Deretan Argentinos Persija, Mantan Gubernur DKI Sutiyoso Punya Peran Besar

Furqon Al Fauzi

Editor:

  • Persija pernah diperkuat sejumlah pemain asing asal Argentina yang menjadi andalan skuad Macan Kemayoran.
  • Setidaknya, ada empat pemain asal Argentina yang pernah memperkuat Persija sejak 2003.
  • Mantan Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso punya peran besar saat pertama kali mendatangkan pemain asal Argentina untuk Persija.

SKOR.id - Argentina merupakan salah satu negara penyumbang pemain asing terbanyak kompetisi sepak bola Indonesia sejak era Liga Indonesia bergulir pertama kali pada 1994.

Tak jarang, kehadiran Argentinos (orang Argentina) bisa membuat klub-klub Indonesia menjadi lebih solid.

Karakter dan iklim sepak bola Indonesia dan Argentina yang tak jauh berbeda menjadi salah satu faktor tidak sulitnya pemain Negeri Tango beradaptasi.

Persija menjadi salah satu tim yang pernah memakai jasa pemain asal Argentina yang dimulai sejak 2003.

Saat itu, bahkan manajemen Persija langsung terbang untuk mencari pemain ke Negeri Tango tersebut.

Manajer Persija kala itu, IGK Manila, yang menemukan potensi Emanuel De Porras saat mencari pemain di Argentina. De Porras tidak sendiri.

Striker dengan sapaan Cachi ini diangkut bersama dua rekannya Gustavo Chena dan Gustavo Hernan Ortiz serta pelatih Carlos Garcia Cambon.

Musim tersebut, Persija memang mendapat sokongan dan dukungan besar dari Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso.

“Saat itu, inisiatif saya ke Gubernur DKI, Sutiyoso untuk mengganti pemain asing dari Kamerun ke Amerika Latin," ujar IGK Manila.

"Akhirnya, saya memutuskan untuk terbang ke Argentina. Saya saat itu nonton divisi dua di sana dan akhirnya ketemu Porras dan kawan-kawan."

"Setelah itu, saya ajak mereka ke Indonesia,” tutur pria yang juga manajer timnas Indonesia saat merebut emas sepak bola SEA Games 1991.

Itu hanya permulaan pemain Argentina untuk Persija. Setidaknya, ada empat pemain Argentina yang pernah memperkuat Persija.

Pertama tentunya Emanuel De Porras. Bomber asal Argentina ini sudah tidak asing di telinga para pecinta sepak bola Indonesia.

Cachi datang ke Persija pada 2003. De Porras langsung menunjukkan performa apik. Dari 28 pertandingan, dia mampu mencetak 16 gol.

Saat itu, Cachi membuat duet maut bersama Bambang Pamungkas. Duet Bepe-Cachi total mencetak 28 gol saat itu.

Yang tidak bisa dilupakan oleh the Jakmania adalah saat Cachi mencetak quat-trick pertamanya untuk Persija Jakarta.

Sayangnya, dia hanya satu musim membela Persija, selanjutnya hengkang ke PSIS Semarang.

Berikutnya, ada Gustavo Chena. Chena mencoba peruntungannya dengan bergabung bersama Persija Jakarta selama dua musim medio 2003-2005.

Bersama skuad Macan Kemayoran, Chena juga tampil baik dengan menyumbangkan lima gol dari 25 pertandingan.

Setelah itu, dia sempat mudik ke Argentina untuk memperkuat tim lokal Negeri Tango, 9 de Julio pada musim 2005-2006.

Akhirnya, Chena kembali ke Indonesia hingga saat ini menetap di negeri ini dan telah mengantongi lisensi kepelatihan.

Lalu ada Gustavo Ortiz. Sosok Ortiz mudah dikenali dengan ciri khas penampilannya, dengan gaya rambut gondrong dikuncir. Saat itu, ia menjadi pelayan setia Emanuel De Porras.

Ortiz kerap membuat keajaiban lewat umpan terobosan terukur, serta umpan silang yang memanjakan penyerang.

Pemilik nama lengkap Gustavo Hernan Ortiz juga mempunyai kepiawaian dalam melakuka eksekusi bola mati. Tetapi, dia hanya satu musim membela Persija.

Pemain asing asal Argentina lain yang pernah memperkuat Persija adalah Robertino Pugliara.

Playmaker elegan ini datang pada 2006, Robertino Pugliara mencetak delapan gol dari 50 pertandingan dan menjadi salah satu pemain asing kesayangan the Jakmania.

Setelah 2009, dia hijrah ke Persiba Balikpapan. Tetapi, Pugliara kembali ke Persija pada musim 2011. Pugliara bermain lagi untuk Persija hingga 2013.

Saat itu, pemain yang akrab dengan nomor 10 ini bermain sebanyak 60 kali dan mencetak 10 gol.

Sayang karier Robertino Pugliara terancam berakhir akibat cedera parah yang dia derita bersama Persipura Jayapura. Walau setelah itu, dia sempat membela Persebaya pada 2018.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Persija lainnya:

Trio ABG Persija Jinakkan Persib 10 Tahun Lalu di SUGBK

Eks-Pelatih Persija Bawa Timnya Pesta Tujuh Gol di Eropa

 

 

RELATED STORIES

Asa Penting Shahar Ginanjar untuk Persija saat Masuk Kepala Tiga

Asa Penting Shahar Ginanjar untuk Persija saat Masuk Kepala Tiga

Hari ini, 4 November 2020, kiper Persija Shahar Ginanjar genap berusia 30 tahun.

Tony Sucipto, Sosok Paling Mengayomi untuk Para Pemain Muda Persija

Tony Sucipto dinilai menjadi sosok paling mengayomi bagi pemain muda di Persija.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Yusuf/ Skor.id)

Timnas Indonesia

Erick Thohir Ingin Lolos Piala Dunia Jadi Tradisi, Timnas U-17 Indonesia Akan Ikut EPA

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyambut kembalinya Timnas U-17 Indonesia di Tanah Air setelah berjuang pada Piala Asia U-17 2025.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 08:03

New Balance memperkenalkan seri sepatu trail terbarunya Hierro v9 melalui ajang trail running bertajuk Hidden Tracks! di Bogor, 17 April 2025. (Foto: Taufani Rahmanda/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Other Sports

New Balance Hadirkan Sepatu Trail Anyar untuk Dampingi Pelari Makin Bebas Eksplorasi Alam

Seri sepatu trail terbaru, New Balance Hierro v9, diperkenalkan melalui ajang trail running, Hidden Tracks!, Kamis (17/4/2025).

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 07:23

Futsal Indonesia (Hendy Andika/Skor.id)

Futsal

FFI Dapat Rp7,5 Miliar dari PSSI, Fokuskan untuk Persiapan Timnas Futsal Putri Indonesia

Ketua Umum FFI, Michael Sianipar, juga menyebut Timnas futsal putri Indonesia akan TC di Thailand dan tanding lawan Cina.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 04:12

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Update Daftar Tim yang Lolos Putaran Nasional Liga 4 2024-2025

Daftar tim yang lolos ke putaran nasional Liga 4 2024-2025 dari babak regional, diperbaharui seiring jalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 03:37

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 03:29

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 03:25

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 03:24

Kapten Liverpool, Virgil van Dijk. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Resmi Perpanjang Kontrak di Liverpool, Virgil van Dijk Merasa Spesial

Virgil van Dijk resmi memperpanjang kontraknya di Liverpool hingga dua tahun ke depan.

Rais Adnan | 18 Apr, 02:39

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 18 Apr, 02:16

Kompetisi UEFA Conference League 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Semifinal UEFA Conference League 2024-2025: Chelsea Jumpa Djurgården, Fiorentina Tantang Real Betis

Empat tim sudah dipastikan lolos dan berikut jadwal semifinal UEFA Conference League 2024-2025.

Rais Adnan | 18 Apr, 02:12

Load More Articles