5 Fakta Menarik Jelang PSS Sleman vs Borneo FC, Stefano Lilipaly Ciamik

Estu Santoso

Editor:

Cover laga PSS Sleman vs Borneo FC. (Grafis: Hendy AS/Skor.id)
Cover laga PSS Sleman vs Borneo FC. (Grafis: Hendy AS/Skor.id)

SKOR.id - Stefano Lilipaly wajib jaga kondisi meski kemungkinan besar dimainkan Borneo FC saat dijamu PSS Sleman pada sore ini.

Menuju laga PSS Sleman vs Borneo FC, Stefano Lilipaly adalah pemain yang layak disorot. Itu tak hanya soal pemanggilannya kembali ke timnas Indonesia.

Namun, pesepak bola kelahiran Belanda ini punya hal yang istimewa sejauh Liga 1 musim ini berjalan untuk Borneo FC.

Skor Stats dari Skor.id menyajikan lima fakta menarik dari laga PSS Sleman vs Borneo FC.

Pertama, Stefano Lilipaly merupakan pemain kreatif ketiga di kompetisi Liga 1 musim ini. Dia telah menciptakan 54 peluang.

Dari total itu, sembilan di antaranya berhasil diselesaikan menjadi gol. Dia juga menjadi salah satu top assist kompetisi musim ini.

Stefano Lilipaly Borneo FC

Berikut 5 besar daftar pemain kreatif Liga 1 2022-2023 sejauh ini:

1. Eber Bessa (Bali United): 54 gol + 9 assist = 65 peluang
2. Alexis Messidoro (Persis Solo): 49 + 8 = 57
3. Stefano Lilipaly (Borneo FC): 46 + 9 = 54
4. Ze Valente (PSS Sleman dan Persebaya): 42 + 7 = 49
5. Riko Simanjuntak (Persija): 41 + 6 = 47

Kedua, Borneo FC merupakan tim dengan catatan penalti terbanyak sepanjang sejarah Liga 1.

Mereka sudah mendapatkan 39 penalti dengan delapan di antaranya didapatkan Borneo FC pada musim ini.

Ketiga, PSS Sleman merupakan tim dengan pertahanan terburuk kedua setelah Rans Nusantara FC di putaran kedua Liga 1 2022-2023. Mereka sudah 26 kali kebobolan.

Keempat, PSS Sleman juga tak pernah menang dalam tujuh laga terakhir di Liga 1 musim ini. Itu merupakan catatan terburuknya sejak promosi pada musim 2019.

Kelima, Catatan tujuh kekalahan beruntun yang dibuat PSS Sleman hanya kalah dari catatan negatif Gresik United pada musim 2017. Gresik United kalah dalam 10 laga beruntun.

Catatan negatif Gresik United itu merupakan kekalahan terpanjang dalam satu musim kompetisi.

Source: Statoskop

RELATED STORIES

4 Catatan Impresif yang Iringi Kebangkitan Persik Kediri di Liga 1 2022-2023

4 Catatan Impresif yang Iringi Kebangkitan Persik Kediri di Liga 1 2022-2023

Persik Kediri menampilkan performa luar biasa pada putaran kedua Liga 1 2022-2023, terutama lima pertandingan terakhir.

Ketajaman Ramadhan Sananta, Bekal PSM Juara Liga 1 2022-2023

Ketajaman Ramadhan Sananta, Bekal PSM Juara Liga 1 2022-2023

Striker muda Ramadhan Sananta bakal menjadi andalan PSM Makassar dalam memburu gelar juara Liga 1 musim ini.

Skor Stats: Andritany Ardhiyasa, Catatan Gemilang soal Cleansheet Bersama Persija

Kiper Persija Jakarta, Andritany Ardhiyasa, terus memperkokoh statusnya sebagai penjaga gawang dengan cleansheet terbanyak di era Liga 1.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Italia

Presiden Napoli Siapkan Hadiah Besar jika Raih Scudetto

Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis, dikabarkan sudah menyiapkan hadiah untuk para pemain dan staf jika berhasil meraih gelar Liga Italia 2022-2023.

Dewi | 30 Mar, 17:12

World

Hasil Undian Piala Asia U-17 2023: Trio ASEAN Satu Grup, Vietnam Berjumpa Jepang

Piala Asia U-17 2023 akan diselenggarakan di Thailand, 15 Juni-2 Juli mendatang, pengundian grup sudah selesai dilaksanakan.

Teguh Kurniawan | 30 Mar, 16:43

Cover Liga 1 2022-2023.jpg

Liga 1

Rekap Hasil Liga 1 2022-2023: Persik Kediri Menang Lagi, Bhayangkara FC Pesta Gol

Dua laga pembuka pekan ke-32 Liga 1 2022-2023 sudah tersaji pada Kamis (30/3/2023) malam, dengan Persik Kediri dan Bhayangkara FC memetik kemenangan.

Teguh Kurniawan | 30 Mar, 15:22

Adam Sandler dalam film The Longest Yard (Hendy AS/Skor.id).

Films

12 Aktor Hollywood yang Paling Sering Tampil dalam Film Bertema Olahraga

Semua aktor dalam daftar ini pernah bermain dalam minimal tiga film bertema olahraga.

Kunta Bayu Waskita | 30 Mar, 15:20

Mantan pelatih Bayern Munchen, Julian Nagelsmann (Hendy/Skor.id).

Liga Inggris

Julian Nagelsmann, Pelatih Milenial yang Segera Duduki Kursi Panas Tottenham Hotspur

Julian Nagelsmann berpeluang langsung bekerja kembali jika dia menggantikan Antonio Conte di Tottenham Hotspur pekan ini.

Dewi | 30 Mar, 15:20

Manchester City menantang Liverpool dan akan menjadi ajang duel Kevin de Bruyne vs Mohamed Salah (Hendy AS/Skor.id)

Liga Inggris

Manchester City vs Liverpool: Skor 6-0 Jadi Rekor Kemenangan Terbesar The Reds

Selain Manchester United, Liverpool juga memiliki rekor kemenangan besar saat melawan Manchester City di ajang Liga Inggris dengan skor 6-0.

Pradipta Indra Kumara | 30 Mar, 14:59

PERSIJA vs PERSIB.jpg

Liga 1

Persija vs Persib: Lini Serang Maung Bandung Lebih Tajam dari Macan Kemayoran

Jika ditotal, lini serang Persib Bandung sudah membukukan 32 gol musim ini.

Sumargo Pangestu | 30 Mar, 14:56

SEA Games 2023 di Kamboja. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Basketball

Jelang SEA Games 2023, Timnas Basket Indonesia TC di Australia

Perbasi tengah memilih 15 pemain untuk TC SEA Games 2023 di Australia pada 4-24 April 2023.

Any Hidayati | 30 Mar, 14:35

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung (Dede Mauladi/Skor.id)

Badminton

Spain Masters 2023: Menang Dramatis, Gregoria Mariska Selamatkan Wajah Tunggal Putri Indonesia

Gregoria Mariska Tunjung meraih kemenangan dramatis di babak kedua Spain Masters 2023 sekaligus menyelamatkan wajah tunggal putri Indonesia.

Doddy Wiratama | 30 Mar, 14:19

Kota Gajah O7 Juara Liga TopSkor U-16 Lampung 2023. (Wiryanto/Liga TopSkor)

Liga TopSkor

Liga TopSkor U-16 Lampung: Kota Gajah 07 Raih Gelar Juara

Kota Gajah 07 mengakhiri kompetisi dengan raihan 30 poin

Sumargo Pangestu | 30 Mar, 14:17

Load More Articles