Febri Hariyadi: Enggak Enak Rasanya Dicoret dari Timnas Indonesia

Furqon Al Fauzi

Editor:

  • Febri Hariyadi beberapa kali mengalami pencoretan dari timnas Indonesia untuk level usia muda.
  • Mulai dari timnas Indonesia U-13, U-15, hingga U-19 era Indra Sjafri, Febri Hariyadi pernah dicoret.
  • Hal itu diakui Febri Hariyadi jadi titik tolak kariernya hingga menjadi langganan timnas Indonesia saat ini.

SKOR.id - Siapa sangka sebelum menjadi andalan timnas Indonesia, pemain Persib  Bandung Febri Hariyadi, harus melewati perjalanan karier yang kurang mengenakan.

Pada usia muda, Febri Hariyadi beberapa kali mengalami pencoretan dari timnas Indonesia.

Bahkan, Febri juga pernah dicoret oleh pelatih timnas Indonesia U-19 saat itu yang kini menjabat sebagai Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri.

Hal itu diungkapkan Febri dalam bincang santai di Chanel YouTube Hanif & Rendy Show, Sabtu (17/5/2020).

"Dicoret beberapa kali dari timnas Indonesia usia muda itu justru memotivasi saya untuk lebih baik lagi," ujar Febri.

Berita Timnas Indonesia Lainnya: Kembali ke Timnas Indonesia, Febri Hariyadi Siap Kerja Keras

"Awal-awalnya masuk timnas Indonesia U-13 dicoret, U-15 juga sama dicoret, lalu U-19 jaman Indra Sjafri juga dicoret," kata Febri.

Namun menurut Febri, beberapa kali pencoretan dari timnas itu justru tidak membuatnya patah semangat.

Baca Juga: Kagumi Soekarno, Striker AA Tiga Naga Ini Jadi Kutu Buku Saat Libur

Sebaliknya, Bow, sapaan akrab Febri Hariyadi, menjadi lebih termotivasi untuk menjadi pemain yang lebih baik.

"Ya itu saya jadikan motivasi buat diri sendiri. Jadi ada gereget, kayak ngebangun hatilah. Saya sadar harus lebih kerja keras lagi saat itu," ujar Febri.

"Saya harus tambah lagi segala macamlah, dari segi latihan, belajar, tanya-tanya segala macam."

"Alhamdulillah, saya sampai bisa masuk timnas. Awalnya, saya masuk timnas pelajar bareng (Septian) David Maulana dan Ilham Udin," ia menambahkan.

Febri kemudian sempat dipanggil untuk mengikuti seleksi timnas Indonesia U-19 asuhan Indra Sjafri era Evan Dimas dan kawan-kawan.

Baca Juga: Liga Malaysia 2020 Didesak Pelatih Timnas Malaysia Dilanjutkan

Namun sekali lagi, Febri Hariyadi mengalami nasib buruk karena menerima pencoretan.

Dia kalah bersaing dengan Ilham Udin, Maldini Pali, maupun Dinan Javier. Akan tetapi, Febri mengaku justru dari situlah titik balik kariernya hingga saat ini menjadi langganan timnas Indonesia.

"Waktu itu seleksi timnas U-19 di Yogyakarta, saya kecoret. Nah tetapi dari situlah saya merasa bahwa masih ada kurang," kata Febri.

"Dalam arti ya dari latihannya, mungkin cara belajarnya segala macam, instrospeksi diri," ujar Febri.

"Sampai saya akhirnya, bisa masuk di timnas Indonesia asuhan coach Luis Milla."

Baca Juga: Bek Asing Persib Ingin Liga 1 Bergulir Lagi Demi Jaga Momentum

Menurut Febri, semua pemain pasti merasakan bagaimana tak enaknya dicoret dari timnas.

"Namun, itu justru yang ngebangunin hati saya buat kerja lebih keras lagi," tutur Febri.

"Itu yang saya lakukan jangan sampai saya dicoret lagi dari timnas. Karena rasanya dicoret itu enggak enak."

 

RELATED STORIES

Bagus Kahfi Siap Jadikan Piala Dunia U-20 2021 sebagai Batu Loncatan

Bagus Kahfi Siap Jadikan Piala Dunia U-20 2021 sebagai Batu Loncatan

Penyerang timnas Indonesia U-19, Amiruddin Bagus Kahfi, memiliki target ambisius pada Piala Dunia U-20 2021.

Cara Yanto Basna Ajak Pemain Indonesia Keluar dari Zona Nyaman

Cara Yanto Basna Ajak Pemain Indonesia Keluar dari Zona Nyaman

Bek timnas Indonesia yang berkarier di Thailand, Yanto Basna, mengajak para pemain nasional untuk berkarier di luar negeri.

Banyak Bertanya Bikin Febri Hariyadi Menjadi seperti Sekarang

Banyak Bertanya Bikin Febri Hariyadi Menjadi seperti Sekarang

Febri Hariyadi sempat merasa bodoh saat baru masuk tim utama Persib Bandung.

Febri Hariyadi Berbagi Cerita tentang Satu Gol Favorit Sepanjang Kariernya

Febri Hariyadi Berbagi Cerita tentang Satu Gol Favorit Sepanjang Kariernya

Febri Hariyadi bercerita tentang gol yang tak pernah ia lupakan dalam kariernya.

Rendy Juliansyah Beberkan Cerita Kariernya di Youtube Adam Alis

Rendy Juliansyah Beberkan Cerita Kariernya di Youtube Adam Alis

Mantan pemain gelandang timnas U-16 Indonesia, Rendy Juliansyah itu menceritakan awal kariernya didunia sepak bola.

Timnas Laos Bisa Segera ''Mengungguli'' Timnas Indonesia

Timnas Laos Bisa Segera ''Mengungguli'' Timnas Indonesia

Pusat latihan timnas Laos mulai dibangun saat timnas Indonesia belum memiliki hal itu.

Ini Lawan Tersulit Timnas Indonesia Versi Luis Milla, Bukan Malaysia

Ini Lawan Tersulit Timnas Indonesia Versi Luis Milla, Bukan Malaysia

Luis Milla Aspas mengungkapkan tim mana yang mana yang paling sulit dihadapi saat masih melatih timnas Indonesia.

Pemain FC Twente Mengaku Sempat Dipanggil Seleksi Timnas Indonesia

Pemain FC Twente Mengaku Sempat Dipanggil Seleksi Timnas Indonesia

Mees Hilgers mengaku mendapat panggilan dari timnas senior Indonesia, namun dibatalkan karena virus corona.

Esai Foto: Final SEA Games 2011, Kenangan Pahit Timnas Indonesia U-23 di Jakarta

SEA Games 2011 tak hanya penuh drama khususnya pada sepak bola putra, tetapi kesialan menimpa timnas Indonesia U-23.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Barcelona menguasai La Liga 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona di La Liga 2025-2026

Prediksi pertandingan dan link live streaming Barcelona vs Girona di La Liga 2025-2026.

Pradipta Indra Kumara | 17 Oct, 02:16

Profil klub Liga Inggris, Manchester City. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester City vs Everton di Liga Inggris 2025-2026

Prediksi pertandingan dan link live streaming Manchester City vs Everton di Liga Inggris 2025-2026.

Pradipta Indra Kumara | 17 Oct, 01:08

Profil Klub Liga Inggris musim 2025-2026, Nottingham Forest. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Nottingham Forest vs Chelsea di Liga Inggris 2025-2026

Prediksi pertandingan dan link live streaming Nottingham Forest vs Chelsea di Liga Inggris 2025-2026.

Pradipta Indra Kumara | 16 Oct, 23:30

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 16 Oct, 22:42

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 16 Oct, 22:27

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 16 Oct, 22:24

Alarice Mallica Vilobianne

Other Sports

Alarice Mallica Ingin Belajar Banyak dari Kejuaraan Dunia Senam 2025

Berusia 17 tahun, Alarice Mallica Vilobianne merupakan salah satu gymnast andalan Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam 2025.

Teguh Kurniawan | 16 Oct, 20:03

livoli divisi utama 2025

Other Sports

Livoli Divisi Utama 2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen Livoli Divisi Utama 2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Teguh Kurniawan | 16 Oct, 18:21

Erick Thohir sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga atau Menpora. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Other Sports

Dana Cair, Indonesia Bisa Kirim Lebih Banyak Atlet ke SEA Games 2025

Sebelumnya dana untuk mengirimkan atlet ke SEA Games 2025 di Thailand hanya Rp 10 miliar saja.

Gangga Basudewa | 16 Oct, 15:45

Identitas baru dari kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia atau Liga 1 di musim ini, Super League 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Super League 2025-2026: Jadwal, Hasil, Klasemen dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Super League 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi, plus profil tim peserta.

Taufani Rahmanda | 16 Oct, 14:35

Load More Articles