Hasil Kualifikasi F1 GP Emilia Romagna 2020: Valtteri Bottas Sabet Pole Position

Doddy Wiratama

Editor:

  • Valtteri Bottas berhasil membukukan catatan waktu tercepat dalam sesi kualifikasi F1 GP Emilia Romagna yang digelar di Sirkuit Imola, Italia.
  • Ini menjadi kali keempat Valtteri Bottas mengamankan posisi start terdepan sepanjang musim 2020 atau kali ke-15 sepanjang kariernya di F1.
  • Max Verstappen (Red Bull Racing) yang sempat mengalami kendala teknis pada Q2 akhirnya mampu bertengger di peringkat ketiga.

SKOR.id - Valtteri Bottas mengamankan pole position Formula 1 (F1) GP Emilia Romagna 2020 setelah tampil impresif dalam sesi kualifikasi yang digelar Sabtu (31/10/2020).

Pembalap tim Mercedes-AMG Petronas itu meraih pole sitter setelah sukses melibas satu putaran di Sirkuit Imola, Italia, dengan catatan waktu terbaik 1 menit 13,609 detik.

Catatan waktu Valtteri Bottas lebih cepat 0,097 detik dari rekan setimnya, Lewis Hamilton, yang juga akan mengisi barisan start terdepan GP Emilia Romagna dari grid kedua.

Bagi Valtteri Bottas, ini merupakan kali keempat dirinya sukses mengamankan posisi start terdepan sepanjang musim 2020 atau yang ke-15 sepanjang berkiprah di F1.

Sesi dibuka dengan kualifikasi 1 (Q1) yang diikuti oleh 20 pembalap. Mereka bersaing untuk membukukan catatan waktu tercepat demi terhindar dari zona eliminasi.

Setelah bersaing selama 18 menit, lima pembalap dengan catatan waktu paling lambat pun dieliminasi sehingga tak dapat mengikuti sesi kualifikasi berikutnya.

Lima pembalap yang tereliminasi adalah Romain Grosjean dan Kevin Magnussen (Haas), Kimi Raikkonen dan Antonio Giovinazzi (Alfa Romeo), serta Nicholas Latifi (Williams).

Setelah jeda sejenak, 15 pembalap yang lolos dari eliminasi Q1 kembali turun ke lintasan dalam sesi Q2 yang bergulir selama seperempat jam.

Pada sesi ini, para pembalap kembali harus menghindari lima posisi terendah yang menjadi zona eliminasi untuk berhak melaju ke Q3.

Sejumlah drama pun terjadi pada sesi Q2. Salah satunya saat duo Red Bull Racing, Max Verstappen dan Alexander Albon, berhasil keluar dari zona eliminasi pada saat-saat terakhir.

Hasil itu jelas melegakan bagi Red Bull Racing, terutama Max Verstappen yang banyak menghabiskan sesi Q2 dengan berada di garasi karena mengalami kendala teknis.

Beruntung, kru Red Bull Racing mampu mengatasi kendala itu tepat waktu sehingga Verstappen masih punya waktu untuk mencatatkan dan lolos dari zona eliminasi.

Jika duo Red Bull Racing terhindar dari eliminasi Q2 pada saat-saat terakhir, tidak demikian dengan Sebastian Vettel (Scuderia Ferrari).

Catatan waktu Sebastian Vettel pada Q2 hanya lebih cepat dari satu pembalap, yakni Lance Stroll (Racing Point).

Keduanya pun masuk dalam daftar lima pembalap yang tereliminasi di Q2 bersama Sergio Perez (Racing Point), Esteban Ocon (Renault), dan George Russell (Williams). 

Sesi kualifikasi GP Emilia Romagna pun ditutup dengan Q3 yang diikuti 10 pembalap dengan kans memperebutkan posisi start terdepan alias pole position.

Persaingan untuk memperebutkan posisi start terdepan pun praktis menjadi milik duo Mercedes-AMG Petronas, Lewis Hamilton dan Valtteri Bottas.

Lewis Hamilton yang tampil tercepat pada sesi latihan bebas, Q1, dan Q2 pada akhirnya harus puas mendapat posisi start kedua.

Sejatinya, Lewis Hamilton, berpeluang besar untuk menutup sesi kualifikasi GP Emilia Romagna dengan raihan pole position.

Namun, harapan itu buyar setelah catatan waktu terbaik Lewis Hamilton berhasil dikalahkan Valtteri Bottas yang memanfaatkan flying lap terakhirnya dengan baik.

Valtteri Bottas mengamankan pole position F1 GP Emilia Romagna 2020 dengan selisih waktu 0,097 detik dari Lewis Hamilton.

Pada sisi lain, Max Verstappen membayar kerja keras kru Red Bull Racing dalam mengatasi kendala teknis dengan mempersembahkan posisi star ketiga.

Akan tetapi, catatan waktu terbaik Max Verstappen terpaut lebih dari setengah detik, tepatnya 0,567 detik, dari Valtteri Bottas.

Berikut hasil lengkap sesi kualifikasi F1 GP Emilia Romagna 2020: 

SKORStats

 

 

Sementara itu, sesi balapan F1 GP Emilia Romagna 2020 akan digelar di Sirkuit Imola, Italia, pada Minggu (1/11/2020) mulai pukul 19.10 WIB.

Balapan ke-13 F1 2020 itu bakal berlangsung selama 63 lap. Pada balapan itu, Mercedes-AMG Petronas juga berpeluang besar untuk mengunci gelar juara dunia konstruktor.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pada akhir pekan ini, Formula 1 (F1) 2020 bakal memasuki seri ke-13 yang akan digelar di Sirkuit Imola, Italia, dengan tajuk GP Emilia Romagna. Berbeda dengan seri lainnya pada F1 2020, akhir pekan balap GP Emilia Romagna hanya bergulir selama dua hari, yakni 31 Oktober-1 November 2020. Para pembalap hanya akan mendapat satu sesi latihan bebas selama 90 menit pada Sabtu (31/10/2020) dilanjutkan kualifikasi pada hari yang sama. Sementara sesi balapan GP Emilia Romagna dijadwalkan berlangsung pada Minggu (1/11/2020) dengan 63 lap di Sirkuit Imola. Pemangkasan jadwal dilakukan agar tim punya cukup waktu istirahat mengingat jarak tempuh dari venue seri sebelumnya kelewat jauh untuk sebuah balapan beruntun. Pada akhir pekan lalu, GP Portugal bergulir di Sirkuit Algarve, Portimao. Venue itu berjarak 2.431 km dari Sirkuit Imola, Italia, yang bakal digunakan untuk GP Emilia Romagna. Berdasarkan penulusuran Skor.id, jarak GP Portugal dan Emilia Romagna menjadi yang terjauh dibandingkan dengan venue lain yang juga menggelar balapan beruntun pada F1 2020. Biasanya, jika jarak antar-venue lebih dari 2.000 km, maka jeda antar-seri bakal berlangsung lebih lama agar seluruh pihak mendapat waktu persiapan yang cukup. Meski GP Emilia Romagna merupakan seri baru dalam kompetisi F1, tetapi tidak dengan Sirkuit Imola yang bakal digunakan sebagai venue balapan. Sebab, sirkuit dengan nama resmi Autodromo Internazionale Enzo e Dino Ferrari itu pernah 26 kali menggelar balapan F1 dengan tajuk GP San Marino. Ferrari menjadi tim paling sukses selama mentas di Sirkuit Imola dengan delapan kali menempatkan pembalapnya sebagai pemenang. Sementara untuk predikat pembalap tersukses disanding oleh Michael Schumacher yang tercatat tujuh kali memenangi balapan di sirkuit legendaris tersebut. Kali terakhir Sirkuit Imola digunakan untuk menggelar balapan F1 terjadi pada musim 2006. Kala itu, balapan dimenangi Michael Schumacher yang memperkuat Ferrari. Berikut jadwal F1 GP Emilia Romagna 2020:

A post shared by Skor Indonesia (@skorindonesia) on

Berita F1 Lainnya:

Jadwal F1 GP Emilia Romagna Akhir Pekan Ini

Hasil FP F1 GP Emilia Romagna 2020: Lahap 46 Lap, Lewis Hamilton Ukir Waktu Tercepat 

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 25 Apr, 07:44

Stadion Anfield saksi kisah seru duel Liverpool vs Manchester United. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Menilik Perbandingan Gelar Liverpool vs Manchester United

Liverpool atau Manchester United, siapa yang memiliki gelar lebih banyak? Simak dalam perbandingan berikut ini!

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 06:09

Profil Klub Liga Italia, AC Milan. (Yusuf/Skor.id)

Liga Italia

Bologna vs AC Milan di Final Coppa Italia, I Rossoneri Punya Pengalaman Lebih Banyak

AC Milan akan menghadapi Bologna di final Coppa Italia 2024-2025, pengalaman I Rossoneri lebih banyak.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 03:56

EVOS Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

EVOS Umumkan Kembalinya Branz ke Skuad MPL ID Season 15

Sebelumnya Branz berstatus sebagai roster inactive dari tim berjuluk Macan Putih itu.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 03:22

Dewa United Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Persiapan Dewa United Esports Hadapi Laga Sulit di Pekan Kelima MPL ID Season 15

Dewa United Esports akan menghadapi RRQ Hoshi dan Team Liquid ID di pekan kelima MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:58

El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid di Supercopa de Espana (Piala Super Spanyol). (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid jelang bertemu final Copa del Rey 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:54

Timnas futsal putri Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Pesan Wamenpora untuk Timnas Futsal Putri Indonesia

Timnas Futsal Putri Indonesia akan berlaga di ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:39

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

5 Hal yang Patut Dinanti di Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Di pekan 5 Musim Reguler turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, ada beberapa hal yang patut dinanti.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:25

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Load More Articles