2021 Jadi Tahun yang Sulit Bagi Sergio Ramos

Bagaskara Setyana AP

Editor:

  • Sergio Ramos melewati tahun yang sulit pada 2021.
  • Jika dilihat masalah demi masalah dihadapi Sergio Ramos sejak bulan Januari hingga Desember.
  • Salah satu puncaknya adalah ketika Sergio Ramos harus meninggalkan Real Madrid.

SKOR.id - 2021 tampaknya menjadi tahun yang 'nano-nano' bagi sosok bek veteran Sergio Ramos.

Sergio Ramos melewati tahun yang cukup sulit pada 2021.

Sejak Januari hingga bulan Desember 2021 masalah demi masalah harus dihadapi oleh Ramos.

Mulai dari masalah kontraknya dengan Real Madrid sampai masalah cedera harus dirasakan oleh bek berusia 35 tahun tersebut.

Dilansir dari Marca, berikut ini adalah rangkuman momen Sergio Ramos tiap bulan di tahun 2021:

Januari, Cedera

Sergio Ramos mengawali tahun 2021 dengan masalah cedera.

Pada awal bulan, Ramos mengalami masalah di perutnya.

Kemudian pada pertengahan bulan Ramos mengalami masalah di kaki kirinya saat Real Madrid kalah 1-2 di Piala Super Spanyol.

Februari, Naik Meja Operasi

Buntut dari cedera lutut, Sergio Ramos akhirnya memutuskan untuk operasi pada 6 Februari.

Hal tersebut membuat Ramos harus absen selama enam sampai delapan pekan.

Maret, Mulai Ditepikan dari Tim Nasional

Sergio Ramos sempat masuk ke dalam skuad timnas Spanyol di kualifikasi Piala Dunia 2022.

Kala itu, ia sempat dipanggil oleh Luis Enrique untuk membela timnas Spanyol.

Ramos sempat turun pada laga melawan Yunani, akan tetapi ia kemudian diganti pada pertengahan babak.

Pada laga selanjutnya melawan Georgia dan Kosovo, Ramos akhirnya tak diturunkan karena masalah teknis.

Setelah laga tersebut, ia kembali cedera dan tidak membela timnas Spanyol lagi.

April, Tidak Bermain Sama Sekali

Masalah cedera Ramos tampaknya berujung panjang.

Dia sampai tidak bermain semenit pun selama sebulan untuk pertama kalinya sejak Mei 2013.

Mei, Tidak Diundang Timnas Spanyol untuk Euro 2020

Ramos kembali membela Real Madrid saat berhadapan dengan Chelsea.

Itu merupakan penampilannya ke-671 untuk Real Madrid.

Meski terlihat sudah pulih, Luis Enrique tampaknya masih ragu dengan kondisi Ramos.

Pada akhirnya, nama Ramos tak tercantum dalam skuad timnas Spanyol untuk Euro 2020.

Juni, Pergi dari Real Madrid

Teka-teki terkait kontrak Ramos di Real Madrid akhirnya terjawab pada 17 Juni 2021.

Ramos akhirnya tak memperpanjang masa baktinya di Real Madrid.

Ramos sempat mengatakan bahwa ia sebenarnya tak ingin pergi dari Santiago Bernabeu, tetapi karena kondisi mendesak akhirnya keputusan itu diambil.

Juli, Gabung PSG

Pada bulan Juli, Sergio Ramos akhirnya memutuskan bergabung dengan Paris Saint-Germain.

Ramos menjadi salah satu pemain megabintang yang didatangkan PSG pada musim panas saat itu.

Agustus, 0 Pertandingan Lagi

Untuk kedua kalinya dalam setahun, Ramos tidak tampil selama sebulan.

Ramos harus menunda debutnya di PSG karena cederanya masih belum pulih.

September, Cedera belum pulih

Bisa dibilang, nama Ramos menghilang dari pemberitaan karena masalah cederanya.

Oktober, Masih Belum Merumput

Sergio Ramos masih belum bisa menjalani debutnya di PSG.

Cedera yang ia derita masih belum pulih.

November, PSG Ingin Putus Kontrak

Akibat cederanya yang tak pulih-pulih, PSG tampaknya sudah kehilangan kesabaran.

PSG sempat dikabarkan ingin memutus kontrak Ramos karena masalah tersebut.

Sejatinya pada November Ramos akhirnya debut untuk PSG, tetapi ia kembali cedera beberapa saat setelahnya.

Desember, mengakhiri 2021 dengan Kartu Merah

Cedera Ramos berangsur-angsur hilang.

Ia perlahan kembali merumput untuk PSG.

Namun, pada laga melawan Lorient, Ramos harus mengakhiri 2021 dengan kartu merah.

Berita Sergio Ramos Lainnya:

6 Pesepak Bola dengan Status Juragan Kartu Merah sejak Tahun 2000, Sergio Ramos Juaranya

PSG bertemu Real Madrid, Perasaan Sergio Ramos Campuk Aduk

 

Source: Marca

RELATED STORIES

7 Bintang yang Bebas Negosiasi dengan Klub Peminat pada Januari 2022

7 Bintang yang Bebas Negosiasi dengan Klub Peminat pada Januari 2022

Kylian Mbappe, Paul Pogba, Paulo Dybala termasuk deretan bintang dunia yang berpeluang ganti klub musim depan.

Setelah 6 Bulan Bergabung, Sergio Ramos Akhirnya Pecah Telur di PSG

Setelah 6 Bulan Bergabung, Sergio Ramos Akhirnya Pecah Telur di PSG

Sergio Ramos mencetak gol pertamanya untuk PSG di laga kontra Reims pada Senin (24/1/2022) dini hari WIB.

VIDEO: Sergio Ramos Kenang Gol Terindah dalam Hidupnya Delapan Tahun Lalu

Sergio Ramos mencetak gol penyama di injury time, yang memaksa laga berlanjut ke perpanjangan waktu.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

PMNC Summer 2025. (PUBG Mobile)

Esports

Hal yang Perlu Diketahui dari PMNC ID Summer 2025

PMNC ID Summer 2025 menyisakan dua babak terakhir: Survival Zone dan Conqueror Zone.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 06:00

FFWS SEA Spring 2025. (Garena)

Esports

FFWS SEA Spring 2025 Siap Bergulir, Tim Indonesia Siap Berikan yang Terbaik

FFWS SEA Spring 2025 akan mulai berlangsung pada 25 April hingga 14 Juni mendatang.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 05:05

Salah satu Alumni Liga TopSkor, Beckham Putra yang ikut bersama skuad timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023. (Zulhar Kurniawan/Skor.id)

National

Ortuseight Luncurkan Outsole Anyar, Perdana Dipakai untuk Bintang Timnas Indonesia dan Malaysia

Ortuseight memperkenalkan katalog Summer 2025 di Tangerang, Rabu (23/4/2025), di antaranya edisi khusus untuk para pemain Timnas Indonesia dan Malaysia.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 04:59

Liga Inggris  2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Top Skor Sepanjang Masa 51 Klub yang Pernah Tampil di Premier League

Daftar top skor sepanjang masa 51 klub yang pernah atau masih bermain di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 03:38

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 02:38

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 24 Apr, 02:38

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:38

Ilustrasi olahraga pacuan kuda (Dede Mauladi/Skor.id).

Other Sports

Investasi Rp100 Miliar Lebih, Kompleks Pacuan Kuda Kelas Dunia Siap Digarap Sarga Land

Perjanjian Kerja sama Pemanfaatan, Pembangunan, dan Pengelolaan Fasilitas Olahraga Berkuda Pacu di JIEPP, Jakarta, telah dilakukan Rabu (23/4/2025).

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:37

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 01:17

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 24 Apr, 01:11

Load More Articles