Halloween: 5 Momen Menakutkan dalam Olahraga

Kunta Bayu Waskita

Editor: Kunta Bayu Waskita

Kamis Mistis kali ini bertema Halloween, yang mengetengahkan momen-momen menakutkan dalam olahraga (Jovi Arnanda/Skor.id).
Kamis Mistis kali ini bertema Halloween, yang mengetengahkan momen-momen menakutkan dalam olahraga (Jovi Arnanda/Skor.id).

SKOR.idHalloween yang diperingati tiap 31 Oktober oleh banyak negara Barat adalah saat yang tepat untuk mengenang momen yang menghantui dan kejadian tragis. 

Meskipun momen-momen menakutkan dapat menjadi sesuatu yang menyenangkan saat merayakan Halloween, dalam dunia olahraga, hal itu memiliki konsekuensi yang serius.

Kamis Mistis edisi kali ini mengetengahkan tema Halloween, dengan mengungkap lima momen menakutkan dalam olahraga yang pernah terjadi di dunia.

1. Bola Bisbol Hantam Kepala Pemain MLB dengan Keras

Salah satunya terjadi pada pitcher MLB, Alex Cobb. Pada 17 Juni 2013, Cobb harus ditandu keluar lapangan setelah kepalanya terkena bola keras dari Eric Hosmer dari Kansas City Royal.

Penonton di Tropicana Field terkesiap. Pemain dari kedua tim meletakkan tangan di kepala mereka saat keheningan memenuhi stadion.

Pelatih dari kedua tim segera berlari ke lapangan dan Cobb terlihat menendang-nendang kakinya saat diperiksa di gundukan tanah. Cobb dibawa ke rumah sakit oleh dua pelatih dan pulih sepenuhnya.

2. Penikaman Monica Seles

Berbicara tentang hal yang menakutkan, apakah Anda ingat ketika petenis putri Monica Seles ditikam seseorang saat pertandingan?

Tepatnya pada 30 April 1993, Seles yang saat itu merupakan petenis nomor 1 dunia sedang bertanding melawan Magdalena Maleeva dalam ajang Citizen Cup. 

Seles hampir memenangkan pertandingan tersebut ketika punggungnya ditikam dari belakang dengan pisau sepanjang 23 cm oleh seorang penggemar tenis.

Teriakannya yang mengerikan menggema di seluruh stadion.

Penyerang Seles adalah seorang pria berusia 38 tahun, kemudian ia mengaku terobsesi dengan Steffi Graf, rival utama Seles, dan berusaha mengakhiri persaingan tersebut dengan menikam Seles.

Petugas keamanan dan penonton menahan pria tersebut sebelum ia dapat menikamnya lagi. 

Seles beruntung, sayatannya hanya sekitar satu setengah inci dalamnya, hanya mengenai sumsum tulang belakang dan organ lainnya. 

Petenis Serbia itu akhirnya pulih dari serangan tersebut dan melanjutkan kariernya.

3. Peristiwa Berdarah di NHL

Pada 1989, kiper tim hoki es Buffalo Sabres, Clint Malarchuk, sedang menjaga gawang ketika sebuah tabrakan aneh menghantam lehernya dengan bilah sepatu roda, dan memutuskan arteri karotisnya. 

Pemandangan itu sangat menakutkan. Malarchuk kehilangan banyak darah yang menetes ke seluruh es di sekitarnya.

Beberapa penggemar di tribune jatuh sakit saat melihat darah yang tumpah. Beruntung, Malarchuk selamat, dan terus bermain selama beberapa musim lagi serta menjadi pelatih di kompetisi National Hockey League.

4. Tabrakan Maut dalam Balapan Daytona 500

Dale Earnhardt Sr adalah salah satu pembalap paling terkenal dalam sejarah balap, ia mendominasi olahraga otomotif tersebut selama hampir tiga dekade. 

Earnhardt sangat produktif, penggemar memanggilnya "The Intimidator" atau "The Man in Black."

Dalam ajang balapan Daytona 500 pada 18 Februari 2001, Earnhardt mengalami apa yang tampak seperti kontak ringan dengan pembalap lawan. 

Ternyata dampaknya sama sekali tidak ringan. Mobilnya berputar di luar kendali, menabrak mobil lain sebelum menabrak dinding dengan kecepatan 257 km/jam.

Puluhan ribu penonton di trek menunggu dengan gelisah kabar tentang kondisinya. Mereka diberitahu bahwa Earnhardt meninggal dunia saat terjadi benturan.

Hal positifnya adalah badan pengelola Daytona belajar dari tragedi itu, kemudian membuat olahraga otomotif ini lebih aman bagi pembalap masa depan.

5. Patah Kaki Joe Theismann

Apa yang disebut sebagai "Momen paling mengejutkan dalam sejarah NFL" mengakhiri karier quarterback Joe Theismann pada 18 November 1985, dalam laga antara Washington Redskins vs New York Giants.

Theismann saat itu merupakan bintang NFL, dan dijuluki "Pukulan yang tidak akan pernah dilupakan oleh siapa pun yang melihatnya" oleh Washington Post.

Skornya adalah 7-7 pada kuarter kedua ketika Redskins yang diperkuat Theismann mencoba menjalankan permainan flea-flicker

Theismann mengoper bola kepada fullback John Riggins, yang mengoper bola kembali kepadanya. Pertahanan Giants tidak terkecoh dan mencoba menyerang Theismann. 

Saat linebacker Lawrence Taylor menjatuhkan Theismann, lututnya langsung mengenai kaki kanan Theismann, mematahkan tibia dan fibulanya.

“Rasa sakitnya luar biasa, seperti terkena tusukan,” kata Theismann dalam sebuah wawancara pada tahun 2005. 

“Kedengarannya seperti dua tembakan dari moncong senjata api di bahu kiri saya. Pow, pow!” Theismann menambahkan. Cedera Theismann kemudian disorot dalam film The Blind Side.

Source: sportsevenmediagroup.com

RELATED STORIES

PUBG Mobile Melokal dengan Skin Pocong Jelang Perayaan Halloween

PUBG Mobile Melokal dengan Skin Pocong Jelang Perayaan Halloween

PUBG Mobile mernghadirkan skin senjata DBS, panci, Backpack hingga setelan bertema Pocong.

10 Pemain NBA dengan Kostum Halloween Terbaik, Ada yang Cosplay Jadi Batman

10 Pemain NBA dengan Kostum Halloween Terbaik, Ada yang Cosplay Jadi Batman

Halloween tidak selalu identik dengan kostum menyeramkan, seperti yang dipakai para pemain NBA ini.

Nike Dunk Mid Edisi Halloween Diluncurkan dengan Detail Tematik

Bertahun-tahun Nike merayakan Halloween dengan menunjukkan berbagai siluet berpenampilan seram.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

jakarta e-prix 2025

Automotive

Jakarta E-Prix 2025 Kembali Digelar, Pemprov DKI Siap Beri Dukungan Penuh

Sempat tertunda, gelaran ketiga Jakarta E-Prix akan hadir kembali di Jakarta International E-Prix Circuit, Ancol, pada 21 Juni 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 20:17

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 24 Apr, 18:07

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 24 Apr, 17:35

al ghazali balap

Other Sports

Diperkuat Drifter Senior, Tim Balap Milik Al Ghazali Punya Ambisi Besar

Al Ghazali, bersama tim miliknya, Seven Speed Motorsport, akan kembali meramaikan kancah balap sepanjang 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 16:48

Kompetisi sepak bola kasta keempat di Indonesia, Liga 4. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Update Daftar Tim yang Lolos Babak 32 Besar Putaran Nasional Liga 4 2024-2025

Daftar tim akan diperbaharui seiring berjalannya babak 64 besar putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 16:10

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Jadwal Pekan Kelima MPL ID Season 15, Dilema Anavel

Pekan kelima MPL ID Season 15 akan berlangsung 25 hingga 27 April 2025.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 15:28

piala sudirman 2025 - indonesia

Badminton

Berangkat ke Cina, Tim Indonesia Ingin Segera Matangkan Persiapan Piala Sudirman 2025

Tim bulu tangkis Indonesia sudah terbang menuju Xiamen, Cina, Kamis (24/4/2025), untuk bertarung di Piala Sudirman 2025.

Teguh Kurniawan | 24 Apr, 15:20

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 15:06

Futsal Nation Cup, titel untuk Piala Futsal Indonesia atau turnamen pendamping kompetisi utama. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Rekap Hasil Futsal Nation Cup 2025: Cosmo JNE Menang Penalti, Black Steel Kalah Telak

Tiga pertandingan perempat final pada Kamis (24/4/2025); Unggul FC vs Cosmo JNE, BTS vs Sadakata, Black Steel vs Pangsuma FC.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 14:34

Roster Bigetron Esports berambut merah di pekan keempat MPL ID Season 15. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Esports

Alasan di Balik Rambut Merah Skuad Bigetron Esports

Bigetron Esports kompak mengecat rambut mereka di pekan keempat MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 14:16

Load More Articles