Mengintip Sasana Pribadi Kapten Real Madrid yang Mutakhir

Nurul Ika Hidayati

Editor:

  • Bek Real Madrid, Sergio Ramos, membagikan rutinitas latihan fisiknya di rumah selama pandemi virus corona.
  • Ia mengajak AS.com untuk menyaksikan latihan di sasana miliknya yang dipenuhi peralatan kebugaran terbaik dan paling baru.
  • Pada akhirnya sang kapten mengakui kondisinya lebih bugar dibanding saat di tengah musim kompetisi lalu.

SKOR.id – Sergio Ramos berbagi informasi seperti apa rutinitas latihannya selama karantina dan dia mengajak AS.com untuk mengintip sasana pribadinya yang luar biasa.

Akun Instagram milik bek sekaligus kapten Real Madrid, Sergio Ramos, tak pernah sepi sejak Spanyol menerapkan aturan lockdown karena pandemic Covid-19.

Dia rutin mengunggah beragam konten yang menyenangkan: permainan dengan anak-anak, momen keluarga, dan, yang terpenting, banyak aktivitas olahraga.

Berita Sergio Ramos Lainnya: Sergio Ramos: Liga Spanyol Harus Lanjut demi Pulihkan Finansial dan Emosional

Bek internasional Spanyol itu mengunggah banyak video yang memperlihatkan dia tidak pernah absen satu hari pun untuk menjadikan tubuhnya bugar.

Semua jenis pelatihan dilakukannya: dengan menggunakan ikat kepala, latihan kekuatan, hingga latihan dengan bola.

Satu hal yang pasti, video-video itu jelas-jelas membuktikan bek 34 tahun itu terlihat lebih bugar dari sebelumnya dan dia tidak lantas menyembunyikannya.

Di satu sisi, dengan dagu agak berjanggut, Ramos memilih gaya aktor Mel Gibson dalam film 'Braveheart' untuk melewatkan waktunya selama di rumah.

 

Tetapi yang tidak bisa diabaikan adalah fasilitas luar biasa yang memenuhi gym di salah satu sudut rumah Ramos.

Ruangan itu dipenuhi mesin terbaik, paling baru, serta rangkaian peralatan angkat beban dan gadget untuk membentuk tubuh yang ideal.

Sasana milik Sergio Ramos itu adalah surga bagi para pecandu kebugaran

Ramos memang tidak membiarkan periode tidak aktifnya dari bermain sepak bola selama pandemi mengalihkan konsentrasinya dari standar fisiknya yang tinggi.

Berita Sergio Ramos lainnya: Sergio Ramos Rindu Akhiri Musim dengan Gelar Juara

Disiplin dan motivasinya patut dipuji, meskipun benar adalahnya bahwa ia memiliki semua persyaratan teknis untuk melakukan latihan fisik.

Lebih fantastisnya lagi adalah ruangan gym itu dikelilingi oleh dinding kaca besar dengan pemandangan ke arah taman yang dipenuhi tanaman yang menyejukkan mata.

Sergio Ramos pun tidak menampik bahwa dia merasa kondisi fisiknya lebih bugar daripada saat di pertengahan musim kompetisi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Un poquito de balón para no perder el tacto. ????‍♂️ ???? A little ball work so as not to lose my touch. Film by #SergioJr

A post shared by Sergio Ramos (@sergioramos) on

“Karena pada saat Anda harus bermain setiap tiga hari, itu tidak memberi Anda cukup waktu untuk memulihkan diri,” anggota skuat La Furia Roja itu menerangkan.

Praktis, dalam sisa waktu yang ada, mereka hanya berusaha untuk mempertahankan kondisi dan mencegah agar tidak mengalami cedera lagi.

“Kelelahan tidak lantas menyebabkan cedera. Saya praktis lebih kuat," kata Ramos.

TRX, bars dari segala tipe, peralatan angkat besi dan dumbel dengan berbagai size, tali, karet, dan gymball. Semuanya ada.

Ironisnya tampilan gym serba-canggih Ramos itu justru menuai kritik dari penggemarnya, yang menganggapnya terlalu berlebihan.

"Betapa enaknya tinggal di sana", "Gym yang kita punya di rumah", "Saya juga ingin punya salah satu dari itu", atau "What a quarantine. Better than a five-star hotel” adalah beberapa komentar yang muncul.

Mesin Paling Top

Salah satu mesin paling canggih milik Ramos adalah treadmill dengan landasan melengkung, untuk berjalan atau berlari, yang tidak memerlukan energi listrik dan bekerja dengan kelembaman tubuh sendiri.

Harga peralatan self-propelled ini berkisar antara 2.500 hingga 12.000 euro – sekitar Rp41-193 juta.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Teletrabajo. // Teleworking. ????????‍♂ ????????‍♂ #YoEntrenoEnCasa #ITrainAtHome

A post shared by Sergio Ramos (@sergioramos) on

Mesin ini disebut 'Ferrari of the tapes’ karena memiliki bantal tebal yang memberikan bantalan yang aman untuk lutut, punggung, dan persendian.

Treadmill ini bagus untuk latihan kecepatan dan latihan interval, mengurangi dampak pada tubuh, dan membakar kalori hingga 30% lebih banyak.

Kalaupun ada yang kurang, treadmill yang ada di rumah Ramos itu adalah salah satu model yang masih konvensional. Artinya, bukan yang paling canggih.

Family Exercise

Yang jelas Ramos suka melakukan exercise dengan seluruh anggota keluarganya.

Ia dan istrinya Pilar Rubio juga sering melibatkan ketiga anak mereka yang masih kecil-kecil dalam semua pekerjaan rumah tangga.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Family workout done! ✅ @pilarrubio_oficial #SergioJr #Marco #Alejandro #FamilyGoals

A post shared by Sergio Ramos (@sergioramos) on

Rubio, meskipun kehamilannya anak keempatnya sudah masuk bulan keenam, sering terlihat bergabung dengan “ritual perang” di gym.

Apapun alasannya, Ramos dan keluarganya telah menunjukkannya mereka menjalani masa karantina ini dengan antusiasme dan optimisme yang tinggi.

Source: as.com

RELATED STORIES

Genap Berumur 32 Tahun, Ini 5 Tantangan Marcelo Real Madrid dan Timnas Brasil

Genap Berumur 32 Tahun, Ini 5 Tantangan Marcelo Real Madrid dan Timnas Brasil

Di usianya yang menginjak 32 tahun, Marcelo dihadapkan dengan beberapa tantangan, baik itu di Real Madrid maupun di timnas Brasil.

Karim Benzema, Tumpuan Satu-satunya Lini Depan Real Madrid

Karim Benzema kini seperti tak punya pendamping untuk mengisi lini serang Real Madrid saat Liga Spanyol akan bergulir kembali.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi sepak bola kasta kedua di Indonesia atau identitas baru dari Liga 2 musim terbaru, Championship 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Championship 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 2 atau Championship 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 14:33

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia, Pro Futsal League 2025-2026. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Futsal

Pro Futsal League 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Pro Futsal League 2025-2026 yang terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 14:32

Cover Pro Futsal League 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Futsal

Pangsuma FC Kalah Perdana, Black Steel dan Bintang Timur Kompak Menang dengan Cosmo JNE

Rekap hasil lima pertandingan penutup pekan kelima Pro Futsal League 2025-2026 pada Minggu (9/11/2025) pagi hingga malam.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 14:24

Kompetisi sepak bola kasta kedua di Indonesia atau Championship 2025-2026 untuk Grup 1. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

PSMS Takluk dari FC Bekasi City, Persikad Lanjutkan Tren Positif Bersama Pelatih Baru

Rekap hasil dua pertandingan penutup pekan kesembilan Championship 2025-2026 pada Minggu (9/11/2025) sore-malam.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 14:18

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 09 Nov, 10:48

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 09 Nov, 10:38

Dewa United FC vs PSM Makassar di pekan ke-12 Super League 2025-2026 pada 9 November 2025. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Liga 1

Debut Manis Pelatih Tomas Trucha di PSM, Dewa United Keok di Kandang

Hasil dan jalannya pertandingan lanjutan pekan ke-12 Super League 2025-2026 yang digelar pada Minggu (9/11/2025) sore.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 10:36

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 09 Nov, 10:33

Timnas U-17 Honduras vs Timnas U-17 Indonesia atau Honduras vs Indonesia dalam Grup H Piala Dunia U-17 2025 di Pitch 2 Aspire Zone, Al Rayyan, Qatar, pada 10 November 2025. (Yudhy Kurniawan/Skor.id)

Timnas Indonesia

Prediksi dan Link Live Streaming Honduras vs Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U-17 2025

Akhir Grup H Piala Dunia U-17 2025, Senin (10/11/2025) malam, Timnas U-17 Indonesia dan Honduras U-17 masih punya peluang lolos.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 05:18

Kompetisi usia muda Elite Pro Academy atau EPA kasta tertinggi untuk usia 20 musim baru, EPA Super League U-20 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

EPA Super League U-20 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen EPA Super League U-20 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 09 Nov, 05:18

Load More Articles