Hasil Chelsea vs Tottenham Hotspur: Imbang 2-2, Thomas Tuchel dan Antonio Conte Kartu Merah

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Chelsea dan Tottenham berbagi poin setelah imbang 2-2, Minggu (14/8/2022) malam WIB.
  • Gol telat Harry Kane pada menit ke-90+8 menggagalkan kemenangan Chelsea.
  • Thomas Tuchel dan Antonio Conte bersitegang dan mendapatkan kartu merah.

SKOR.id - Chelsea dan Tottenham Hotspur berakhir imbang 2-2 dalam laga yang dramatis di Stadion Stamford Bridge, Minggu (14/8/2022) malam WIB.

Pada pertandingan pekan kedua Liga Inggris yang digelar di Stadion Stamford Brige ini, Chelsea unggul melalui gol Kalidou Koulibaly.

Sedangkan gol penyeimbang yang ditorehkan Tottenham Hotspur diciptakan oleh Pierre Hojbjerg. Sementara gol kedua The Blues tercipta dari aksi Reece James.

Tottenham Hotspur akhirnya berhasil mencuri satu poin lewat gol telat Harry Kane.

Gol pertama Chelsea dalam pertandingan ini diraih lewat aksi bek baru mereka, Kalidou Koulibaly, pada menit ke-19.

Yang menarik, gol tersebut juga terjadi berkat umpan dari pemain baru The Blues, Marc Cucurella.

Kalidou Koulibaly dan Marc Cucurella memang merupakan pemain yang baru didatangkan The Blues pada bursa transfer musim panas 2022 ini.

Chelsea mendatangkan Kalidou Koulibaly dari Napoli sedangkan Marc Cucurella dari Brighton and Hove Albion.

Gol Kalidou Koulibaly itu pun diciptakan dengan cara yang mengesankan, lewat tendangan voli yang bersarang ke gawang Tottenham Hotspur.

Dengan hasil imbang ini, Chelsea telah mengoleksi empat poin dari dua laga Liga Inggris 2022-2023 sejauh ini.

Mereka untuk sementara ada di posisi ketujuh klasemen, sedangkan Tottenham Hotspur yang juga meraih empat poin, ada di posisi keempat. Mereka di posisi tersebut karena unggul dalam selisiih gol setelah menang besar, pekan lalu.

Dalam pertandingan ini, pelatih Chelsea, Thomas Tuchel menurunkan tiga bek yaitu Reece James, Thiago Silva, dan Kalidou Koulibaly di depan kiper Edouard Mendy.

Sedangkan bek sayapnya adalah Ruben Loftus-Cheek dan Marc Cucurella. N'Golo Kante dan Jorginho di lini tengah.

Dua gelandang kreatifnya adalah Kai Havertz dan Mason Mount di belakang Raheem Sterling yang diplot sebagai penyerang.

Sedangkan Chelsea juga menggunakan pola yang sama (3-4-2-1). Gol Tottenham Hotspur yang diciptakan Pierre-Emile Hoejbjerg terjadi pada menit ke-68.

Gol tersebut terjadi setelah blunder yang dilakukan gelandang Chelsea, Jorginho, saat mencoba mengantisipasi bola.

Pemain Tottenham Hotspur, Ben Davies, berhasil memanfaatkan kesalahan tersebut dengan memberikan umpan kepada Pierre-Emile Hojbjerg.

Dengan kaki kanannya, Emile Hojbjerg mencetak gol tersebut dari posisi sedikit di luar jantung pertahanan tuan rumah.

Setelah gol penyeimbang tersebut, terjadi ketegangan antara kedua pelatih, Thomas Tuchel dan Antonio Conte.

Keduanya dipisahkan di pinggir lapangan dan wasit memberikan kartu kuning untuk kedua pelatih ini.

Namun demikian, hasil tersebut tidak bertahan lama. Chelsea kembali unggul 2-1. Pada menit ke-77, bek Chelsea yaitu Reece James, mencetak gol kedua timnya di laga ini.

Reece James mencetak gol tersebut setelah memanfaatkan assist Raheem Sterling yang sebelumnya menerima operan kunci dari gelandang N'Golo Kante.

Thomas Tuchel merayakan gol pemainnya tersebut dengan ekspresi berlari di pinggir lapangan, melewati Antonio Conte yang kecewa.

Namun, drama belum berakhir di Stamford Brige. Menit ke-90+8, Tottenham Hotspur berhasil menggagalkan kemenangan tuan rumah.

Adalah penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane, berhasil mencetak gol penyeimbang pada menit-menit akhir pertandingan tersebut dan membuat kedudukan menjadi 2-2.

Harry Kane mencetak gol tersebut memanfaatkan assist bintang baru Spurs, Ivan Perisic.

Di akhir pertandingan, wasit akhirnya memberikan kartu merah bagi kedua pelatih karena masih bersitegang jelang laga berakhir.

Situasi panas di akhir laga itu terjadi jketika Antonio Conte dan Thomas Tuchel di akhir pertandingan bersalaman namun kedua tangan mereka kemudian malah tidak terlepas dan saling menarik.

Keduanya akhirnya kembali dipisahkan. Drama di Stamford Bridge di pekan kedua ini semakin menegaskan persaingan di antara kedua pelatih tersebut.

Fakta Menarik Laga Chelsea vs Tottenham Hotspur

  • Ketika Kalidou Koulibaly mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur, dia telah melepaskan tiga tembakan di babak pertama untuk Chelsea, satu tembakan lebih banyak dibandingkan dengan Tottenham Hotspur saat itu (dua tembakan).
  • Kalidou Koulibaly merupakan pemain pertama yang berhasil mencetak gol pertama pula di Liga Inggris untuk Chelsea saat lawan Tottenham Hotspur, pencapaian yang sebelumnya hanya pernah ditorehkan Michael Essien pada Maret 2006 silam.
  • Tottenham Hotspur kembali mengalami kesulitan saat tandang lawan Chelsea. Kini, dalam 38 laga tandang lawan Chelsea di semua ajang, mereka hanya menang sekali dengan 13 laga lainnya imbang dan 24 kali kalah. Kemenangan itu terjadi pada April 2018 di Liga Inggris, 3-1.

Chelsea 2-2 Tottenham Hotspur

Gol: 1-0 (Kalidou Koulibaly, 19), 1-1 (Emile-Hojbjerg, 68), 2-1 (Reece James, 77), 2-2 (Harry Kane (90+8)

Chelsea (3-4-2-1): Eduard Mendy; Reece James, Thiago Silva, Kalidou Koulibaly; Loftus-Cheek, N'Golo Kante/Conor Gallagher (85), Jorginho/Cesar Azpilicueta (73), Marc Cucurella; Kai Havertz/Armando Broja (90), Mason Mount; Raheem Sterling/Christian Pulisic (85)

Pelatih: Thomas Tuchel

Tottenham Hotspur (3-4-2-1): Hugo Lloris; Cristian Romero, Eric Dier, Ben Davies; Emerson/Lucas Moura (82), Pierre Hojbjerg, Rodrigo Bentancur/Yves Bissouma (79), Ryan Sesegnon/Richarlison (57); Dejan Kulusevski, Son Heung-min/Ivan Perisic (79); Harry Kane

Pelatih: Antonio Conte

Kartu kuning:Reece James, Edouard Mendy, Thomas Tuchel, Antonio Conte, Kai Havetz
Kartu merah: Thomas Tuchel, Antonio Conte
Wasit: Anthony Taylor
Stadion: Stamford Bridge

Berita Liga Inggris Lainnya

Skor 7: Kekalahan Terbesar Manchester United

VIDEO: Antonio Conte Minta Dua Pemain untuk Setiap Posisi di Tottenham Hotspur

Source: BBC Sport

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

madura utd vs prsebaya

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Madura United vs Persebaya di Liga 1 2024-2025

Madura United menjamu Persebaya Surabaya dalam laga pekan ke-12 Liga 1 2024-2025 di Stadion Gelora Bangkalan, Senin (2/12/2024) malam.

Teguh Kurniawan | 01 Dec, 20:14

F1 2024

Formula 1

Update F1 2024: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi F1 2024 terdiri dari 24 seri dan bakal berlangsung dari awal Maret hingga awal Desember tahun ini.

Doddy Wiratama | 01 Dec, 18:54

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 01 Dec, 18:39

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 Dec, 18:29

Laga Liverpool vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Liverpool vs Manchester City: The Cityzens Gagal Hentikan Laju Armada The Reds

Hasil pertandingan Liga Inggris 2024-2025 antara Liverpool vs Manchester City di Stadion Anfield.

Pradipta Indra Kumara | 01 Dec, 18:00

Real Madrid vs Getafe di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Hasil Real Madrid vs Getafe: Gol Kylian Mbappe Bantu Los Blancos Amankan 3 Poin

Hasil pertandingan Real Madrid vs Getafe pada lanjutan La Liga (Liga Spanyol) 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 01 Dec, 17:22

Hasil kolaborasi Nike dan Sacai memunculkan kapsul baru untuk semua gender, salah satunya jaket yang terlihat modis untuk wanita ini. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Nike dan Sacai Melepas Kapsul Baru

Nike dan Sacai menampilkan lima gaya yang terinspirasi dari pakaian olahraga bersama dengan T-shirt untuk semua gender.

Tri Cahyo Nugroho | 01 Dec, 16:29

Air Jordan 3 Black Cat diyakini bakal menjadi buruan para pencinta sneaker karena desainnya yang ikonik. (M. Yusuf/Skor.id)

Sneakers

Air Jordan 3 Black Cat Kembali pada Januari 2025

Air Jordan 3 Black Cat merupakan siluet ikonik yang menggabungkan desain klasik dengan sentuhan modern.

Tri Cahyo Nugroho | 01 Dec, 16:22

psbs biak vs malut utd

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming PSBS vs Malut United di Liga 1 2024-2025

Dua tim promosi, PSBS Biak dan Malut United, bertarung di pekan ke-12 Liga 1 2024-2025, Senin (2/12/2024) sore.

Teguh Kurniawan | 01 Dec, 16:10

Gelandang Chelsea, Enzo Fernandez. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Chelsea vs Aston Villa: The Blues Menang 3-0, Jaga Posisi Empat Besar

Chelsea menang 3-0 atas Aston Villa dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (1/12./2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 01 Dec, 15:42

Load More Articles