- Kini gelaran Piala Presiden Esports 2021 akan memasuki main event atau babak utamanya pada 17-19 Desember 2021.
- Nama-nama tim-tim esports besar juga akan meramaikan main event Piala Presiden Esports 2021 ini setelah berhasil melenggang melalui babak kualifikasi.
- Pada hari pertama main event Piala Presiden Esports 2021 akan mempertandingkan beberapa divisi seperti eFootball PES, Chess MPL, Free Fire, dan Mobile Legends.
SKOR.id - Setelah berhasil menyelesaikan seluruh pertandingan kualifikasinya.
Kini gelaran Piala Presiden Esports 2021 akan memasuki main event atau babak utamanya pada 17-19 Desember 2021.
Sejumlah divisi akan dipertandingkan mulai dari Mobile Legends, PUBG Mobile, Free Fire, Lokapala, hingga PES.
Tak tanggung-tanggung hadiah yang telah disediakan adalah sebesar Rp 2 miliar.
Nama-nama tim-tim esports besar juga akan meramaikan main event Piala Presiden Esports 2021 ini setelah berhasil melenggang melalui babak kualifikasi.
Dan yang menarik adalah bahwasanya gelaran main event Piala Presiden Esports 2021 akan terlaksana secara offline dan Bali telah ditunjuk sebagai tuan rumahnya.
Rencananya seluruh pertandingan main event Piala Presdien Esports 2021 akan disiarkan secara langsung melalui kanal Youtube dan Nimo TV KINCIR Esports yang terbagi menjadi dua sesi yaitu sesi 1 pukul 14.00 WITA dan sesi kedua pukul 18.15 WITA.
Pada hari pertama main event Piala Presiden Esports 2021 akan mempertandingkan beberapa divisi seperti eFootball PES, Chess MPL, Free Fire, dan Mobile Legends.
Berikut adalah jadwal lengkap Main Event Piala Presiden Esports
Hari Pertama, Jumat (17/12/2021):
eFootball PES 2021
09.20 WITA : Paudie vs Haerul
09.55 WITA : Rommy vs Sigit
10.25 WITA : Final eFootball PES 2021
Chess MPL
12.00 WITA : Lucki vs Taufik
13.00 WITA : Kosasih vs Yunias
Free Fire
14.05 WITA : Round 1 - Bermuda
14.40 WITA : Round 2 - Purgatory
15.15 WITA : Round 3 - Kalahari
15.50 WITA : Round 4 - Purgatory
16.25 WITA : Round 5 - Bermuda
17.00 WITA : Round 6 - Bermuda
Mobile Legends
17.50 WITA : Alter Ego vs Bigetron Alpha
20.10 WITA : Aura Fire vs RRQ Sena
Klasemen Weekdays PMGC 2021 League Wilayah Timur Hari Kedua Pekan Ketiga: GD GIDS dan BTR RA Amankan Super Weekend Pamungkas
Klik link untuk baca https://t.co/FikWPDIbO5— SKOR.id (@skorindonesia) December 15, 2021
Berita Esport lainnya:
Hasil M3 World Championship Babak Playoff Hari Kelima: RRQ ke Lower Bracket