5 Fakta FK Sutjeska Niksic yang Meminati Beckham Putra: Klub Papan Atas Montenegro

Taufani Rahmanda

Editor:

  • Skor.id menyajikan fakta menarik FK Sutjeska Niksic, klub Montenegro yang meminati jasa pemain muda Indonesia, Beckham Putra.
  • Gelandang Persib Bandung, Beckham Putra, sebelumnya mengakui bahwa memang hendak diboyong ke Liga Montenegro oleh FK Sutjeska Niksic.
  • FK Sutjeska Niksic bukan klub sembarangan di Montenegro dan memiliki berbagai fakta yang menarik untuk disimak.

SKOR.id - Berikut Skor.id membeberkan fakta menarik tentang FK Sutjeska Niksic, klub yang meminati pemain muda Indonesia, Beckham Putra.

Gelandang Persib Bandung sekaligus timnas U-19 Indonesia, Beckham Putra Nugraha, menjadi incaran klub Liga Montenegro, FK Sutjeska Niksic.

Kabar ketertarikan FK Sutjeska Niksic itu pun bukan sekadar isapan jempol semata, sebab Beckham Putra sudah membenarkan dia hendak ke Liga Montenegro.

Belum banyak yang tahu FK Sutjeska Niksic sebelumnya, atau bahkan baru mendengar nama klub Montenegro tersebut ketika ada kabar terkait Beckham Putra.

Sebab itu, berikut ini Skor.id coba menyajikan fakta menarik FK Sutjeska Niksic yang saat ini diketahui sedang meminati jasa Beckam Putra:

1. Dilatih Mantan Pelatih Persib, Miljan Radovic

FK Sutjeska Niksic dilatih oleh juru taktik yang mungkin tidak asing di telinga pecinta sepak bola. Pelatih yang dimaksud adalah Miljan Radovic.

Miljan Radovic menangani The Blue-Whites, julukan FK Sutjeska Niksic sejak 15 November 2020 dan sebelumnya diketahui pernah melatih Persib.

Tepatnya pada Januari 2019, namun kiprahnya bersama Maung Bandung, julukan Persib, hanya berjalan singkat atau hingga Mei di tahun yang sama.

Sebelum melatih Persib, Miljan Radovic diketahui juga pernah menjabat sebagai Direktur Teknik (Dirtek) di tim muda Maung Bandung, Persib U-19.

Pada jabatan itu dirinya bertemu dan kenal jauh dengan Beckham Putra, yang diyakini pemain berusia 19 tahun tersebut menjadi dasar ketertarikan.

2. Juara 4 Kali Liga Montenegro

FK Sutjeska Niksic bukan klub sembarangan di Liga Montenegro. Mereka bukan hanya berkompetisi di kasta tertinggi, tapi juga golongan tim papan atas.

The Blue-Whites terus menjadi kontestan yang bersaing memperebutkan juara dan tercatat empat kali merasakan kampiun di kasta tertinggi Liga Montenegro, 1.CFL.

Klub yang bermarkas di Stadion Kraj Bistrice, Niksik itu meraih gelar juara pada musim 2012-2013, 2013-2014, 2017-2018, dan 2018-2019.

Sementara runner-up pernah dua kali dirasakan yakni pada 2014-2015 dan musim lalu (2019-2020), serta sekali juara Piala Montenegro, 2016-2017.

3. Tersingkir di Kualifikasi Liga Europa 2020-2021.

FK Sutjeska Niksic tidak asing dengan kompetisi lintas klub Eropa, meski langkahnya belum bisa dibilang memuaskan atau belum dapat melaju jauh.

Musim ini, The Blue-Whites berkesempatan ambil bagian pada Liga Europa, kompetisi kasta kedua antar klub Eropa atau di bawah Liga Champions.

Namun langkah mereka langsung terhenti di kualifikasi pertama Liga Europa 2020-2021 dari wakil dari Bosnia-Herzegovina, FK Borac Banja Luka.

Tim asuhan Miljan Radovic kalah 0-1 dari FK Borac Banja Luka pada pertandingan di Stadion City Banja Luka, markas lawannya, pada 27 Agustus 2020.

4. Pernah Diperkuat Pemain Indonesia

Jika Beckham Putra nantinya benar berlabuh ke Stadion Kraj Bistrice, ia tidak akan menjadi pemain Indonesia pertama yang bermain di sana.

Pasalnya, FK Sutjeska Niksic juga pernah diperkuat pemain Indonesia yakni Ilija Spasojevic. Tapi, kala itu dirinya belum dinaturalisasi atau masih menjadi orang Montenegro.

Spaso, sapaan akrab Ilija Spasojevic, membela The Blue-Whites selama semusim pada edisi 2005-2006. Tak banyak informasi soal penampilannya kala itu.

Namun yang pasti, FK Sutjeska Niksic merupakan klub senior pertama yang dibela striker yang kini membela Bali United tersebut dalam kariernya.

5. Dua Kali Ganti Nama atau Punya Tiga Nama

Fakta menarik terakhir FK Sutjeska Niksic versi Skor.id adalah mereka pernah "bertingkah" seperti klub di Indonesia, yakni "rajin" berganti nama.

Setidaknya The Blue-Whites telah melakukan dua kali ganti nama, atau memiliki tiga nama klub yang berbeda, termasuk saat ini FK Sutjeska Niksic.

Meski begitu, pergantian nama yang dilakukan terjadi jauh di masa lalu. Semula klub yang lahir pada 1920 ini mempunyai nama FK Hajduk.

Nama tersebut digunakan hingga 1930, hingga akhirnya berganti jadi FK Hercegovac. Baru sejak 1945 nama FK Sutjeska Niksic digunakan hingga kini.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Skor Indonesia (@skorindonesia)

Baca Juga Berita Transfer Pemain Indonesia Lainnya:

Wonderkid Persib Membenarkan Diminati Klub Papan Atas Montenegro

Pelatih Fisik Timnas Indonesia Lee Jae-hong Bicara Transfer Asnawi ke Liga Korea

RELATED STORIES

Persib Sudah Atur Jadwal Pertemuan Bicarakan Transfer Beckham Putra ke Liga Montenegro

Persib Sudah Atur Jadwal Pertemuan Bicarakan Transfer Beckham Putra ke Liga Montenegro

Manajemen Persib dan pihak FK Sutjeska Niksic sudah mengatur jadwal pertemuan membahas transfer Beckham Putra.

Kabar Bagus untuk Persib dari Beckham Putra Nugraha Selepas Cedera

Pulih dari cedera, gelandang serang Persib Bandung Beckham Putra Nugraha mengaku dalam kondisi yang baik saat ini

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Lando Norris, Lewis Hamilton, Max Verstappen, Charles Leclerc

Formula 1

Daftar 10 Pembalap F1 dengan Bayaran Tertinggi pada 2024

Beberapa pembalap Formula 1 menerima bonus yang lebih besar dibandingkan gaji pokok mereka sepanjang musim ini.

I Gede Ardy Estrada | 23 Dec, 17:28

Kepa Arrizabalaga, kiper Bournemouth. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Meredam Arsenal, Tottenham, dan Man United, Kepa Arrizabalaga Bangkit di Bournemouth

Kepa Arrizabalaga menjadi kunci sukses Bournemouth meraih hasil bagus di musim 2024-2025 ini.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 16:24

saddil

National

Saddil Ramdani Tak Ada di DSP, Sabah FC ke Semifinal Piala Malaysia 2024-2025

Sabah FC hanya bermain imbang dengan Kuching City FC pada leg kedua semifinal Piala Malaysia 2024-2025.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 16:07

Antonio Conte (tengah) merupakan pelatih tercepat dalam meraih kemenangan ke-150 di Liga Italia. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Italia

Antonio Conte Pelatih Tercepat yang Meraih 150 Kemenangan di Liga Italia

Antonio Conte meraih kemenangan ke-150 sebagai pelatih di Liga Italia ketika membawa Napoli menang atas Genoa, pekan lalu.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 14:16

NBA Christmas games

Basketball

NBA Christmas Games 2024 Sajikan Duel Klasik Golden State Warrios Vs LA Lakers

NBA Christmas Games 2024 menggelar lima pertandingan, salah satunya adalah Golden State Warrios melawan LA Lakers.

Arin Nabila | 23 Dec, 13:57

Inter Milan vs Como 1907. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs Como di Liga Italia 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Inter Milan vs Como di Liga Italia 2024-2025 yang akan digelar pada Selasa (24/12/2024) pukul 02.45 WIB.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 12:18

Liga TopSkor

Ikut TC Timnas U-20 Indonesia, Evandra Dapat Pesan dari Nova Arianto

Terdapat 13 Alumni Liga TopSkor yang mengikuti TC timnas U-20 Indonesia.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 11:31

Rapor pemain Indonesia yang berkiprah di luar negeri, lebih tepatnya di kompetisi negara Asia. (Hendy AS/Skor.id)

National

Rapor Pemain Indonesia di Asia: Jordi Amat Absen, Brisbane Roar Kalah Tanpa Rafael Struick

Jordi Amat tidak masuk DSP ketika Johor Darul Takzim pesta gol ke gawang Kuala Lumpur City.

Sumargo Pangestu | 23 Dec, 10:08

persija vs pss

Liga 1

Parade Foto: Hat-trick Gustavo Almeida Bawa Persija Taklukkan PSS Sleman di JIS

Deretan momen dalam kemenangan Persija Jakarta atas PSS Sleman di pekan ke-16 Liga 1 2024-2025, Sabtu (21/12/2024).

Teguh Kurniawan | 23 Dec, 09:50

Petinju Tyson Fury

Other Sports

Petinju Tyson Fury Isyaratkan Pensiun Usai Takluk dari Oleksandr Usyk

Setelah dua kali kalah dari Oleksandr Usyk, satu-satunya pertarungan yang tersisa untuk Tyson Fury adalah melawan Anthony Joshua.

I Gede Ardy Estrada | 23 Dec, 08:38

Load More Articles