Perjalanan Naik Turun Luton Town hingga Akhirnya Menembus Premier League

Pradipta Indra Kumara

Editor: Pradipta Indra Kumara

Luton Town promosi ke Premier League (Liga Inggris). (Deni Sulaeman/Skor.id)
Luton Town promosi ke Premier League (Liga Inggris). (Deni Sulaeman/Skor.id)

SKOR.id - Luton Town menjadi tim ketiga yang memastikan diri menembus kasta tertinggi kompetisi sepak bola Liga Inggris (Premier League), setelah berhasil promosi dari kasta kedua, Divisi Championship, mengikuti jejak Burnley dan Sheffield United.

Keberhasilan Luton Town menarik perhatian berbagai penjuru dunia, khususnya penikmat sepak bola, sebab untuk pertama kali mereka berhasil menembus kasta tertinggi Liga Inggris dalam format Premier League.

Perjalanan Luton Town tidak instan, mereka benar-benar harus berjuang dari kasta bawah, bahkan sempat merasakan kompetisi non liga.

Luton Town sebenarnya sempat berada di kasta tertinggi Liga Inggris (First Division), tetapi mereka kemudian terdegradasi pada akhir musim 1991-1992, sebelum Era Premier League.

Mereka turun kasta setelah hanya meraih 42 poin dari 42 pertandingan, dan menempati posisi ke-20 klasemen, serta hanya mencetak 38 gol dalam satu musim penuh, rekor terburuk mereka hingga saat ini.

Ketika era Premier League dimulai pada musim 1992-1993, mereka harus bejuang di kompetisi kasta kedua, yang saat itu disebut First Division (sebelumnya untuk kasta tertinggi).

Sebelum adanya rebranding menjadi Championship pada tahun 2004-2005, First Division adalah penyebutan untuk kasta kedua, sedangkan kasta ketiga juga masih disebut Second Division (kini League One).

Perjuangan Luton Town di kasta kedua saat itu juga tidak berjalan mudah, dua musim pertama mereka selalu finis di posisi ke-20 dari 24 tim peserta, sebelum bercokol di peringkat ke-16 pada musim ketiga.

Pada musim keempat di kasta ketiga (1995-1996), mereka akhirnya terdegradasi ke kasta ketiga, setelah berada di posisi ke-24 klasemen akhir.

Musim 1996-1997, klub yang berdiri pada 11 April 1885 ini punya kesempatan naik kasta kembali ke kasta kedua, tetapi mereka dijegal Crewe Alexandra pada babak semifinal playoff dengan agregat 3-4.

Meski sempat punya kesempatan naik kasta, penampilan Luton Town justru menurun, mereka akhirnya terdegradasi ke kasta keempat, setelah di musim 2000-2001 hanya finis di peringkat ke-22.

Namun, mereka kala itu hanya semusim merasakan kasta keempat Liga Inggris pada musim 2001-2002, setelah berhasil finis di peringkat kedua klasemen akhir, mereka kembali ke kasta ketiga di bawah kepelatihan Joe Kinnear.

The Hatters berada di kasta ketiga selama tiga musim, saat kompetisi tersebut berubah nama menjadi League One di musim 2004-2005, mereka berhasil memuncaki klasemen dan promosi ke kasta kedua yang juga berubah nama menjadi Championship.

Pada era ini, saat Luton Town terlihat mengalami kebangkitan, ternyata mereka sedang goyah karena mengalami masalah finansial.

Luton finis di peringkat 10 Divisi Championship musim 2005-2006, tetapi pada musim 2006-2007 mereka terdegradasi ke League One.

Nasib buruk kembali dialami tim yang bermarkas di Kenilworth Road tersebut, pada musim 2007-2008 mereka harus mendapat pengurangan 10 poin karena masalah administrasi, dan mengakibatkan degradasi ke League Two.

Musim 2008-2009 ternyata mimpi buruk Luton belum berakhir, mereka mendapat pengurangan 30 poin, dan akhirnya terdegradasi ke Conference Premier (National League) atau kasta kelima Liga Inggris.

Pada musim 2009-2010 hingga 2011-2012 atau tiga musim beruntun mereka mendapat kesempatan maju ke playoff agar bisa naik kasta, tetapi selalu gagal.

Musim 2012-2013 mereka hanya finis di peringkat ketujuh, dan menjadi posisi terrendah mereka dalam piramida kompetisi Liga Inggris.

Namun, kala itu mereka menjadi perbincangan, sebab mampu mengalahkan Norwich City, tim Premier League, di babak keempat Piala FA, dan menjai tim non liga pertama yang berhasil melakukannya sejak 1989.

Kebangkitan Luton ditandai musim 2013-2014, saat mereka memuncaki klasemen Conference Premier dan naik ke kasta keempat (League Two).

Luton berada di League Two selama empat musim, dan mendapatkan promosi ke League One atau kasta ketiga pada 2017-2018.

Di League One mereka hanya merasakannya semusim (2018-2019) dan berhasil menjadi pemuncak klasemen untuk memastikan diri promosi ke Divisi Championsip.

Luton sempat kesulitan di Championship, musim 2019-2020 mereka finis di posisi ke-19, musim berikutnya peringkat mereka naik ke posisi 12.

Musim 2021-2022, mereka finis di posisi keenam dan berhak maju ke babak playoff, tetapi langkah mereka harus dijegal Huddersfield di babak semifinal, yang nantinya dikalahkan Nottingham Forest di final.

Kini Luton Town memastikan diri promosi ke Premier League setelah mengalahkan Coventry City melalui drama adu penalti seusai kedua tim bermain imbang 1-1.

Menarik untuk menantikan kiprah Luton Town di kasta teratas kompetisi sepak bola Liga Inggris.

Source: BBCTransfermarktIndependentLuton Town

RELATED STORIES

Manchester United Siap Manfaatkan Situasi untuk Menampung Mason Mount

Manchester United Siap Manfaatkan Situasi untuk Menampung Mason Mount

Manchester United dikabarkan akan mencoba memanfaatkan situasi tak menentu Mason Mount di Chelsea, dengan membelinya pada bursa transfer mendatang.

Manchester United Bidik Kim Min-jae, Agen Bantah Ada Kesepakatan

Manchester United Bidik Kim Min-jae, Agen Bantah Ada Kesepakatan

Bek Napoli, Kim Min-jae menanggapi rumor yang mengaitkannya dengan Manchester United.

James Milner Ungkap Alasannya Tinggalkan Liverpool

James Milner mengungkapkan alasannya meninggalkan Liverpool pada akhir musim 2022-2023.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Curry Brand Series 7 debut dikenakan Stephen Curry pada laga Playoff NBA melawan Houston Rockets, Minggu (27/4/2025). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Sneakers

Curry Brand Series 7, ‘Senjata’ Anyar Stephen Curry yang Terinspirasi Sepatu Lari Super

Stephen Curry debut memakai Curry Brand Series 7 pada Playoff NBA 2025 saat menaklukkan Houston Rockets.

Rais Adnan | 28 Apr, 13:27

PMNC Summer 2025. (PUBG Mobile)

Esports

PMNC ID Summer 2025: 7 Tim yang Lolos ke Conqueror Zone

Dua tim raksasa Claw Slayers dan Dewa United Helios menjadi dua dari tujuh tim yang lolos.

Gangga Basudewa | 28 Apr, 12:12

Operator kompetisi sepak bola di Indonesia, PT Liga Indonesia Baru (LIB), meluncurkan aplikasi Sobat Liga, 28 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

LIB Luncurkan Aplikasi Sobat Liga, Penuhi Kebutuhan Suporter Termasuk untuk Bertandang

Aplikasi Sobat Liga diakui menjadi upaya PT LIB agar suporter bisa kembali menyaksikan langsung laga tandang tim kesayangannya.

Taufani Rahmanda | 28 Apr, 11:50

FFWS SEA Spring 2025. (Garena)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: RRQ Tutup Pekan Pertama di Lima Besar

RRQ Kazu menjadi satu-satunya tim Indonesia yang berada di posisi lima besar dengan perolehan 174 poin.

Gangga Basudewa | 28 Apr, 10:42

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 28 Apr, 10:32

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 28 Apr, 09:51

Peresmian RRQ Arena

Esports

RRQ Arena Pertama Kini Hadir di Manado

Langkah ini adalah salah satu bentuk konkret dari visi besar RRQ untuk memberikan tidak hanya pengalaman esports di kota-kota di luar Jakarta

Gangga Basudewa | 28 Apr, 09:38

Penyerang Persib Bandung, Ciro Alves. (Dede Mauladi/Skor.id)

Liga 1

Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera, Dua Penyerang Persib Pulih

Pelatih Persib, Bojan Hodak, mengungkapkan kondisi terkini para pemainnya usai laga melawan PSS.

Rais Adnan | 28 Apr, 09:13

Cover LTS Semarang.

Liga TopSkor

CSA Tampil sebagai Juara Liga TopSkor U-14 Semarang

CSA Semarang pastikan gelar juara di pekan ke-10 setelah mengalahkan SKS di Liga TopSkor U-14 Semarang.

Nizar Galang | 28 Apr, 08:05

Pemain Persib Bandung, Febri Hariyadi. (Foto: Instagram @febrihariyadi13/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Pelatih Persib Janjikan Menit Bermain Lebih Lama untuk Febri Hariyadi

Febri Hariyadi akhirnya kembali dimainkan setelah pulih dari cedera ACL saat melawan PSS, Sabtu (26/4/2025).

Rais Adnan | 28 Apr, 07:17

Load More Articles