- Hadirnya update patch terbaru ini juga sangat berpengaruh pada perkembangan META yang ada dalam game Mobile Legends.
- Skor.id telah merangkum tier list beberapa hero yang cocok digunakan untuk solo rank selama bulan Desember 2022 ini.
- Sebut saja hero-hero kuat seperti Esmeralda, Paquito, dan Claude masih cocok digunakan untuk solo rank.
SKOR.id - Mobile Legends baru saja merilis update patch terbarunya pada Kamis (1/12/2022).
Terjadi beberapa perubahan berupa nerf dan buff kepada hero-hero tertentu.
Dimana hadirnya update patch terbaru ini juga sangat berpengaruh pada perkembangan META yang ada dalam game Mobile Legends.
Skor.id telah merangkum tier list beberapa hero yang cocok digunakan untuk solo rank selama bulan Desember 2022 ini.
Tentunya pemilihan hero yang masuk tier list ini sudah diperhitungkan sesuai dengan kebutuhan dalam tim.
Apalagi kini muncul hero-hero pasca buff yang mulai diperhitungkan keberadaannya, sebut saja Martis, Joy, hingga Carmilla.
Berikut adalah tier list hero Solo rank Mobile Legends per bulan Desember 2022:
EXP lane
tier S: Esmeralda, Masha, Paquito, Kaja, Yu Zhong, Leomord, Martis, Dyrroth, Benedetta, Joy
tier A: Julian, Fredrinn, Hilda, Thamuz, Phoveus, Badang, X.Borg, Uranus, Balmond, Chou, Lapu Lapu, Terizla
Gold lane
tier S: Wanwan, Melissa, Brody, Beatrix, Claude, Natan, Irithel, Lesley
tier A: Moskov, Popol & Kupa, Karrie, Miya, Bruno
Jungler
tier S: Paquito, Balmond, Akai, Lancelot, Ling, Yi Shun-sin, Karina, Aamon, Julian, Benedetta, Martis
tier A: Fanny, Hayabusa, Kaja, Carmilla, Thamuz, Barats
Mid lane
tier S: Lylia, Julian, Yve, Pharsa, Kadita, Joy, Alice, Kagura, Gusion
tier A: Luo Yi, Cecilion, Xavier, Vale, Faramis
Roamer
tier S: Mathilda, Atlas, Ruby, Grock, Diggie, Lolita, Selena, Franco, Chou
tier A: Belerick, Fredrinn, Martis, Angela, Faramis, Hilda, Carmilla, Saber
Berita Mobile Legends lainnya:
Game Corner: 5 Kelebihan Hero Natan Mobile Legends Terbaru
Jess No Limit Sebut Hero Terkuat di Mobile Legends: Bang Bang Saat Ini