10 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Manchester United, Termasuk Casemiro

Pradipta Indra Kumara

Editor:

  • Manchester United resmi mendatangkan Casemiro dari Real Madrid.
  • Casemiro menjadi pemain ke-10 yang membela Real Madrid dan Manchester United.
  • Casemiro mengikuti jejak Cristiano Ronaldo.

SKOR.id - Manchester United telah resmi mendatangkan Casemiro dari Real Madrid di bursa transfer musim panas.

Casemiro menjadi rekrutan keempat Manchester United musim ini, setelah Tyrell Malacia, Lisandro Martinez, dan Christian Eriksen.

Pemain asal Brasil itu didatangkan Manchester United dengan biaya 60 juta euro dengan tambahan 10 juta euro.

Masuknya Casemiro menjadi pemain ke-10 yang pernah membela Real Madrid dan Manchester United.

Termasuk Casemiro, berikut 10 pemain yang pernah membela Manchester United dan Real Madrid.

10. Casemiro

Casemiro didatangkan ke tim B Real Madrid pada 2013 lalu dari Sao Paulo, dan sempat menjalani peminjaman di FC Porto.

Sejak tampil gemilang bersama FC Porto, pemain berusia 30 tahun itu kemudian mendapatkan tempat di skuad utama Real Madrid pada 2015.

Bersama Luka Modric dan Toni Kroos, mereka bertiga menjadi lini tengah yang solid bagi Real Madrid.

Petualangan Casemiro bersama Los Blancos berakhir pada musim 2022-2023 setelah ia bergabung dengan Manchester United.

9. Raphael Varane

Didatangkan dari Lens pada 2011, Raphael Varane kemudian mendapat kepercayaan dari Jose Mourinho untuk mengawal lini belakang Real Madrid.

Perlahan bek asal Prancis itu mampu membuktikan kualitasnya sebagai pemain bertahan yang tangguh.

Beragam kesuksesan telah diraih Raphael Varane bersama Real Madrid, termasuk empat gelar Liga Champions.

Musim 2021-2022 lalu Raphael Varane pindah dari Real Madrid ke Manchester United.

8. Javier Hernandez

Javier Hernandez atau yan biasa disebut Chicharito pernah menjalani kesuksesan bersama Manchester United.

Pemain asal Meksiko itu tampil dalam 157 laga dengan torehan 59 gol dan 20 assist di semua kompetisi.

Chicharito pernah membela Real Madrid pada musim 2014-2015 dengan status pinjaman dari Manchester United.

Chicharoto mencetak sembilan gol dan sembilan assist dalam 33 laga bersama Real Madrid.

7. Angel Di Maria

Angel di Maria pernah menjadi bagian Real Madrid selama empat tahun (2010-2014).

Seusai mentas dari Real Madrid, pemain asal Argentina itu kemudian diboyong Manchester United,

Namun, ekspektasi besar gagal dipenuhi Angel Di Maria, ia kemudian dijual ke Paris Saint-Germain (PSG) meski baru setahun dibeli.

Penampilannya kembali moncer bersama PSG, Di Maria kemudian memutuskan hengkang ke Juventus musim ini.

6. Cristiano Ronaldo

Saat ini Cristiano Ronaldo berstatus sebagai pemain Manchester United dan menjadi periode keduanya bersama Setan Merah.

Nama Cristiano Ronaldo mulai dikenal luas setelah membela Man United pada 2003 lalu seusai didatangkan dari Sporting.

Perjalanan CR7 kemudian berlanjut ke Real Madrid pada 2009-2018, dengan meraih beragam kesuksesan.

Pemain dengan lima koleksi gelar Liga Champions itu saat ini dirumorkan ingin hengkang dari Man United.

5. Gabriel Heinze

Manchester United memboyong Gabriel Heinze dari PSG pada musim 2014-2015.

Pemain asal Argentina itu membantu Manchester United memenangi gelar Liga Inggris satu kali.

Gabriel Heinze kemudian pindah ke Real Madrid pada Agustus 2007 dan bertahan selama dua tahun sebelum hijrah ke Marseille.

4. Ruud van Nistelrooy

Ruud van Nistelrooy adalah salah satu penyerang paling ditakuti di era jayanya.

Selama membela Manchester United pada 2001-2006, Ruud van Nistelrooy mencetak 150 gol dalam 219 pertandingan di semua kompetisi.

Pada tahun 2006, pria asal Belanda itu kemudian pindah ke Real Madrid.

Hingga Januari 2010, van Nistelrooy menyumbang 64 gol dalam 96 laga untuk Real Madrid.

3. Michael Owen

Michael Owen adalah salah satu pemain Inggris yang pernah memenangi gelar Ballon d'Or, dan dikenal bertalenta besar sejak usia muda.

Michael Owen meninggalkan Liverpool dan bergabung dengan Real Madrid pada 2004.

Namun, karier Owen bersama Real Madrid hanya berlangsung setahun, setelah pada 2005 ia pindah ke Newcastle United.

Babak baru karier Owen kembali dimulai pada 2009 ketika ia bergabung ke Manchester Unted yang merupakan seteru Liverpool.

2. David Beckham

David Beckham merupakan salah satu pesepak bola paling populer, bahkan saat ini setelah ia pensiun.

Pemain yang dikenal dengan tendangan akuratnya itu merupakan bagian cari class of 92 yang terkenal dari Manchester United.

Setelah meraih berbagai pencapaian bersama Man United, David Beckham kemudian hengkang ke Real Madrid pada 2003.

Transfernya menjadi yang termahal kala itu, Beckham bermain di Real Madrid hingga 2007.

1. Laurie Cunningham

Laurie Cunningham adala pemain asal Inggris pertama yang membela Real Madrid.

Pemain kelahiran London itu bergabung dengan Real Madrid dari West Brom pada tahun 1979.

Pada tahun 1983, Laurie Cunningham sempat dipinjamkan Real Madrid ke Manchester United.

Laurie Cunningham telah meninggal dunia, setelah terlibat kecelakaan mobil pada tahun 1989.

Berita Manchester United Lainnya:

Tiga Alasan Mengapa Casemiro Bergabung ke Manchester United

Ini Daftar 10 Pemain dengan Gaji Tertinggi di Manchester United, Casemiro di Posisi Ketiga

 

Source: Transfermarktkhelnow.com

RELATED STORIES

Amankan Casemiro, Manchester United Kini Bidik Penyerang PSV

Amankan Casemiro, Manchester United Kini Bidik Penyerang PSV

Manchester United butuh penyerang anyar demi meningkatkan daya gedor di lini depan mereka.

Michael Owen jadi Komentator Duel Manchester United vs Liverpool di Vidio.com

Michael Owen jadi Komentator Duel Manchester United vs Liverpool di Vidio.com

Michel Owen akan menjadi komentator untuk laga Manchester United vs Liverpool di ajang Liga Inggris 2022-2023 ini.

VIDEO: Antonio Conte Komentari Sanksi FA untuk dirinya dan Thomas Tuchel

VIDEO: Antonio Conte Komentari Sanksi FA untuk dirinya dan Thomas Tuchel

Keduanya terlibat ketegangan saat dan sesudah pertandingan Chelsea vs Tottenham Hotspur di Stamford Bridge.

Link Live Streaming Celta Vigo vs Real Madrid di Liga Spanyol 2022-2023

Link Live Streaming Celta Vigo vs Real Madrid di Liga Spanyol 2022-2023

Link live streaming Celta Vigo vs Real Madrid, laga pekan kedua Liga Spanyol 2022-2023.

Hasil Bournemouth vs Arsenal: The Gunners Menang Telak 3-0 di Vitality Stadium

Hasil Bournemouth vs Arsenal: The Gunners Menang Telak 3-0 di Vitality Stadium

Arsenal FC sukses meraih kemenangan meyakinkan setelah berhasil mengalahkan AFC Bournemouth di Vitality Stadium.

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Berjaya, Tottenham Hotspur Menang Tipis

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Berjaya, Tottenham Hotspur Menang Tipis

Arsenal kembali meraih hasil positif pada pekan ketiga Liga Inggris, dan sementara memimpin klasemen.

Jika Laga Manchester United vs Liverpool Ditunda, Jurgen Klopp Minta Poin

Sekitar 10.000 suporter United berencana melakukan protes terhadap pemilik klub menjelang Manchester United vs Liverpoool.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:50

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:49

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pertemuan dengan kiper Inter Milan, Emil Audero, 13 April 2024. (Foto: Instagram Erick Thohir/Grafis: Yusuf/Skor.id).

National

Erick Thohir Ungkap Kans Naturalisasi Emil Audero

Erick Thohir mengakui sudah lebih dari satu kali bertemu dengan Emil Audero.

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:29

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Barito Putera vs Persita Tangerang di Liga 1 2024-2025

Pertandingan Barito Putera vs Persita Tangerang akan digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Sabtu (23/11/2024).

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:21

Jonatan Christie, pebulu tangkis Indonesia

Badminton

China Masters 2024: Indonesia Sisakan Jonatan Christie dan Sabar/Reza di Semifinal

Jonatan Christie dan Sabar/Reza jaga asa Indonesia merebut gelar dari China Masters 2024 usai keduanya berhasil melangkah ke semifinal.

Arin Nabila | 22 Nov, 15:55

Load More Articles