Ayah-Anak di J.League, Tiga dari Keluarga Havenaar Mulai Kiper sampai Striker

Estu Santoso

Editor:

  • Ada tiga anggota keluarga Havenaar di J.League dengan masa aktif berbeda.
  • Dido Havenaar datang ke Liga Jepang sebagai pemain asing asal Belanda lalu jadi warga Negeri Sakura via naturalisasi.
  • Sedangkangkan dua putra Dido Havenaar, Mike dan Nikki, adalah pesepak bola yang lahir dan berkwarganegaraan langsung Jepang.

SKOR.id - Klan Havenaar pertama yang masuk ke Liga Jepang jauh sebelum lahir J.League sebagai kompetisi utama di Negeri Sakura adalah Dido.

Dido Havenaar lahir di Hazerswoude-Dorp, Belanda pada 26 September 1957. Pada 1979, dia bergabung dengan Den Haag.

Dia bermain pada 80 pertandingan untuk klub itu. Lalu masuk pada 1986, Dido Havenaar pindah ke Jepang dan bergabung dengan klub Liga Sepak Bola Jepang yang saat itu bernama Japan Soccer League (JSL).

Mazda adalah klub pertama Dido di Negeri Sakura dengan pelatih Hans Ooft. Kini, Mazda bernama Sanfrecce Hiroshima.

Tahun pertama di Jepang, Dido yang berposisi kiper terpilih menjadi Best Eleven JSL musim 1986-87 dan klubnya menjadi runner-up di Piala Kaisar 1987.

Sayang klub itu terdegradasi ke Divisi 2 JSL pada 1988. Pada 1989, Dido Havenaar pun pindah ke Yomiuri FC (sekarang bernama Tokyo Verdy).

Hanya saja, dia jarang bermain karena cedera. Dia pensiun dan menjadi pelatih penjaga gawang di Toyota Motors (kemudian menjadi Nagoya Grampus Eight) pada 1991.

Uniknya pada 1992, saat JSL dibubarkan dan J1 League dibentuk, Havenaar senior kembali sebagai pemain dan membela Nagoya Grampus Eight.

Kala itu, dia memainkan banyak pertandingan saat bertarung dengan Yuji Ito untuk mendapatkan kans jadi kiper nomor satu klubnya.

Lama di Jepang akhirnya pada Januari 1994, keluarga Dido Havenaar menjadi warga negara Jepang dengan cara dinaturalisasi.

Dido lalu pindah ke Júbilo Iwata dan bermain secara reguler per 1995. Pada 1997, dia pindah ke Consadole Sapporo dan membawa klub ini menjuara J2 League lalu promosi ke J1 League.

Penjaga gawang dengan tinggi 186 cm ini pensiun pada akhir musim 1998 saat usianya 41 tahun.

Estafet karier Dido Havenaar diteruskan putra pertamanya Mike yang lahir di Hiroshima pada 1987.

Mike Havenaar beda dengan sang ayah karena posisi striker dan di JLeague tercatat membela tujuh klub berbeda.

Mike pernah berkarier di Eropa termasuk main untuk dua klub dari tanah leluhurnya, Belanda saat gabung Vitesse Arnhem dan ADO Den Haag.

Selain itu, dia berkarier di Spanyol bersama Cordoba, dan gabung klub Liga Finlandia, HJK Helsinki. Sempat kembali ke Jepang, Mike pada 2019 gabung Bangkok United dari Liga Thailand.

Sebagai pesepak bola kelahiran Negeri Sakura dengan darah Belanda, dia sempat merasakan berseragam timnas Jepang 18 kali dengan sumbangan empat gol medio 2011 sampai 2016.

Kini, dia masih main tetapi gabung klub divisi bawah di Liga Jepang, FC Bonbonera GIFU.

Mike punya adik lelaki yang juga pemain sepak bola yaitu Nikki dengan posisi bek tengah. Nikki pernah berkarier di J.League pada 2013-2015 bersama Nagoya Grampus.

Nikki Havenaar selepas itu lebih banyak main di Eropa tepat untuk klub Liga Austria dan Liga Swiss.

Pemuda yang kini berusia 26 tahun ini sampai sekarang tercatat jadi bagian FC Thun di kasta kedua Liga Swiss.

Uniknya, trio dari keluarga Havenaar dari ayah dan dua anaknya, semua beda posisi. Hanya saja, Dido tetap mewariskan "darah" J.League ke dua anaknya.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita J.League Lainnya:

7 Bintang Dunia yang Berlaga di Meiji Yasuda J1 League Musim Ini

Rapor Pemain ASEAN di J.League: Bintang Timnas Thailand dan Vietnam Bernasib Sama

 

 

 

RELATED STORIES

Hasil Lengkap dan Klasemen J1 League Pekan Ke-4: Yokohama F. Marinos Merangkak Naik

Hasil Lengkap dan Klasemen J1 League Pekan Ke-4: Yokohama F. Marinos Merangkak Naik

Berikut ini adalah hasil lengkap dan klasemen sementara Meiji Yasuda J1 League hingga pekan ke-4.

Yokohama F. Marinos Bantai Urawa Reds: Pelatih Australia Puas, Pencetak Brace Merendah

Yokohama F. Marinos Bantai Urawa Reds: Pelatih Australia Puas, Pencetak Brace Merendah

Kemenangan besar Yokohama F. Marinos atas Urawa Red Diamonds membawa kebahagiaan ke klub.

Cerezo Osaka Menang Besar, Pelatih Veteran Asal Brasil Bahagia

Cerezo Osaka Menang Besar, Pelatih Veteran Asal Brasil Bahagia

Pelatih veteran asal Brasil, Levir Culpi, puas setelah tim asuhannya Cerezo Osaka menang besar.

Petualangan Baru Keisuke Honda: Negara Ke-8, Azerbaijan!

Petualangan Baru Keisuke Honda: Negara Ke-8, Azerbaijan!

Petualangan Keisuke Honda masih terus berlanjut, kini di negara baru, Azerbaijan.

Okubo Cetak Gol Lagi: Pimpin Top Skor J1 League, Yoshi Meter Genap 190

Okubo Cetak Gol Lagi: Pimpin Top Skor J1 League, Yoshi Meter Genap 190

Cetak gol lagi, Yoshito Okubo kini pimpin daftar top skor Meiji Yasuda J1 League 2021.

Rapor Pemain ASEAN di J.League: Theerathon Bunmathan Bantu Marinos Bantai Urawa Reds

Rapor Pemain ASEAN di J.League: Theerathon Bunmathan Bantu Marinos Bantai Urawa Reds

Berikut ini adalah rapor pemain Asia Tenggara di Meiji Yasuda J1 League pekan keempat. Theerathon Bunmathan jadi satu-satunya yang bermain.

Rapor Pemain ASEAN di J.League Pekan Ke-5: Semua Tak Berbau

Rapor Pemain ASEAN di J.League Pekan Ke-5: Semua Tak Berbau

Tak ada bau yang tercium dari para pemain Asia Tenggara di J.League tengah pekan ini.

Daizen Maeda, Si Plontos Marinos Terus Telurkan Gol dan Jadi Top Skor J.League

Daizen Maeda, Si Plontos Marinos Terus Telurkan Gol dan Jadi Top Skor J.League

Daizen Maeda terus jadi andalan Yokohama F. Marinos di lini depan dalam mengarungi Meiji Yasuda J1 League 2021.

Hasil, Klasemen, dan Highlight J1 League Pekan Ke-6: Kawasaki Frontale Bantai Urawa Reds

Hasil, Klasemen, dan Highlight J1 League Pekan Ke-6: Kawasaki Frontale Bantai Urawa Reds

Berikut adalah rekan gelaran Meiji Yasuda J1 League pekan keenam yang berlangsung akhir pekan kemarin.

Rapor Pemain ASEAN di J.League Pekan Ke-6: Satu Jam Hampa Chanathip Songkrasin

Rapor Pemain ASEAN di J.League Pekan Ke-6: Satu Jam Hampa Chanathip Songkrasin

Berikut adalah rapor para pemain Asia Tenggara di pekan keenam Meiji Yasuda J1 League 2021.

Duo Kiper Tangguh Ayah dan Anak di J.League dari Keluarga Maekawa

Duo Kiper Tangguh Ayah dan Anak di J.League dari Keluarga Maekawa

Buah tak jatuh jauh dari pohonnya. Pepatah itu berlaku bagi ayah dan anak kiper tim J.League dari keluarga Maekawa.

Shusaku Nishikawa, Kiper J.League dengan Gelar Juara Komplet Level Klub dan Timnas

Shusaku Nishikawa adalah kiper yang memulai karier sejak 2005 sampai kini dan telah membela tiga klub kasta teratas Liga Jepang atau J1 League.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Profil Klub Liga Italia, AC Milan. (Yusuf/Skor.id)

Liga Italia

Bologna vs AC Milan di Final Coppa Italia, I Rossoneri Punya Pengalaman Lebih Banyak

AC Milan akan menghadapi Bologna di final Coppa Italia 2024-2025, pengalaman I Rossoneri lebih banyak.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 03:56

EVOS Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

EVOS Umumkan Kembalinya Branz ke Skuad MPL ID Season 15

Sebelumnya Branz berstatus sebagai roster inactive dari tim berjuluk Macan Putih itu.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 03:22

Dewa United Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Persiapan Dewa United Esports Hadapi Laga Sulit di Pekan Kelima MPL ID Season 15

Dewa United Esports akan menghadapi RRQ Hoshi dan Team Liquid ID di pekan kelima MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:58

El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid di Supercopa de Espana (Piala Super Spanyol). (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid jelang bertemu final Copa del Rey 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:54

Timnas futsal putri Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Pesan Wamenpora untuk Timnas Futsal Putri Indonesia

Timnas Futsal Putri Indonesia akan berlaga di ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:39

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

5 Hal yang Patut Dinanti di Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Di pekan 5 Musim Reguler turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, ada beberapa hal yang patut dinanti.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:25

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:10

Klub Italia Bologna FC akan mempertahankan penyerang andalannya Joshua Zirkzee dari incaran Man United. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Italia

Pelatih Bologna Tak Gentar Hadapi AC Milan di Final Coppa Italia 2024-2025

Pelatih Bologna, Vincenzo Italiano, tak gentar hadapi AC Milan di final Coppa Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 01:46

Load More Articles