10 Tim dengan Kemasukan Paling Sedikit di Liga Italia setelah 9 Putaran

Gregorius Devanda

Editor:

  • Napoli menjadi tim yang paling sedikit kebobolan hingga giornata kesembilan Liga Italia 2021-2022.
  • Hal tersebut membuat Napoli memuncaki klasemen sementara Liga Italia.
  • Berikut, Skor.id merangkum 10 tim Liga Italia yang paling sedikit kemasukan gol setelah sembilan putaran.

SKOR.id - Berikut ini merupakan 10 tim Liga Italia yang paling sedikit kemasukan gol setelah sembilan putaran.

Musim ini, Napoli menjadi tim dengan catatan kebobolan paling sedikit di Liga Italia, yaitu tiga gol usai memainkan sembilan pertandingan.

Catatan apik tersebut membuat I Partenopei menempati puncak klasemen Liga Italia 2021-2022 dengan koleksi 25 poin.

Berikut, Skor.id merangkum 10 tim Liga Italia yang paling sedikit kemasukan gol setelah sembilan putaran sejak 1980-an:

1. Napoli 2021-2022

Napoli sedang dalam peforma terbaiknya pada musim ini mereka menjadi pemuncak klasemen dengan catatan belum terkalahkan (8 menang, 1 imbang).

Selain itu, mereka menjadi tim yang paling sedikit kebobolan hingga giornata kesembilan (3 gol).

Catatan tersebut mereka lengkapi dengan mencetak 19 gol hingga sejauh ini. Hal ini menjadi salah satu kunci kesuksesan Napoli hingga sejauh ini.

2. AS Roma 2013-2014

AS Roma pernah mempraktikan sepak bola dengan pertahanan kokoh pada Liga Italia 2013-2014. Mereka hanya kebobolan satu gol hingga putaran kesembilan musim tersebut.

I Giallorossi bahkan sempat menempati urutan pertama. Sayang, di akhir musim mereka finis di posisi kedua dengan Juventus yang meraih Scudetto.

3. Udinese 2011-2012

Udinese pernah tampil mengejutkan usai finis di tiga besar Liga Italia 2011-2012. Salah satu kunci sukses mereka adalah start yang cukup baik di awal musim.

Setelah memainkan sembilan pertandingan, mereka hanya kebobolan dua gol dan menempati urutan kedua dengan torehan 18 poin. Tetapi Udinese harus puas finis di posisi ketiga pada akhir musim.

4. Juventus 2005-2006 

Juventus pernah menjuarai Liga Italia 2005-2006 tetapi gelar Scudetto justru diberikan ke Inter Milan. Hal tersebut karena Bianconeri diketahui melakukan skandal pengaturan skor dan harus turun ke Serie B.

Padahal peforma mereka di awal musim sangat baik. Mereka menjadi tim dengan kebobolan paling sedikit pada musim tersebut (2).

Juventus sukses mencetak 18 gol dan meraih kemenangan di sembilan pertandingan pertama Liga Italia.

5. Juventus 2004-2005

Juventus juga pernah meraih Scudetto pada musim 2004-2005. Tetapi gelar tersebut dicabut menyusul skandal pengaturan skor yang melibatkan mereka.

Mereka tampil apik dalam sembilan pertandingan pertama dengan hanya kebobolan sembilan gol. Juventus saat itu mengumpulkan 25 poin dan berada di puncak klasemen.

6. AS Roma 2003-2004

AS Roma sebelumnya juga pernah menjadi tim dengan catatan kebobolan paling sedikit pada sembilan laga pertama Liga Italia 2003-2004. Mereka hanya kebobolan tiga gol dan mencetak 18 gol.

Sayang, AS Roma hanya finis diposisi kedua dengan Inter Milan yang meraih Scudetto pada musim tersebut.

7. AC Milan 1993-1994

AC Milan meraih Scudetto pada musim 1993-1994. Hal ini juga didasari dengan penampilan apik pada awal musim. 

Tercatat, I Rossoneri menjadi tim yang paling sedikit kebobolan hingga pekan kesembilan Liga Italia musim tersebut. Mereka hanya kebobolan dua gol dengan mencetak 10 gol.

8. Inter Milan 1988-1989

Inter Milan hanya kebobolan tiga gol di sembilan pertandingan pertama mereka pada musim 1988-1989. Mereka pada saat itu juga menempati urutan pertama dengan 17 poin.

Awal yang baik I Nerazzurri di musim tersebut mengantarkan mereka menjuarai Scudetto.

9. Como FC 1986-1987

Como FC merupakan tim Liga Italia yang saat ini dimiliki oleh orang Indonesia. Mereka memiliki catatan mengesankan pada musim 1986-1987.

Como FC menjadi tim dengan jumlah kebobolan paling sedikit di Liga Italia musim tersebut setelah sembilan pertandingan pertama (2). Namun, penampilan mereka tidak konsisten dan harus finis di posisi kesembilan.

10. Hellas Verona 1984-1985

Hellas Verona memiliki masa emas pada Liga Italia 1984-1985. Mereka sukses meraih Scudetto pada musim tersebut.

Hal ini didasari dengan penampilan konsisten mereka. Di sembilan pertandingan pertama, Verona hanya kebobolan tiga gol.

Berita Liga Italia lainnya:

Liga Italia 2021-2022: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Dilema Stefano Pioli, Pakai Satu Penyerang atau Duet Zlatan Ibrahimovic-Olivier Giroud

Source: Sky Italia

RELATED STORIES

Prediksi Empoli vs Inter Milan: Ujian Berikutnya untuk Simone Inzaghi

Prediksi Empoli vs Inter Milan: Ujian Berikutnya untuk Simone Inzaghi

Inter Milan akan menghadapi Empoli pada giornata ke-10 Liga Italia 2021-2022 di Stadion Carlo Castellani pada Kamis (27/10/2021) dini hari WIB.

Link Live Streaming Empoli vs Inter Milan di Liga Italia

Link Live Streaming Empoli vs Inter Milan di Liga Italia

Inter Milan akan menghadapi Empoli pada giornata ke-10 Liga Italia 2021-2022 di Stadion Carlo Castellani pada Kamis (27/10/2021) dini hari WIB.

VIDEO: Kompilasi Gol Terbaik Inter Milan saat Bertandang ke Empoli

VIDEO: Kompilasi Gol Terbaik Inter Milan saat Bertandang ke Empoli

Berikut ini merupakan kompilasi gol terbaik Inter Milan saat bertandang ke markas Empoli.

Hasil Empoli vs Inter Milan: Tuan Rumah Main 10 Pemain, Nerazzurri Menang 2-0

Hasil Empoli vs Inter Milan: Tuan Rumah Main 10 Pemain, Nerazzurri Menang 2-0

Inter Milan sukses meraup poin penuh saat berjumpa Empoli di Liga Italia 2021-2022, Kamis (28/10/2021) dini hari WIB.

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Juventus Tumbang, Inter Milan Amankan Poin Penuh

Hasil pertandingan Liga Italia 2021-2022 dari Rabu (27/10/2021) malam sampai Kamis dini hari WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

bang jay venezia

National

Sama-sama Main Penuh di Klub, Jay Idzes dan Calvin Verdonk Beda Nasib

Jay Idzes membawa Venezia FC menang di Serie A, sementara Calvin Verdonk kalah telak bersama NEC Nijmegen dalam lanjutan Eredivisie.

Teguh Kurniawan | 22 Dec, 21:32

Sepak bola wanita Indonesia. (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Semarang Tutup Rangkaian Kompetisi Sepak Bola Wanita Usia Dini dari Milklife di Tahun Ini

Milklife Soccer Challange menyasar delapan kota yakni Kudus, Surabaya, Jakarta Tangerang, Bandung, Solo, Yogyakarta dan Semarang.

Gangga Basudewa | 22 Dec, 20:58

Luis Diaz merayakan gol yang diciptakannya bersama rekan setimnya yang memberikan assist, Trent Alexander-Arnold. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Tottenham Hotspur vs Liverpool: Hujan Gol, The Reds Menang 6-3

Liverpool menang 6-3 atas tuan rumah Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 18:31

Indonesia Pingpong League 2024.

Other Sports

Juara IPL 2024, Onic Sport dan Arwana Jaya Bakal Dikirim ke Turnamen di Thailand

Onic Sport menjuarai sektor putra Indonesia Pingpong League (IPL) 2024, sementara Arwana Jaya keluar sebagai kampiun kategori putri.

Nizar Galang | 22 Dec, 17:23

Penyerang Real Madrid, Rodrygo Goes. (Jovi Arnanda/Skor.id).

La Liga

Hasil Real Madrid vs Sevilla: Los Blancos Menang 4-2, Dekati Atletico Madrid

Real Madrid menang 4-2 atas Sevilla dalam laga La Liga 2024-2025, mereka kini ke posisi kedua mendekati Atletico Madrid, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 17:17

Liga Nusantara 2024-2025 atau Liga 3 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Liga Nusantara 2024-2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Nusantara 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 22 Dec, 16:06

Bintang Bournemouth, Justin Kluivert, mencatat rekor penalti dalam satu laga Liga Inggris. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Manchester United vs Bournemouth: Setan Merah Luluh Lantak, Kalah 0-3

Manchester United takluk 0-3 dari Bournemouth dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 16:00

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 22 Dec, 15:53

Barito Putera

Liga 1

PSM Turunkan 12 Pemain di Lapangan, Barito Putera Bakal Protes

Barito Putera bakal melayangkan protes resmi ke PSSI dan PT LIB terkait pelanggaran PSM Makassar yang tampil dengan 12 pemain.

Teguh Kurniawan | 22 Dec, 15:46

Merek-merek baju yoga seperti Tiento Aurora Crop Top Dryfit Woman, Reytorrm Atasan Yoga CX030, dan Xexymix Slim Fit Yoga Crop Bolero (ki-ka), bisa jadi pilihan para ibu. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Hari Ibu: Rekomendasi Baju Yoga untuk Ibu

Pada Hari Ibu kali ini, Skor.id coba merekomendasikan beberapa outfit yoga untuk para ibu.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Dec, 14:28

Load More Articles