6 Hal yang Ditinggalkan Cristiano Ronaldo di Euro 2020: Insiden Coca-Cola hingga Top Skor

Bagaskara Setyana AP

Editor:

  • Langkah Cristiano Ronaldo di Piala Eropa 2020 harus terhenti di babak 16 besar.
  • Portugal gugur usai kalah dari Belgia dengan skor 0-1.
  • Cristiano Ronaldo meninggalkan momen-momen menarik selama Piala Eropa 2020.

SKOR.id - Cristiano Ronaldo meninggalkan berbagai hal yang menjadi sorotan di ajang Piala Eropa 2020 alias Euro 2020.

Langkah Cristiano Ronaldo dan timnas Portugal di Piala Eropa 2020 harus terhenti di tangan Belgia.

Timnas Portugal harus tersingkir usai kalah dari Belgia dengan skor tipis 0-1 pada 16 besar yang digelar di Stadion La Cartuja, Senin (28/6/2021) dini hari WIB.

Selama Piala Eropa 2020, Cristiano Ronaldo meninggalkan berbagai hal yang menjadi bahan pembicaraan banyak orang.

Baca Juga: Piala Eropa 2020: Jadwal, Hasil, Klasemen, Profil Tim dan Stadion Lengkap

Skor.id merangkum daftar hal-hal viral yang menyangkut Cristiano Ronaldo selama Piala Eropa 2020:

1. Insiden Coca Cola

Pada konferensi pers jelang laga melawan Hungaria, Ronaldo tegas menyingkirkan Coca Cola yang jadi salah satu sponsor Euro 2020.

Ronaldo menyingkirkan beberapa botol minuman tersebut dari sorotan kamera.

Bintang asal Portugal itu juga menghimbau kepada siapa saja yang melihat konferensi pers tersebut untuk minum air putih dan menjauhi minuman berkarbonasi tersebut.

Hal tersebut lantas menjadi bahan pembicaraan di jagat dunia maya.

Bahkan tindakan tersebut dilaporkan membuat rugi kehilangan saham triliunan rupiah.

2. Top Skor sementara

Cristiano Ronaldo meninggalkan Piala Eropa 2020 dengan torehan lima gol.

Seluruh gol tersebut dibukukan ketika Portugal melakoni penyisihan grup.

Lima gol tersebut membuat Ronaldo bertengger sebagai top skor sementara Piala Eropa 2020 hingga babak 16 besar.

Jumlah tersebut masih bisa disalip oleh striker Republik Ceko, Patrik Schick, yang sudah membukukan 4 gol dan timnya belum tersingkir.

3. 'Jimat' khusus

Ronaldo ternyata punya jimat yaitu shin-pad atau pelindung kaki (betis) "khusus" yang dikenakannya sepanjang tampil di Euro 2020 ini.

Pelindung kaki tersebut digunakan di kaki kanan dan kirinya. Itu adalah pelindung kaki yang khusus dibuat yaitu bergambar foto dirinya dengan sang kekasih, Georgina Rodriguez.

 

Gambar atau foto Ronaldo dan Georgina Rodriguez tersebut tidak asing karena sama dengan yang di media sosial milik sang pemain.

Sejak Piala Eropa 2020 ini bergulir, Cristiano Ronaldo selalu mengenakan di balik kaus kakinya.

4. Nge-prank Pepe

Ronaldo sempat melakukan hal usil kepada kompatriotnya, Pepe, dalam sesi latihan jelang lawan Belgia.

Pepe yang tengah duduk di pinggir lapangan dihampiri Ronaldo dengan membawa botol minuman.

Saat berdiri di belakang pemain FC Porto tersebut, Ronaldo perlahan menumpahkan air ke kepala Pepe.

Bukannya marah, Pepe justru tertawa mengetahui tingkah mantan rekannya di Real Madrid itu.

Ronaldo pun ikut tertawa sembari menjauh dari Pepe.

5. Banting ban kapten

Ronaldo meluapkan kekecewaannya usai kalah dari Belgia di 16 besar.

Seusai wasit meniupkan peluit panjang, Ronaldo terlihat sangat kecewa dengan kekalahan tersebut.

Ronaldo tampak membanting ban kaptennya ke lapangan.

Raut wajah kecewa tampak jelas di wajah sang megabintang.

Banyak yang menyebut bahwa ini akan menjadi Piala Eropa terakhir bagi Ronaldo.

Hal tersebut memang bukan tanpa alasan, pasalnya jika melihat usianya, Ronaldo akan berusia 40 tahun pada ajang Euro selanjutnya.

6. Rekor yang dipatahkan Cristiano Ronaldo di Euro 2020

  • Gol terbanyak di putaran final

Ronaldo menandai debut di Euro melawan Yunani pada 12 Juni 2004 dengan sebuah gol, sekaligus gol perdananya di timnas. Dan, menatap turnamen Euro 2020 ini, Ronaldo telah mengoleksi sembilan gol dari 21 penampilan di putaran final.

Usai tersingkir, eks pemain Man United tersebut menambah tabungan golnya menjadi 14, melampaui torehan legenda Prancis, Michel Platini (9 gol), yang mengepak semua golnya di Euro 1984.

  • Pemain dengan penampilan terbanyak di putaran final

Cristiano Ronaldo kini mengungguli daftar 16 pemain yang tampil di empat turnamen Piala Eropa. Kini, pemain 36 tahun tersebut telah tampil di lima putaran Euro, terbanyak di antara pemain lain.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Piala Eropa 2020 Lainnya:

Top Skor Sementara Piala Eropa 2020: Patrik Schick Terus Pepet Cristiano Ronaldo

Lolos ke Perempat Final Euro 2020, Pelatih Republik Ceko Sanjung 2 Pemain

 

Source: Berbagai Sumber

RELATED STORIES

VIDEO: Komentar Declan Rice Soal Mason Mount yang Harus Isoman

VIDEO: Komentar Declan Rice Soal Mason Mount yang Harus Isoman

Gelandang timnas Inggris, Declan Rice, turut angkat bicara soal Mason Mount yang harus isolasi mandiri di tengah turnamen Piala Eropa 2020 alias Euro 2020.

Prediksi Euro 2020 - Prancis vs Swiss: Waspadai Kebangkitan Karim Benzema

Prediksi Euro 2020 - Prancis vs Swiss: Waspadai Kebangkitan Karim Benzema

Berikut ini adalah prediksi pertandingan Piala Eropa 2020 yang mempertemukan Prancis dan Swiss.

Portugal Tersingkir dari Euro 2020, Ini Rencana Cristiano Ronaldo Selanjutnya

Portugal Tersingkir dari Euro 2020, Ini Rencana Cristiano Ronaldo Selanjutnya

Cristiano Ronaldo disebut sudah punya rencana tersendiri setelah Portugal tersingkir dari Euro 2020.

3 Pemain yang Bisa Jegal Cristiano Ronaldo sebagai Top Skor Euro 2020

3 Pemain yang Bisa Jegal Cristiano Ronaldo sebagai Top Skor Euro 2020

Setidaknya ada tiga pemain yang bisa menjegal posisi Cristiano Ronaldo sebagai top skor Euro 2020.

Petinggi Juventus Tanggapi Rumor Kepergian Cristiano Ronaldo

Salah satu petinggi Juventus buka suara perihal rumor kepergian Cristiano Ronaldo.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, dengan bola hat-trick dan penghargaan Man of the Match dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, akhir pekan lalu. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

7 Pencetak Hat-trick di Liga Inggris 2024-2025: Termasuk Justin Kluivert, Putra Patrick Kluivert

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, catat rekor di Liga Inggris lewat hat-trick dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, pekan lalu.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 18:57

Babak Play-off Degradasi Liga 2 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Liga 2

Prediksi dan Link Live Streaming Pekan 2 Play-Off Degradasi Liga 2 2024-2025

Ada 8 pertandingan yang akan tersaji pada pekan kedua babak play-off degradasi Liga 2 2024-2025, Jumat (24/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 15:47

Laga Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025 akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 12:51

Borneo FC vs Kaya FC di ASEAN Club Championship 2024-2025. (Jovi Arnanda/Skor.id)

National

Prediksi dan Link Live Streaming Borneo FC vs Kaya FC di ASEAN Club Championship 2024-2025

Laga Borneo FC vs Kaya FC akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Kamis (23/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 12:46

Lerby Eliandry (PSPS Pekanbaru). (Foto: Instagram @pspsriau/Grafis: Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga 2

Player of The Week Liga 2 2024-2025: Lerby Eliandry, Misi Bangkit Usai Cedera Parah

Lerby Eliandry menjadi salah satu pemain yang berperan membawa PSPS Pekanbaru menang di kandang Persiraja.

Rais Adnan | 22 Jan, 11:37

PBESI (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Tanggapan PBESI Soal Freeze Contract di Esports

Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) berharap ke depan tidak ada kejadian serupa.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 11:03

Konferensi Pers EVOS X Chupa Chups Big Babol. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

EVOS Esports Umumkan Kolaborasi dengan Chupa Chups Big Babol

Keduanya ingin menciptakan pengalaman unik yang memadukan dunia gaming dan keseruan menikmati bubble gum.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 10:50

 Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pebulu tangkis ganda putra Indonesia. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Badminton

Indonesia Masters 2025: Penuh Drama, Fajar/Rian Berhasil Lolos ke 16 Besar

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menjalani pertandingan penuh drama pada babak pertama Indonesia Masters 2025.

Arin Nabila | 22 Jan, 08:59

Laga Paris Saint-Germain vs Manchester City. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming PSG vs Man City di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Paris Saint-Germain vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 08:19

Honor of Kings Invitational Season 3. (Level Infinite)

Esports

Global Ban Bakal Hadir di HOK Invitational Season 3

Honor of Kings Invitational S3 akan dimulai pada 21 Februari 2025 dan berakhir pada 1 Maret di Manila, Filipina.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 07:47

Load More Articles