Persik Kediri Jual Jersey Player Edition yang Belum Sempat Dipakai di Liga 1 2020

Hanputro Widyono

Editor:

  • Jersey Persik Kediri yang seharusnya dipakai para pemain untuk mengarungi Liga 1 2020 terpaksa dijual kepada para penggemar sepak bola.
  • Padahal, jersey buatan apparel asal Malang, Noij, tersebut belum pernah sekali pun dikenakan para pemain Persik di laga resmi.
  • Ada tiga warna jersey yang semula disiapkan untuk para pemain, hingga kini harus dijual kepada masyarakat dalam bentuk boxset seharga Rp499 ribu.

SKOR.idJersey Persik Kediri yang seharusnya dipakai para pemain untuk mengarungi Liga 1 2020 terpaksa dijual kepada para penggemar sepak bola.

Keputusan itu diambil setelah PSSI secara resmi membatalkan kompetisi Liga 1 2020 akibat kondisi pandemi Covid-19 yang mewabah hampir di seluruh dunia.

Padahal, jersey buatan apparel asal Malang, Noij, tersebut belum pernah sekali pun dikenakan para pemain Persik di laga resmi.

Maklum, Persik dan Noij baru menjalin kerja sama ketika kompetisi Liga 1 2020 ditunda akibat wabah Covid-19, setelah Persik putus kontrak dengan Maniak Baju Bola yang jadi apparel klub berjulukan Macan Putih.

Manajer Persik Kediri, Syarif Hidayatullah, menyebut apparel sebelumnya tidak lagi mendukung Persik hingga akhir musim. Oleh sebab itu, Persik menerima kerja sama dengan Noij selama dua musim.

"Kami mendapatkan penawaran yang bagus dari Noij. Dan kerja sama akan berjalan pada musim ini (2020) dan 2021. Jadi selama dua musim," kata Syarif Hidayatullah.

Menurut Syarif, manajemen Persik dan Noij gampang klop karena memiliki kesamaan visi di antara keduanya.

Selain itu, banyaknya personel muda yang mengisi Noij dan manajemen Persik membuat komunikasi juga berjalan lancar.

Ada tiga warna jersey yang semula disiapkan untuk para pemain, hingga kini harus dijual kepada masyarakat dalam bentuk boxset seharga Rp499 ribu.

Untuk jersey kandang, Persik tetap memilih warna dasar ungu sebagai warna khasnya.

Jersey itu mendapat sentuhan warna merah pada bagian pundak dan ujung lengan.

Sementara jersey tandang lebih didominasi oleh warna kuning. Sentuhan corak macan menjadi detail menarik di jersey tandang ini.

Sedangkan jersey ketiga dipilih warna putih dengan corak kain tenun ikat Bandarkidul.

"Untuk mencirikan Persik dan Kediri, pada jersey kuning kami tambahkan corak macan. Sementara jersey putih dengan corak kain tenun ikat Bandarkidul," ujar Komisaris Utama PT Noij Indonesia Global, Khaleda Pramodha Wardani, seperti dikutip dari akun Instagram resmi Persik.

 

Konsep dan filosofi jersey Persik tersebut diakui Keke, sapaan akrab Khaleda Pramodha Wardani, telah disepakati dengan pihak manajemen klub.

Selain itu, ketiga jersey yang dipersembahkan Noij itu juga sarat akan nilai sejarah klub karena mengusung spirit juara yang pernah diraih Macan Putih pada 2003. Noij pun merangkumnya dalam tagline #AyoMbaleni.

Maksudnya, dengan mengenakan jersey buatan Noij tersebut, Persik diharapkan mampu mengulang sejarah musim 2003 dengan menjadi juara pada Liga 1 2020.

Pada 2003 Persik berhasil menjadi jawara di kasta tertinggi Liga Indonesia setelah pada 2001 dan 2002 juga menjadi juara di dua kasta di bawahnya.

"Spirit itu yang ingin kami bawa pada musim ini. Kita tahu, tahun 2018 Persik juara Liga 3. Lalu dilanjutkan juara Liga 2 tahun 2019. Harapannya, tahun 2020, Persik bisa kembali juara seperti 2003," Keke menambahkan.

Alih-alih juara, Persik dan semua klub di Indonesia justru harus menerima kenyataan bahwa Liga 1 2020 dinyatakan batal. PSSI memutuskan tidak ada juara dan tim yang terdegradasi.

Pengumuman tersebut memaksa pihak klub dan apparel Persik memutar otak dan memutuskan melego jersey player issue jatah pemainnya yang hanya diproduksi sejumlah 100 buah untuk masing-masing warna.

Pihak Noij telah resmi merilis "boxset player version Persik 2020" pada Jumat (22/1/2021) pukul tujuh malam di situs resminya.

"Jersey ini akan menjadi saksi bisu Liga 1 2020. Jersey ini akan menjadi sebuah cinderamata Liga 1 2020. Ini adalah satu-satunya jersey tim Liga 1 yang belum pernah dipakai sekali pun dalam laga resmi," demikian penjelasan Noij di akun Instagram resminya.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor Indonesia (@skorindonesia)

Berita Persik Kediri Lainnya:

Budi Sudarsono Beri Motivasi ke Striker Persik yang Ikut TC Timnas Indonesia

Dua Pesan Budi Sudarsono untuk Persik Setelah Pisah dengan Macan Putih

Budi Sudarsono Legawa Kontraknya Tak Diperpanjang Persik Kediri

Source: Persik Kediri

RELATED STORIES

Joko Susilo Turun Jabatan dan Kembali Jadi Pelatih Persik Kediri

Joko Susilo Turun Jabatan dan Kembali Jadi Pelatih Persik Kediri

Persik Kediri resmi kembali menunjuk Joko Susilo sebagai pelatih kepala menggantikan Budi Sudarsono.

Respons Joko Susilo Usai Turun Jabatan dan Kembali Ditunjuk Melatih Persik

Respons Joko Susilo Usai Turun Jabatan dan Kembali Ditunjuk Melatih Persik

Sebelumnya Joko Susilo menjabat sebagai Direktur Teknik Persik Kediri

OK John Resmi Kembali Bergabung dengan Persik Kediri

Bek berpengalaman, OK John telah bermain di kompetisi sepak bola nasional sejak 2005. OK John direkrut Persik Kediri untuk musim 2021.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga Arsenal vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Arsenal vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025 yang akan digelar pada Sabtu (23/11/2024) pukul 22.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 23 Nov, 04:15

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 04:11

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Nov, 03:55

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Nov, 03:53

Big Match akhir pekan ini, ada Man City vs Tottenham Hotspur, AC Milan vs Juventus, hingga Napoli vs AS Roma. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Big Match Akhir Pekan Ini, Man City vs Tottenham Hotspur hingga AC Milan vs Juventus

Akhir pekan ini akan terjasi beberapa big match dan laga menarik dari Liga Inggris, Liga Italia, dan La Liga (Liga Spanyol).

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 02:14

Laga AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025

Prediksi dan link live streaming AC Milan vs Juventus pada laga ke-13 Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 01:00

Laga Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 00:05

Pertandingan Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 22 Nov, 23:14

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

Load More Articles