Dibandingkan dengan Kesuburan David Da Silva, Striker Baru Persebaya Santai

Taufani Rahmanda

Editor: Taufani Rahmanda

Pemain asing Persik Kediri untuk Liga 1 2023-2024, Flavio Silva.
Striker asing Persik Kediri, Flavio Silva, tinggalkan klub untuk cari tantangan baru. (Hendy Andika/Skor.id)

SKOR.id - Striker baru Persebaya Surabaya, Flavio Silva mengaku tidak merasa tertekan meski berada dalam bayang-bayang David da Silva.

Persebaya telah mendatangkan berbagai mesin gol dalam beberapa musim terakhir, namun dianggap tidak baik karena standar tinggi sebelumnya.

Yakni pada sosok David da Silva yang sempat menjadi mesin gol tim berjuluk Bajul Ijo itu, yakni ketika main di Liga 1 2018 dan Liga 1 2019.

Secara beruntun, penyerang asal Brasil yang kini menjadi bagian Persib Bandung itu mencatatkan 20 dan 14 gol dari 23 dan 17 laga yang dijalani.

Sekarang, menuju musim baru Liga 1 2024-2025, Persebaya memiliki Flavio Silva sebagai striker yang sebelumnya menjadi bagian Persik Kediri.

Menyadari adanya harapan besar bahkan kekhawatiran dari suporter Bajul Ijo, penyerang berkewarganegaraan Portugal-Guinea Bissau itu tenang.

"Saya tidak tertekan dengan situasi itu, karena saya percaya diri dengan kemampuan saya dan tim," kata Flavio Silva, dari situs resmi Persebaya.

"Saya bisa mencetak gol dari posisi mana pun, dan yang terpenting adalah Persebaya menang. Kalau tim bagus saya sangat percaya diri bisa mencetak banyak gol."

"Persebaya juga punya suporter yang luar biasa, sama seperti di Kediri. Namun di sini lebih besar lagi. Itu menjadi motivasi tambahan untuk saya," ia menjelaskan.

Flavio Silva (rompi hijau) pada sesi latihan Persebaya Surabaya jelang Liga 1 2024-2025, Juli 2024. (Media Persebaya Surabaya).
Flavio Silva (rompi hijau) pada sesi latihan Persebaya Surabaya jelang Liga 1 2024-2025, Juli 2024. (Media Persebaya Surabaya).

Adapun kepercayaan diri pemain asing berusia 28 tahun itu cukup berasalan, jika melihat catatannya pada musim lalu saat memperkuat Persik.

Ia mencetak 23 gol (plus empat assist) dari 29 pertandingan (2.431 menit main) di Liga 1 2023-2024, dan hanya kalah dari David da Silva di daftar top skor.

Sedangkan di Liga 1 2022-2023 yang menjadi musim debutnya di Indonesia, datang di putaran kedua, mencetak tujuh gol dari 16 laga (1.298 menit).

"Saya percaya pada kemampuan saya. Saya pun sangat yakin dengan kemampuan tim ini, semua berjalan dengan baik," ucap Flavio Silva.

"Kami punya kemampuan untuk bersaing, tidak ada yang perlu dikhawatirkan. Yang harus kami lakukan adalah bekerja keras mempersiapkan diri sebaik mungkin," ia memaparkan.

Sementara itu adaptasinya di Persebaya pun berjalan dengan baik dan tidak ada masalah, karena sudah punya pengalaman satu setengah musim di Indonesia.

"Untuk bahasa, saya selalu komunikasi dengan pemain lokal pakai Bahasa Indonesia. Kami saling memahami," Flavio Silva menambahkan.

"Ini penting untuk komunikasi di lapangan apalagi saat transisi menyerang. Dengan pemain asing, seluruhnya, saya juga sering ngobrol. Kami semua sangat dekat seperti keluarga," pungkasnya.

Pelatih Persebaya, Paul Munster, pun berkomunikasi dengan Bahasa Inggris sehingga memudahkan striker bertinggi badan 184 centimeter itu.

Source: PersebayaTransfermarkt

RELATED STORIES

Update Bursa Transfer Liga 1 Menuju Musim 2024-2025

Update Bursa Transfer Liga 1 Menuju Musim 2024-2025

Aktivitas keluar masuk pemain tim 18 klub Liga 1 2024-2025 pada awal musim, diperbaharui berkala.

Persebaya Tak Ikut Piala Presiden 2024, Sudah Punya Gambaran untuk Liga 1 2024-2025

Persebaya Surabaya menggelar TC di Yogyakarta sebagai persiapan terakhir menuju Liga 1 2024-2025.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Grup 1 Liga 2 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Liga 2

Prediksi dan Link Live Streaming Liga 2 2024-2025: Grup 1 Pekan Pertama

Pekan pertama Liga 2 2024-2025 bakal bergulir akhir pekan ini, termasuk empat pertandingan Grup 1.

Teguh Kurniawan | 06 Sep, 20:29

Bek Timnas Inggris, Harry Maguire. (Jovi Arnanda/Skor.id)

World

Harry Maguire Senang Kembali ke Timnas Inggris setelah Lewatkan Euro 2024

Harry Maguire kembali membela Timnas Inggris, setelah melewatkan kesempatan tampil di Euro 2024.

Pradipta Indra Kumara | 06 Sep, 17:24

Casemiro, Bruno Fernandes, dan Antony merupakan tiga bintang Man United berharga tinggi yang belum mampu mendongkrak tim. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Pemain Bintang di Manchester United Tidak Berkembang

Yang membuat pemain bintang gagal di Manchester United adalah masalah multifaset: kepentingan komersial, ketidaksesuaian taktis, dan beban ekspektasi, semuanya berperan.

Tri Cahyo Nugroho | 06 Sep, 17:01

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 14. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 14: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 14 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 06 Sep, 16:53

PMSL SEA Fall 2024 (Level Infinite)

Esports

Klasemen Grand Final PMSL SEA Fall 2024 Hari Pertama

Tim asal Vietnam Dingoz Xavier atau D'Xavier yang berhasil memuncaki klasemen dengan tiga kali WWCD.

Gangga Basudewa | 06 Sep, 16:52

Bek Real Madrid, Eder Militao. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Eder Militao Cedera Lagi, Real Madrid Kehilangan Delapan Pemain

Real Madrid menghadapi serangkaian kasus cedera sepanjang musim ini, terakhir adalah Eder Militao yang kembali harus absen.

Irfan Sudrajat | 06 Sep, 16:41

Tambahan "jaring" pada area depan menjadi daya tarik Air Jordan 4 Net "White. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Air Jordan 4 Net ‘White’ Dilepas Awal Desember 2024

Air Jordan 4 Net hanya akan tersedia untuk ukuran wanita.

Tri Cahyo Nugroho | 06 Sep, 16:38

Raheem Sterling bermain untuk 4 tim besar Liga Inggris, Liverpool, Manchester City, Chelsea, dan Arsenal. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Raheem Sterling, Bintang yang Main di 4 Klub Besar Liga Inggris

Raheem Sterling ikuti jejak Nicolas Anelka, yang memperkuat empat klub besar Liga Inggris.

Pradipta Indra Kumara | 06 Sep, 15:15

Liga TopSkor

TSI U-14 Bakal Bersaing di Asiana Cup 2024

Nantinya TSI akan menghadapi tim dari Spanyol, Jepang, Australia, Korea Selatan, Malaysia, dan Singapura.

Sumargo Pangestu | 06 Sep, 15:04

Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) menjadi juara dunia kelas premier ke-13 yang mampu mempertahankan gelarnya. (Dede Mauladi/Skor.id)

MotoGP

Tercepat di Hari Pertama MotoGP San Marino 2024, Francesco Bagnaia Kirim Sinyal Kebangkitan

Francesco Bagnaia membukukan catatan waktu tercepat dalam sesi Latihan MotoGP San Marino 2024 meski kondisinya tak fit.

Doddy Wiratama | 06 Sep, 14:52

Load More Articles