10 Kiper Pencetak Gol Terbanyak di Dunia: Rogerio Ceni Paling Produktif

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Alisson Becker mendapatkan banyak pujian setelah gol yang diciptakannya untuk Liverpool ke gawang West Bromwich, Minggu (16/5/2021).
  • Aksi Alisson Becker mengingatkan kembali tentang penjaga gawang yang gemar mencetak gol.
  • Berikut 10 kiper yang mampu mencetak banyak gol dalam karier mereka.

SKOR.id - Alisson Becker mendapatkan begitu banyak pujian setelah mencetak gol untuk Liverpool ke gawang West Bromwich Albion, Minggu (16/5/2021) malam lalu.

Gol tersebut diciptakan jelang pertandingan akan berakhir, tepatnya menit ke-90+, yang membuat The Reds menang 2-1.

Gol itu penting pula karena menjaga peluang pasukan Jurgen Klopp untuk meraih tiket Liga Champions.

Kiper mencetak gol menang selalu menjadi pencapaian yang istimewa. Apalagi, gol tersebut diciptakan dengan cara yang mengesankan.

Penjaga gawang asal Brasil tersebut melompat, lalu menanduk bola tendangan sudut Trent Alexander Arnold yang kemudian menjadi gol.

Gol yang diciptakannya ke gawang West Bromwich memang baru membuatnya mencetak satu gol dalam kariernya di Liverpool.

Meski demikian, itu bisa menjadi awal untuk melakuikannya kembali pada musim-musim berikutnya.

Aksi Alisson Becker pun mengingatkan kembali tentang istimewanya seorang penjaga gawang, khususnya mereka yang tercatat sebagai kiper produktif.

Skor.id merangkum 10 kiper paling produktif di dunia dalam mencetak gol, berikut ulasannya:

1. Rogerio Ceni (131 Gol)

Ada di posisi pertama di antara barisan penjaga gawang yang produktif dalam mencetak gol. Tampil dalam 1.237 pertandingan dengan mencetak 131 gol.

Termasuk pemegang rekor gol penalti, 69 gol atau gol tendangan bebas yang berjumlah 61 gol.

Ya, penalti atau tendangan bebas, kaki kanan Rogerio Ceni, mantan kiper San Paolo ini, sangat berbahaya.

Rogerio Ceni pernah bermain dalam 18 laga untuk timnas Brasil meski tidak pernah mencetak gol untuk Tim Samba (1997-2006).

2. Jose Luis Chilavert (67 Gol)

Penjaga gawang asal Paraguay. Setiap kali dia tampil untuk mencetak gol, kiper dengan postur tinggi besar ini menebarkan teror.

Total dalam kariernya, Jose Luis Chivalert telah mencetak 67 gol, termasuk 8 gol yang dia ciptakan bersama timnas. Tidak ada kiper timnas yang mencetak banyak gol seperti Jose Luis Chilavert.

3. Jorge Campos (46 Gol)

Sosoknya mudah dikenali karena warna atau corak kostum yang dikenakannya. Jorge Campos merupakan penjaga gawang timnas Meksiko.

Dia memiliki gesture yang terkadang aneh dalam tugasnya sebagai penjaga gawang.

Jorge Campos total telah mencetak 46 gol dalam kariernya yang membuatnya ada di posisi ketiga dalam daftar kiper terproduktif di dunia.

4. Dimitar Ivankov (42 Gol)

Di posisi keempat ada penjaga gawang asal Bulgaria, Dimitar Ivankov. Pemain yang lahir pada 1975 yang juga pernah bermain di Liga Turki ini memiliki naluri yang tinggi pula dalam mencetak gol.

Total telah mencetak 42 gol dan semua itu terjadi sebagian besar karena kemampuannya sebagai eksekutor penalti. Meski demikian, semua itu tidak terjadi di timnas.

Dalam 64 laga bersama timnas, Dimitar Ivankov tidak pernah sekalipun mencetak gol.

5. Rene Higuita (41 Gol)

Kiper yang kerap dipanggil dengan "si Gila", Rene Higuita memang merupakan kiper eksentrik, termasuk dari gaya rambutnya.

Salah satu yang paling diingat tentu ketika dia melakukan penyelamatan dengan aksi scorpion (tendangan kalajengking).

Total Rehe Higuita mampu mencetak 41 gol dalam kariernya. Dia selalu mendapatkan kepercayaan sebagai eksekutor penalti dan tendangan bebas.

6. Johnny Vegas (39 Gol)

Penjaga gawang timnas Peru ini, dalam kariernya telah mencetak 39 gol. Johnny Vergas pensiun dalam usia 41 tahun, pada 2017 silam.

Kemampuannya dalam mencetak gol termasuk sebagai eksekutor penalti dan tendangan bebas membuatnya mendapatkan kesempatan bermain untuk timnas meski hanya dalam tiga pertandingan.

7. Marcio (34 Gol)

Penjaga gawang asal Brasil kelahiran 1981 ini baru saja pensiun, gantung sarung tangan. Kariernya memang lebih banyak di divisi bawah seperti bermain untuk Atletico Goianiense.

Marcio tidak memiliki kesempatan tampil dengan timnas Brasil, meski demikian dengan 34 gol yang telah diciptakan sepanjang kariernya, dia jelas salah satu kiper terbaik di dunia.

8. Hans-Jorg Butt (32 Gol)

Salah satu penjaga gawang yang sudah dikenal di sepak bola Eropa. Kiper yang juga diakui sebagai pemburu gol di antara penjaga gawang di Benua Biru.

Hans-Jorge Butt adalah mantan penjaga gawang timnas Jerman. Dalam kariernya total telah mencetak 32 gol.

Termasuk 29 gol dari penalti di Liga Jerman, lalu tiga gol penalti di Liga Champions. Dalam kariernya bermain untuk klub Hamburg, Bayer Leverkusen, dan Bayern Munchen.

9. Misael Alfaro (31 Gol)

Misael Alfaro ada di posisi kesembilan sebagai kiper produktif dalam mencetak gol. Total, mantan penjaga gawang El Salvador ini telah menorehkan 31 gol sebelum dirinya gantung sarung tangan pada 2010 silam.

Misael Alfaro tampil dalma 42 laga dengan timnas, sedangkan 31 gol yang diciptakannya ditorehkan dalam karier timnas maupun klub.

Yang menarik, dari 31 gol tersebut, hanya 11 di antaranya ditorehkan melalui penalti.

10. Fernando Patterson (26 Gol)

Kiper yang telah gantung sepatu pada 2013 silam. Fernando Patterson total telah mencetak 26 gol antara klub dan timnas.

Dia seorang penembak penalti dan tugas tersebut seperit menjadi kebiasaan yang dilakukannya tanpa rasa takut.

Penjaga gawang yang pernah sekali memperkuat timnas Kosta Rika. Pada awal kariernya, Fernando Patterson pun pernah bermain sebagai penyerang.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Liverpool Lainnya:

VIDEO: Jurgen Klopp Sebut 3 Laga Terakhir Liverpool Bisa Sangat Menentukan

Melihat Kesibukan Virgil van Dijk sejak Absen dari Liverpool Tujuh Bulan Lalu

Source: Sky Sports

RELATED STORIES

Satria Muda Pertamina Merasa Tak Diuntungkan di Semifinal IBL 2021

Satria Muda Pertamina Merasa Tak Diuntungkan di Semifinal IBL 2021

Satria Muda Pertamina Jakarta sudah memastikan diri tampil pada semifinal Indonesia Basketball League (IBL) 2021.

Roberto Mancini Perpanjang Kontrak hingga 2026, FIGC Berharap Italia Juara Piala Eropa dan Piala Dunia

Roberto Mancini telah memperpanjang kontrak sebagai pelatih timnas Italia.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Profil Klub Liga Italia, AC Milan. (Yusuf/Skor.id)

Liga Italia

Bologna vs AC Milan di Final Coppa Italia, I Rossoneri Punya Pengalaman Lebih Banyak

AC Milan akan menghadapi Bologna di final Coppa Italia 2024-2025, pengalaman I Rossoneri lebih banyak.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 03:56

EVOS Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

EVOS Umumkan Kembalinya Branz ke Skuad MPL ID Season 15

Sebelumnya Branz berstatus sebagai roster inactive dari tim berjuluk Macan Putih itu.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 03:22

Dewa United Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Persiapan Dewa United Esports Hadapi Laga Sulit di Pekan Kelima MPL ID Season 15

Dewa United Esports akan menghadapi RRQ Hoshi dan Team Liquid ID di pekan kelima MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:58

El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid di Supercopa de Espana (Piala Super Spanyol). (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid jelang bertemu final Copa del Rey 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:54

Timnas futsal putri Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Pesan Wamenpora untuk Timnas Futsal Putri Indonesia

Timnas Futsal Putri Indonesia akan berlaga di ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:39

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

5 Hal yang Patut Dinanti di Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Di pekan 5 Musim Reguler turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, ada beberapa hal yang patut dinanti.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:25

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:10

Klub Italia Bologna FC akan mempertahankan penyerang andalannya Joshua Zirkzee dari incaran Man United. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Italia

Pelatih Bologna Tak Gentar Hadapi AC Milan di Final Coppa Italia 2024-2025

Pelatih Bologna, Vincenzo Italiano, tak gentar hadapi AC Milan di final Coppa Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 01:46

Load More Articles