Harry Maguire Punya Andil Terciptanya gol Tendangan Bebas Bruno Fernandes ke Gawang Liverpool

Dewi

Editor:

  • Kapten Manchester United, Harry Maguire, mengunggah foto momen ketika Bruno Fernandes melepaskan tendangan bebas ke gawang Liverpool. 
  • Dalam foto tersebut, tampak Harry Maguire menjadi salah satu pagar hidup.
  • Foto yang memperlihatkan Maguire seolah ingin menunjukkan bahwa dirinya juga berperan terjadinya gol tersebut dan inilah yang dinamakan team work.

SKOR.id - Harry Maguire belakangan sempat berbicara tentang arti ban kapten dan kepemimpinan di klub besar seperti Manchester United.

Bek tengah 27 tahun tersebut rupanya ingin menyempurnakan lagi pesannya tentang pentingnya kerja sama tim.

Rupanya, Harry Maguire memilih menyampaikan pesan tersebut lewat sebuah foto tendangan bebas Bruno Fernandes yang menentukan kemenangan timnya lawan Liverpool, di ajang Piala FA, Senin (25/1/2021) dini hari WIB.

Tapi, foto yang diunggah di akun media sosialnya dipilih saat dirinya berada di antara pagar hidup.

Momen foto tersebut memperlihatkan Maguire yang merendahkan tubuhnya lalu tampak melihat ke arah bola yang masuk ke gawang Liverpool yang dijaga kiper Alisson Becker.

Maguire sepertinya ingin menyampaikan bahwa kehadirannya saat itu membuat pandangan Alisson terhalang sehingga sulit menebak arah bola.

"Eyes on the ball", demikian caption yang diberikan dalam foto di Instagram-nya tersebut.

Selanjutnya dia menambahkan lagi komentarnya dengan "Apakah sudah cukup bagus penghalangnya?"

Foto dan komentar tersebut pun berhasil terkirim pesannya. Terbukti, sejumlah komentar dari pendukung Manchester United memuji apa yang telah dilakukan Maguire saat itu.

"Kepala Harry menghalangi pandangan Alisson sehingga sulit melihat tendangan bebas Bruno Fernandes," demikian salah satu komentarnya. "Kerja tim yang bagus".

Gol Bruno Fernandes menjadi penentu kemenangan Manchester United pada pertandingan tersebut, 3-2.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Harry Maguire (@harrymaguire93)

Dan, Maguire mencoba mengingatkan suporter pentingnya arti kerja sama tim. Selama ini, atau sebelum sukses Manchester United memimpin klasemen sementara, Maguire memang kerap menjadi kambing hitam.

Pemain timnas Inggris itu dianggap bukan orang yang tepat memakai ban kapten di Old Trafford.

Dalam fase badai kritik tersebut, pelatih Ole Gunnar Solskjaer pun didesak untuk mendatangkan pemain yang lebih berpengalaman.

 

Namun Manchester United berhasil membungkam kritik dengan menempati posisi puncak klasemen dan Maguire menegaskan The Red Devils punya pemimpin di semua sektor.

"Saya pikir ini sesuatu yang dibesar-besarkan media, tentang kepemimpinan di klub ini. Tapi pastinya, ini adalah kelompok kepemimpinan terbaik yang saya pernah terlibat di dalamnya," kata Maguire dalam podcast Manchester United.

"Kami punya banyak pemimpin di ruang ganti, banyak pemain senior profesional. Dan Anda tidak harus menjadi senior pro untuk menjadi pemimpin," kata Maguire lagi.

Harry Maguire dipercaya mengenakan ban kapten Manchester United sejak Januari 2020.

Pemain 27 tahun ini mengaku bangga mendapat keistimewaan tersebut dari Ole Gunnar Solskjaer.

"Tentu itu momen besar untuk saya, ini sebuah kehormatan besar bermain untuk klub ini, apalagi menjadi kapten dan memimpin para pemain di Old Trafford," Maguire menambahkan.

"Ini sebuah kehormatan dan keistimewaan besar. Hal ini datang jauh lebih cepat daripada yang saya bayangkan."

Harry Maguire akan kembali memimpin Manchester United pada pertandingan melawan bekas klubnya, Sheffield United, Kamis (28/1) dini hari WIB.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia. 

Berita Manchester United Lainnya 

Pelatih Manchester United Pastikan Eric Bailly Tersedia saat lawan Sheffield United

Ole Gunnar Solskjaer Beri Restu Jesse Lingard Pindah dari Manchester United

Source: GoalManchester Evening News

RELATED STORIES

Link LIve Streaming Liga Inggris: Southampton vs Arsenal

Link LIve Streaming Liga Inggris: Southampton vs Arsenal

Link live streaming pertandingan Liga Inggris antara Southampton menghadapi Arsenal.

Link Live Streaming LIga Inggris: West Brom vs Manchester City

Link Live Streaming LIga Inggris: West Brom vs Manchester City

Link live streaming Liga Inggris antara West Bromwich Albion vs Manchester City

Manchester City Tak Terkalahkan dalam 11 Laga di Liga Inggris

Manchester City Tak Terkalahkan dalam 11 Laga di Liga Inggris

Manchester City membuat catatan impresif di Liga Inggris setelah mengalahkan West Bromwich Albion.

Klasemen Liga Inggris: Spurs Tumbang, Liverpool Kembali ke 4 Besar

Klasemen Liga Inggris: Spurs Tumbang, Liverpool Kembali ke 4 Besar

Berikut hasil dan klasemen Liga Inggris sampai hari Kamis (28/1/2021) dan Jumat dini hari WIB.

Harry Maguire Bidik Trofi Demi Bungkam Pembenci Manchester United

Harry Maguire mengklaim banyak pihak yang ingin melihat Manchester United gagal meraih gelar.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

byon madness

Other Sports

BYON Madness Hadirkan 2 Calon Juara Dunia Tinju asal Indonesia, Tayang di Vidio dan SCTV

BYON Madness digelar di Studio 6 Emtek City, Jakarta, Sabtu (26/4/2025), menandai kembalinya combat sport ke layar televisi nasional.

Teguh Kurniawan | 25 Apr, 12:34

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 25 Apr, 10:49

Futsal Nation Cup 2025, Piala Futsal Indonesia yang diikuti delapan tim teratas Liga Futsal Indonesia atau Pro Futsal League 2024-2025 pada April 2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Prediksi dan Link Live Streaming Futsal Nation Cup 2025: Semifinal pada 26 April

Fafage Banua vs Cosmo JNE dan Bintang Timur vs Pangsuma FC pada Sabtu (26/4/2025) sore dan malam.

Taufani Rahmanda | 25 Apr, 09:43

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 25 Apr, 07:44

Stadion Anfield saksi kisah seru duel Liverpool vs Manchester United. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Menilik Perbandingan Gelar Liverpool vs Manchester United

Liverpool atau Manchester United, siapa yang memiliki gelar lebih banyak? Simak dalam perbandingan berikut ini!

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 06:09

Profil Klub Liga Italia, AC Milan. (Yusuf/Skor.id)

Liga Italia

Bologna vs AC Milan di Final Coppa Italia, I Rossoneri Punya Pengalaman Lebih Banyak

AC Milan akan menghadapi Bologna di final Coppa Italia 2024-2025, pengalaman I Rossoneri lebih banyak.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 03:56

EVOS Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

EVOS Umumkan Kembalinya Branz ke Skuad MPL ID Season 15

Sebelumnya Branz berstatus sebagai roster inactive dari tim berjuluk Macan Putih itu.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 03:22

Dewa United Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Persiapan Dewa United Esports Hadapi Laga Sulit di Pekan Kelima MPL ID Season 15

Dewa United Esports akan menghadapi RRQ Hoshi dan Team Liquid ID di pekan kelima MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:58

El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid di Supercopa de Espana (Piala Super Spanyol). (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid jelang bertemu final Copa del Rey 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:54

Timnas futsal putri Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Pesan Wamenpora untuk Timnas Futsal Putri Indonesia

Timnas Futsal Putri Indonesia akan berlaga di ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:39

Load More Articles