6 Target Karim Benzema dalam Sisa Karier bersama Real Madrid

Teguh Kurniawan

Editor:

  • Karim Benzema menyisakan dua musim di Real Madrid.
  • Meski demikian, masih banyak hal yang bisa dicapai striker asal Prancis tersebut.
  • Salah satunya adalah pemain asing dengan penampilan terbanyak bersama Los Blancos.

SKOR.id - Meski tak lagi muda, Karim Benzema masih mampu memperlihatkan performa apik di lini depan Real Madrid.

Musim lalu, misalnya, striker asal Prancis itu sanggup mencatat 27 gol dan 11 assist di semua kompetisi bersama Los Blancos.

Prestasi individu dilengkapi keberhasilan tim menjuarai Liga Spanyol 2019-2020. Tak diragukan, Karim Benzema menjalani salah satu musim terbaik dalam kariernya.

Namun, mantan bintang Olympique Lyon itu belum puas. Dia masih ingin mencapai banyak hal bersama Real Madrid.

 

Karim Benzema saat ini berusia 32 tahun, dan kontraknya di Santiago Bernabeu bakal berakhir pada Juni 2022 mendatang.

Di atas kertas, waktunya tak lagi banyak. Tapi, itu tampaknya cukup untuk mempertajam beberapa catatan personal dalam kariernya.

Mengutip Marca, berikut Skor.id menampilkan enam milestone yang bisa diraih Karim Benzema bila mampu konsisten dalam dua musim pamungkas bersama Real Madrid:

1. Pemain asing dengan penampilan terbanyak di Real Madrid

Karim Benzema saat ini mengoleksi 513 laga dengan kostum Real Madrid. Dia tak jauh dari rekor yang dipegang Roberto Carlos (527).

Di samping itu, Benzema juga bisa menembus 10 besar penampilan terbanyak secara keseluruhan. Saat ini, posisi tersebut dipegang Michel, yang mengumpulkan 559 laga bersama Real Madrid.

2. Pencetak gol terbanyak keempat sepanjang masa Real Madrid

Setelah menyalip Ferenc Puskas dan Hugo Sanchez, Karim Benzema saat ini duduk di peringkat kelima top scorer sepanjang masa Real Madrid (249 gol).

Sasaran berikutnya adalah tangga keempat, yang kini ditempati striker legendaris Santillana dengan koleksi 290 gol buat Real Madrid.

3. Tiga besar top scorer dalam sejarah Liga Champions

Karim Benzema hanya butuh tujuh gol lagi untuk menyalip legenda Real Madrid, Raul Gonzalez (71), di posisi ketiga pencetak gol terbanyak sepanjang masa Liga Champions.

Namun, dia harus bersaing dengan striker Bayern Munchen, Robert Lewandowski (68), yang juga berusaha menduduki satu tempat di belakang Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.  

4. Gelar Liga Champions kelima dalam karier

Benzema akan menyamai prestasi sembilan pesepak bola legendaris jika kembali mampu memenangi Liga Champions bersama Real Madrid.

Saat ini, dia dan beberapa rekan lain di skuad Los Blancos sudah empat kali mengangkat trofi Si Kuping Besar. Posisi teratas masih dipegang ikon Real Madrid, Paco Gento, dengan enam gelar Liga Champions.

5. Melewati 700 laga di level klub

Berawal dari Lyon sampai Real Madrid, Karim Benzema telah melakoni 661 pertandingan kompetitif di level klub.

Jika masih dipercaya sebagai striker utama oleh Zinedine Zidane, rasanya tak sulit baginya untuk melampaui 700 laga dalam satu-dua musim ke depan.

6. Milestone assist dan gol di Liga Spanyol

Memasuki musim ke-12 di Liga Spanyol, terlibat dalam proses gol sudah jadi hal biasa bagi Karim Benzema.

Pemain asal Prancis itu butuh lima assist lagi untuk menggenapi koleksinya jadi 100, dan 31 gol agar bisa mencapai jumlah 200 di La Liga.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Karim Benzema Lainnya:

Alasan Utama Olivier Giroud Tolak Lyon Adalah Karim Benzema

Cristiano Ronaldo Ingin Reuni dengan Karim Benzema

Source: Marca

RELATED STORIES

Jika Hengkang dari PSG, Kylian Mbappe Hanya Mau Real Madrid

Jika Hengkang dari PSG, Kylian Mbappe Hanya Mau Real Madrid

Penyerang PSG, Kylian Mbappe, telah menyiapkan rencana untuk bergabung dengan Real Madrid pada musim depan.

Sosok Gareth Bale Pelan-pelan Mulai Dihapus Real Madrid

Sosok Gareth Bale Pelan-pelan Mulai Dihapus Real Madrid

Real Madrid perlahan mulai menghilangkan sosok Gareth Bale dalam identitas mereka, baik dari merchandise maupun foto promosi.

3 Catatan Real Madrid saat Bantai Getafe dalam Laga Persahabatan

3 Catatan Real Madrid saat Bantai Getafe dalam Laga Persahabatan

Setidaknya ada tiga catatan dari Real Madrid saat menang besar atas Getafe pada laga persahabatan.

2 Formasi Berbeda Real Madrid dalam Laga Uji Coba Terakhir

2 Formasi Berbeda Real Madrid dalam Laga Uji Coba Terakhir

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, menurunkan dua susunan pemain berbeda pada laga persahabatan lawan Getafe.

Real Madrid Bakal Sambangi Irak Usai Pandemi Covid-19

Real Madrid Bakal Sambangi Irak Usai Pandemi Covid-19

Duta Besar Spanyol untuk Irak, Juan Jose Escobar, menjanjikan bahwa Real Madrid akan berkunjung ke negara itu usai pandemi Covid-19.

Sempat Ribut, Karim Benzema-Vinicius Junior Berdamai

Sempat Ribut, Karim Benzema-Vinicius Junior Berdamai

Duo Real Madrid, Karim Benzema dan Vinicius Junior, dikabarkan telah berdamai usai terlibat konflik saat menghadapi Gladbach di Liga Champions 2020-2021.

Karim Benzema Akan Menuju Jalur Hukum Seusai Terlibat Skandal

Karim Benzema Akan Menuju Jalur Hukum Seusai Terlibat Skandal

Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, akan menuju jalur hukum usai terlibat dalam skandal eks pemain Prancis, Mathieu Valbuena.

Real Madrid Menang, Karim Benzema Puji Kontribusi Pemain Cadangan

Real Madrid Menang, Karim Benzema Puji Kontribusi Pemain Cadangan

Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, memuji para pemain yang turun dari bangku cadangan usai menang menghadapi Elche di Liga Spanyol.

Alasan Karim Benzema Pantas Bersaing dengan Messi dan Suarez untuk Gelar Pichichi

Alasan Karim Benzema Pantas Bersaing dengan Messi dan Suarez untuk Gelar Pichichi

Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, menjadi andalan timnya di lini depan untuk terus mencetak gol.

VIDEO: Kompilasi Gol Terbaik Karim Benzema lawan Villarreal

Berikut ini merupakan video kompilasi gol terbaik Karim Benzema saat Real Madrid menghadapi Villarreal.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Load More Articles