Hasil Meksiko vs Polandia di Piala Dunia 2022: Robert Lewandowski Gagal Penalti, Laga Berakhir 0-0

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Meksiko vs Polandia berakhir imbang tanpa gol pada laga pertama keduanya di fase Grup C Piala Dunia 2022.
  • Pada pertandingan ini, Robert Lewandowski gagal memanfaatkan peluang penalti.
  • Hasil ini membuat mereka berbagai satu poin dan berada di bawah Arab Saudi yang memimpin klasemen sementara.

SKOR.id - Meksiko dan Polandia harus berbagi angka setelah keduanya hanya imbang tanpa gol pada pertandngan fase grup Piala Dunia 2022, Selasa (22/11/2022) malam WIB.

Dalam pertandingan yang digelar di Stadion 974 ini, Polandia gagal meraih kemenangan karena penyerang andalan mereka, Robert Lewandowski, tidak dapat memanfaatkan dengan baik hadiah penalti.

Laga dari fase Grup C ini berjalan ketat dengan kedua tim memperlihatkan permainan yang ketat. Meski demikian, ada sejumlah peluang bagus tapi gagal dimanfaatkan oleh kedua tim.

Pada menit kelima contohnya, sayap Meksiko, Alexis Vega sudah mendapatkan peluang emas.

Posisinya sangat memungkinan mencetak gol, namun dia gagal memanfaatkan momen tersebut karena meleset saat menendang bola.

Pada babak pertama ini, Meksiko cenderung menguasai pertandingan sedangkan Polandia bermain dengan strategi serangan balik.

Pada babak kedua, Robert Lewandowski pun gagal memanfaatkan peluang emas penalti untuk timnya. Berawal dari pelanggaran pemain Meksiko, Hector Moreno pada menit ke-58, terhadap Robert Lewandowski di kotak terlarang.

Wasit pemimpin pertandingan kemudian memberikan hadiah penalti bagi Polandia.

Robert Lewandowski yang menjadi eksekutor penalti tersebut. Namun, dia gagal memanfaatkan kesempatan tersebut menjadi gol. Bola tembakannya dapat dibaca kiper lawan dengan membloknya.

Bola tersebut kemudian dimanfaatkan oleh Grzegorz Krychowiak. Namun, bola tembakannya tidak menjadi gol.

Hingga memasuki menit ke-70, belum ada gol yang tercipta. Pelatih Meksiko, Gerardo Martino, kemudian melakukan pergantian pelatih.

Dia menurunkan Raul Jimenez pada menit ke-71, menggantikan Henry Martin. Pergantian ini upaya Meksiko untuk mendapatkan gol pada laga ini.

Namun, upaya tersbut belum membuahkan hasil. Kedudukan tetap tanpa gol hingga menit ke-80 pertandingan berjalan.

Jelang menit ke-80 terlihat bahwa Meksiko mampu menguasai jalannya pertandingan dibandingkan dengan Polandia.

Meksiko berharap melepaskan tiga tembakan ke garah gawang. Sedangkan Polandia justru hanya satu tembakan ke arah gawang.

Kedudukan tanpa gol bertahan hingga pertandingan berakhir. Meksiko dan Polandia berbagi satu angka.

Keduanya berada di bawah Arab Saudi yang memimpin grup dengan tiga poin setelah mengalahkan Argentina.

Fakta Menarik Meksiko vs Polandia

  • Guillermo Ochoa kini menjadi kiper kedua dalam sejarah timnas Meksiko yang tampil di tiga turnamen Piala Dunia setelah Antonio Carbajal yang tampil dalam lima turnamen Piala Dunia.
  • Dengan laga tanpa gol ini, Robert Lewandowski kini total telah bermain dalam 360 menit di Piala Dunia tanpa mampu mencetak gol. Termasuk 270 menit yang dimainkannya pada Piala Dunia sebelumnya yang tanpa mencetak gol.

Meksiko 0-0 Polandia

Gol: -

Meksiko (4-3-3): Guillermo Ochoa; Jorge Sanchez, Cesar Montes, Hector Moreno, Jesus Gallardo; Hector Herrera/Carlos Rodriguez (71), Edson Alvarez, Luis Chavez; Hirving Lozano, Henry Martin/Raul Jimenez (71), Alexis Vega/Uriel Antuna (84)

Pelatih: Gerardo Martino

Polandia (4-2-3-1): Wojciech Szczesny; Matty Cash, Kamil Glik, Jakub Kiwior, Bartosz Berezynski; Grzegorz Krychowiak, Sebastian Szymanzki/Przemyslaw Frankowski (72); Jakub Kaminski, Piotr Zielinski/Arkadiusz Milik (87), Nicola Zalewski/Krystian Bielik (46); Robert Lewandowski

Pelatih: Czeslaw Michniewicz

Kartu kuning: Jorge Sanchez, Hector Moreno, Przemyslaw Frankkowski
Kartu merah:
Wasit: Chris Beath
Stadion: 974

Berita Piala Dunia 2022 Lainnya

Piala Dunia 2022: Kiper Mohammed Al Owais Man of the Match saat Arab Saudi Tekuk Argentina

Piala Dunia 2022: 5 Fakta Menarik usai Laga Argentina vs Arab Saudi

Hasil Argentina vs Arab Saudi di Piala Dunia 2022: Kejutan, Tim Tango Kalah 1-2

 

RELATED STORIES

Piala Dunia 2022: Head to Head Maroko vs Kroasia

Piala Dunia 2022: Head to Head Maroko vs Kroasia

Head to head Maroko vs Kroasia yang akan bertanding di Grup F Piala Dunia 2022, keduanya baru satu kali bertemu pada tahun 1996 lalu.

Piala Dunia 2022: Guillermo Ochoa, Man of The Match Laga Meksiko vs Polandia

Piala Dunia 2022: Guillermo Ochoa, Man of The Match Laga Meksiko vs Polandia

Guillermo Ochoa terpilih menjadi man of the match pada pertandingan Meksiko vs Polandia di Grup C Piala Dunia 2022.

Piala Dunia 2022: Laga Meksiko vs Polandia Mengikutsertakan Wasit Wanita, Stephanie Frappart

Piala Dunia 2022: Laga Meksiko vs Polandia Mengikutsertakan Wasit Wanita, Stephanie Frappart

Wasit wanita, Stephanie Frappart menjadi ofisial keempat pada pertandingan antara Meksiko vs Polandia yang beakhir dengan skor 0-0.

Piala Dunia 2022: Mandul di Laga Meksiko vs Polandia, Robert Lewandowski Ukir Catatan Minor

Piala Dunia 2022: Mandul di Laga Meksiko vs Polandia, Robert Lewandowski Ukir Catatan Minor

Robert Lewandowski menuliskan catatan minor usai gagal mencetak satu gol pun di pertandingan Meksiko vs Polandia.

Hasil Prancis vs Australia di Piala Dunia 2022: Les Bleus Benamkan Socceroos 4-1

Hasil Prancis vs Australia di Piala Dunia 2022: Les Bleus Benamkan Socceroos 4-1

Hasil pertandingan Grup D Piala Dunia 2022 antara Prancis vs Australia, Rabu (23/11/2022) dini hari WIB.

Preview dan Link Live Streaming Belgia vs Kanada di Piala Dunia 2022

Preview dan Link Live Streaming Belgia vs Kanada di Piala Dunia 2022

Preview dan link live streaming Belgia vs Kanada yang akan saling berhadapan di Grup F Piala Dunia 2022, Kamis (24/11/2022) pukul 02.00 WIB.

Piala Dunia 2022: Bobol Gawang Australia, Olivier Giroud Setara Thierry Henry di Timnas Prancis

Olivier Giroud menyamai catatan Thierry Henry sebagai top skorer timnas Prancis dengan 51 gol, setelah mencetak 2 gol ke gawang Australia di Piala Dunia 2022.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Bukayo Saka mencetak gol setelah memanfaatkan assist Martin Odegaard. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Everton vs Arsenal di Liga Inggris 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Everton vs Arsenal dalam laga lanjutan Liga Inggris.

Thoriq Az Zuhri | 03 Apr, 23:32

AFC

World

Termasuk Indonesia, 5 Negara Asia dengan Lonjakan Ranking FIFA Tertinggi

Berikut ini adalah lima negara di Asia yang punya lonjakan Ranking FIFA tertinggi untuk ranking tanggal 3 April 2025.

Thoriq Az Zuhri | 03 Apr, 23:15

Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi atau AFC U-17 Asian Cup Saudi Arabia 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-17 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-17 2025, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 03 Apr, 16:54

Timnas U-17 Korea Selatan vs Timnas U-17 Indonesia (Korea Selatan U-17 vs Indonesia U-17) pada Grup C Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi, 4 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Prediksi dan Link Live Streaming Korea Selatan vs Indonesia di Piala Asia U-17 2025

Timnas U-17 Indonesia mengawali kiprah di Piala Asia U-17 2025 dengan bersua Korea Selatan U-17, Jumat (4/4/2025) malam WIB.

Taufani Rahmanda | 03 Apr, 16:05

Klub asal Filipina, Makati FC, yang diperkuat empat pemain Timnas putri Indonesia pada PFF Womens Football League 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

4 Pemain Timnas Putri Indonesia Gabung Klub Filipina di PFF Womens Football League 2025

Tiga pemain Timnas putri Indonesia bahkan langsung unjuk gigi bersama Makati FC di PFF Womens Football League 2025.

Taufani Rahmanda | 03 Apr, 14:04

Honor of Kings (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Aksi Mulia Komunitas Honor of Kings di Hari Raya

Honor of Kings mengajak komunitasnya untuk turut serta dalam program donasi yang digelar melalui acara Ramadhan Livestream Fest.

Gangga Basudewa | 03 Apr, 14:03

Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Yusuf/ Skor.id)

Timnas Indonesia

Timnas Indonesia Naik Peringkat FIFA, Erick Thohir Tegaskan Terus Kejar 100 Besar

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, merespons peningkatan peringkat Timnas Indonesia pada Ranking FIFA terbaru.

Taufani Rahmanda | 03 Apr, 11:44

ragnar oratmangoen timnas

National

Ragnar Oratmangoen Beri Bantuan untuk Anak-anak di Gaza Rayakan Lebaran Idulfitri 2025

Penyerang Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen, memberikan bantuan hadiah, permen, minuman, dan kegiatan bermain.

Taufani Rahmanda | 03 Apr, 10:05

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Tiga Tim Dipastikan Aman dari Degradasi

Liga 1 2024-2025 menyisakan tujuh pekan lagi, dan tiga tim sudah dipastikan tidak akan terdegradasi.

Rais Adnan | 03 Apr, 09:00

Arema FC.jpg

Liga 1

Arema FC Isyaratkan Bakal Ada Pemain Asing yang Didepak

Manajemen Arema FC sudah mulai membuat proyeksi tim untuk menatap musim depan.

Rais Adnan | 03 Apr, 07:55

Load More Articles