- PON XX Papua 2021 mempertandingkan game PUBG Mobile dalam ekshibisi cabor esports.
- Terdapat tiga rangkaian pertandingan dalam cabor esports PUBG Mobile yaitu kualifikasi provinsi, Pra-PON dan PON XX Papua.
- Akan digelar fase Pra-PON yang akan diikuti oleh 33 provinsi, pada Rabu (15/9/2021).
SKOR.id - Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 mempertandingkan game PUBG Mobile dalam ekshibisi cabor esports.
Terdapat tiga rangkaian pertandingan dalam cabor esports PUBG Mobile yaitu kualifikasi provinsi, Pra-PON dan PON XX Papua.
Akan digelar fase Pra-PON yang akan diikuti oleh 33 provinsi, pada Rabu (15/9/2021) mulai pukul 13.00 WIB.
Yang mana hanya tersedia 15 tiket untuk provinsi terbaik melaju ke ajang PON XX Papua yang akan diselenggarakan di Jakarta.
Fase Pra-PON ini akan diselenggarakan dengan format grup lima map dan akumulasi poin.
33 provinsi akan dibagi dalam tiga grup yang berisikan 11 provinsi di masing-masing grup.
Nantinya peringkat pertama hingga kelima dari setiap grup akan berangkat ke PON XX Papua.
Berikut ini adalah daftar tim partisipan dari Grup A dan B:
Lihat postingan ini di Instagram
Jadwal Pra-PON PUBG Mobile:
- Jadwal Pra-PON PUBG Mobile
- Technical meeting: 13 September 2021
- Pra-PON hari pertama: 14 September 2021
- Pra-PON hari kedua: 15 September 2021
Untuk dapat menyaksikan rangkaian pertandingan Pra-PON PUBG Mobile dapat mengakses link dibawah ini:
Link Live Streaming Pra-PON PUBG Mobile
Hasil Lengkap Play-ins SEA Championship 2021 Hari Pertama: BOOM Esports Buka Kemenangan Cemerlang https://t.co/ysORgGdM4F— SKOR.id (@skorindonesia) September 14, 2021
Berita PUBG Mobile lainnya:
5 Lokasi di dalam Game PUBG yang Ada di Dunia Nyata
VIDEO: Tim PUBG Mobile Asal Malaysia Ini Raih WWCD dengan Lemparan Panci