Konsep Terbaru dari Jersi Persija Jakarta adalah MRT
Nizar Galang
Editor:
Share it on:
Andhika Suksmana ingin Persija Jakarta modern, cepat, dan satu tujuan.
Persija Jakarta gelar acara launching tim dan jersi di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (23/2/2020).
Musim ini, Persija Jakarta akan memakai tiga warna jersi yaitu oren-oren, putih-putih, dan oren putih.
SKOR.id - Direktur Marketing dan Bisnis sekaligus Ketua Pelaksana Launching Persija Jakarta, Andhika Suksmana, menjelaskan bahwa konsep dari jersi tim adalah Moda Raya Terpadu (MRT).
Persija Jakarta gelar acara launching tim dan jersi di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (23/2).
Konsep Moda Raya Terpadu (MRT) ini diambil lantaran Persija Jakarta ingin semua elemen yang ada di tim modern, cepat, juga satu tujuan yang sama.
Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.