Tips Merawat Perlengkapan Gaming agar Lebih Tahan Lama

Nezatullah Wachid Dewantara

Editor:

  • Dunia gaming saat ini terus berkembang dengan berbagai perlengkapan yang jelas semakin canggih.
  • Seiring bertambahnya kecanggihan perlengkapan gaming jelas membuat harganya semakin mahal.
  • Maka dari itu, Skor.id telah merangkum beberapa cara untuk membuat perlengkapan gaming anda lebih tahan lama dan optimal untuk digunakan.

SKOR.id - Beberapa cara merawat perlengkapan gaming agar terus bisa digunakan dalam jangka waktu yang lama.

Dunia gaming terus berkembang seiring berjalannya waktu.

Perkembangan tersebut tentu dibarengi dengan deretan perlengkapan gaming yang tentu memiliki teknologi yang semakin mutakhir.

Tentunya semakin canggih sebuah perlengkapan gaming, semakin mahal pula banderol untuk memilikinya.

Sehingga sangat disayangkan apabila Anda telah mengeluarkan bujet cukup besar untuk mendapatkan peralatan gaming pilihan, namun umurnya tak panjang.

Untuk menjaga umur perlengkapan gaming agar tak cepat rusak, Anda bisa menyimak beberapa tips perawatan perlengkapan gaming yang telah Skor.id rangkum.

Berikut beberapa cara untuk merawat perlengkapan gaming Anda agar tahan lama:

1. Perhatikan Suhu

Suhu bisa dibilang menjadi sebuah faktor yang sangat berpengaruh bagi apapun jenis barang elektronik termasuk perlengkapan gaming.

Suhu yang terlalu panas dapat membuat komputer gaming Anda bekerja lebih keras. Yang jelas, membuatnya lebih cepat rusak.

Selain itu, suhu yang terlalu panas juga bisa membuat rusak lapisan kulit yang biasa ada di headphone maupun kursi gaming Anda.

2. Jaga Kelembapan Udara

Hal yang satu ini juga masih ada kaitannya dengan keawetan perlengkapan gaming yang memiliki lapisan kulit sintetis, yang biasa ditemukan di kursi gaming maupun headphone.

Ruangan gaming yang lembap jelas bisa sangat merusak bagi lapisan kulit tersebut yang membuatnya rentan terkena jamur atau lapisannya cepat mengelupas.

Bagi Anda yang menggunakan headphone, cara mudah untuk mengatasinya adalah dengan menggantung headphone setelah digunakan. Sementara bagi kursi gaming, Anda bisa menjemurnya secara berkala.

3. Jauhkan dari Debu

Debu menjadi musuh selanjutnya bagi para gamer selain tentu dapat menimbulkan penyakit.

Sebab debu yang sebagai contoh masuk ke dalam komputer atau konsol, dapat membuatnya bekerja lebih keras dari normal. Yang tentu lagi-lagi meningkatkan risiko kerusakan sewaktu-waktu.

Cara untuk menjaga hal ini adalah dengan membersihkannya secara teratur, yaitu dengan membongkar komputer Anda atau melakukan servis berkala untuk para pengguna konsol.

4. Bermain Sewajarnya

Ketika bermain terkadang lupa waktu menjadi salah satu faktor buruk untuk para gamer.

Selain tak baik untuk kesehatan, lupa waktu juga bisa meningkatkan kerusakan perlengkapan gaming.

Misal komputer atau konsol yang terlalu lama digunakan bermain gim, jelas akan berisiko lebih cepat rusak daripada yang memiliki waktu "istirahat" cukup.

5. Jaga Emosi

Cara terakhir ini didasari pada faktor pengendalian diri gamer masing-masing.

Terkadang memang gamer terbawa suasana dan tanpa sadar merusak perlengkapan gaming mereka sendiri seperti membanting keyboard, controller, atau menendang komputer mereka.

Jelas perlengkapan gaming yang memang dibuat untuk tidak dibanting tersebut bisa mendapatkan kerusakan, akibatnya Anda perlu mengeluarkan uang lebih untuk memperbaiki atau membeli yang baru.

Itu tadi beberapa tips untuk menjaga perlengkapan gaming Anda semakin awet. Selamat mencoba!

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia

Berita esport lainnya:

Klasemen Hari Pertama PMGC 2020, Posisi BTR RA dan Aerowolf Mengkhawatirkan

T1 Resmi Lepas Player Dota 2 Asal Indonesia, inYourdreaM

Source: Skor.id

RELATED STORIES

Cyberpunk 2077 Mengecewakan di Konsol Lama, CD Projekt Red Minta Maaf dan Tawarkan Pengembalian

Cyberpunk 2077 Mengecewakan di Konsol Lama, CD Projekt Red Minta Maaf dan Tawarkan Pengembalian

Pengembang Cyberpunk 2077, CD Projekt Red, minta maaf soal pengalaman bermain para player konsol lama.

Tips Rakit PC Gaming Idaman agar Uang Tak Keluar Sia-sia

Tips Rakit PC Gaming Idaman agar Uang Tak Keluar Sia-sia

Dalam artikel ini ada beberapa tips bagi Anda yang ingin merakit Personal Computer (PC) gaming idaman.

Tips Olahraga Mager tanpa Beranjak dari Kursi Kerja

Tips Olahraga Mager tanpa Beranjak dari Kursi Kerja

Ada setidaknya tiga gerakan olahraga yang bisa dilakukan tanpa harus meninggalkan kursi.

Berat Badan Justru Naik usai Sebulan Berpuasa? Ini Jawabannya

Berat Badan Justru Naik usai Sebulan Berpuasa? Ini Jawabannya

Akibat kebiasaan yang keliru, niat menurunkan berat badan saat berpuasa jadi sia-sia.

5 Hal yang Harus Diperhatikan Agar Terhindar dari Cedera saat Bermain Gim

5 Hal yang Harus Diperhatikan Agar Terhindar dari Cedera saat Bermain Gim

Lima hal yang perlu diperhatikan pemain gim agar terhindar dari cedera.

Manfaat Video Game untuk Tingkatkan Daya Ingat

Manfaat Video Game untuk Tingkatkan Daya Ingat

Kelompok individu yang rutin bermain video game mempunyai memori yang lebih baik daripada yang tidak

Makanan yang Menambah Daya Tahan Tubuh

Berikut ini adalah lima makanan yang dapat memperkuat imunitas tubuh.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

bang jay venezia

National

Sama-sama Main Penuh di Klub, Jay Idzes dan Calvin Verdonk Beda Nasib

Jay Idzes membawa Venezia FC menang di Serie A, sementara Calvin Verdonk kalah telak bersama NEC Nijmegen dalam lanjutan Eredivisie.

Teguh Kurniawan | 22 Dec, 21:32

Sepak bola wanita Indonesia. (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Semarang Tutup Rangkaian Kompetisi Sepak Bola Wanita Usia Dini dari Milklife di Tahun Ini

Milklife Soccer Challange menyasar delapan kota yakni Kudus, Surabaya, Jakarta Tangerang, Bandung, Solo, Yogyakarta dan Semarang.

Gangga Basudewa | 22 Dec, 20:58

Luis Diaz merayakan gol yang diciptakannya bersama rekan setimnya yang memberikan assist, Trent Alexander-Arnold. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Tottenham Hotspur vs Liverpool: Hujan Gol, The Reds Menang 6-3

Liverpool menang 6-3 atas tuan rumah Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 18:31

Indonesia Pingpong League 2024.

Other Sports

Juara IPL 2024, Onic Sport dan Arwana Jaya Bakal Dikirim ke Turnamen di Thailand

Onic Sport menjuarai sektor putra Indonesia Pingpong League (IPL) 2024, sementara Arwana Jaya keluar sebagai kampiun kategori putri.

Nizar Galang | 22 Dec, 17:23

Penyerang Real Madrid, Rodrygo Goes. (Jovi Arnanda/Skor.id).

La Liga

Hasil Real Madrid vs Sevilla: Los Blancos Menang 4-2, Dekati Atletico Madrid

Real Madrid menang 4-2 atas Sevilla dalam laga La Liga 2024-2025, mereka kini ke posisi kedua mendekati Atletico Madrid, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 17:17

Liga Nusantara 2024-2025 atau Liga 3 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Liga Nusantara 2024-2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Nusantara 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 22 Dec, 16:06

Bintang Bournemouth, Justin Kluivert, mencatat rekor penalti dalam satu laga Liga Inggris. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Manchester United vs Bournemouth: Setan Merah Luluh Lantak, Kalah 0-3

Manchester United takluk 0-3 dari Bournemouth dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 16:00

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 22 Dec, 15:53

Barito Putera

Liga 1

PSM Turunkan 12 Pemain di Lapangan, Barito Putera Bakal Protes

Barito Putera bakal melayangkan protes resmi ke PSSI dan PT LIB terkait pelanggaran PSM Makassar yang tampil dengan 12 pemain.

Teguh Kurniawan | 22 Dec, 15:46

Merek-merek baju yoga seperti Tiento Aurora Crop Top Dryfit Woman, Reytorrm Atasan Yoga CX030, dan Xexymix Slim Fit Yoga Crop Bolero (ki-ka), bisa jadi pilihan para ibu. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Hari Ibu: Rekomendasi Baju Yoga untuk Ibu

Pada Hari Ibu kali ini, Skor.id coba merekomendasikan beberapa outfit yoga untuk para ibu.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Dec, 14:28

Load More Articles