Hasil Portugal vs Prancis di Piala Eropa 2020: Diwarnai Brace Ronaldo dan Benzema, Kedua Tim Lolos 16 Besar

Thoriq Az Zuhri

Editor:

  • Laga Portugal vs Prancis berakhir dengan skor imbang.
  • Kedua tim berbagi angka usai imbang 2-2.
  • Portugal dan Prancis sama-sama lolos ke babak selanjutnya.

SKOR.id - Brace Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema memastikan Portugal dan Prancis sama-sama lolos ke babak selanjutnya.

Timnas Portugal dan Prancis bermain imbang 2-2 pada laga pamungkas grup F Piala Eropa 2020, Kamis (24/6/2021) dini hari WIB.

Cristiano Ronaldo mencetak brace alias dua gol dari titik penalti (31', 60'), dua gol yang juga dibalas brace dari Karim Benzema (45+2', 47').

Hasil imbang ini memastikan kedua tim lolos ke babak 16 besar. Prancis lolos sebagai juara grup dengan koleksi lima poin.

Baca Juga: Piala Eropa 2020: Jadwal, Hasil, Klasemen, Profil Tim dan Stadion Lengkap

 

Sedangkan Portugal dengan empat poin ada di peringkat ketiga, kalah head-to-head dari Jerman yang punya poin sama. Portugal lolos sebagai satu dari peringkat tiga terbaik.

Laga ini dihiasi dengan banyak tendangan penalti. Laga pertama di sejarah Piala Eropa yang memiliki tiga tendangan penalti di dalamnya.

Pertama, Cristiano Ronaldo mencetak penalti pada menit ke-31 usai Hugo Lloris melakukan pelanggaran dengan mendorong Danilo Pereira.

Sebelum jeda babak, giliran Prancis yang mendapat hadiah penalti usai Nelson Semedo melakukan pelanggaran terhadap Kylian Mbappe.

Karim Benzema yang jadi algojo berhasil menyelesaikan tugasnya, gol tercipta pada menit ke-45+2.

Ini gol pertama Benzema sejak 8 Oktober 2015, alias lima tahun 258 hari yang lalu. Ini selisih terjauh kedua di timnas Prancis setelah Didier Deschamps (jarak gol ketiga dan keempat untuk timnas Prancis: 7 tahun).

Benzema dengan usia 33 tahun 186 hari juga jadi pemain Prancis tertua yang mencetak setidaknya dua gol di Piala Eropa atau Piala Dunia, melewati catatan Zinedine Zidane (31 tahun 356 hari).

Pada babak kedua, baru berjalan tiga menit Prancis berganti unggul. Benzema mencetak gol keduanya pada laga ini dengan tendangan kaki kanan memanfaatkan umpan Paul Pogba.

Keadaan kembali berubah pada menit ke-60. Jules Kounde handball di dalam kotak terlaran, Ronaldo kembali mencetak gol lewat titik putih. 2-2.

Gol ini adalah gol ke-109 Ronaldo untuk Portugal, membuatnya menyamai rekor Ali Daei (Iran) sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang sejarah di kancah sepak bola Internasional antar-negara.

Meski punya banyak peluang, kedua tim tak bisa lagi menambah gol, skor berakhir imbang 2-2.

 

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Piala Eropa 2020 Lainnya:

Man of the Match Piala Eropa 2020 - Swedia vs Polandia: Emil Forsberg

Man of the Match Piala Eropa 2020 - Slowakia vs Spanyol: Sergio Busquets

Source: UEFA

RELATED STORIES

Hasil dan Klasemen Akhir Fase Grup Euro 2020

Hasil dan Klasemen Akhir Fase Grup Euro 2020

Berikut ini adalah rekap hasil dan klasemen akhir fase grup Euro 2020.

Jadwal Babak 16 Besar Euro 2020: 3 Laga Big Match Menanti

Jadwal Babak 16 Besar Euro 2020: 3 Laga Big Match Menanti

Berikut ini adalah jadwal babak 16 besar Euro 2020, dengan beberapa laga bigmatch sudah menanti.

Pelatih Timnas Jerman Tak Sabar Hadapi Inggris di 16 Besar Euro 2020

Pelatih Timnas Jerman Tak Sabar Hadapi Inggris di 16 Besar Euro 2020

Pelatih timnas Jerman, Joachim Low, tak sabar untuk berhadapan dengan Inggris di Piala Eropa 2020.

Rekor Pertemuan Inggris vs Jerman, Tiga Singa Lebih Inferior

Rekor Pertemuan Inggris vs Jerman, Tiga Singa Lebih Inferior

Timnas Inggris akan bertemu rival mereka, Jerman, di babak 16 besar Piala Eropa 2020.

Ditahan Prancis, Fernando Santos dan Diogo Dalot Beda Pendapat soal Kondisi Portugal

Ditahan Prancis, Fernando Santos dan Diogo Dalot Beda Pendapat soal Kondisi Portugal

Portugal harus puas bermain imbang 2-2 kala berhadapan dengan Prancis pada matchday 3 Piala Eropa 2020, Kamis (24/6/2021) dini hari WIB.

Sewa Taman di Madrid untuk Pesta Ultah Cristiano Ronaldo Jr , Georgina Rodriguez Dikritik

Sewa Taman di Madrid untuk Pesta Ultah Cristiano Ronaldo Jr , Georgina Rodriguez Dikritik

Pasangan Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez, mendapat kritik setelah merayakan pesta ulang tahun Ronaldo Jr.

Ikea Rilis Botol Air Minum Cristiano Ronaldo

Ikea Rilis Botol Air Minum Cristiano Ronaldo

Ikea merilis botol kaca 'Cristiano' yang diklaim hanya boleh diisi air putih.

VIDEO: Selisih Jeda 48 Jam, Fernando Santos Tegaskan Portugal Siap Ladeni Belgia

VIDEO: Selisih Jeda 48 Jam, Fernando Santos Tegaskan Portugal Siap Ladeni Belgia

Portugal memiliki waktu istirahat 48 jam lebih sedikit dibanding Belgia jelang duel, Senin (28/6/2021) dini hari WIB.

Pelatih Hungaria Masih Jengkel dengan Selebrasi Cristiano Ronaldo saat Lawan Timnya

Pelatih Hungaria menilai selebrasi Cristiano Ronaldo saat membobol gawang tim besutannya terlalu berlebihan.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Saat menjadi Presiden Amerika Serikat, Donald Trump memiliki pengaruh yang besar terhadap liga-liga olahraga favorit negara tersebut: American football (NFL), bola basket (NBA), bisbol (MLB), dan hoki es (NHL). (Hendy AS/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Seberapa Besar Pengaruh Donald Trump dalam Olahraga di AS

Kemenangan Donald Trump dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024 diyakini akan memengaruhi olahraga di negara tersebut.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 15:48

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

PMGC 2024: Alter Ego Gagal Masuk 10 Besar di Hari Pertama League Stage Grup Red

Alter Ego Ares harus puas hanya menempati peringkat ke-13 pada tabel klasemen hari pertama league stage PMGC 2024 Grup Red.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:43

Gabriel Bortoleto

Formula 1

Direkrut Sauber, Gabriel Bortoleto Pastikan Brasil Punya Wakil di F1 2025

Setelah cukup lama Brasil kembali punya pembalap reguler di Formula 1 dengan bergabungnya Gabriel Bortoleto ke Kick Sauber musim depan.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 15:33

BCA Runvestasi

Other Sports

Gelar Runvestasi, BCA Ajak Masyarakat Seimbangkan Kesehatan Finansial Sambil Olahraga

Runvestasi 2024 adalah kompetisi virtual yang mengajak peserta kumpulkan poin dengan berlari dan berjalan sambil investasi lewat aplikasi GERAK.

Arin Nabila | 07 Nov, 15:00

Load More Articles