5 Rekomendasi Buku Sepak Bola saat #diRumahAja

Arista Budiyono

Editor:

  • Membaca buku menjadi alternatif untuk mengisi kegiatan #diRumahAja di tengah pandemi Covid-19.
  • Beberapa atlet pun mengisi waktu isolasi diri di rumah dengan membaca buku.
  • Buku sepak bola tidak hanya berisi tentang apa yang terjadi di atas lapangan hijau.

SKOR.id - Selain main gim dan berolahraga, membaca buku juga menjadi pilihan untuk mengisi waktu saat #diRumahAja.

Sejumlah atlet juga melakukannya di tengah pandemi Covid-19 ini. Misalnya Samsul Arif, penyerang Persita Tangerang, yang aktif membaca buku dari berbagai genre.

Baca Juga: 5 Buku Rekomendasi Pemain Persita, Samsul Arif saat #diRumahSaja

Berikut ini lima referensi buku sepak bola Indonesia rekomendasi Skor.id:

1. Trilogi Buku Sepak Bola Sindhunata

Nama aslinya Dr. Gabriel Possenti Sindhunata, S.J. Namun, ia lebih dikenal dengan nama pena Sindhunataa atau Rama Sindhu (Romo Sindhu).

Romo Sindhu adalah seorang sastrawan, wartawan, dan tentu saja rohaniawan. Romo merilis trilogi buku sepak bola pada 2002.

Bola di Balik Bulan, Bola-Bola Nasib, dan Air Mata Bola merupakan judul tiga bukunya yang berisi kumpulan tulisan Romo di media cetak nasional.

Meski begitu, tak seluruh tulisannya membahas aksi 90 menit di lapangan hijau.

Sebaliknya, justru banyak kisah di luar lapangan hijau yang ditulis Romo. Yakni kumpulan kisah hubungan manusia dengan sepak bola.

2. Drama Itu Bernama Sepak Bola

Hampir seperti buku Romo Sindhu, buku ini merupakan kumpulan tulisan Arief Natakusumah. Arief membuat 65 artikel esai selama menjalani profesi sebagai wartawan olahraga.

Tulisannya soal sepak bola memuat beragam aspek. Ada soal bisnis, nasionalisme, politik, bahkan peradaban dunia.

"Sepak bola bukan melulu di atas rumput hijau" tulis Arief dalam bukunya yang dirilis pada 2008, empat tahun sebelum Romo Sindhu menerbitkan trilogi bola.

3. Bepe20 : Ketika Jemariku Menari.

Membaca buku ini akan terasa sangat spesial, karena ditulis langsung oleh si pesepak bola.

Buku terbitan pada 2011 ini berkisah tentang pengalaman Bambang Pamungkas saat berkarier sebagai pemain sepak bola.

Di dalamnya termasuk cerita pengalamannya mengikuti Piala AFF 2010 bersama timnas Indonesia.

Pada 2014, Bepe --sapaan Bambang-- kembali meluncurkan buku.

Buku keduanya diberi judul Pride yang merupakan singkatan isi cerita. Plurality (keberagaman), Responsibility (tanggung jawab), Integrity (integritas), Dignity (martabat), dan Equality (kesetaraan).

4. Sepak Bola: The Indonesian Way of Life

Buku ini ditulis oleh orang Inggris yang mencintai sepak bola Indonesia. Antony Sutton atau lebih banyak dikenal di ranah internet dengan nickname Jakarta Casual.

Antony mulai jatuh cinta kepada sepak bola Indonesia sejak menonton laga Persija vs Sriwijaya FC pada 2006. Sejak itu ia menonton ratusan laga sepak bola dari kasta terendah sampai tertinggi.

Pengalaman itu diceritakan Antony dalam laman blognya dan akhirnya dijadikan buku.

5. Merayakan Sepak Bola: Fans, Identitas, dan Media

Buku ini ditulis oleh Fajar Junaedi, seorang dosen komunikasi di sebuah universitas di Yogyakarta. Selain menjadi dosen, Fajar adalah seorang suporter Persebaya.

Baca Juga: Bagus Kahfi Cedera, Saudara Kembarnya Masuk Buku Rekor Liga 1

Fajar tidak hanya membicarakan sepak bola di atas lapangan hijau, tapi juga tentang suporter, media yang memberitakan, dan identitas suporternya.

Jadi, buku ini berisi kumpulan tulisan yang membahas tentang tentang fan, identitas, dan media.

RELATED STORIES

5 Rekomendasi Film tentang Suporter Sepak Bola yang Siap Menemani Saat #DiRumahAja

5 Rekomendasi Film tentang Suporter Sepak Bola yang Siap Menemani Saat #DiRumahAja

Rekomendasi lima film tentang suporter sepak bola yang bisa dijadikanpilihan selama #DiRumahAja.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

MPL Indonesia. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

5 Catatan Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, sudah merampungkan pekan 5 Musim Reguler, berikut ini beberapa catatannya.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 01:43

Liverpool hanya perlu satu poin untuk juara Liga Inggris. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

7 Bukti Liverpool Pantas Juara Liga Inggris Musim Ini

Liverpool berhasil jadi juara Liga Inggris musim ini, berikut ini beberapa bukti mengapa mereka pantas jadi juara.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 00:48

Liga Inggris. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Inggris

Apa Saja yang Didapatkan oleh Sang Juara Liga Inggris?

Usai berhasil jadi juara Liga Inggris musim ini, apa saja hal-hal yang didapatkan oleh Liverpool? Berikut ini daftarnya!

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 23:18

emil audero - timnas indonesia

National

4 Pemain Timnas Indonesia Starter di Klub, Cuma Emil Audero yang Menang

Empat pemain Timnas Indonesia beraksi bersama klub masing-masing pada Minggu (27/4/2025).

Teguh Kurniawan | 27 Apr, 22:28

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 22:22

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 22:16

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 22:14

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:04

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:02

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:01

Load More Articles