara menghentikan Lionel Messi jelang duel Belanda vs Argentina di Piala Dunia 2022.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi UEFA Conference League 2025-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Hasil UEFA Conference League: Chelsea Bantai Noah, 6 Tim Masih Sempurna

Chelsea meraih hasil gemilang ketika tampil menghadapi Noah di ajang UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 08 Nov, 00:19

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Load More Articles