Hasil Inggris vs Iran di Piala Dunia 2022: The Three Lions Pesta Setengah Lusin Gol di Laga Perdana

Dewi

Editor:

 

  • Performa Inggris di Piala Dunia 2022 diawali dengan kemenangan besar atas Iran. 
  • Pasukan Gareth Southgate menggasak Iran dengan skor meyakinkan, 6-2 di Stadion Khalifa Internasional.
  • Dengan hasil ini, Inggris untuk sementara memuncaki klasemen sementara Grup B. 

SKOR.id - Inggris memulai kampanye Piala Dunia 2022 dengan mulus, menyusul kemenangan telak 6-2 atas Iran, Senin (21/11/2022) malam WIB.

Skuad Gareth Southgate yang bermain menyerang akhirnya memecah kebuntuan di menit ke-35 melalui Jude Bellingham.

Tak lama kemudian, Bukayo Saka dan Raheem Sterling menjebol gawang Iran hanya dalam kurun tiga menit.

Saka menambah tabungan golnya di babak kedua, di mana aksi Marcus Rashford telah kembali dan pesta enam gol ditutup oleh aksi Jack Grealish.

Sementara kubu Iran hanya mendapat hiburan lewat gol Mehdi Raheran. 

Bermain di Stadion Internasional Khalifa, the Three Lions melancarkan serangan sejak peluit sepak mula dibunyikan.

Namun di tengah intensifnya serangan Inggris, duel harus berhenti selama kurang lebih 10 menit menyusul cedera kepala yang dialami kiper Iran, Alireza Beiranvand.

Penjaga gawang jangkung itu berbenturan dengan rekan setimnya sendiri dan akhirnya mendapat perawatan medis. Meski sempat menyatakan melanjutkan pertandingan, Beiranvand akhirnya meminta ditarik keluar.

Inggris kembali mendominasi penguasaan bola ketika pertandingan dilanjutkan. Sebaliknya, Iran memilih bermain bertahan dengan menumpuk pemain di area sendiri, sehingga menyulitkan Tiga Singa mencari ruang.

Kesabaran the Three Lions akhirnya membuahkan hasil di menit ke-35 ketika Jude Bellingham sukses mengonversi umpan silang yang dikirim oleh Luke Shaw.

Inggris mencetak dua gol tambahan dalam kurun tiga menit, melalui Bukayo Saka dan Raheem Sterling.

Gol Bukayo Saka dicetak setelah memanfaatkan umpan tendangan sudut Harry Maguire di menit 43, kemudian Raheem Sterling turut mencatatkan namanya di papan skor.

Raheem Sterling membobol gawang Hossein Hosseini pada menit 45 dengan tendangan first time dari dalam kotak penalti. usai menerima assist Harry Kane.

Unggul tiga gol di babak pertama tidak membuat Tiga Singa mengendurkan serangan mereka.

Pada menit 62 Bukayo Saka kembali mencetak gol, kali ini berawal dari buruknya clearance yang dilakukan bek Iran. Inggris memimpin 4-0 setelah satu jam.

Iran secara mengejutkan berhasil mencetak gol hiburan via Mehdi Taremi yang melesakkan bola dengan tendangan first-time.

Namun pesta gol Inggris tak terbendung, karena tim Southgate berhasil menambah gol lainnya via dua pemain pengganti, Marcus Rashford dan ditutup oleh sepakan Jack Grealish dari depan gawang. 

Iran mencetak gol kedua mereka di laga ini melalui tendangan penalti Maremi di pengujung injury time babak kedua. 

Fakta Menarik Inggris vs Iran

  • Di usia 19 tahun dan 145 hari, Jude Bellingham adalah pemain termuda ketiga di Timnas Inggris yang tampil di Piala Dunia, setelah Michael Owen pada 1998 (18t 198h) dan Luke Shaw pada 2014 (18t 347)
  • Penjaga gawang Iran, Alireza Beiranvand, memegang rekor untuk lemparan ke terpanjang di sepak bola (61m dan 26mm) melawan Korea Selatan tahun lalu.
  • Jude Bellingham mencetak gol perdana Inggris di Piala Dunia 2022 sekaligus menjadi gol pertamanya untuk tim nasional.
  • Jude Bellingham jadi pemain termuda kedua di timnas Inggris yang mencetak gol di Piala Dunia, hanya kalah dari Michael Owen pada 1998 (18t 190h)

Inggris 6-2 Iran
Gol: 1-0 Jude Bellingham (35), 2-0 Bukayo Saka (43), 3-0 Raheem Sterling (46), 4-0 Bukayo Saka (62), 4-1 Mehdi Taremi (65), 5-1 Marcus Rashford (71), 6-1 Jack Grealish (89), 6-2 Mehdi Taremi (90+)

Susunan Line-Up Pemain

Inggris (4-2-3-1): Jordan Pickford; Kieran Trippier, John Stones, Harry Maguire/Eric Dier, (70), Luke Shaw; Jude Bellingham, Declan Rice; Bukayo Saka/Marcus Rashford (71), Mason Mount/Phil Foden (71), Raheem Sterling/Jack Grealish (71); Harry Kane/Callum Wilson (75)
Pelatih: Gareth Southgate

Iran (5-4-1): Alireza Beiranvand/Hossein Hosseini (19); Sadegh Moharrami, Roozbeh Cheshmi/Hossein Kanaani (46), Majid Hosseini, Morteza Pouraliganji, Milad Mohammadi/Mehdi Torabi (63); Alireza Jahanbakhsh/Ali Gholizadeh (46), Ehsan Hajisafi, Ali Karimi/Saeid Ezatolahi (46), Ahmad Noorollahi; Mehdi Taremi
Pelatih: Carlos Queiroz

Stadion: Khalifa Internasional
Wasit: Raphael Claus (Brasil)
Kartu kuning: Alireza Jahanbakhsh, Morteza Pouraliganji
Kartu merah:

Berita Piala Dunia 2022 Lainnya

Harry Kane Batal Pakai Ban Kapten Pelangi untuk Dukung LGBTQ+

Piala Dunia 2022: Head to Head Inggris vs Iran

Piala Dunia 2022: Louis van Gaal Last Dance di Timnas Belanda

 

 

RELATED STORIES

Piala Dunia 2022: 5 Fakta Menarik usai Laga Inggris vs Iran di Piala Dunia 2022

Piala Dunia 2022: 5 Fakta Menarik usai Laga Inggris vs Iran di Piala Dunia 2022

Berikut ini lima fakta menarik dari kemenangan timnas Inggris atas Iran pada pertandingan pertama mereka di Piala Dunia 2022.

Piala Dunia 2022: Cetak Gol untuk Inggris, Marcus Rashford Dapat Pesan dari David Beckham

Piala Dunia 2022: Cetak Gol untuk Inggris, Marcus Rashford Dapat Pesan dari David Beckham

David Beckham mengomentari unggahan Marcus Rashford setelah sang pemain mencetak gol untuk Inggris.

Piala Dunia 2022: Gareth Southgate Kesal karena Kemasukan Dua Gol saat Lawan Iran

Piala Dunia 2022: Gareth Southgate Kesal karena Kemasukan Dua Gol saat Lawan Iran

Gareth Southgate mengaku bahagia tapi juga kesal dengan dua gol yang bersarang ke gawang timnya saat lawan Iran.

Piala Dunia 2022: Bantu Belanda Menang, Cody Gakpo dan Davy Klaassen Bikin Catatan Pribadi

Piala Dunia 2022: Bantu Belanda Menang, Cody Gakpo dan Davy Klaassen Bikin Catatan Pribadi

Cody Gakpo dan Davy Klaassen membuat catatan pribadi setelah pertandingan Senegal vs Belanda di Grup A Piala Dunia 2022.

Piala Dunia 2022: Head to Head Prancis vs Australia

Piala Dunia 2022: Head to Head Prancis vs Australia

Berikut ini adalah head to head antara Prancis vs Australia yang akan bertanding pada Rabu (23/11/2022).

Piala Dunia 2022: Head to Head Antarlini Denmark vs Tunisa

Piala Dunia 2022: Head to Head Antarlini Denmark vs Tunisa

Denmark memiliki kekuatan yang merata jelang laga perdana mereka di Piala Dunia 2022, di mana tim Dinamit berjumpa Tunisia , Selasa (22/11/2022) malam WIB.

Piala Dunia 2022: Head to Head Inggris vs Amerika Serikat

Inggris akan berhadapan dengan Amerika Serikat pada laga kedua Grup B Piala Dunia 2022 dan Skor.id merinci head to head kedua tim.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 00:05

Pertandingan Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 22 Nov, 23:14

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:50

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:49

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pertemuan dengan kiper Inter Milan, Emil Audero, 13 April 2024. (Foto: Instagram Erick Thohir/Grafis: Yusuf/Skor.id).

National

Erick Thohir Ungkap Kans Naturalisasi Emil Audero

Erick Thohir mengakui sudah lebih dari satu kali bertemu dengan Emil Audero.

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:29

Load More Articles